Anda di halaman 1dari 3

Universitas PGRI Sumbar

LAPORAN MINGGUAN PPL 2


Nama Sekolah : Ponpes Syafa’aturrasul Nama Mahasiswa : Anita Ilyas

Alamat Sekolah : Teluk Kuantan-Rengat KM2 Batu Ampar Beringin Npm : 19140011

Guru Pembimbing : Fauzia Dahlan, S.Pd Fak/Jur/Prodi :


FEB/AKT/AKT
Dosen Pembimbing : Erita, S.E, M.Pd.E

No. Hari/Tanggal Kegiatan Hasil Hambatan


1. Senin / 1 Ikut Upacara Bendera  Upacara Bendera diikuti Tidak ada
Agustus 2022 oleh seluruh guru dan
mahasiswa PL.
 Pembina Upacara yaitu guru
dan arahannya yaitu rugi
nya sesorang yang tidak
menambah ilmu dalam
waktu 1 hari.
2. Selasa/ 2 Melaksanakan KBM  X Ips 1 di jam 14:05 materi Tidak ada
Agustus 2022 tentang Skala Prioritas dan
Pengelolaan Keuangan.
 Menyiapkan kelas dan
apersepsi
 Memberikan Motivasi
kepada siswa
 Menghidupkan kelas yaitu
bercerita sambil
memberikan materi.
 Memberi reward kepada
siswa yang menjawab
pertanyaan.
 Membuat Slogan.
3. Rabu/ 3 Melaksanakan KBM  XII Ips 2 di jam 08:50 Tidak ada
Agustus 2022 materi tentang Persamaan
Dasar Akuntansi.
 X Ips 2 di jam 10:40 materi
tentang Pilihan Yang Tepat
dalam Ekonomi.
 Menyiapkan kelas dan
apersepsi
 Memberikan Motivasi
kepada siswa
 Menghidupkan kelas yaitu
bercerita sambil
memberikan materi.
 Memberi reward kepada
siswa yang menjawab
pertanyaan.
 Membuat Slogan Kelas
4. Kamis/4 Melaksanakan Kegiatan KBM  XI Ips 1 di jam 07:30 materi Tidak ada
Agustus 2022 tentang Keuntungan dan
Komponen Pendapatan
Nasional.
 X Ips 1 di jam 09:30 materi
tentang Skala Prioritas dan
Pengelolaan Keuangan.
 XII Ips 1 di jam 11:20
materi tentang Membahas
atau Mengerjakan Contoh
Soal Persamaan Dasar
Akuntansi.
 Menyiapkan kelas dan
apersepsi
 Memberikan Motivasi
kepada siswa
 Menghidupkan kelas yaitu
bercerita sambil
memberikan materi.
 Memberi reward kepada
siswa yang menjawab
pertanyaan.
 Slogan
5. Jumat/5 Melaksanakan Kegiatan KBM  XII Ips 1 di jam 07:30 Tidak ada
Agustus 2022 materi tentang Membahas
atau Mengerjakan Contoh
Soal Persamaan Dasar
Akuntansi.
 XII Ips 2 di jam 11:20
materi tentang Membahas
atau Mengerjakan Contoh
Soal Persamaan Dasar
Akuntansi.
 Menyiapkan kelas dan
apersepsi
 Memberikan Motivasi
kepada siswa
 Menghidupkan kelas yaitu
bercerita sambil
memberikan materi.
 Slogan.
6. Sabtu/6 Libur 1 Muharram  XII Ips 1 di jam 07:30 Tidak ada
Agustus 2022 materi tentang Membahas
atau Mengerjakan
Pendekatan Pendapatan,
Produksi, Pengeluaran.
 Menyiapkan kelas dan
apersepsi
 Memberikan Motivasi
kepada siswa
 Menghidupkan kelas yaitu
bercerita sambil
memberikan materi.
 Memberi reward kepada
siswa yang menjawab
pertanyaan.
 Slogan

Anda mungkin juga menyukai