Anda di halaman 1dari 4

Penggunaan Insulin di Bulan Ramadhan

Oleh :
Fenny Ramadhany
Intan Rahil
Diabetes Melitus (DM)

Prinsipnya tidak dianjurkan berpuasa saat Jika tetap berpuasa, maka perlu
bulan ramadhan, dikarenakan diperhatikan pola konsumsi obat atau
kemungkinan resiko: penggunaan insulin sesuai anjuran.
- Hipoglikemia (penurunan kadar gula
darah) Perubahan pola konsumsi tetap harus
- Hiperglikemia (peningkatan kadar gula dibawah pemantauan dokter/ apoteker.
darah)
- dehidrasi (kekurangan cairan)
Insulin Prandial
• Insulin prandial yaittu insulin kerja singkat • Pada sebelum puasa insulin prandial
(onset 15 sampai 30 menit dan durasi 3-5 digunakan 3 kali sehari, untuk penggunaan
jam) insulin prandial saat puasa yaitu :
• Contoh : insulin lispro, insulin aspart dan • dosis pada saat iftar (berbuka puasa) sama
glulisine dengan dosis sebelum puasa
• Dosis siang tidak disuntikkan
• Dosis saat sahur dikurangi 15-25%
Insulin Basal

Insulin Basal yaitu insulin kerja panjang. penggunaan insulin basal pada saat puasa
Efek penurunan gula darah insulin kerja yaitu dipakai 1x sehari pada saat berbuka.
panjang dapat bertahan sampai 24 jam.

Contohnya: Lantus, levemir, degludeg.

Anda mungkin juga menyukai