Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI SARJANA TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER TA
Pemodelan
TK 3523 3 sks III 2020/2021
Matematika
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator Rumpun MK Ketua PRODI

Dr. Bregas S T Sembodo, ST, MT

Inayati, ST, MT, Ph.D

Mujtahid Kaavesina, ST, MT, Ph.D


Mujtahid Kaavesina, ST, MT, Ph.D (Dr. Adrian Nur, ST., MT)
Capaian CPL-PRODI yang dibebankan pada MK
Pembelajaran (CP) CPL-1 Mampu menerapkan pengetahuan matematika, sains, dan rekayasa di bidang teknik kimia
CPL-5 Mampu mengidentifikasi, memformulasi dan menyelesaikan masalah-masalah kerekayasaan bidang teknik kimia
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK Mahasiswa mampu mendefinisikan dan menggunakan konsep Chemical Engineering Tools dalam menyusun model matematika proses
kimia dalam bentuk PD ordiner, PD parsial dan PD simultan; dan mampu menyelesaiannya secara analitik
CPL ⇒ Sub-CPMK
CPL-1 Sub-CPMK1 : Mahasiswa mampu menjelaskan dan menerapkan chemical engineering tools dalam penyelesaian persoalan teknik kimia
& Sub-CPMK2 : Mahasiswa mampu menyusun model matematika dalam bentuk PD ordiner dan menyelesaikannya secara analitik
CPL-5 Sub-CPMK3 : Mahasiswa mampu menyusun model matematika dalam bentuk PD simultan dan menyelesaikannya secara analitik
Sub-CPMK4 : Mahasiswa mampu menyusun model matematika dalam bentuk PD parsial dan menyelesaikannya secara analitik
Deskripsi Singkat MK MK ini berisi materi tentang penerapan chemical engineering tools untuk menyusun model matematika dalam bentuk PD ordiner, PD parsial dan
PD simultan; dan penyelesaian model matematika itu secara analitik

Bahan Kajian / Materi - Chemical Engineering Tools


Pembelajaran - Elemen volume dan pemodelan proses kimia
- Penyusunan dan penyelesaian analitik Persamaan Differensial (PD) ordiner
- Penyusunan dan penyelesaian analitik Persamaan Differensial (PD) parsial
- Penyusunan dan penyelesaian analitik Persamaan Differensial (PD) simultan
Pustaka Utama :
1. Rice, R.G., and Do, D.D., 1995, Applied Mathematics and Modelling for Chemical Engineering, John Willey & Sons, Inc., New York
2. Jenson, V.G. and Jeffreys, G.V., 1977, Mathematical Methods in Chemical Engineering , Academic Press, Inc., London
3. Mickey, H.G., Sherwood, T.S., and Reed, C.E., 1975, Applied Mathematics in Chemical Engineering, Tata Mc Graw Hill Pub. Co., New York
Pendukung :
4. Sediawan, W.B. dan Prasetya, A., 1997, Pemodelan Matematis dan Penyelesaian Numeris dalam Teknik Kimia, Penerbit Andi, Yogyakarta
Dosen Pengampu Ir. Mujtahid Kaavessina, ST, MT, PhD (Kelas B)

Matakuliah syarat

Bantuk Pembelajaran,
Materi Bobot
Sub-CPMK Metode Pembelajaran,
Penilaian Pembelajaran Penilaian
Mg Ke- (Kemampuan akhir Penugasan Mahasiswa,
[ Pustaka ] (%)
tiap tahapan belajar) [ Estimasi Waktu]
Indikator Kriteria & Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1-3 Sub-CPMK1 : - Mampu mengidentifikasi komponen - Kriteria berdasarkan Kuliah, diskusi, dan latihan [1] Ch. 1 10%
Mahasiswa mampu chemical engineering tools Peraturan Rektor UNS secara daring
menjelaskan dan - Mampu menggunakan chemical 582/UN27/HK /2016 [TM: 3x(3x50”)]
menerapkan engineering tools Bab XII pasal 17 dan 18 - Tugas 1 : menyusun model
chemical - Penilaian di Kelas saat matematika sederhana
engineering tools diskusi berdasar chemical
dalam - Penilaian Tugas 1 engineering tools
penyelesaian [PT+BM:(3+3) x(3x60”)]
persoalan teknik
kimia

2
4-7 Sub-CPMK2 : - Mampu menjelaskan definisi PD Ordiner - Kriteria berdasarkan Kuliah, diskusi, dan secara [1] Ch. 2 40%
Mahasiswa mampu - Mampu menjelaskan konsep dan menyusun Peraturan Rektor UNS daring Ch. 3
menyusun model elemen volume 582/UN27/HK /2016 [TM: 4x(3x50”)]
matematika dalam - Mampu penyusun PD Ordiner Bab XII pasal 17 dan 18 - Tugas 2 : Menyusun model
bentuk PD ordiner - Mampu menyelesaikan PD Ordiner dalam - Penilaian di Kelas saat dan penyelesaian PD
dan bentuk PD dengan variabel terpisah, PD diskusi Ordiner dalam bentuk PD
menyelesaikannya homogen, PD eksak, PD linier dan PD - Penilaian Tugas 2 dan 3 dengan variabel terpisah, PD
secara analitik Bernoulli - Soal UTS no 1: PD homogen, PD eksak, PD
- Mampu menyelesaikan PD linier orde n dalam bentuk PD linier dan PD Bernoulli
- Mampu menyelesaikan PD Ordiner dengan dengan variabel - Tugas 3: Menyusun model
persamaan deret terpisah/ PD homogen/ dan penyelesaian PD Bessel
- Mampu menyelesaikan PD Ordiner dengan PD eksak/ PD linier/ PD dan dengan transformasi
persamaan Bessel Bernoulli Laplace
- Mampu menyelesaikan PD Ordiner dengan - no 2 : PD Bessel [PT+BM:(4+4) x(3x60”)]
transformasi Laplace no 3 : PD Ordiner
diselesaikan dengan
transformasi Laplace
Setiap soal terdiri dari :
a. Penyusunan PD
b. Penyelesaian PD
8 Evaluasi Tengah Semester / Ujian Tengan Semester
9-11 Sub-CPMK3 : - Mampu mengidentifikasi persoalan yang - Kriteria berdasarkan Kuliah, diskusi, dan latihan [1] Ch. 2 10%
Mahasiswa mampu dimodelkan dalam bentuk PD simultan Peraturan Rektor UNS secara daring
menyusun model - Mampu menyusun PD Simultan 582/UN27/HK /2016 [TM: 3x(3x50”)]
matematika dalam - Mampu menyelesaikan PD simultan secara Bab XII pasal 17 dan 18 - Tugas 4 : Menyusun model
bentuk PD simultan analitik - Penilaian di Kelas saat dan penyelesaian PD
dan - Mampu menyelesaikan PD simultan dengan diskusi Simultan
menyelesaikannya transformasi Laplace - Penilaian Tugas 4 - [PT+BM:(3+3) x(3x60”)]
secara analitik - Soal UAS no 1
Setiap soal terdiri dari :
a. Penyusunan PD
b. Penyelesaian PD

3
12-15 Sub-CPMK4 : - Mampu menjelaskan definisi PD Parsial - Kriteria berdasarkan Kuliah, diskusi, dan latihan [1] Ch. 10 40%
Mahasiswa mampu - Mampu menjelaskan konsep koordinat Peraturan Rektor UNS secara daring Ch. 11
menyusun model rektangular, silinder, dan bola 582/UN27/HK /2016 [TM: 4x(3x50”)]
matematika dalam - Mampu menyusun elemen volume pada PD Bab XII pasal 17 dan 18 - Tugas 5 : Menyusun model
bentuk PD parsial Parsial - Penilaian di Kelas saat dan penyelesaian PD Parsial
dan - Mampu menyusun PD Parsial dan diskusi dengan kombinasi variabel
menyelesaikannya menetapkan kondisi awal dan kondisi - Penilaian Tugas 5 dan 6 dan pemisahan variabel
secara analitik batasnya - Soal UAS no 2: PD - Tugas 6 : Menyusun model
- Mampu menyelesaikan PD Parsial dengan Parsial dengan dan penyelesaian PD Parsial
kombinasi variabel kombinasi variabel/ dengan transformasi Laplace
- Mampu menyelesaikan PD Parsial dengan pemisahan variabel [PT+BM:(4+4) x(3x60”)]
pemisahan variabel no. 3: PD Parsial
- Mampu menyelesaikan PD Parsial dengan dengan transformasi
transformasi Laplace Laplace
Setiap soal terdiri dari :
a. Penyusunan PD
b. Penyelesaian PD
16 Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester
Catatan :
TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.

4
Penilaian

CPL 1: Mampu menerapkan pengetahuan matematika, sains, dan rekayasa di bidang teknik kimia

No Kriteria CPMK Kurang Cukup Baik Sangat Baik


1 Mampu menyelesaikan Tidak mampu Mampu menyelesaikan Mampu menyelesaikan Mampu menyelesaikan
Persamaan Diferensial menyelesaikan Persamaan Diferensial Persamaan Diferensial Persamaan Diferensial
Ordiner/Parsial secara Persamaan Diferensial Ordiner/Parsial secara Ordiner/Parsial secara Ordiner/Parsial secara
analitik untuk Ordiner/Parsial secara analitik untuk analitik untuk analitik untuk
menyelesaikan persoalan analitik untuk menyelesaikan menyelesaikan persoalan menyelesaikan
teknik kimia menyelesaikan persoalan teknik kimia teknik kimia dengan persoalan teknik kimia
persoalan teknik kimia dengan kesalahan kesalahan minor dengan tanpa
mayor kesalahan

CPL 5 : Mampu mengidentifikasi, memformulasi dan menyelesaikan masalah-masalah kerekayasaan bidang teknik kimia
No Kriteria CPMK Kurang Cukup Baik Sangat Baik

1 Mampu menyusun Tidak mampu Mampu menyusun Mampu menyusun Mampu menyusun
model matematika, menyusun model matematika, model matematika, dalam model matematika,
dalam bentuk Persamaan model matematika, dalam bentuk bentuk Persamaan dalam bentuk
Diferensial dalam bentuk Persamaan Diferensial Diferensial Ordiner/Parsial, Persamaan Diferensial
Ordiner/Parsial, dengan Persamaan Diferensial Ordiner/Parsial, dengan menerapkan Ordiner/Parsial,
menerapkan chemical Ordiner/Parsial, dengan menerapkan chemical engineering tools dengan menerapkan
engineering tools untuk dengan menerapkan chemical engineering untuk menyelesaikan chemical engineering
menyelesaikan persoalan chemical engineering tools untuk persoalan teknik kimia tools untuk
teknik kimia tools untuk menyelesaikan dengan kesalahan minor menyelesaikan
menyelesaikan persoalan teknik persoalan teknik kimia
persoalan teknik kimia dengan dengan tanpa
kimia kesalahan mayor kesalahan

5
Nilai Tugas dan Soal mempunyai kisaran nilai 0 – 100 sesuai Peraturan Rektor UNS 582/UN27/HK /2016
Nilai Nilai UTS dan UAS Nilai MK Keterangan
Penilaian Nilai Ujian Nilai sub-CPMK
Tugas
Sub-CPMK1 Tugas 1 Tugas 1 x 100% Nilai setiap nomer
Nilai UTS = 10% nilai soal terdiri dari:
Tugas 2 (Tugas 2+ Tugas 3)/2 x 20%+ sub-CPMK1 + 40%
Soal UTS no 1, (soal UTS no 1 + no 2 + no 3)/3 (30% nilai no a) +
Sub-CPMK2 nilai sub-CPMK2 (70% nilai no b)
CPL 1 Tugas 3 no 2 dan no 3 x 80%
Nilai MK = (Nilai
dan
CPL 5 Sub-CPMK3 Tugas 4 Soal UAS no 1 Tugas 4 x 20% + soal UAS no 1 Nilai UAS =10% nilai UTS + Nilai UAS) / 2
x 80% sub- CPMK3 + 40%
Tugas 5 Soal UAS no 2 (Tugas 5 + Tugas 6)/2 x 20% + nilai sub-CPMK4
Sub-CPMK4
Tugas 6 dan no.3 (soal UAS no 2 + no 3)/2 x 80%

Nilai CPL 1 = rata-rata nilai soal no. b


Nilai CPL 5 = rata-rata nilai soal no. a

Anda mungkin juga menyukai