Anda di halaman 1dari 3

BAB 1 PENDAHULUAN

mutu pelayanan kesehatan adalah derajat kesempurnaan pelayanan


kesehatan yang sesuai standar profesi dan standar pelayanan dengan
menggunakan potensi sumber daya yang tersedia di rumah sakit secara wajar,
efisien, dan efektif serta diberikan secara aman dan memuaskan sesuai norma,
etika, hukum, dan sosial budaya dengan memperhatikan keterbatasan dan
kemampuan pemerintah, serta masyarakat konsumen.

Mutu pelayanan sangat penting diperhatikan karena menyangkut


dengan pelayanan yang akan diberikan kepada pasien. Pasien mempunyai
peranan penting dalam penilaian terhadap mutu pelayanan yang diberikan
oleh rumah sakit. Pelayanan yang baik dan berkualitas dengan sendirinya
akan mendatangkan kepuasan pasien dan sekaligus akan memberikan
keuntungan bagi pihak rumah sakit

Setiap melakukan tindakan di Rs Siti Hajar sesuai dengan SOP, trige di IGD dan sudah
sesuai dengan standar pelayanan yaitu mendahulukan pasien pada triase hijau. Pasien
ditangani bukan berdasarkan urutan kedatangganm tatapi berdasarkan kegawatan,
kepuasan pasien terhadap pelayanan IGD pada setiap triase berbeda-beda, pasien
ingin segera mendapat penangana media dan ingin didahulukan

Adapun salah satu standar pelayanan gawat darurat rumah sakit adalah pengendalian mutu
pelayanan
diantaranya yaitu berupa Respon Time (waktu tanggap) 70% (Kemenkes RI, 2011).
ergency Response time merupakan sebuah prinsip penanganan pasien dalam keadaan gawat
darurat di Instalasi Gawat Darurat  rumah sakit yang dinilai dari pasien datang sampai pasien
mendapatkan bantuan medis dari tim medis. Penanganan memiliki peranan sangat penting
dalam prinsip penyelamat pasien, perlu juga dipertimbangkan dalam penanganannya
bagaimana penyakit pernyerta pasien dan derajat keparahan penyakit atau cidera pasien.
Dalam penanganan kasus gawat darurat perlu dilakukannya klasifikasi prioritas sehingga dapat
segera dilakukan pertolongan pasien dalam emergensi

RS Siti hajar merupakan RS tipe D milik swasta yang berlokasi di Jalan jamin ginting rata rata
kunjungan pasien IGD pada periode bulan juli sampai September 2022 adalah 433 pasien.

1.2 Rumusan masalah


Berdasarkan latar belakang diatas peneliti merumuskan masalah penelitian ini hq

1.3 Tujuan Penelitian


Untuk mengetahui hubungan dimensi mutu dengan respon time pelayanan di IGD RS Siti Hajar
Thun 2022
1.4 Manfaat Penelitian
Berdasarkan penelitian diatas, maka manfaat penelitian yang dapat di kemukakan adalah :
1.4.1 Bagi kepentingan Ilmu Pengetahuan
Hasil penelitian ini memberikan informasi tentang kualitas mutu dengan respon time
pelayanan di IGD Siti Hajar Medan
1.4.2 Bagi Peneliti
Dengan penelitian ini dapat dijadikan pengalaman dan pengetahuan tentang dimensi
mutu dengan respon time pelayanan di IGD Siti Hajar

1.4.3 bagi peneliti Lain


Dapat dijadikan sebagai bahan rujukan untuk mengembangkan penelitian sejenis yang
berkaitan dengan penelitian dimensi mutu dengan respon time pelayanan di IGD RS Siti Hajar
Medan Tahun 2022

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA


2.1

BAB 3
METODE PENELITIAN
3.1 Jenis dan desain penelitian
Jenis penelitian menggunakan metode analitik kuantitatif dengan cross sectional

3.2 lokasi dan waktu penelitian


Penelitian ini dimulai pada bulan x 2022 di RS Siti Hajar

3.3.1 Populasi

Popilasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien raw

Anda mungkin juga menyukai