Anda di halaman 1dari 11

Nama : MELIYANA AISYAH

Kode pelamar : 2321195

Tempat : Alfamart Karang Tengah H843

HASIL OBSERVASI TOKO

1. ) sejarah Alfamart dimulai pada tahun 1989 oleh Djoko Susanto dan mengawali usaha di
bidang perdagangan dan distribusi. pada tahun 1999 perseroan merambah ke sektor
minimarket. Alfamart menyediakan barang-barang kebutuhan pokok dengan harga yang
terjangkau

Visi dan misi

Visi

Menjadi jaringan distribusi retail terbuka yang dimiliki oleh masyarakat luas berorientasi kepada
pemberdayaan pengusaha kecil, pemenuhan kebutuhan dan harapan konsumen serta mampu
bersaing secara global.

Misi

1.memberikan kepuasan kepada pelanggan yang berfokus pada produk dan pelayanan yang
berkualitas unggul.

2.selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal yang dilakukan dan selalu menegakkan tingkah
laku atau etika bisnis tertinggi.

3. Ikut berpartisipasi dalam membangun negara dengan menumbuhkan jiwa wiraswasta dan
kemitraan usaha.

4. Membangun organisasi global yang terpercaya tersehat dan terus bertumbuh serta
bermanfaat bagi pelanggan pemasok karyawan, pemegang saham dan masyarakat pada
umumnya.

2.) • Apakah lokasinya strategis atau tidak = strategis

• Struktur organisasi toko

Operasional general manager

Dendhy Leo Simon


Brach manager

Sulardi

Deputy Brach Manager

Asep Saiful HUD (ASH)

Area Manager

Edi Priyono

Area Kordinator

Asep Nugroho

Chief of store (COS)

Laili afalia

Asst chief of sotre (ACOS)

Acmad Mustaqin

Crew Male

Sofi Yulloh

Wahyu Arif S

Yanto Bangkit S

Ruliano

Asst chief of store ACOS)


Siti Sholikhah

Crew female

Erminda Yumanir

Indah Roselawati

Faiqotun Nikmah

• Area Coverage jml KK setiap sub area Coverage

Warna sub area. Jml KK Nama perumahan/ lokasi

Kuning SUB I. 187KK. Desa karang tengah

Merah SUB II. 162KK. Perum Pantura regencia 2/perum karina

Hijau SUB III. 155KK. Perum Graha Raya 1&2

Biru SUB IV 111KK Kaliwungu

Oranye SUB V. 121KK. Sekopek- Piantran

Unggu. SUB VI. 66KK. Brangsong

Total 802KK

3. ) • Crew

Adalah seseorang yang bertugas terlaksananya program tokoh yang telah ditentukan
chief of store mengenai transaksi penjualan dan pembayaran, perlengkapan, kebersihan dan
pelayanan pelanggan.

Tugas dan tanggung jawab crew :

a. Melakukan pemajangan ( display ) barang dan pemenuhan dari gudang toko ke area
penjualan toko sesuai ketentuan yang berlaku.

b. Menjalin hubungan baik dengan lingkungan sekitar.

c. Melakukan pencegahan dan pengawasan barang.

d. Melakukan penurunan dan pemeriksaan barang dari DC sesuai ketentuan yang berlaku.

e. Menginformasikan barang kosong kepada acos atau ecos.

f. Mempersiapkan sarana kerja yang diperlukan.


• Asistant Chief of store (ACOS)

Adalah seorang yang membantu chief of stars dalam pelaksanaan program kerja operasional
toko sehari-hari terima pendelegasian dari chief of store tetapi tanggung jawab tetap pada chief
of store. Mengkoordinir semua aktivitas di dalam memberikan pelayanan kepada tugas dan
tanggung jawab asisten chief of store:

Membantu chief of store dalam penerimaan pendelegasian tugas dengan cara:

a. Mengkoordinir semua kerjasama promosi dengan supplier (blok selfing, sewa gondola dsb)
sesuai petunjuk yang ada.

b. Mengkoordinir pemanjangan (display) barang dagangan baik penjualan ataupun gudang


sesuai ketentuan yang berlaku.

c. Mengkoordinir dan memastikan sarana promosi terpasang sesuai petunjuk.

•Chief of store (COS)

Adalah seseorang yang bertanggung jawab dalam pelaksanaan program kerja operasional toko
dengan mendayagunakan sumber daya yang ada untuk mencapai target atau tujuan
perusahaan yang telah ditentukan dengan sasaran kepuasan pelanggan. Tugas dan tanggung
jawab chief of store :

Mengkoordinir personil toko untuk meningkatkan penjualan dan kepuasan pelanggan dengan
cara :

a. Mengkoordinir semua aktivitas di dalam memberikan pelayanan kepada semua pelanggan


yang diarahkan untuk kepuasan pelanggan dan meningkatkan jumlah pelanggan toko.

b. Mengkoordinir dan menjalankan semua kegiatan operasional toko sesuai prosedur dan
ketentuan lain yang berlaku.

c. Melakukan evaluasi berkaitan dengan pelaksanaan tugas operasional toko sehari-hari.

4. ) • Toko di buka 24 jam

• Kebersihan Toko, Kebersihan produk,Dan Planogram.


• Kebersihan Area luar toko (Teras dan halaman)
• Aktivitas Crew dan pejabat toko

- Mengasir ketika ada pembeli

- Menata produk ke rak

- Menurunkan barang dari mobil

- Mengangkat barang ke gudang

- Mengajari kami dalam penugasan

• Proses penerimaan barang


5. ) * Planogram adalah sebuah diagram atau model yang menunjukkan penempatan produk
dirak-rak ritel untuk memaksimalkan penjualan.

Fungsi diagram yang menunjukkan di mana dan bagaimana peletakan item-item yang dimiliki
pada rak-rak secara spesifik.

* Display adalah suatu cara penataan produk terutama produk barang yang diterapkan oleh
perusahaan tertentu dengan tujuan untuk menarik minat konsumen.

Fungsi : 1 .display berperan untuk menjual barang 2. display membantu menciptakan suasana
toko 3 .display berperan mempercepat adanya transaksi penjualan.

* LPB adalah dokumen yang dibuat untuk mencatat proses penerimaan barang yang dilakukan
oleh Alfamart atau Indomaret.

Fungsi sebagai bukti penerimaan barang dan sebagai referensi dalam proses inventarisasi dan
pengelolaan stok.

* PB adalah proses penerima fisik barang yang dilakukan oleh Alfamart atau Indomaret dari
pihak supir atau dikirim masuk atau distribusi.

* BKL (barang kirim langsung) adalah supplier yang melakukan pengiriman barang langsung ke
toko-toko Alfamart (tanpa melalui gudang).

* Retur adalah pengembalian barang dari toko ke supplier ( biasanya Ki ada barang yang rusak
or lama tapi nggak laku ).

* BR ( barang rusak )

* BKE ( Barang Expired )

* BTA ( Barang tidak ada )

* BK ( Barang kurang )

* NRB ( Nota retur barang ) adalah report yang berisi tentang semua barang-barang yang diretur
ke DC, atau dengan kata lain, adalah rekapan data barang yang dikembalikan.

* BNC ( barang non Category )

* BTSB adalah batas toleransi atau selisih yang diperbolehkan antara jumlah barang yang
tercatat dalam sistem dengan jumlah barang yang sebenarnya ada di toko.

Fungsi untuk mengatasi beberapa faktor yang dapat menyebabkan perbedaan stok antara
sistem dan kenyataan di toko, seperti kesalahan penghitungan stokoma kehilangan barang,
barang rusak atau faktor-faktor lain yang dapat mempengaruhi ketersediaan barang di toko.

* PKM adalah sebuah metode dalam manajemen persediaan yang digunakan oleh Alfamart
untuk menentukan jumlah maksimum barang yang harus dipesan per item-itemnya dengan
mempertimbangkan kondisi leatime. Safety stoma monumen order dari DC, serta batas tinggi
jumlah stok.

Fungsi mengurangi biaya persediaan dengan mengoptimalkan jumlah stok yang ada di toko dan
memperhitungkan waktu pemesanan barang ke gudang pusat.

* Label Perice yaitu label harga untuk produk yang dijual di Alfamart, label ini biasanya terletak
di depan produk yang dijual.

Fungsi mempermudah pelanggan dalam melihat harga.

* Chiller adalah mesin untuk menginginkan bahan makanan tanpa membekukannya.


Fungsi menyimpan makanan tanpa merusak kandungan menjaga kesegaran makanan atau
minuman.

* Wing stack adalah tampilan atau display produk yang terletak di sisi samping dan gondela

* STD (struk transaksi per day) adalah jumlah transaksi pelanggan yang tercatat dalam bentuk
struk belanja pada periode tertentu baik itu per hari ataupun perbulan.

Fungsi 1 .mengukur kinerja penjual 2 .analisis tingkat kunjungan pelanggan 3. membantu


perencanaan persediaan 4. evaluasi keberhasilan promosi 5.pengambilan keputusan strategis

* APC adalah rata-rata pembelian konsumen di toko per hari (average purchhase per customer)

Fungsi mengukur seberapa banyak pelanggan rata-rata menghabiskan uang toko.

* SPD adalah penjualan yang terjadi per hari di toko yang disebabkan kunjungan konsumen
(langsung atau online) yang melakukan pembelanjaan di toko.

Fungsi untuk mengukur tingkat penjualan harian suatu produk atau kategori produk.

* Net sales : adalah total pendapatan penjualan bersih yang diperoleh oleh Alfamart dari
aktivitas penjualan produk dan layanan mereka setelah mengurangi retur barang potongan
harga dan pajak penjualan.

Fungsi memberikan gambaran tentang kinerja penjualan.

* RTD (ready to drink) merupakan istilah yang digunakan untuk mendefinisikan suatu jenis
minuman dalam kemasan khusus yang dapat langsung dikonsumsi tanpa harus di olah lebih
lanjut.

* GM (%) { GOSS MARGIN } adalah ukuran keuntungan bruto yang diperoleh oleh Alfamart dari
penjualan produk.

Fungsi memberikan gambaran tentang seberapa efektif Alfamart dalam menghasilkan


keuntungan bruto dari penjualan produk.

* Bean Spot adalah salah satu badan usaha f&b yang menawarkan minuman coffee dan non
kopi yang dikelola oleh PT sumber Alfaria Trijaya tbk sejak tahun 2020 silam yang mengusung
konsep coffee corner pada gerai-gerai Alfamart.

* Aplikasi E-Trans adalah sebuah aplikasi transportasi yang dikembangkan untuk memudahkan
pemesanan transportasi melalui smartphone.

* Aplikasi pos adalah aplikasi Kasir online yang bisa membantu dalam berbisnis terutama untuk
penjualan suatu produk.

Fungsi Melalui software POS Alfamart, toko dapat dengan mudah mengelola stok barang.
* SO( Stock opname) adalah kegiatan penghitungan fisik persediaan yang ada di gudang untuk
kemudian dijual.

* KKSO(Kertas Kerja Stock Opname) Alfamart adalah dokumen yang digunakan untuk
melakukan penghitungan dan pencatatan stok barang secara periodik di toko-toko Alfamart.

berfungsi sebagai panduan bagi tim yang melakukan stock opname di toko untuk
mengidentifikasi, menghitung, dan mencatat jumlah barang yang ada dalam toko.

* Odner adalah map besar yang memiliki warna sangat banyak dengan bahan karton tebal.

berfungsi menyimpan arsip penting (Merupakan bagian dari peralatan kearsipan).

* Maap Acco Map Acco adalah map yang digunakan untuk menyimpan file dengan
menggunakan acco sebagai penjepit nya.

untuk mengencangkan kertas di map, terbuat dari bahan plastik yang kuat, tidak gampang rusak.

* Master shift adalah aplikasi yang dibuat untuk pengaturan pembuatan jadwal kerja dan libur
kerja seluruh karyawan toko Alfamart.

* Box Retur box retur: tempat untuk meletakkan barang retur

* IKT: intensif kerja toko

* PSM: produk spesial mingguan

* JSM: promo Jumat sabtu minggu

* ASA: Alfamart store assigment

* RSA: remitance supporting apps

* SOA: store aplikasi online


* AHO: aplikasi helpdes online

* IKT: intensif kerja toko

* OOS: out of stock

* SAPA: siap antar pesanan anda

* Produk E-service: produk layanan online

* SJI: surat jalan internal

* WH (Warehouse): gudang

* RTE: Ready to eat

* NSB: nota selisih barang

Anda mungkin juga menyukai