Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH

PEPERANGAN
Untuk Memenuhi Tugas Mata Pelajaran Sosiologi

Disusun Oleh:
1. Khoerun Nisa
2. Ramdan
3. Lilis Heriyanti
4. Rais Alfath

Kelas XI IPS 1

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA BARAT


SMA NEGERI 1 MANGUNJAYA
Jl. Raya MangunjayaKec. Mangunjaya – Pangandaran Kode Pos 46371
KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah SWT. Atas rahmat dan hidayah-Nya, penulis
dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul “Peperangan” dengan tepat
waktu.
Makalah disusun untuk memenuhi tugas Mata Pelajaran Sejarah Peminatan.
Selain itu, makalah ini bertujuan menambah wawasan tentang sejarah Revolusi
Amerika bagi para pembaca dan juga bagi penulis.
Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu diselesaikannya makalah ini.
Penulis menyadari makalah ini masih jauh dari sempurna. Oleh sebab itu,
saran dan kritik yang membangun diharapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Mangunjaya, 7 November 2021

Penulis

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.........................................................................................i
DAFTAR ISI........................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN....................................................................................1
1.1. Latar Belakang.........................................................................................1
1.2. Rumusan Masalah....................................................................................1
1.3. Tujuan Penulisan......................................................................................1
BAB II PEMBAHASAN.....................................................................................3
2.1. Pengertian Dari Perang.............................................................................3
2.2. Perang Yang Pernah Terjadi....................................................................3
2.3. Pengaruh Peperangan Terhadap Masyarakat...........................................3
2.4. Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Peperangan......................................4
2.5. Kerugian Terjadinya Perang.....................................................................4
2.6. Dampak Positif dan Negatif Terjadinya Perang.......................................4
2.7. Upaya Pencegaha Peperangan..................................................................4
BAB III PENUTUP.............................................................................................6
3.1. Kesimpulan...............................................................................................6
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................7

ii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Perang merupakan suatu peristiwa yang memiliki umur yang sama tua
nya dengan peradaban manusia di muka bumi ini. Dimana perang itu lahir
dari hubungan-hubungan yang ada di antara manusia itu sendiri. Perang
adalah suatu peristiwa yang akan mewarnai sejarah kehidupan dan peradaban
manusia di muka bumi ini. Peristiwa perang biasanya terjadi dengan alasan
adanya perselisihan antara dua belah pihak yang tidak mau mengalah
terhadap suatu kepentingan. Baik itu kepentingan politik, ekonomi, sosial dan
lain-lain. Perang merupakan suatu kejadian yang tidak diinginkan oleh
siapapun. Namun, dalam keadaan tertentu peperangan tentu saja dapat terjadi
karena situasi politik maupun karena keegoisan pihak tertentu, dimana
masing-masing pihak berusaha untuk memaksakan kehendaknya, bahkan
pada zaman sekarang kita sering mendengar peperangan terjadi dengan dalih
untuk membela keadilan bahkan dengan dalih menciptakan kedamaian dalam
kehidupan di dunia.

1.2. Rumusan Masalah


1. Apa Pengertian Dari Perang?
2. Apa Saja Perang Yang Pernah Terjadi?
3. Apa Pengaruh Peperangan Terhadap Masyarakat?
4. Apa Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Peperangan?
5. Apa Kerugian Terjadinya Perang?
6. Apa Dampak Positif dan Negatif Terjadinya Perang?
7. Apa Upaya Pencegaha Peperangan?

1.3. Tujuan Penulisan


1. Bagaiman Pengertian Dari Perang.
2. Bagaiman Saja Perang Yang Pernah Terjadi.
3. Bagaiman Pengaruh Peperangan Terhadap Masyarakat.

1
2

4. Bagaiman Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Peperangan.


5. Bagaiman Kerugian Terjadinya Perang.
6. Bagaiman Dampak Positif dan Negatif Terjadinya Perang.
7. Bagaiman Upaya Pencegaha Peperangan.
BAB II
PEMBAHASAN

2.1. Pengertian Perang


Peperangan adalah konsekuensi logis dari sebuah konflik. Konflik yang
merupakan pertentangan merupakan sebuah proses kehidupan sosial manusia
yang sangat kompleks. Peristiwa perang biasanya terjadi dengan alasan
adanya perselisihan antara dua belah pihak yang tidak mau mengalah
terhadap suatu kepentingan. Baik itu kepentingan politik, ekonomi, sosial dan
lain-lain.

2.2. Perang Yang Pernah Terjadi


Perang yang pernah terjadi di muka bumi, yaitu perang dunia ke 1 dan
dan perang dunia ke 2.
Berikut ini dampak Perang Dunia I dalam bidang politik. Jerman, Austria
dan Turki menjadi negara republik dan kekuasaan wilayahnya semakin
menyempit. Munculnya negara-negara baru seperti Polandia, Cekoslovakia,
Yugoslavia, Hongaria, Irak, Iran, Yordania, Mesir, Arab Saudi dan Suriah.

Dampak Perang Dunia II di Bidang Politk


Perang Dunia II juga berdampak pada bidang politik. AS yang keluar
sebagai pemenang, selanjutnya menjadi negara adikuasa. Uni Soviet juga
berubah menjadi kekuatan raksasa super power, yang jadi pesaing AS.
Perebutan hegemoni keduanya kemudian berkembang menjadi Perang
Dingin.

2.3. Pengaruh Peperangan Terhadap Masyarakat


Adapun pengaruh peperangan terhadap masyarakat.
Peperangan juga dapat menyebabkan perubahan sosial budaya. Dengan
adanya peperangan, maka kehidupan masyarakat menjadi tidak stabil. Mereka
pasti akan menderita, penuh ketakutan, kecemasan, kehilangan harta benda,
dan kehilangan keluarga.

3
4

2.4. Faktor-faktor Penyebab Terjadinya Peperangan


Penyebab terjadinya perang di antaranya adalah:
1. Perbedaan ideologi.
2. Keinginan untuk memperluas wilayah kekuasaan.
3. Perbedaan kepentingan.
4. Perampasan sumber daya alam (minyak, hasil pertanian, dll)

2.5. Kerugian Terjadinya Perang


Kerugian akibat terjadinya peperangan antar negara :
1. Negara hancur
2. Manusia banyak yg meninggal
3. Membutuhkan banyak biaya untuk manusia yang mengalami derita dan
untuk membangun negara itu lagi
4. Terputus nya tali silaturahmi
5. Menyusahkan negara lain

2.6. Dampak Positif dan Negatif Terjadinya Perang


Dampak negatif dan positif:
Dampak Negatif adalah dampak yang menimbulkan turunnya harkat,
martabat, citra, kepercayaan, nama baik dan/ a tau mengganggu kelancaran
pelaksanaan tugas Unit Kerja, instansi, dan/atau pemerintah/negara.
adapula dampak positifnya seperti; terjadinya akulturasi dan asimilasi
budaya, menyebarkan paham ideologi Negara yang baik, membantu Negara
yang baru berkembang dengan pertukaran teknologi atau industri,
mempererat hubungan antar Negara, dan lain lainnya.

2.7. Upaya Pencegaha Peperanga


Upaya pencegahan Peperangan yang Paling Ampuh:
1. Gencatan Senjata.
2. Mendirikan Lembaga Perlindungan.
3. Melakukan Negosiasi.
4. Menghargai Budaya Negara Lain.
5

5. Menjalin Kerja Sama.


6. Membantu Negara yang Mengalami Konflik.
BAB III
PENUTUP

3.1. Kesimpulan
Perang merupakan suatu peristiwa yang memiliki umur yang sama tua
nya dengan peradaban manusia di muka bumi ini. Dimana perang itu lahir
dari hubungan-hubungan yang ada di antara manusia itu sendiri. Perang
adalah suatu peristiwa yang akan mewarnai sejarah kehidupan dan peradaban
manusia di muka bumi ini.
Perang di awali dari Konflik yang merupakan pertentangan merupakan
sebuah proses kehidupan sosial manusia yang sangat kompleks. Peristiwa
perang biasanya terjadi dengan alasan adanya perselisihan antara dua belah
pihak yang tidak mau mengalah terhadap suatu kepentingan. Baik itu
kepentingan politik, ekonomi, sosial dan lain-lain.

6
DAFTAR PUSTAKA

https://webcache.googleusercontent.com/

https://www.academia.edu/

https://www.slideshare.net/

Anda mungkin juga menyukai