Anda di halaman 1dari 4

MASALAH

NO DATA ETIOLOGI
KEPERAWATAN
DS : Kecelakaan 4 bulan yang di kaki Nyeri akut
- Pasien mengeluh kanan
nyeri menetap ↓
dan bertambah Dilakukan pemijatan dan
sakit jika dipasang balutan coklat saat
digerakkan berobat di sangkal putung
DO : ↓
- Saat dilakukan Infeksi
pembukaan ↓
balutan Invasi mikroorganisme dari
ditemukan tempat lain yang beredar melalui
kondisi luka sirkulasi darah
nekrosis 90%, ↓
slough 10%, Masuk ke juksta epifisis tulang
tampak tulang panjang
kehitaman ↓
Osteomielitis

Fagositosis

Proses inflamasi (pembengkakan,
gangguan fungsi, pembentukan
pus, dan kerusakan integritas
jaringan)

Peningkatan jaringan tulang dan
medula

Iskemia dan nekrosis tulang

Pembentukan abses tulang

Klien mengeluh nyeri yang
menetap dan bertambah sakit jika
digerakkan

Nyeri akut
DS : Kecelakaan 4 bulan yang di kaki Defisiensi
pengetahuan
- Klien dibawa ke kanan
pengobatan ↓
tradisional Dilakukan pemijatan dan
sangkal putung dipasang balutan coklat saat
- Keluarga klien berobat di sangkal putung
mengatakan ↓
bahwa klien Infeksi
dilakukan ↓
pemijatan dan Invasi mikroorganisme dari
dipasang balutan tempat lain yang beredar melalui
coklat pada kaki sirkulasi darah
kanannya oleh ↓
tukang sangkal Masuk ke juksta epifisis tulang
putung panjang
DO : ↓
- Adanya Osteomielitis
komplikasi pada ↓
kaki kanan klien Fagositosis

Proses inflamasi (pembengkakan,
gangguan fungsi, pembentukan
pus, dan kerusakan integritas
jaringan)

Peningkatan jaringan tulang dan
medula

Iskemia dan nekrosis tulang

Klien berobat ke sangkal putung

Timbul komplikasi

Kurangnya pengetahuan dan
informasi

Defisiensi pengetahuan

RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN

Diagnosa keperawatan :

Resiko disfungsi neurovaskuler perifer berhubungan dengan trauma yang ditandai dengan
klien berobat ke sangkal putung pasca kecelakaan

Tujuan :

Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 jam fungsi neurovaskuler klien dapat
kembali normal

Kriteria hasil :

Pada evaluasi hasil didapatkan skor 4 pada indikator NOC

NOC: Circulaton Status

NO INDIKATOR 1 2 3 4 5
1 Kekuatan denyut nadi femur kanan
2 Kekuatan denyut nadi pedal kanan
3 Suplai darah perifer
4 Edema perifer
5 Pallor
6 Rubor
7 Parastesi
NOC: Surgical Recovery: Convalescence

NO INDIKATOR 1 2 3 4 5
1 Kemampuan ADL
2 Pemulihan aktivitas dan fungsi peran
3 Nyeri
4 Pembersihan pada balutan luka
5 Depresi

Keterangan:

1. Severe
2. Substantial
3. Moderate
4. Mild
5. None
NIC: Circulatory Care

a. Melakukan pengkajian menyeluruh pada sirkulasi perifer (mis. Memeriksa denyut


nadi perifer, edema, waktu pengisian ulang kapiler, warna, dan suhu ekstremitas)
b. Inspeksi kulit pada arteri ulkus atau kerusakan jaringan
c. Memonitor derajat ketidaknyamanan atau nyeri waktu latihan, pada malam hari, atau
waktu istirahat
d. Mengelevasikan ekstremitas
e. Merubah posisi klien tiap 2 jam sekali
f. Mendorong klien untuk melakukan latihan
g. Monitor status cairan
h. Melakukan perawatan luka

NIC: Exercise Therapy: Ambulation

a. Monitoring TTV sebelum dan sesudah latihan dan lihat respon klien saat latihan
b. Konsultasikan dengan terapi fisik tentang rencana ambulasi sesuai dengan
kebutuhan
c. Bantu klien untuk menggunakan alat bantu saat berjalan dan cegah terhadap cedera
d. Ajarkan klien atau tenaga kesehatan lain tentang teknik ambulasi
e. Latih klien dalam pemenuhan ADLs secara mandiri
f. Ajarkan klien bagaimana merubah posisi dan berikan bantuan jika diperlukan

Anda mungkin juga menyukai