Anda di halaman 1dari 3

ASUHAN KEPERAWATAN

PENGKAJIAN GANGGUAN CITRA TUBUH

I. IDENTITAS KLIEN
Inisial : ______________________ Tanggal Pengkajian :
Umur : ___________________ RM No. :
Alamat :___________________________
Pekerjaan :______
Informan :_________________

II. ALASAN MASUK


1) Menolak melihat dan menyentuh bagian tubuh yang berubah.
2) Tidak menerima perubahan tubuh yang terjadi.
3) Menolak penjelasan perubahan tubuh.
4) Preakupasi dengan bagian tubuh yang hilang.
5) Persepsi negatif terhadap tubuh.
6) Mengungkapkan keputusan.
7) Mengungkapkan ketakutan.

III. FAKTOR PRESIPITASI/RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

- Faktor predisposisi
Adanya riwayat :
Biologis
Penyakit genetik dalam keluarga, pertumbuhan dan perkembangan
masa bayi,anak dan remaja.
Psikolgis
Gangguan kemampuan verbal, kognitif dengan nilai masyarakat,
pengalaman masa lalu yang tidak menyenangkan, ideal diri tidak
realitis.
Sosial budaya
Pendidikan masih rendah, masalah dalam pekerjaan, nilai budaya
bertentangan dengan nilai indvidu, pengalaman sosial yang tidak
menyenangkan, kegagalan peran sosial.

- Faktor presipitasi
Trauma
Penyakit kelainan hormonal
Operasi atau pembedahan
Perubahan masa pertumbuhan dan perkembangan : malnutrisi
Perubahan psiologis tubuh
Prosedur medis dan keperawatan : efek pengobatan,radioterapi dan
kemoterapi

IV. PENGKAJIAN PSIKOSOSIAL (sebelum dan sesudah sakit)


Konsep Diri
a. Citra tubuh : Sebelum sakit klien cukup bahagia dengan apa yang ada
pada dirinya. Setelah sakit klien merasa malu karena cacat
pada tubuhnya.

b. Identitas : Setelah sakit klien berubah menjadi pendiam, tidak seperti


dirinya yang dulu.

c. Peran : Setelah sakit klien meninggalkan perannya.

d. Harga diri : Setelah sakit klien mengalami penurunan harga diri sehingga ia
merasa malu untuk berinteraksi dengan orang lain

Masalah keperawatan : Gangguan citra tubuh

DATA YANG PERLU DIKAJI


a. Objektif
- Hilangnya bagian tubuh perubahan anggota tubuh baik bentuk maupun
fungsi
- Menyembunyikan atau memamerkan bagian tubuh yang terganggu
- Menolak melihat bagian tubuh
- Menolak menyentuh bagian tubuh
- Aktifitas sosial menurun
b. Subjektif
- Menolak perubahan anggota tubuh saat ini
- Mengatakan hal yang negative tentang anggota tubuhnya yang tidak
berfungsi
- Mengungkapkan perasaan tidak berdaya, tidak berharga dan keputus asaan
- Menolak berinteraksi dengan orang lain
- Mengungkapkan keinginan yang terlalu tinggi terhadap bagian tubuh yang
terganggu
- Sering mengulang-ulang mengatakan kehilangan yang terjadi
- Merasa asing terhadap tubuh yang hilang

Anda mungkin juga menyukai