Anda di halaman 1dari 27

Perubahan

Fisiologi
dan
Adaptasi Maternal
Dr. Raka
wanita hamil sakit atau tidak ?
Tiap orang berbeda memahami
kehamilan fisiologis atau
patologis?

Pinggang ibu hamil à lordosis à


gangguan keseimbangan à rentan
jatuh
• Tujuan Umum Pembelajaran

1. Memahami adaptasi maternal terhadap kehamilan

• Tujuan Khusus Pembelajaran

1. Dapat menjelaskan tentang adaptasi sistem kardio vaskuler terhadap


kehamilan

2. Dapat menjelaskan tentang adaptasi sistem respirasi terhadap


kehamilan

3. Daapat menjelaskan tentang adaptasi ginjal dan saluran kemih terhadap


kehamilan

4. Dapat menjelaskan tentang adaptasi sistim gastro intestinal dan


metabolisme terhadap kehamilan

5. Dapat menjelaskan tentang adaptasi sistim hematologis terhadap


kehamilan

6. Dapat menjelaskan tentang adaptasi sistim imun terhadap kehamilan

7. Dapat menjelaskan tentang adaptasi kulit terhadap kehamilan


Pendahuluan
• Hamil ( Fetus & Plasenta ) à Adaptasi
Anatomi, Fisiologi dan Biokimiawi

• Postpartum à kembali spt sebelum hamil

• Perlu memahami adaptasi maternal thd


kehamilan shg tahu perubahan tsb normal
atau patologik à menghindari terapi tak
perlu dan komplikasi yg membahayakan
ibu
KEBUTUHAN JANIN RESPON MATERNAL

PENAMBAHAN VOLUME
KEBUTUHAN VOLUME

Ibu mengorbankan diri untuk bayi, ex: tambah VASODILATASI


gemukà darah bertambah bnyak

Ibu hamil sering mengeluh ter-engah engah


àfrekuensi nafas normal, peningkatan volume
RESPIRASI
tidal
RESISTENSI PERIFER
NUTRISI
INSULIN
Volume Tidal adalah volume udara yang diinspirasi
atau diekspirasi pada setiap kali pernafasan
normal. Besarnya ± 500 ml pada rata-rata orang ABSORPSI MINERAL
dewasa.
KEBUTUHAN JANIN RESPON MATERNAL

FILTRASI GLOMERULUS
GINJAL
BERSIHAN ZAT SISA

Kencingnya lebih bnyak à trimester akhir 9-10x


STIMULASI HEPATO
bangun di malam hari untuk kencing SELULAR

UTERUS YANG TIDAK


BERGERAK
PEMELIHARAAN/PEMATA
NGAN KEHAMILAN
SEKUESTRASI
IMUNOLOGIS
REPRODUCTIVE TRACT / Uterus
• Tak hamil : spt buah PER, 70 gr, Vol. 10 ml
Tdk hamil : sebesar telur ayam kampung/sebesar jempol kaki
hamil : bisa meregang sebesar kelapa paling besar

• Hamil : Vol : 5 L – 20 L
Kapasitas 500 – 1000 kali
Aterm : berat 1100 gr
• Penyebab pembesaran Uterus :
• Hiperplasi = meningkatnya jumlah sel yang terjadi pada organ tertentu akibat
peningkatan proses mitosis.
• Hipertrofi = peningkatan volume organ atau jaringan akibat pembesaran
komponen sel.
• Penambahan jar Fibrous dan elastin

Dari Kala 2 perlu waktu 2 jam ngeden dr bukaan lengkap, dr bukan 1-4(2jam), 4-10 (6 jam). Perlu waktu
16 jam untuk melahirkan (perlu tenaga ekstra)
Jumlah darah : dihitung dr berat badan (100cc/kg)
Atonia uteri à dalam 10 menit darah mengalir terus dan bisa meninggal
Atonia uteri adalah kondisi pada wanita di mana rahim gagal berkontraksi setelah
persalinan bayi.

• Awal kehamilan Dinding uterus cukup tebal

• Hamil aterm tebal dinding uterus 1- 2 cm à


janin mudah diraba

• Susunan Otot Uterus ada 3 lapis :

# Lapisan Luar ( longitudinal )

# Lapisan Tengah ( oblik beranyam )

# Lapisan Dalam ( sirkular )


SUSUNAN OTOT UTERUS
Ukuran, Bentuk dan Posisi Uterus
• Minggu awal hamil spt buah PER

• Stlh 12 minggu berbentuk spheris, ada didalam


rongga pelvik

• Stlh 12 minggu keluar dari rongga pelvik shg bisa


diraba

• Pada rongga perut, uterus ada disebelah kanan


(dextrorotation), Oleh karena dikiri ada
rectosigmoid

Nyeri trimester 2 : nyeri ligamentum à 16 minggu nyeri kanan dan kiri


Nyeri terus menerus+ disertai keluar lendir bercampur darah + ketuban = tanda2 persalinan
Kontraktilitas Uterus
• Sejak awal hamil sdh ada kontraksi tapi tak nyeri

• Trimester II kontraksi dapat dirasakan dengan palpasi à kontraksi Braxton Hicks,


sifatnya sporadis dan Nonritmik

• Aterm, kontraksi ini sering menimbulkan persalinan palsu ( False Labor )

Kontraksi palsu /braxton hicks (rahim dalam fase tidur/tdk bergoyang à HPA axis, mulai 36 minggu mulai
ada kontraksi palsu à jalur keliastikan dan reseptor regang)
Palsu : tidak ritmik/reguler; tidak fundal dominan [klo true sakitnya dr fundusà serviks à belakang (L3-
S4), sifatnya simetrik (tekanan kiri dan kanan sama )

Kontraksi Braxton Hicks adalah suatu tanda persalinan tidak pasti yang ditandai dengan uterus yang
berkontraksi (seperti rasa kram mulas di bagian perut, mirip menstruasi) bila dirangsang dan datangnya
kontraksi tidak menentu lamanya. Tanda ini khas untuk uterus pada masa kehamilan 32 sampai 36
minggu, dan akan semakin jelas kontraksinya pada usia kehamilan minggu ke 36

Solusio plasenta à perut keras seperti papan (Patologik)


Aliran darah Uteroplasental

• Hamil à perlu nutrisi juga ekskresi bahan tak berguna à


penting untuk pertumbuhan dan metabolisme janin

• Pemberian nutrisi & eksresi tergantung ruang intervillous,


aliran darah keuterus

• Hamil à aliran darah utero plasental meningkat 450 –


650 ml per menit

• Hamil à vena uterus melebar à dapat menampung


darah uteroplasental lebih banyak

Pelebaran pembuluh darah dan tidak dipengaruhi obat2 tertentu (sudah fix)
ALIRAN DARAH UTEROPLACENTAL

Dari arteri umbilikalis à membawa darah kotor dr bayi; vena


umbilikalis à membawa darah bersih (Sirkulasi Retroplasenta) ;
Tali pusat à 2 artery umbilukalis, dan 1 vena umbilikalis
Pengaturan aliran darah
uteroplasental
• Estrogen dan progesteron Bagaimana peranan hormon dalam
pengaturan aliran darah
meningkatkan aliran darah oleh karena uteroplasental, saat seperti apa
esterogen & progesteron berperan
vasodilatasi dan saat apa epinefrin dan
norepinefrin berperan ?
• Sensitivitas pada uteroplasental
meningkat terhadap epinefrin dan
norepinefrin

• Sensitivitas pada uteroplasental


terhadap Angiotensin II hilang à
vasodilatasi
SISTIM KARDIOVASKULER
• Volume darah meningkat 40% (3,5liter-> 5liter),
terutama Tr I dan Tr II Berfungsi sebagai tabungan darah bagi ibu
a. Hati ESTR PLAS. Angiotensinogen RENIN
Angiotensin I Angiotensin II
PARU KEL. ADRENAL

Aldosteron Retensi Natrium dan Air


Volume darah meningkat (RAA system)

• Tekanan darah menurun, karena


a. Respon vaskuler perifer terhadap AII hilang
b. Progesteron Relaksasi otot polos
• Mean corpuscular
hemoglobin atau MCH
adalah perkiraan jumlah atau
berat rata-
rata hemoglobin pada setiap
sel darah merah dalam
tubuh.
• Kadar MCH dapat diketahui
melalui pemeriksaan darah
lengkap atau complete blood
count (CBC).
• MCH normal pada

Knpa orang hamil HB turun? Karena jumlah sel orang dewasa adalah sekitar
darah merah yang naik tidak sebanding dengan 26 sampai 33 pikogram (pg)
volume darah yang naik, Hitung MCV, MCH
seharusnya normal per sel darah merah.
(ANEMIA FISIOLOGIK)
SISTIM RESPIRASI
• Peningkatan volume tidal, volume ventilasi
semenit, ambilan O2 Peningkatan O2
ke janin
• Alkalosis respiratorik ringan, dikompensasi
dengan peningkatan ekskresi bikarbonat ginjal
• Hemoglobin janin mengikat O2 pada tekanan
parsial yang lebih rendah dibanding Hb Ibu
transfer O2 bisa terjadi di plasenta
Respiratori alkalosisàCo2 cepat dikeluarkan
GINJAL dan SALURAN KEMIH
GFR meningkat dan bladder lebih cepat penuh
• GFR meningkat sampai 50% selama kehamilan
kreatinin dan ureum lebih rendah
dibandingkan wanita tidak hamil
• RPF (renal plasma flow) meningkat pada TrI dan
TrII, menurun pada TrIII
• Filtrasi natrium meningkat menyebabkan
aldosteron meningkat
• Reabsorpsi tubulus ginjal relatif tetap + GFR yang
meningkat penurunan reabsorpsi glukosa di
tubulus proksimal glukose dapat terdeteksi
pada wanita hamil DIABETOGENIK à resistensi insulin (lebih bnyak di
pembuluh darah ibu)
• Volume urine pada pelvis ginjal dan ureter
meningkat 2x lipat akibat tekanan uterus dan
pengaruh progesteron risiko infeksi ginjal
Normal à Terjadi hidronefrosis sementara (grade 1)
SISTIM GASTRO INTESTINAL dan METABOLISME

• Kehamilan berpotensi diabetogenik .o.k


hiperinsulinisme relatif dan resitensi perifer insulin
• Estrogen tinggi pada wanita hamil sintesis protein
hati meningkat termasuk prokoagulan ( Faktor I, VII,
VIII, IX, X ) melindungi ibu hamil dari ancaman
perdarahan, tapi kerugiannya mudah terjadi trombosis
dan emboli karena mudah terjadi koagulopati, bisa terjadi varises atau
DVT
• Absorpsi kalsium di usus meningkat
• Progeteron selama kehamilan meningkat
pengosongan lambung, usus, kandung empedu lebih
lama mual, muntah, konstipasi, dan nyeri dada
Hamil à terjadi konstipasi (progresteron mnyebabkan usus relaksasi) sehingga makanan
lebih lama di susu dan lebih bnyak di serap
• Mual muntah (hiperemesis) apakah normal di
trimester 2/3?
Teori Hormonal :
Free fetal cell DNA (8-10 minggu) à puncak hormon HCG

Teori Psikis/pelampiasan :
Faktor psikis karena tidak bisa menerima perubahan2 fisiologis
jadi pelampiasannnya ke ngidam,mual,muntah
SISTIM HEMATOLOGIS
Cek darah wajib 2 kali (awal bulan dan di 7-8 bulan), cek Hb, normalnya brpa?,
MCV,MCH (normal/tidak)
• Wanita hamil mengalami anemia ringan .o.k
peningkatan produksi hemoglobin total sel
darah merah tidak sebandiing dengan
peningkatan volume plasma
• Wanita mengalami leukusitosis ringan
• Wanita hamil mengalami hiper koagulabilitas
Leukositosis ringan (leukosit meningkat ringan)
trombositnya juga menurun ringan (trombositopenia), klo ekstrem di bawah 100.000 à
hati2
SISTIM IMUN
• Janin membawa protein asing ( DNA ) dari
ayah, kenapa tidak ditolak oleh sistim imun
ibu ? (melakukan mekanisme masking)
• Janin menggambarkan hemialugraf pada
pejamu yang imunokompeten. Penolakan graf
tidak terjadi karena adanya perubahan
respon imun maternal.
• Kerugiannya mudah terjadi infeksi virus
Inkompabilitas rhesus
KULIT
• Hormon melanotropik meningkat pada
kehamilan warna kulit lebih gelap pada
muka dan pada perut
Gunanya kulit ibu menjadi hitam ? Orang yang tahan panas itu orang kulit hitam

• Rambut mudah rontok

Anda mungkin juga menyukai