Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PENDAHULUAN

KUNJUNGAN PADA DIABETES MELITUS TIPE 2

Keperawatan Keluarga

Disusun oleh :

Hassan Akbar Pambudi

1911010011

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN D3

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2021
Kunjungan ke -1
Tanggal 30 November 2021
I. Pendahuluan
a.Latar Belakang
1. Karakteristik keluarga
Keluarga sebagai system sosial merupakan kelompok terkecil dari masyarakat. Didalam
menentukan masalah pada suatu keluarga maka diperlukan beberapa unsur yang sangat
terkait dalam melakukan proses keperawatan.Unsur-unsur yang dimaksudkan dalam
proses keperawatanini meliputi pengkajian, penetapan diagnose keperawatan,
perencanaan, implementasi, dan evaluasi. Setiap tahap-tahap dari proses keperawatan
sangatlah penting dalam membantu mengatasi masalah kesehatan keluarga secara akurat.
Pengkajian merupakan tahapan terpenting dalam proses perawatan, mengingat pengkajian
sebagai awal bagi keluarga untuk mengidentifikasi data-data yang ada pada keluarga.
Sebelum melakukan pengkajian pada keluarga Bpk.S, terlebih dahulu perawat membina
hubungan saling percaya dengan seluruh anggota keluarga yang tinggal di rumah Bpk.S
untuk memudahkan perawat dalam mengumpulkan data untuk memperoleh diagnosa.
Setelah itu perawat menjelaskan tujuan dari kunjungan pertama ini yaitu untuk
mengidentifikasi masalah kesehatan yang ada didalam keluarga baik yang dirasakan
secara pasti atau disadari maupun masalah kesehatan yang masih beresiko ataupun
masalah yang akan berpotensia terjadi. Kemudian perawat juga membuat kontrak waktu
yang telah disepakati bersama antara perawat dan anggota keluarga untuk melakukan
asuhan keperawatan keluarga. Sasaran dalam asuhan keperawatan keluarga ini yakni
keluarga Bpk.S yang mempunyai anak 6, dan tinggal di Desa Mersi

b. Data yang perlu dikaji lebih lanjut


a) Data umum
b) Lingkungan
c) Struktur keluarga
d) Strees dan koping keluarga
e) Fungsi keluarga
f) Harapan keluarga
g) Pemahaman klien terhadap masalah kesehatan yang dihadapi
h) Kemampuan keluarga untuk memprioritaskan masalah kesehatan yang ada

II. Proses Keperawatan


1. Diagnosa keperawatan keluarga Belum ada
2. Tujuan umum
3. Setelah dilakukan asuhan keperawatan diharapkan terkumpul data tentang keluarga
Bpk.Y dan masalah yang mungkin ada dalam keluarga.
4. Tujuan khusus
Setelah dilakukan pertemuan 1 x 30 menit didapatkan :
a. Hubungan saling percaya antara mahasiswa dan keluarga Bpk. Y
b. Terkumpulnya data umum, lingkungan, fungsi keluarga, pemeriksaan fisik, dan harapan
keluarga, Struktur keluarga Strees dan koping keluarga
c. Teridentifikasinnya masalah kesehatan keluarga.
d. Klien mampu mengenal masalah keperawatan yang ada.

III. Implementasi Tindakan Keperawatan


1. Metode
a. Wawancara/perkenalan
b. Observasi
2. Media dan alat
a. Format pengkajian
b. Alat tulis
3. Waktu dan tempat
Hari : Kamis, 30 November 2021
Waktu : Pukul 14.00 WIB
Tempat : Rumah Bpk.S
4. Strategi Pelaksanaan
1) Orientasi :
a) Mengucapkan salam
b) Memperkenalkan diri
c) Menjelaskan tujuan kunjungan
d) Memvalidasi keadaan klien dan keluarga
2) Kerja :
a) Melakukan pengkajian keluarga dan observasi
b) Mengidentifikasi masalah kesehatan
c) Mengidentifikasi pemahaman keluarga terhadap masalah kesehatan
d) Mengidentifikasi kemampuan keluarga untuk memprioritaskan masalah
3) Terminasi:
a) Membuat kontrak untuk pertemuan selanjutnya
b) Mengucapkan salam dan berpamitan
IV. Kriteria Evaluasi
1. Evaluasi struktur
a. LP disiapkan
b. Interaksi mahasiswa dan keluarga berlangsung sesuai dengan waktu yang telah
ditentukan yaitu 30 menit
c. Alat bantu/media disiapkan
d. Kontrak dengan keluarga tepat dan sesuai dengan rencana
2. Evaluasi proses
a. Pelaksanaan sesuai waktu dan strategi pelaksanaan
b. Keluarga aktif dalam kegiatan menunjukkan sikap terbuka dan bisa menjawab
pertanyaan-pertanyaan yang diberikan oleh mahasiswa.
3. Evaluasi hasil
a. Didapatkan : data umum lingkungan, struktur keluarga, fungsi keluarga, strees dan
koping keluarga, harapan keluarga pemahaman klien terhadap masalah kesehatan
yang dihadapi, dan kemampuan keluarga untuk memprioritaskan masalah
kesehatan yang ada.
b. Teridentifikasinnya masalah kesehatan.
c. Terciptanya hubungan rasa saling percaya dan membuat kontrak selanjutnya.
4. Rencana tindak lanjut
a. Pengkajian selanjutnya
b. Hari/tanggal : 1 Desember 2021
c. Waktu : Pukul 13.00 WIB
d. Tempat : Rumah Bpk.S

Kunjungan ke - 2

Tanggal 1 Desember 2021


I. Pendahuluan
a. Latar Belakang
1. Karakteristik keluarga
Dari hasil pengkajian hari pertama, yaitu pada hari 1 desember 2021,
didapatkan hasil pengkajian meliputi: data umum lingkungan, fungsi
keluarga,struktur keluarga, strees dan koping keluarga, harapan keluarga
pemahaman klien terhadap masalah kesehatan yang dihadapi, dan
kemampuan keluarga untuk memprioritaskan masalah kesehatan yang ada.
Hasil pengakajian menyebutkan Jumlah anggota keluarga yang ada dirumah
Tn.S dan Ibu.S yaitu 2 anggota meliputi Tn.S (kepala keluaraga) dan Ny.S
(istri) . Tn.S memiliki tugas perkembangan keluarga yang harus di penuhi
yaitu untuk kehidupan sehari hari dan merawat Ny.S yang sedang sakit.
Adapun komposisi dalam kartu keluarga dan struktur keluarga sdr. A
adalah sebagai berikut:
No Nama Usia JK Hub Pend Pekerjaan
1. Tn.S 74 tahun laki laki suami S1 pensiunan
2. Ny.S 72 tahun perempuan istri SMU IRT

No Pemeriksaan fisik Tn.S Ny.S


1 TD 130/70 mmHg 110/80 mmHg
N 85 x/pemenit 88x/menit
RR 21 x/menit 22 x/menit
2 Kepala dan leher
a. Rambut dan kulit - Rambut bersih, rambut
bersih,beruban
beruban
b. Mata konjungtiva , sklera
c. fungsi penglihatan An anemis, an
- An anemis An ikterik ikterik
d. Hidung -bisa membaca
Bentuk - Bisa membaca Simetris tidak
Fungsi penciuman
ada kotoran
e. Telinga Simetris tidak ada
Bentuk kotoran Dapat
Fungsi pendengar
Dapat mencium bau mencium
f. Mulut dan gigi
simetris tidak terdapat bau
kotoran simetris tidak
Dapat mendengar dengan terdapat kotoran
jela
g. Leher Dapat
simetris tidak terdapat mendengar
caries. dengan jela
-Gigi tidak ada yang lepas simetris tidak
proses menelan normal
terdapat caries.
-Gigi tidak ada
yang lepas
proses menelan
normal
Dada Pergerakan dinding Pergerakan
dada simetris, suara dinding dada
nafas vesikuler, tidak simetris,
terdapat suara nafas
bunyi tambahan vesikuler,
tidak
terdapat
bunyi tambahan
Abdomen Tidak ada nyeri tekan, tidak ada nyeri
tekan,bising usus
bising usus
10x/menit
10x/menit
Ekstermitas 55
a) Kekuatan otot 55
b) Pergerakan sendi 44
55
c) Sensorik Tidak ada
Tidak ada hambatan hambatan Dapat
Dapat merangsang merangsang
sensori dengan
sensori dengan baik baik

Genetalia
BAK BAK 3-5x sehari BAK 3-6,x sehari
BAB BAB 1xsehari BAB 1xsehari

2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut

II. Proses Keperawatan


Menggali data tentang tugas perkembangan keluarga dengan dan masalah keluarga
yang lain.
a) Diagnosa keperawatan keluarga Pemeliharaan kesehatan tidak efektif

1. Tujuan umum
Setelah dilakukan tindakan asuhan keperawatan diharapkan terkumpul data yang
dapat menunjang timbulnya masalah kesehatan pada keluarga,dapat memodifikasi
perubahan persepsi keluarga.
2. Tujuan khusus
Setelah dilakukan pertemuan 2 x 30 menit didapatkan :
- Terkumpul data fungsi keluarga
- Terkumpul data stress dan koping keluarga
- Teridentifikasi pemeriksaan fisik
- Teridentifikasi stress dan koping
- Mengetahui harapan keluarga
- Teridentifikasi pemeliharaan kesehatan keluarga
- Teridentifikasi masalah kesehatan keluarga
- Teridentifikasi pengetahuan keluarga mengenai masalah kesehatan
III. Implementasi Tindakan Keperawatan

1. Metode
a. Wawancara
b. Observasi
2. Media dan alat
a. Format pengkajian
b. Alat tulis
c. Tensi meter
3. Waktu dan tempat
Waktu : Rabu, 1 Desember 2021 pukul 13.00 WIB
Tempat : Rumah Bpk.S
IV. Kriteria Evaluasi

1. Evaluasi struktur
a. LP
b. Alat bantu/media disiapkan
c. Kontrak dengan keluarga tepat dan sesuai dengan rencana
2. Evaluasi proses
a. Pelaksanaan sesuai waktu dan strategi pelaksanaan
b. Keluarga aktif dalam kegiatan
c. Ny. S menderita penyakit Diabetes Mellitus
3. Evaluasi hasil
a. Diketahui tugas perkembangan keluarga yang belum terpenuhi
b. Diketahuinya masalah kesehatan keluarga
4. Rencana Tindak Lanjut
a. Penyuluhan tentang pengecekan gula darah
b. Hari/Tanggal : Kamis,2 Desember 2021
c. Waktu : 07.00
d. Tempat : Rumah Bpk. S

Kunjungan ke-lll
tanggal 3 desember 2021
l. Pendahuluan
Latar Belakang

Berdasarkan pertemuan sebelumnya pada keluarga Tn.S didapatkan data Ny.S . Mahasiswa telah
melaksanakan intervensi mampu merawat masalah (TUK 5). Untuk mengetahui sejauh mana
pencapaian TUK 5 tersebut, diberikan beberapa cara untuk memastikan keluarga sudah paham
terhadap penyuluhan yang diberikan .

Data yang perlu dikaji lebih lanjut


1. Kemampuan keluarga dalam mengambil keputusan dalam
pemeliharaan kesehatan
2. Kemampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga
3. Ny.S tidak mentaati diit makanan /pantangan makan

Proses Keperawatan
Diagnosa keperawatan keluarga
Manajemen Kesehatan Tidak Efektif b.d Kompleksitas program perawatan/pengobatan
Tujuan umum
Setelah dilakukan tindakan keperawatan, diharapkan dapat terkumpul data tentang
manajemen kesehatan keluarga tidak ekeftif
tujuan khusus
Setelah dilakukan pertemuan 1 x 30 menit diharapkan :
 Mampu mengenal masalah kesehatan faktor resiko dan cara pencegahannya
 Mampu memberikan keputusan yang tepat kepada anggota keluarganya
 Mampu memberikan perawatan yang tepat kepada anggota keluarganya
 Mampu menciptakan lingkungan rumah yang sehat
 Mampu menggunakan fasilitas[pelayanan kesehatan dilingkungan masyarakat

Implementasi Tindakan Keperawatan


Metode
Demonstrasi
Observasi
Media dan alat
Alat tulis
Leaflet
Waktu dan tempat
Waktu : Jumat 03 Desember 2021,
pukul 14.30 WIB Tempat : Rumah Bpk. S
Kriteria Evaluasi
1) Evaluasi struktur
LP
Alat bantu/media disiapkan.
Kontrak dengan keluarga tepat dan sesuai dengan rencana.
2) Evaluasi proses
Pelaksanaan sesuai waktu dan strategi pelaksanaan.
Keluarga aktif memperhatikan dalam kegiatan
Tn.Sdan Ny.S dapat mengikuti dengan baik
3) Evaluasi hasil
Tn.S dan Ny.S dapat memahami apa yang diedukasikan sehingga Tn.S dan Ny.S bisa
memperbaikinya dengan baik dan tepat.

Kunjungan ke

: IV

Hari / Tanggal
: Jum'at , 3 Desember 2021

I. Pendahuluan

a. Latar Belakang

Berdasarkan pertemuan sebelumnya pada Ny.S didapatkan data Ny.s

tidak mengetahui diit pada diabetes mellitus.Ny.S juga mengatakan bahwa Ny.S
untuk makan sehari hari beli.Jadi tidak tahu berapa kandungan garam dan gula pada
makanan tersebut. Ny.S juga mengatakan kadang suka makan asin.

II. Proses Keperawatan

a. Diagnosa keperawatan keluarga

Pemeliharaan kesehatan tidak efektif b.d ketidakmampuan mengatasi masalah

b. Tujuan umum

Setelah dilakukan tindakan keperawatan, diharapkan dapat terkumpul data

tentang diit makanan pada diabetes mellitus.

c. Tujuan khusus

Setelah dilakukan pertemuan 1 x 30 menit diharapkan :

1. Beri informasi tentang makanan yang bisa dianjurkan dan tidak dianjurkan

2. Beri informasi tentang tujuan diit diabetes mellitus

III. Implementasi Tindakan Keperawatan

1. Metode

a. Demonstrasi

b. Observasi

2. Media dan alat

a. Lembar balik, leaflet

b. Alat tulis
3. Waktu dan tempat

Waktu

: kamis, 3 Desember 2021, 14.40 WIB

Tempat

: Rumah Bpk. S

Kriteria Evaluasi

1. Evaluasi struktur

a.LP

b. Alat bantu/media disiapkan.

c. Kontrak dengan keluarga tepat dan sesuai dengan rencana.

2. Evaluasi proses

a. Pelaksanaan sesuai waktu dan strategi pelaksanaan.

b. Keluarga aktif dalam kegiatan

c. Ny.S dapat mengikuti dengan baik

3. Evaluasi hasil

a. Keluarga mengerti tentang diet diabetes mellitus

4. Rencana tindak lanjut

a. Berdisukusi bersama keluarga tentang penyakit diabetes mellitus,Pengertian DM


dan diit DM ,tujuan ,makanan yang dianjurkan dan tidak dianjurkan ,syarat dan
prinsip diet dan berpamitan

b. Hari/Tanggal : Kamis, 3 Desember 2021

b. Waktu : 14.40 WIB

c. Tempat : Rumah Bpk. S

Anda mungkin juga menyukai