Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 7 Garut


Mata Pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Sepeda Motor
Kelas/Semester : XI/ Genap
Alokasi Waktu : 3 JP @ 45 menit/ pertemuan

A. Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
3.6. Menerapkan prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis
4.6. Merawat berkala sistem pengapian elektronis

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Pengetahuan
 Menerangkan definisi sistem pengapian elektronis
 Menerangkan prinsip kerja sistem pengapian elektronis
 Menerangkan komponen-komponen sistem pengapian elektronis beserta fungsinya
 Menerangkan cara kerja sistem pengapian elektronis
 Menerapkan prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis

2. Keterampilan
 Menerapkan prosedur K3 dalam perawatan berkala sistem pengapian elektronis
 Mendemonstrasikan perawatan berkala sistem pengapian elektronis

D. Tujuan Pembelajaran
 Melalui kegiatan berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Menjelaskan definisi sistem pengapian elektronis dengan jujur
b. menjelaskan fungsi sistem pengapian elektronis dengan jujur
 Melalui kegiatan berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Menjelaskan prinsip kerja sistem pengapian elektronis dengan santun
 Melalui kegiatan berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Menyebutkan komponen-komponen sistem pengapian elektronis dengan santun
b. Menunjukkan komponen-komponen sistem pengapian elektronis dengan santun
c. Menjelaskan fungsi masing-masing komponen sistem pengapian elektronis dengan
santun
 Melalui kegiatan berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Menjelaskan cara kerja sistem pengapian elektronis dengan santun
b. Menguraikan cara kerja sistem pengapian elektronis dengan santun
 Melalui kegiatan berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
a. Menjelaskan K3 dalam perawatan sistem pengapian elektronis dengan santun
b. Mengurutkan prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis dengan santun
 Melalui latihan dan disediakan peralatan dan perlengkapan K3, peserta didik akan dapat
menerapkan prosedur K3 dalam perawatan berkala sistem pengapian elektronis yang benar
dengan disiplin
 Melalui latihan dan disediakan peralatan unit sepeda motor pengapian elektronis, peserta didik
akan dapat mendemonstrasikan perawatan berkala sistem pengapian elektronis berdasarkan
tugas sesuai tahapan prosedur di Buku pedoman reparasi/ job sheet dengan disiplin

E. Materi Pembelajaran
 Konsep dasar sistem pengapian elektronis
 Konsep prinsip kerja sistem pengapian elektronis
 Konsep komponen-komponen sistem pengapian elektronis dan fungsinya
 Konsep cara kerja sistem pengapian elektronis
 Konsep prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis
 Prosedur K3 dalam perawatan berkala sistem pengapian elektronis
 Prosedur/ tahapan perawatan berkala sistem pengapian elektronis sesuai dengan panduan di
Buku pedoman reparasi/ job sheet

F. Pendekatan dan Model Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Model Pembelajaran : Inquiry Learning

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (10 menit)

 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan.


 Mendiskusikan kompetensi yang telah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya terkait
dengan kompetensi yang akan dipelajari.
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan.
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan.
 Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan

b. Kegiatan Inti (110 menit)


- Mengamati (Orientasi Masalah) (40 menit)
 Guru menanyakan ke siswa tentang penyebab sepeda motor dapat hidup
 Guru menugaskan siswa untuk mengidentifikasi penyebab sepeda motor dapat hidup
 Siswa memperhatikan pertanyaan guru
 Siswa menggali informasi pada video, slide dan buku tentang sistem pengapian
elektronis
 Siswa berdasarkan diskusi, melihat slide/video dan membaca buku, dapat menjelaskan
definisi dan fungsi sistem pengapian elektronis
 Guru menanyakan ke siswa tentang konsep tegangan (AC dan DC) dan macam-macam
komponen elektronika yang dipakai di sepeda motor.
 Guru menugaskan siswa untuk mengidentifikasi perbedaan antara tegangan AC dan DC
dan macam-macam komponen elektronika yang dipakai di sepeda motor
 Siswa memperhatikan pertanyaan guru
 Siswa menggali informasi pada video, slide dan buku tentang prinsip kerja sistem
pengapian elektronis
 Siswa berdasarkan diskusi, melihat slide/video dan membaca buku, dapat menjelaskan
prinsip kerja sistem pengapian elektronis

- Menanya (Pengumpulan data dan verifikasi) (40 menit)


 Guru meminta siswa untuk menentukan komponen-komponen pada sepeda motor yang
dapat menimbulkan sepeda motor hidup
 Siswa menggali informasi pada video, slide dan buku tentang konsep komponen-
komponen sistem pengapian elektronis beserta fungsi dari masing-masing komponen
tersebut
 Siswa mendiskusikan dari hasil observasi dan membaca buku tentang konsep komponen-
komponen sistem pengapian elektronis beserta fungsi dari masing-masing komponen
tersebut
 Siswa berdasarkan hasil diskusi dapat menentukan fungsi dan karakteristik dari setiap
komponen sistem pengapian elektronis
- Mengumpulkan data/ informasi (Pengumpulan data melalui eksperimen) (30 menit)
 Guru menayangkan video interaktif tentang cara kerja sistem pengapian elektronis
 Siswa memperhatikan cara kerja sistem pengapian elektronis
yang di video interaktif yang ditayangkan oleh guru dan mencatat hal-hal yang dianggap
penting
 Siswa secara berkelompok dengan dibimbing oleh guru mencoba memperhatikan cara
kerja sistem pengapian elektronis pada unit sepeda motor
 Guru menugaskan siswa untuk dapat menguraikan cara kerja sistem pengapian elektronis

c. Penutup (15 menit)


 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran
 Refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan)
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

2. Pertemuan Kedua
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (10 menit)
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan.
 Mendiskusikan kompetensi yang telah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya terkait
dengan kompetensi yang akan dipelajari.
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya bagi kehidupan.
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan.
 Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan

b. Kegiatan Inti (110 menit)


- Mengumpulkan data/ informasi (Pengumpulan data melalui eksperimen) (40 menit)
 Guru mendemonstrasikan prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis dengan
mematuhi prosedur K3
 Guru menugaskan siswa untuk mempraktekkan prosedur cara perawatan sistem
pengapian elektronis dengan mematuhi prosedur K3
 Siswa memperhatikan prosedur cara perawatan sistem pengapian elektronis dengan
mematuhi prosedur K3 yang didemonstrasikan oleh guru dan mencatat hal-hal yang
dianggap penting
 Guru membimbing dan menilai siswa dalam pelaksanaan praktik prosedur cara perawatan
sistem pengapian elektronis dengan mematuhi prosedur K3

- Mengasosiasi/menalar (Pengorganisasian dan formulasi eksplanasi) (40 menit)


 Guru menugaskan siswa untuk menilai kelebihan dan kekurangan jika dalam perawatan
berkala sistem pengapian elektronis tidak menerapkan prosedur K3
 Siswa secara berkelompok mendiskusikan tentang kelebihan dan kekurangan jika dalam
perawatan berkala sistem pengapian elektronis tidak menerapkan prosedur K3
berdasarkan praktik dan pengetahuan yang telah dimiliki
 Siswa menyimpulkan kelebihan dan kekurangan jika dalam perawatan berkala sistem
pengapian elektronis tidak menerapkan prosedur K3

- Mengkomunikasikan (Analisis proses inkuiri) (30 menit)


 Guru menugaskan siswa untuk mempraktekkan prosedur perawatan berkala sistem
pengapian elektronis
 Siswa membuat bahan pelaporan (job sheet) hasil dari perawatan berkala sistem
pengapian elektronis
 Siswa mempresentasikan bahan pelaporan (job sheet) hasil dari perawatan berkala
sistem pengapian elektronis
 Guru membimbing dan menilai pelaksanaan pengisian bahan pelaporan (job sheet) hasil
dari perawatan berkala sistem pengapian elektronis
 Guru bersama siswa menyimpulkan hasil dari pelaporan (job sheet) hasil dari perawatan
berkala sistem pengapian elektronis
c. Penutup (10 menit)
 membuat rangkuman/simpulan pelajaran.
 refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan).
 menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. Hasil analisis teknik dan instrumen penilaian

KD Teknik Penilaian Instrumen


3.6. Menerapkan prosedur 1. Soal tes tertulis
cara perawatan sistem 1. Tes tertulis
2. Lembar tugas dan lembar
pengapian elektronis 2. Penugasan
penilaian tugas

4.6. Merawat berkala sistem 1. Lembar soal praktik dan


pengapian elektronis 1. Tes Praktik/ unjuk kerja lembar observasi unjuk
kerja

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Pemadatan kurikulum, yaitu pemberian pembelajaran hanya untuk kompetensi/materi yang
belum diketahui peserta didik.

I. Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media
- Video interaktif
- Slide Powerpoint
2. Alat
- Hand tools
- Alat ukur
- Sikat baja/alumunium
3. Bahan
- Kain majun
- Bensin
- Fuse/ Sikring
4. Sumber Belajar
- Modul Sistem Pengapian Elektronis (CDI)
- Buku Pedoman Reparasi
- Job sheet
- Unit Sepeda Motor

Mengetahui Garut, 27 Mei 2016


Kepala SMK Negeri 7 Garut Guru Mata Pelajaran,

Drs. Uyun Adiyanto M,M MUHAMMAD YUSUP, S. Pd


NIP. 19560122 198301 1 010 NIP.OOOOOOOOOOOOOO

Anda mungkin juga menyukai