Anda di halaman 1dari 12

PERENCANAAN & PEMILIHAN INTERVENSI

Metode penyuluhan dipilih untuk melakukan intervensi yang dilaksanakan dalam upaya memberikan
pemahaman kepada masyarakat mengenai pentingnya jamban sehat. Intervensi dengan cara
penyampaian secara lisan kepada warga RW Pampang II, agar para warga dapat dengan mudah
memahami materi yang disampaikan.
PERMASALAHAN

a. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang pentingnya jamban sehat

b. Masih banyak warga masyarakat yang belum memiliki jamban sehat

c. Masih banyak yang menggunakan sungai Tello sebagai tempat BAB

d. Rendahnya tingkta perekonomian dari sebagian masyarakat sehingga tidak bisa membangun
jamban sehat

a. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang pentingnya jamban sehat

b. Masih banyak warga masyarakat yang belum memiliki jamban sehat

c. Tidak ada septik tank disediakan untuk pembuangan limbah sehingga masih banyak yang
menggunakan sungai Tello sebagai tempat BAB

d. Rendahnya tingkta perekonomian dari sebagian masyarakat sehingga tidak bisa membangun
jamban sehat

MONITORING & EVALUASI

Penyuluhan dilakukan dengan metode diskusi agar lebih memudahkan masyarakat untuk memahami
materi. Respon cukup baik yang ditunjukkan dengan memperhatikan, memberi tanggapan, dan
mengajukan pertanyaan.

Untuk perkembangan kedepan, dibutuhkan kerjasama antara Puskesmas, aparatur pemerintah desa,
maupun masyarakat RW Pampang II untuk secara berkelanjutan mengenai jamban sehat keluarga.

PELAKSANAAN

Penyuluhan jamban sehat dilaksanakan pada hari jumat, 11 juni 2021 di rumah warga RT 7 RW II
Panaikang. Kegiatan dimulai sekitar 10.00 WIT-selesai, dengan warga yang mengikuti penyuluhan
berjumlah 7 jiwa.
1. Pasien An. A usia 7 tahun datang bersama ibunya dengan keluhan demam. demam dirasakan 2 hari
ini. tidak ada batuk dan flu. pasien juga merasakan sakit kepala dan tulang-tulang terasa sakit. sebelum
dibawa kepuskesmas pasien dirumah telah meminum obat parasetamol yang orang tua pasien beli
diapotik. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 36,1 C

Terapi Non-farmakologis :

- Mandikan dengan air hangat

- Perbanyak minum air putih

- Rutin mencuci tangan dengan air dan sabun, terutama sebelum makan, setelah berada di dekat orang
sakit, atau setelah dari toilet

- Biasakan membawa hand sanitizer, untuk berjaga-jaga bila tidak ada air dan sabun

- Selalu menutup mulut dan hidung saat bersin atau batuk

- Menghindari menyentuh area yang rentan dimasuki kuman seperti mulut, hidung, atau mata

- Tidak berbagi alat makan dan minum dengan orang lain

Terapi Farmakologis :

- Methylprednisolone 4 mg 2x1/2 tablet

- Paracetamol 500 mg 3x1/2 tablet

- Amoksisilin 500 mg 3x1/2 tablet

- Vitamin C 1x1 tablet

2.Pasien Tn, S usia 65 tahun datang berobat ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak. batuk
berdahak dirasakan 3 hari ini. selain batuk berdahak pasien juga mengeluhkan flu. pasien juga dirumah
ada demam menggigil. Sebelum dibawa kepuskesmas pasien dirumah tidak ada meminum obat untuk
mengobati keluhannya. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 37,2 C, TD : 112/62 mmhg

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi minum obat sesuai anjuran

- menjaga hygienitas

- memakai masker ketika keluar rumah


Terapi Farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

- Cefadroxyl 500 mg 2x1 tablet

- Paracetamol 500 mg 3x1 tablet

- Dexamethasone 0,5 mg 3x1 tablet

- Vitamin C 2x1 tablet

3. Pasien An. A datang berobat ke Puskesmas bersama ibunya dengan keluhan demam, demam
dirasakan 3 hari ini. pasein juga mengeluhkan adanya BAB yang encer, BAB encer sudah 4 kali. ampas
sedikit (+). mual (-) muntah (-). Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 37,1 C. Pemeriksaan trombosit &
widal batal, dikarenakan pasien takut dilakukan pengambilan sampel darah.

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi perbanyak minum air putih

- perhatikan higienitas makanan anak

- perhatikan kebersihan kuku anak

- usahakan makanan anak sebaiknya ditutup , jangan dibiarkan dihinggapi lalat

- selalu mencuci tangan sebelum & sesudah makan

Terapi Farmakologis :

- Paracetamol 500 mg 3x1/3 tablet

- Cotrimoxazole 240 mg 2x1/2 tablet

- L-Bio 1x1 tablet

- Zink 1x20 mg, diberikan selama 10 hari

4. Pasien Ny. S usia 40 tahun datang berobat kepuskesmas dengan keluhan nyeri seluruh persendian
telapak kaki, sendi-sendi kaki kadang terasa kaku pasein rasakan. pasein memiliki riwayat nyeri ulu hati
(+). Pemeriksaan fisik didapatkan : TD : 132/92 mmhg

terapi non-farmakologis :

- Pencegahan dilakukan dengan modifikasi gaya hidup (olahraga, penurunan berat badan, dan diet
rendah kalori)
terapi farmakologis :

- methylprednisolone 4 mg 2x1 tablet

- paracetamol 500 mg 3x1 tablet

- B1 1x1 tablet

- B6 1x1 tablet

- B12 1x1 tablet

5. Pasien An. A usia 9 tahun datang bersama ibunya berobat ke Puskesmas dengan keluhan sakit pada
kedua telinga. telinga juga terasa gatal. pasien juga mengeluhkan batuk berdahak dan flu. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,8 C, Pemeriksaan telinga : membran timpani dextra & sinistra:
tampak sekret telinga purulen

terapi non-farmakologis :

- Selama terapi anak dianjurkan untuk istirahat dan banyak asupan cairan

- minum obat sesuai anjuran

- menjaga hygienitas

- cegah masuknya air kedalam telinga

terapi farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1/2 tablet

- dexamethasone 0,5 mg 3x1/2 tablet

- amoksisilin 500 mg 3x1/2 tablet

- paracetamol 500 mg 3x1/2 tablet

6. Pasien Tn, I usia 27 tahun datang berobat ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak. batuk
berdahak dirasakan 2 minggu ini. selain batuk berdahak pasien juga mengeluhkan flu. pasien tidak ada
demam. Sebelum dibawa kepuskesmas pasien dirumah ada meminum obat OBH COMBI untuk
mengobati keluhannya. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 36,,6 C, TD : 153/95 mmhg

Terapi non-farmakologis :
- Kurangi konsumsi natrium tidak lebih dari 100 mmol/hari atau 6 gram NaCl/hari (rentang penurunan
tekanan darah sistolik 2-8 mmHg)

- Berhenti merokok dan kurangi makanan yang berlemak serta tinggi kolesterol untuk kesehatan jantung

- Lakukan olahraga atau latihan aerobik 30-60 menit 3x seminggu secara rutin (menurunkan tekanan
darah sistolik 4-9 mm Hg)

- Meningkatkan konsumsi sayur dan buah

- pakai masker jika keluar rumah dan dikeramaian

- menjaga hyginitas

- mencuci tangan sebelum & sesudah makan

terapi farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

- cefadroxyl 500 mg 2x1 tablet

- dexamethasone 0,5 mg 3x1 tablet

- vitamin C 1x1 tablet

7. Pasien Ny. N usia 46 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan
pusing, seperti rasa mau jatuh. pasien juga mengeluhkan mual (+). Pasien saat ini rutin mengkonsumsi
obat tekanan darah yaitu obat amlodipine 5 mg. nyeri ulu hati (-), BAB dan BAK dalam batas normal.

Pemeriksaan fisik didapatkan : TD : 137/79 mmhg

terapi non-farmakologis :

-kurangi makanan yang berlemak serta tinggi kolesterol untuk kesehatan jantung

-Lakukan olahraga atau latihan aerobik 30-60 menit 3x seminggu secara rutin (menurunkan tekanan
darah sistolik 4-9 mm Hg)

-Meningkatkan konsumsi sayur dan buah

-Kontrol tekanan darah secara teratur dan mengkonsumsi obat antihipertensi sesuai dengan anjuran
dokter

terapi farmakologis :
amlodipine 5 mg 0-0-1 (malam hari)

B6 1x1 tablet

Betahistine Mesylate 6 mg 2x1 tablet

8. Pasien Ny. S usia 53 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan sakit
kepala. sakit kepala dirasakan hilang timbul. sakit kepala juga disertai dengan tegang dileher. mual (-),
muntah (-). BAB dan BAK dalam batas normal.

Pemeriksaan fisik didapatkan : 150/80 mmhg

terapi farmakologi :

-memiliki waktu tidur yang cukup

- hindari stress

- kurangi makanan yang berlemak serta tinggi kolesterol untuk kesehatan jantung

-Meningkatkan konsumsi sayur dan buah

-Kontrol tekanan darah secara teratur

terapi farmakologis :

- Asam mefenamat 500 mg 3x1 tablet

- B1 1x1 tablet

- B6 1x1 tablet

- B12 1x1 tablet

2/8/2021

1.An. A, 10 tahun, 135 cm, 32 kg, Nomor RM : LW

Pasien An. A usia 10 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang bersama orang tuanya
dengan keluhan muncul bercak putih-putih pada wajahnya yang dialami sejak 5 hari ini, awalnya timbul
beberapa bercak lama kelamaan menjadi banyak. pasien sering bermain diluar rumah berpanas-panasan
bersama teman-temannya.

Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,5 C. Pemeriksaan dermatologi : Effloresensi : tampak lesi


hipopigmentasi pada daerah wajah dan leher

terapi non-farmakologis :
-Hindari penggunaan pakaian secara berulang

-Saat pakaian sudah basah akibat keringat, segera ganti dengan pakaian yang kering

-Selalu gunakan kaus kaki yang kering dan bersih

terapi farmakologis :

-miconazole nitrate 2% 2x1 ue

2. Tn. R, 21 tahun, 160 cm, 59 kg, Nomor RM : 831

Pasien Tn. R usia 21 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan nyeri ulu
hati yang dialami sejak kemarin malam, mual (+), pasien sudah sering mengalami hal yang sama jika
terlambat makan. pasien juga sering mengkonsumsi makanan pedas.

Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 36,4 C, TD : 120/80 mmhg

terapi non-farmakologis :

-menghindari makanan berlemak dan pedas, serta minuman bersoda, kafein (kopi, teh, dan minuman
berenergi), minuman beralkohol, dan berhenti merokok

-tunggu setidaknya 2–3 jam setelah makan sebelum berbaring atau tidur

-Makan dengan porsi kecil, tetapi sering. Makanan harus dikunyah perlahan sebelum ditelan.

terapi farmakologis :

-antasida doen 3x1 tablet

-parasetamol 500 mg 3x1 tablet

-B6 1x1 tablet

3. An. R, 6 tahun, 115 cm, 20 kg, Nomor RM : 181

Pasien An. R datang berobat ke Puskesmas Pemabantu Panaikang bersama ibunya dengan mengeluhkan
adanya BAB yang encer, BAB encer sudah 2 kali. ampas sedikit (+). mual (+) muntah (+) berisi makanan.
demam (-). pasien juga mengeluhkan nyeri pada perutnya. Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,7 C.

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi perbanyak minum air putih

- perhatikan higienitas makanan anak

- perhatikan kebersihan kuku anak


- usahakan makanan anak sebaiknya ditutup , jangan dibiarkan dihinggapi lalat

- selalu mencuci tangan sebelum & sesudah makan

Terapi Farmakologis :

- Paracetamol 500 mg 3x1/2 tablet

- oralit 3x1

- domperidone 10 mg 3x1/2 tablet

4. Ny. K, 54 tahun, 156 cm, 50 kg, Nomor RM : 1833

Pasien Ny. K usia 54 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan kram-
kram pada tangan yang dialami sejak lemari, kram-kram disertai dengan nyeri pada tangan. pasien baru
pertama kali mengalami hal seperti ini. keluhan lain nyeri ulu hati (-), demam (-) sakit kepala (-). dirumah
pasien belum ada mengkonsumsi obat untuk keluhannya.

Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,6 C, TD : 122/83 mmhg

terapi non-farmakologis :

-Mengonsumsi makanan sehat, seperti buah, sayur, gandum, dan makanan tinggi protein

-Menghindari hal yang dapat menyebabkan cedera pada saraf, misalnya gerakan berulang, posisi tubuh
yang menekan saraf

terapi farmakologis :

-asam mefenamat 500 mg 3x1 tablet

-metilprednisolone 4 mg 2x1 tablet

-B1,B6,B12 1x1 tablet

5. Ny. N, 54 Tahun, 154 cm, 50 kg, Nomor RM : 1829 A

Pasien Ny. N datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan ingin menambah obat
rutinnya karena memiliki riwayat tekanan darah tinggi sejak 3 tahun ini. saat ini pasien tidak ada
keluhan. sakit kepala (-), nyeri ulu hati (-), pasien selalu rutin mengkonsumsi obat tensi yaitu amlodipin
sebelum tidur malam.

Pemeriksaan fisik didapatka : TD : 134/75 mmhg

terapi non-farmakologis :

-Kurangi konsumsi natrium tidak lebih dari 100 mmol/hari atau 6 gram NaCl/hari (rentang penurunan
tekanan darah sistolik 2-8 mmHg)

-Meningkatkan konsumsi sayur dan buah


-Kontrol tekanan darah secara teratur dan mengkonsumsi obat antihipertensi sesuai dengan anjuran
dokter

terapi farmakologis :

Amlodipine 5 mg 0-0-1

6. An. H, 2 tahun, 83 cm, 14 kg Nomor RM : 159

Pasien An. H usia 2 tahun datang berobat ke Puskesmas Pemabantu Panaikang bersama ibunya dengan
mengeluhkan adanya BAB yang encer, BAB encer sudah 3 kali. ampas (+). mual (+) muntah (+) berisi
makanan. demam (-). dirumah tidak ada mengalami hal yang sama seperti pasien. Pemeriksaan fisik
didapatkan : SB : 36,8 C.

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi perbanyak minum air putih

- perhatikan higienitas makanan anak

- perhatikan kebersihan kuku anak

- usahakan makanan anak sebaiknya ditutup , jangan dibiarkan dihinggapi lalat

- selalu mencuci tangan sebelum & sesudah makan

terapi farmakologis :

B6 3 tab

domperidone 3 tab

S mf pulv dtd 3 dd 1 no.X

- oralit 3x1

7. Ny. A, 31 Tahun, 170 cm, 58 kg, Nomor RM : LW

Pasien Ny. A usia 31 tahun datang berobat ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak. batuk
berdahak dirasakan sejak kemarin. selain batuk berdahak pasien juga mengeluhkan flu. pasien juga
dirumah ada panas badannya. sakit kepala (+). Sebelum dibawa kepuskesmas pasien dirumah tidak ada
meminum obat untuk mengobati keluhannya. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 37,2 C

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi minum obat sesuai anjuran


- menjaga hygienitas

- memakai masker ketika keluar rumah

terapi farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

-Acetylcysteine 200 mg 3x1 tablet

- Paracetamol 500 mg 3x1 tablet

8. Ny. M, 52 Tahun, 166 cm, 59 kg, Nomor RM : LW

Pasien Ny. M usia 52 tahun datang berobat ke Puskesmas dengan keluhan gatal pada leher dirasakan
sejak 1 minggu ini. selain gatal pada leher pasien juga mengeluhkan suara serak. batuk & flu (-). Sebelum
dibawa ke Puskesmas pembantu panaikang pasien dirumah tidak ada meminum obat untuk mengobati
keluhannya. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 36,5 C, TD : 113/58 mmhg

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi minum obat sesuai anjuran

- menjaga hygienitas

- memakai masker ketika keluar rumah

terapi farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

- Metilprednisole 4 mg 2x1 tablet

9. Nn. S, 23 Tahun, 155 cm, 59 kg, Nomor RM : LW

Pasien Nn. S usia 23 tahun datang berobat ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak. batuk
berdahak dirasakan 3 hari ini. selain batuk berdahak pasien juga mengeluhkan flu. pasien juga dirumah
ada sakit menelan. Demam (-), Sebelum dibawa kepuskesmas pasien dirumah tidak ada meminum obat
untuk mengobati keluhannya. Pemeriksaan fisik didapatkan SB : 36,5 C

Terapi Non-farmakologis :

- Edukasi minum obat sesuai anjuran

- menjaga hygienitas

- memakai masker ketika keluar rumah


Terapi farmakologis :

- Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

- Paracetamol 500 mg 3x1 tablet

- Dexamethasone 0,5 mg 3x1 tablet

10. Ny. A, 43 tahun, 158 cm, 60 kg, Nomor RM : LW

Pasien Ny. N usia 46 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan pusing,
seperti rasa mau jatuh. keluhan dirasakan baru kemarin. mual (-), muntah (-). saat ini pasien merasa
badannya terasa lemas. keluhan baru pertama kali dialami. riwayat penyakit sebelumnya tekanan darah
tinggi (-)

Pemeriksaan fisik didapatkan : TD : 131/86 mmhg

terapi non-farmakologis :

-Menggerakkan kepala secara perlahan dan hati-hati ketika beraktivitas

-Menyalakan lampu ketika terbangun di malam hari

-Segera duduk jika vertigo muncul

terapi farmakologis :

Betahistine Mesylate 6 mg 2x1 tablet

B1, B12 1x1 tablet

11. An. M, 13 Tahun, 152 cm, 44 kg, Nomor RM : 387

Pasien An.A usia 13 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan gatal
pada tungkai bawah yang dialami sejak 1 minggu ini. pasien suka sekali makan-makanan seperti mie
instant dan telur. gatal pada tungkai baru kali ini pasien rasakan. dirumah tidak ada yg mengalami
keuhan seperti pasien. pasien saat ini juga flu (+), batuk (-) demam (+).

Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,4 C. Pemeriksaan dermatologis : Effloresensi : tampak lesi


hiperpigmentasi (+), berskuama, dan erosi (+) pada ekstremitas inferior dextra

terapi non-farmakologis :

-menghindari alergen yang menyebabkan keluhan muncul : seperti makanan : mie, telur, udang, dll

- mengaga kebersihan badan dan pakaian

- pakai masker jika keluar rumah dan dikeramaian

- menjaga hyginitas
- mencuci tangan sebelum & sesudah makan

terapi farmakologis :

Chlorpheniramine 4 mg 3x1 tablet

Hydrocortison Cream 2.5% 5 gr 2-3 kali sehari ue

12. Ny. A, 47 Tahun, 157 cm, 52 kg, Nomor RM : LW

Pasien Ny. K usia 54 tahun datang berobat ke Puskesmas Pembantu Panaikang dengan keluhan kram-
kram pada Ppersendian tangan yang dialami sejak 2 minggu ini, kram-kram disertai dengan nyeri pada
tangan. pasien baru pertama kali mengalami hal seperti ini. keluhan lain nyeri ulu hati (-), demam (-)
sakit kepala (-). dirumah pasien belum ada mengkonsumsi obat untuk keluhannya. pasien disarankan
untuk pemeriksaan laboratorium asam urat tetapi pasien menolak dan meminta obat minum terlebih
dahulu.

Pemeriksaan fisik didapatkan : SB : 36,7 C, TD : 142/93 mmhg

terapi non-farmakologis :

-Kurangi konsumsi natrium tidak lebih dari 100 mmol/hari atau 6 gram NaCl/hari (rentang penurunan
tekanan darah sistolik 2-8 mmHg)

-Meningkatkan konsumsi sayur dan buah

-Kontrol tekanan darah secara teratur

terapi farmakologis :

Asam mefenamat 500 mg 3x1 tablet

metilprednisolone 4 mg 2x1 tablet

B1,B6,B12 1x1 tablet

Anda mungkin juga menyukai