Anda di halaman 1dari 3

PENGELOLAAN RASA NYERI PASIEN MENGGUNAKAN

METODE DISTRAKSI

Jl.Dr.Sutomo No.42 Blora


Telp: (0296) 531118
Fax: (0296) 531504

No. Dokumen : No. Halaman :


Revisi : 1/3

Tanggal terbit : Ditetapkan


STANDART
PROSEDUR
OPERASIONAL
Nugroho Adiwarso
Direktur

PENGERTIAN Suatu metode untuk menghilangkan nyeri dengan cara


mengalihkan perhatian klien pada hal-hal lain sehingga klien
akan lupa terhadap nyeri yang dialami

TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah – langkah pengelolaan


rasa nyeri menggunakan metode distraksi
Peraturan Direktur RSUD Dr.R.Soetijono Blora tentang
KEBIJAKAN Panduan Manajemen Nyeri

PROSEDUR Prosedur Tindakan


1. Tahap pra interaksi
a. Melihat data nyeri yang lalu
b. Melihat intervensi keperawatan yang telah
diberikan oleh perawat
c. Mengkaji program terapi yang diberikan dokter
2. Tahap orientasi
a. Mencuci tangan dan menyapa pasien
b. Identifikasi pasien (meminta pasien menyebut
nama,melihat gelang identitas pasien)
c. Memperkenalkan diri
d. Menjelaskan tujuan dan prosedur
e. Menanyakan persetujuan dan kesiapan pasien
PENGELOLAAN RASA NYERI PASIEN MENGGUNAKAN
METODE DISTRAKSI

Jl.Dr.Sutomo No.42 Blora


Telp: (0296) 531118
Fax: (0296) 531504

No. Dokumen : No. Halaman :


Revisi : 2/3

3. Tahap interaksi
a. Berikan kesempatan pada pasien untuk
bertanya bila kurang jelas
b. Memberikan penjelasan pada pasien beberapa
cara distraksi
 Distraksi visual dengan membaca,menonton
TV,menonton pertandingan
 Distraksi auditori dengan humor,mendengarkan
musik
 Distraksi taktil dengan bernafas perlahan dan
berirama,massase,memegang mainan
 Distraksi intelektual dengan mengerjakan teka-
teki silang,permainan kartu,melakukan
hobi,menulis cerita
c. Menganjurkan pasien untuk melakukan salah
satu teknik distraksi tersebut
4. Tahap terminasi
a. Mengevaluasi hasil relaksasi (skala
nyeri,ekspresi)
b. Menganjurkan pasien untuk mengulangi teknik
relasasi ini ,bila pasien merasakan nyeri
c. Berpamitan pada pasien dan mencuci tangan
d. Mendokumentasikan tindakan dan respon
pasien dalam catatan keperawatan
UNIT TERKAIT 1. Instalasi Gawat Darurat.
2. Instalasi Rawat Jalan.
3. Instalasi Rawat Inap.
4. Instalasi Pelayanan Intensif.
5. Instalasi Bedah Sentral.

Anda mungkin juga menyukai