Anda di halaman 1dari 9

Prinsip-prinsip

Pelayanan
Proyek Kreatif dan Kewirausahaan Kelas Xl
Tujuan Pembelajaran

1. Taruna mampu menjelaskan prinsip-prinsip


pelayanan

2. Taruna mampu mengidentifikasi ciri-ciri


pelayanan yang baik
Sikap
(attitude)

Prinsip-prinsip pelayanan
Perhatian Tindakan
(attention) (action)
Sikap (attitude)
Menyapa pelanggan dengan sikap serta tutur kata
yang baik, ramah, sopan, dan bersahabat

Berpenampilan rapi, sopan, dan serasi

Melayani pelanggan dengan berpikir positif, sehat,


dan tidak mudah marah
Perhatian (attention)
Mendengarkan dan mengerti kebutuhan pelanggan

Mengamati dan menghargai perilaku pelanggan sehingga


harapan pelanggan dapat terpenuhi

Berusaha memahami semua kebutuhan pelanggan

Menjelaskan kembali kebutuhan pelanggan

Berusaha mewujudkan dan memenuhi kebutuhan


pelanggan
Tindakan (action)
Menerima dan mencatat setiap pesanan baru positif kepada
pelanggan agar pelanggan yang masuk dari pelanggan.

penegasan kembali kebutuhan pelanggan. Penegasan


kembali dilakukan untuk menghindari terjadinya
kesalahan, seperti salah merek, harga, dan jumlah.

Memenuhi kebutuhan pelanggan, baik kebutuhan akan


barang maupun jasa. Untuk memenuhi kebutuhan
pelanggan dapat melalui diskusi atau pembicaraan

Mengucapkan terima kasih kepada pelanggan.


LATIHAN
Jawablah pertanyaan berikut !

1.Apa perbedaan pelayanan biasa dengan pelayanan prima


?
2. Prinsip-prinsip apa yang harus diperhatikan dalam
penerapan pelayanan ?
3. Tindakan apa saja yang dapat dilakukan dalam rangka
pelayanan prima ?
Terimakasih
by Indira Sri Shima
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai