Anda di halaman 1dari 2

Evaluasi Informed Consent

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :

UPTD.
PUSKESMAS
BRANG ENE Muhammad Nur
NIP.196202011986031029
Evaluasi Informed Consent Adalah Suatu kegiatan untuk menilai kelengkapan
1. Pengertian
lembar informed consent yang sudah di isi oleh pasien atau keluarga pasien.
1. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam mengevaluasi informed
2. Tujuan consent
2. Mengevaluasi kelengkapan informasi medik yang disampaikan oleh dokter.
SK Kepala UPTD Puskesma Brang Ene: No.
3. Kebijakan
Tentang: Layanan klinis yang menjamin kesinambungan layanan.
1.Undang- Undang No. 36 Tahun 2009 tentang kesehatan
4. Referensi
2.Permenkes No.75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Prosedur Format inform consent

1. Kegiatan evaluasi informed consent ini dilakukan tiap 6 bulan sekali oleh
petugas yang telah ditunjuk
2. Petugas memastikan bahwa dokter atau perawat menjelaskan pada pasien
dan keluarga tentang tindakan yang akan dilakukan secara jelas
3. Petugas mencocokkan lembar informed consent dengan buku rekam medis
6. Langkah- atau dengan buku catatan diruang tindakan
langkah 4. Setelah semua cocok petugas mengecek kelengkapan data isian lembar
informed consent , diantaranya :
a. Nama dan umur pasien
b. Nama dan umur keluarga pasien
c. Alamat pasien

kegiatan evaluasi memastikan


penjelasan dari
dilakukan tiap 6 dokter/perawat sudah
bulan jelas

mencocokkan
lembar informed
7. Bagan Alir consent dengan RM

mengecek
kelengkapan isian data
informed consent

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit terkait Poli Umum, Ruang Tindakan, UGD/ Rawat Inap,KIA-Kaber

10. Dokumen 1. Buku Rekam Medis


Terkait 2. Format Inform Consent

No yang diubah Isi Perubahan Tgl Mulai diberlakukan


11. Rekaman
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai