Anda di halaman 1dari 5

FORMAT LEMBAR OBSERVASI KARAKTERISTIK PESERTA DIDIK

Nama Mahasiswa PPG : ……………………………………………………………


Kelas Sasaran Observasi : ……………………………………………………………
Untuk Siklus ( ) Terbimbing
Pembelajaran
( ) Mandiri, siklus ke ……….

Aspek yang diobservasi Ya Tidak Keterangan


A Etnik
1 Suku Sasak 
2 Suku Samawa 
3 Suku Mbojo 
4 Suku lain  Bali
B Kultur
1 Menggunakan bahasa daerah masing-  Menggunakan
masing saat pembelajaran bahasa Indonesia
2 Agama Islam 
3 Agama Hindu 
4 Agama Kristen 
5 Agama lain 
C Status Sosial
Peserta didik diantar menggunakan 
motor/membawa motor
Peserta didik diantar menggunakan 
mobil
Peserta didik menggunakan kendaraan 
umum

D Minat
1 Peserta didik tertarik untuk belajar  Sebagian besar,
akan tetapi ada
beberapa anak laki-
laki yang minat
belajarnya kurang
2 Peserta didik senang dalam mengikuti 
pembelajaran
3 Peserta didik memperhatikan dengan 
baik saat proses belajar
4 Peserta didik mau melibatkan diri 
secara aktif dalam proses belajar
5 Peserta didik menyadari manfaat dari 
pembelajaran yang dilakukan untuk
dirinya
E Kognitif
1 Siswa mampu melaksanakan kegiatan  Masih perlu
eksplorasi secara mandiri dituntun oleh guru
2 Siswa mampu melaksanakan kegiatan 
elaborasi secara mandiri
3 Siswa mampu melaksanakan kegiatan 
konfirmasi hasil secara mandiri
4 Siswa mampu melakukan penarikan
kesimpulan pada materi ajar
5 Berani berargumentasi, bertanya, atau  Sebagian besar
menjawab pertanyaan
6 Berani tampil atau presentasi di  Sebagian besar
depan kelas
7 Mampu mempertahankan argumentasi
yang diberikan
8 Mampu berpikir kritis 
9 Mampu melakukan penalaran logis
terhadap objek yang konkret
10 Mampu berhitung dengan baik (materi
yang melibatkan perhitungan)
11 Mampu memecahkan masalah  Sebagian besar
12 Mampu menunjukkan kreativitas dalam 
pembelajaran
F Kemampuan awal
1 Peserta didik memiliki pemahaman  Tetapi masih perlu
awal terkait materi yang disampaikan dituntun oleh guru
2 Peserta didik mampu menjelaskan  Masih harus
konsep-konsep dasar terkait materi dituntun oleh guru
yang disampaikan
G Gaya Belajar
Visual 
Auditif 
Kinestetik
Membaca dan menulis 
H Motivasi
Bersemangat dalam mengikuti proses 
pembelajaran
Memiliki keingintahuan yang tinggi  Ada beberapa anak
tidak semua
Tidak mudah putus asa dalam  Sebagian besar
menyelesaikan masalah dalam
pembelajaran
Mengajukan diri untuk mengerjakan tugas  Ada beberapa anak
atau soal latihan
Melakukan eksplorasi dengan berbagai  Hanya berpusat
sumber dan media untuk memecahkan pada buku teks
masalah yang dimiliki
Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai
dengan waktu yang telah ditentukan
Mengisi waktu luang dengan literasi 
untuk menambah pengetahuan
I Emosional
Tidak menyalahkan/menuduh orang lain
tanpa bukti yang akurat
Mengakui dan meminta maaf atas 
kesalahan yang dilakukan
Menunjukkan wajah ramah, bersahabat, 
dan tidak cemberut.
Dapat mengendalikan emosi dalam 
menghadapi masalah, tidak marah-
marah.
Mampu mengikuti kegiatan  Ada beberapa anak
pembelajaran dengan tenang dan yang kurang
kondusif memperhatikan dan
bermain HP
Mampu menghargai diri sendiri dan 
orang sekitarnya
Mampu mengungkapkan apa yang
dirasakannya dengan baik
Mampu menunjukkan sikap bangga
dan empati nya terhadap sesuatu atau
seseorang
Tidak mudah tersinggung dengan
perkataan atau pendapat orang lain
tentang dirinya
J Sosial
Tidak melakukan aktivitas yang  Sebagian besar
mengganggu dan merugikan orang lain
Membantu teman yang memerlukan 
Mampu dan mau bekerjasama dengan 
siapa pun yang memiliki keberagaman
latar belakang, pandangan, dan
keyakinan.
Menunjukkan perhatian terhadap 
kebersihan kelas dan lingkungan
sekolah
Mampu berteman dan bergaul dengan 
teman sebaya
Mampu bersikap sesuai perannya 
sebagai laki-laki atau perempuan
Mau berinteraksi dengan orang baru 

K Moral
Peserta didik tidak mengganggu teman 
saat proses pembelajaran
Masuk tepat waktu,
menggunakan
Peserta didik dapat menjalankan aturan
 seragam yang
sekolah dengan baik
sesuai dengan
aturan
Patuh ketika diperintah oleh guru 
Menyelesaikan tugas dengan jujur
Ramah terhadap orang baru 
Mampu bersikap sportif dan tidak 
mengejek teman yang bersalah
Menghormati guru Meskipun bell jam
istrahat berbunyi
peserta didik masih
menungg guru
untuk
 menyelesaikan
materi
Berterima kasih
saat selesai
pembelajaran dan
patuh
L Fisiologis
Siswa mampu melihat dengan jelas  Ada 3 anak laki-
laki dan 3 anak
perempuan yang
berkacamata
Siswa mampu mendengar dengan jelas 
Siswa mampu mengucapkan kata sesuai 
dengan pelafalannya dengan jelas
Sangat memperhatikan penampilannya  Anak perempuan
menggunakan
riasan tipis,
aksesoris, memakai
parfum dan roll
rambut (1 anak)
saat pembelajaran
Sedankan anak
laki-laki
menggunakan
seragam yang rapih
dan aksesoris
berupa jam tangan
Motorik
Peserta didik berjalan dengan normal 
Peserta didik terampil menggunakan 
tangan kanan dan tangan kirinya dengan
baik
Mampu menulis dengan rapi 

Anda mungkin juga menyukai