Anda di halaman 1dari 8

MODUL AJAR

LIMBAH

I INFORMASI UMUM

A. IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun Ni Komang Mawar, S.Pd
Institusi SMK Negeri 2 Tabanan
Tahun disusunnya Modul Ajar 2022 – 2023
Jenjang Sekolah SMK
Kelas X Kuliner
Alokasi Waktu 6 x 45 menit

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Pada akhir fase E, peserta didik mampu mengidentifikasi masalah Limbah yang
terdapat pada ekosistem

C. KOMPETENSI AWAL
Peserta didik memiliki pengetahuan tentang jenis-jenis limbah

D. PROFIL PELAJAR PANCASILA


Dimensi profil pelajar Pancasila yang ingin dicapai dari modul ini adalah peserta didik
yang memiliki sikap 1) Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhal
mulia, 2) Bergotong royong, 3) Mandiri, 4) Bernalar kritis

E. SARANA DAN PRASARANA


Sarana dan prasarana: Internet, HP, Laptop, Google Classroom, Google Meet, Internet, dll

F. TARGET PESERTA DIDIK


Peserta didik regular dengan tipikal umum yang tidak ada kesulitan dalam mencerna dan
memahami materi ajar

G. MODEL PEMBELAJARAN
Model pembelajaran : Project Based Learning
II INFORMASI INTI

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik dapat
1. Mendata jenis jenis limbah
2. Mengidentifikasi limbah organik dan anorganik yang dapat didaur ulang.
3. Mengidentifikasi jenis jenis limbah yang berbahaya bagi lingkungan dan manusia.

B. PEMAHAMAN BERMAKNA
Manusia berorganisasi untuk memecahkan masalah dan mencapai suatu tujuan yang sama.
Makhluk hidup selalu beradaptasi dengan lingkungan dan perubahan habitatnya.

C. PERTANYAAN PEMANTIK
Usaha apa yang dapat dilakukan untuk menangani limbah agar tidak merusak lingkungan ?

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan - Guru memulai kegiatan pembelajaran dengan 20
Salam dan Doa di Google Classroom menit
- Guru mengabsen peserta didik
- Guru memusatkan perhatian peserta didik
dengan memberikan pertanyaan di Forum
Classroom “Usaha apa yang dapat dilakukan
untuk menangani limbah agar tidak merusak
lingkungan ?
- Peserta didik menanggapi
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Inti - Guru memaparkan materi Limbah dengan 220
melibatkan peran peserta didik secara aktif menit
- Guru memberikan materi berupa slide show dan
video
- Peserta didik diberikan kesempatan bertanya dan
saling berdiskusi
- Guru memberikan kesempatan kepada peserta
didik untuk membentuk kelompok
- Guru menyampaikan LKPD (terlampir) yang
akan dikerjakan secara berkelompok
- Peserta didik diberikan kesempatan untuk
bertanya
- Peserta didik mulai mengerjakan LKPD yang
sudah dibagikan
- Peserta didik secara berkelompok saling
berdiskusi untuk mengerjakan LKPD
- Selama mengerjakan LKPD peserta didik dapat
bertanya
Kegiatan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Waktu
- Peserta didik menyampaikan hasil pengerjaan
LKPD dan dilanjutkan dengan sesi diskusi
- Peserta didik diberikan kesempatan untuk
menyimpulkan kegiatan pembeajaran yang sudah
dilakukan
Penutup - Peserta didik diberikan kesempatan untuk 30
menyimpulkan kegiatan pembeajaran yang sudah menit
dilakukan
- Guru mengakhir kegiatan pembelajaran dengan
Salam dan Doa

E. ASSESMEN
Jenis asesmen:
• Asesmen sebelum pembelajaran (diagnostik) Terlampir
• Asesmen selama proses pembelajaran (formatif) Terlampir
• Asesmen pada akhir proses pembelajaran (sumatif) Terlampir

F. PENGAYAAN DAN REMEDIAL


• Pengayaan diberikan kepada peserta didik dengan capaian tinggi (Nilai > KBM) agar
mereka dapat mengembangkan potensinya secara optimal
• Remedial diberikan kepada peserta didik yang membutuhkan bimbingan (Nilai < KBM)
untuk memahami materi atau pembelajaran mengulang

G. REFLEKSI PESERTA DIDIK DAN GURU


• Peserta didik diberikan kesempatan untuk menyimpulkan materi yang sudah dibahas
• Guru menyampaikan manfaat yang didapat peserta didik dalam mempelajari materi

III LAMPIRAN

A. Asesmen Diagnostik
1. Asesmen Non-Kognitif
Informasi apa saja yang ingin digali? Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan
Fasilitas pendukung pembelajaran Apakah kamu memiliki HP/Laptop dan sarana lainnya
untuk mendukung kegiatan pembelajaran?
Kondisi rumah dan sekitarnya Apakah kondisi rumah dan lingkungan sekitar
mendukung proses pembelajarannya?
Aktivitas dirumah Apa saja yang kamu lakukan dirumah pada saat tidak
belajar?
Hal yang disukai Hal apa yang kamu sukai dalam kehidupan sehari-
hari?
Langkah-langkah apa saja yang akan Alat bantu apa yang dibutuhkan?
dilakukan?
Menyusun angket/kueisioner Laptop dan HP
Kunjungan ke rumah peserta didik HP, angket/kuesioner, dan alat transportasi

2. Asesmen Kognitif
No Pertanyaan
1 Apa aitu limbah?
2 Sebutkan sumber penghasil limbah yang kamu ketahui
3 Bagaimana cara kita mengelompokan limbah?

Langkah-langkah apa saja yang akan dilakukan? Alat bantu apa yang dibutuhkan?
Menyusun soal dalam bentuk Google Form Laptop dan HP

B. Asesmen Formatif
Nama Peserta Didik:
Nomor Absen:
Aspek yang dinilai Skor Kriteria Perolehan
KETEPATAN 4 Siswa mampu menjawab minimal 3
MENJAWAB pertanyaan yang diberikan dalam diskusi
PERTANYAAN dengan tepat
3 Siswa mampu menjawab 2 pertanyaan
dengan tepat
2 Siswa mampu menjawab 1 pertanyaan
dengan tepat
1 Siswa tidak menjawab pertanyaan
KETERAMPILAN 4 Siswa mampu membuat simpulan yang
MEMBUAT sesuai dengan tujuan pembelajaran
SIMPULAN dengan redaksional yang tepat.
3 Siswa mampu membuat simpulan yang
sesuai dengan tujuan pembelajaran
2 Siswa membuat simpulan yang belum
sesuai dengan tujuan pembelajaran
1 Siswa tidak mampu membuat simpulan.
KEMAMPUAN 4 Siswa mampu menyampaikan pendapat
MENYAMPAIKAN dengan baik dan tepat dalam diskusi
PENDAPAT minimal 3x
3 Siswa mampu menyampaikan pendapat
dengan baik dan tepat dalam diskusi
sebanyak 2x
2 Siswa kurang mampu menyampaikan
pendapat dengan baik dan tepat dalam
diskusi sebanyak 1x
Nama Peserta Didik:
Nomor Absen:
Aspek yang dinilai Skor Kriteria Perolehan
1 Siswa tidak mampu menyampaikan
pendapat dalam diskusi

C. Asesmen Sumatif
Kisi-kisi
Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Butir Soal
Pada akhir fase E, Mendata jenis jenis limbah 1,2
peserta didik mampu Mengidentifikasi limbah organik dan 3,4
mengidentifikasi anorganik yang dapat didaur ulang
masalah Limbah yang Mengidentifikasi jenis jenis limbah 5
terdapat pada ekosistem yang berbahaya bagi lingkungan dan
manusia

Pertanyaan (Essay)
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Coba kalian amati lingkungan disekitar, kemudian tuliskan limbah apa saja yang kamu temui!
2. Berdasarkan jawaban pada soal no 1, coba kamu kelompokan limbah yang kamu temui sesuai
dengan bentuknya (Limbah cair, gas, dan padat)!
3. Deskripsikan jenis limbah dibawah ini!

4. Deskripsikan jenis limbah dibawah ini!

5. Tuliskan kategori limbah yang berbahaya bagi lingkungan dan manusia!


Petunjuk Penilaian
Tabel 1 Petunjuk Penilaan
Bobot Soal Kriteria Nilai
No Butir Pertanyaan Penskoran Akhir
5 10 15 20
1 Coba kalian amati lingkungan disekitar, 20
kemudian tuliskan limbah apa saja yang
kamu temui!
2 Berdasarkan jawaban pada soal no 1, 20
coba kamu kelompokan limbah yang
kamu temui sesuai dengan bentuknya
(Limbah cair, gas, dan padat)!
3 Deskripsikan jenis limbah dibawah ini! 20

4 Deskripsikan jenis limbah dibawah ini! 20

5 Tuliskan kategori limbah yang 20


berbahaya bagi lingkungan dan
manusia!
JUMLAH SKOR MAKSIMAL 100
D. Lembar Kerja Peserta Didik

Petunjuk penggunaaan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


1. Peserta didik disuruh melihat tempat pembuangan sampah di sekitar sekolah atau rumahnya.
2. Peserta didik mendata dan mencatat, dan memberi kementar dari temuannya di lingkungan.
3. Dari data yang didapat peserta didik mengelompokkannya ke dalam tabel berikut.
No. Macam Limbah Limbah Bahaya bagi Dapat didaur
organik/ lingkungan ulang / tidak
anorganik
1
2
3
4
5
dst

4. Dari tabel tersebut, peserta didik melakukan pengelompokkan limbah berdasarkan :


a) Limbah organik yang tidak berbahaya, dapat didaur ulang.
b) Limbah organik yang tidak berbahaya, tidak dapat didaur ulang
c) Limbah organik yang berbahaya, dapat didaur ulang.
d) Limbah organik yang berbahaya, tidak dapat didaur ulang.
e) Limbah anorganik yang tidak berbahaya, dapat didaur ulang.
f) Limbah anorganik yang tidak berbahaya, tidak dapat didaur ulang.
g) Limbah anorganik yang berbahaya, dapat didaur ulang.
h) Limbah anorganik yang berbahaya, tidak dapat didaur ulang.

E. Bahan Baacan Guru dan Peserta Didik


*Limbah
https://www.canva.com/design/DAEndP1O0QA/GgqKMobq5rSscFqmOv7nFA/view?utm_content
=DAEndP1O0QA&utm_campaign=designshare&utm_medium=link&utm_source=publishsharelin
k

F. Glosarium
Limbah : sisa/buangan dari suatu usaha/kegiatan manusia
G. Daftar Pustaka
- Abidin, Zainal. Laila Novitasari. 2017. IPA Terapan untuk SMK/MK Kelas X.
Jakarta:Erlangga
- Internet

Mengetahui, Tabanan, Juli 2022


Waka Kur. SMK Negeri 2 Tabanan Guru Mapel,

I Gede Sarya, S.Pd Ni Komang Mawar, S.Pd


NIP. 19720304 200701 1 022 NIP. 19951103 201903 2 017

Mengesahkan,
Kepala SMK Negeri 2 Tabanan

Putu Agung Mahardika, S.T., M..Pd


NIP. 19801124 200501 1 006

Anda mungkin juga menyukai