Anda di halaman 1dari 17

RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Disusun untuk memenuhi tugas Kapita Selekta Matematika


Mata Kuliah : Kapita Selekta Matematika
Dosen Pengampu : Drs. I Wayan Wiarta, S.Pd,M. For.

Oleh:

Nama : Ni Nyoman Ayu Dhyana Radha Patni


NIM : 2111031294
Kelas : O Semester 5
Nomor Urut :28

JURUSAN PENDIDIKAN DASAR


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
2023 / 2024
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP)
KURIKULUM 2013

Kelas/Semester : IV / 2

Mata pelajaran : Matematika

Materi pokok : Pola bilangan dan Pola gambar

Alokasi waktu : 2 JP (2 x 35 Menit)

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga
serta tanah air.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta
benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis,
logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan
tahap perkembangannya.
B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI
3.2 Menganalisis terkait dengan 3.2.1 Menganalisi terkait dengan pola
konsep Pola bilangan dan pola bilangan (C4)
bergambar (C4)
3.2.2 Menganalisis terkait dengan pola
bilangan bergambar (C4)

4.2 Memecahkan masalah yang 4.2.1 Memecahkan masalah yang


berkaitan dengan pola bilangan berkaitan dengan pola bilangan dan pola
dan pola bergambar dikehidupan bergambar dikehidupan sehari-hari.
sehari-hari. (C4) (C4)
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan pembelajaran penggunaan media konkret, peserta didik dapat
memahami materi terkait Pola bilangan dan pola bergambar. (kognitif)
2. Melalui kegiatan penayangan powerpoint, peserta didik dapat memahami Pola
bilangan Pola bilangan dan pola bergambar. (kognitif)
3. Melalui penanyangan powerpoint, peserta didik dapat menganalisis terkait
dengan materi Pola bilangan dan pola bergambar. (kognitif)
4. Melalui pemberian tugas, peserta didik dapat membuat Pola bilangan dan pola
bergambar dengan terampil (psikomotor)
5. Melalui pemberian tugas, peserta didik dapat mempresentasikan hasil
diskusinya dengan percaya diri (afektif)

 Karakter siswa yang diharapkan


1. Religius

2. Nasionalis

3. Mandiri

4. Gotong Royong

5. Integritas

6. Percaya diri

7. Tanggung Jawab

D. MATERI PEMBELAJARAN
Materi Reguler Materi Remedial Materi Pengayaan

Materi pembelajaran Remidial diberikan jika Pengayaan diberikan


reguler yaitu konsep Pola peserta didik yang belum setelah peserta didik
bilangan dan pola mencapai kompetensi diketahui telah mencapai
bergambar. dasar. Tujuannya yakni KKM. Materi pengayaan
meningkatkan pemahaman berupa materi regular
peserta didik terkait materi dengan kuantitas lebih
yang sudah diajarkan. banyak seperti barisan dan
Materi remedial sama deret
dengan materi regular yaitu
konsep Pola bilangan dan
pola bergambar.

E. ALAT DAN MEDIA


1. Alat
a) Laptop
b) LCD/Proyektor
2. Media
a) Power Point
b) Media Pembelajaran Konret
F. PENDEKATAN,METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN
 Pendekatan : Saintifik
 Model Pembelajaran : Problem Based Learning
 Metode : Ceramah, Diskusi dan Tanya Jawab

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu

Pendahulua 1. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 5 Menit


n berdoa menurut agama dan keyakinan masing-masing.
(Religius)
2. Guru mengecek kehadiran siswa.
3. Siswa bersama guru menyaanyikan lagu “Garuda
Pancasila”. (Nasionalisme)
4. Guru melakukan ice breaking yaitu tepuk PPK agar
siswa lebih semangat dan giat belajar. (Nasionalisme)
5. Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk
menstimulus siswa dengan menanyakan materi yang
sudah dipelajari sebelumnya.
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

Inti Sintaks 1 : Mengorientasikan Siswa pada Masalah 60 Menit


1. Peserta didik diminta untuk mengamati gambar sambil
melakukan kegiatan tanya jawab yang berkaitan dengan
gambar yang dibawa oleh guru. (Mengamati)
Sintaks 2 : Mengordinasikan Peserta Didik Untuk
Belajar
1. Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan power
point. (Mengamati)
2. Peserta didik diberikan penguatan terkait media
pembelajaran agar mampu mengetahui jenis-jenis pola
bilangan
3. Peserta didik menyimak penjelasan guru terkait konsep
Pola bilangan dan pola bergambar. (Menyimak)
4. Peserta didik diberikan ice breaking.
5. Peserta didik diminta untuk membentuk kelompok yang
beranggotakan 4-5 orang siswa. (Mengkomunikasikan)
Sintaks 3 : Membimbing Penyelidikan Individu dan
Kelompok
1. Peserta didik bersama kelompoknya mendiskusikan
LKPD yang telah diberikan oleh guru.
(Mengumpulkan Informasi)
2. Peserta didik dipantau oleh guru saat bekerja dengan
kelompoknya dan peserta didik diberikan kesempatan
untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
(Menalar/Mengasosiasi)
Sintaks 4: Mengembangkan dan Menyajikan Hasil
Karya
1. Peserta didik memaparkan hasil diskusinya yang ke
depan kelas yang diwakili oleh salah satu kelompoknya.
(Mengkomunikasikan)
2. Peserta didik mendengarkan hasil penyampaian
kelompok yang maju ke depan dan mencocokannya
dengan hasil yang dibuat oleh kelompok lain.
(Menalar)
Sintaks 5: Menganalisis dan Mengevaluasi Proses
Pemecahan Masalah
1. Peserta didik yang maju diberikan apresiasi.
2. Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya dan
guru memberikan pendapat kepada hasil presentasi
peserta didik.
3. Peserta didik diberikan arahan oleh guru bagi jawaban
yang salah agar tidak terjadi miskonsepsi.
4. Peserta didik diberikan evaluasi sebagai bentuk
mengukur kemampuan terhadap materi.

Penutup 1. Guru bersama peserta didik menyimpulkan pelajaran 5 Menit


hari ini. (Integritas)
2. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi dengan
memberikan pertanyaan. (Menanya dan
Mengkomunikasikan)
1) Bagian manakah yang paling anak-anak kuasai
dalam materi hari ini
2) Bagaimana perasaan selama mengikuti
pembelajaran hari ini? (merasa senang atau
bingung)
3) Bagaimana cara ibu mengajar, apakah ada yang
perlu diperbaiki? (tulisan, suara, atau cara
mengajar)
3. Peserta didik diberikan kesempatan untuk memberikan
pendapat mereka tentang pembelajaran hari ini.
4. Guru memberikan tindak lanjut kepada siswa berupa
PR.
5. Guru menyampaikan materi pembelajaran selanjutnya.
6. Peserta didik menyanyikan salah satu lagu daerah “Ratu
Anom”
7. Guru menutup pembelajaran dengan doa bersama dan
dipimpin oleh satu peserta didik. (Religius)
8. Guru menutup pembelajaran dengan ucapan salam.

Refleksi Guru

Catatan Guru:

1) Masalah : ……..
2) Ide baru : ……..
3) Momen spesial : ……..

Mengetahui Denpasar, 14 Oktober 2023

Kepala SD … Guru Kelas IV

(……………………………) (……………………………)

NIP:- NIP:-
H. EVALUASI PEMBELAJARAN

1) PENILAIAN SIKAP SOSIAL (AFEKTIF)

RUBRIK PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Sikap yang dinilai


Tanggung Jumlah
No Nama Bekerja Sama Percaya Diri
Jawab perolehan skor
K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.

INDIKATOR PENILAIAN SIKAP SOSIAL

K C B SB
No Sikap Indikator
1 2 3 4
1. Bekerja sama a. Siswa menghargai perbedaan pendapat terkait
tugas yang akan dikerjakan
b. Siswa bersedia menerima tanggung jawab atas
LKPD yang telah diberikan
c. Siswa ringan tangan membantu teman satu
kelompok dalam menyelesaikan LKPD terkait
materi pola bilangan dan pola bergambar.
d. Siswa menghargai hasil pekerjaan teman yang
telah dikerjakan
2. Bertanggung a. Siswa mengerjakan LKPD terkait pola bilangan
jawab dan pola bergambar.
b. Siswa menyelesaikan LKPD terkait pola bilangan
dan pola bergambar.sesuai dengan pengumpulan
LKPD yang telah ditentukan
c. Siswa bertanggung jawab terhadap pola bilangan
dan pola bergambar.
d. Siswa mengerjakan tugas kelompok secara
bersama-sama
3. Percaya diri a. Siswa berani mempresentasikan hasil dari pola
bilangan dan pola bergambar yang telah dibuat
b. Saat presentasi, suara yang dilantunkan siswa
terdengar keras
c. Saat presentasi, siswa tidak terbata-bata dalam
menyampaikan hasil tugas yang telah dibuat
d. Berani berpendapat atau bertanya mengenai materi
pola bilangan dan pola bergambar.
Keterangan :
A. Kurang, apabila satu indikator dalam setiap sikap terlaksana (skor 1)
B. Cukup, apabila dua indikator dalam setiap sikap terlaksana (skor 2)
C. Baik, apabila tiga indikator dalam setiap sikap terlaksana (skor 3)
D. Sangat baik, apabila empat indikator dalam setiap sikap terlaksana (skor 4)
Lembar Penilaian Sikap Sosial

Kriteria
No Nama Predikat
K (4) C (3) B (2) SB (1)
1
2
3
dst.

Petunjuk dalam mengakumulasi skor yang diperoleh siswa:


Banyak indikator masing-masing sikap, yaitu 4.
Skor maksimal setiap pernyataan, yaitu 4
Skor maksimal masing-masing sikap, yaitu
Sehingga, perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

Sesuai skala ketentuan peserta didik memperoleh nilai adalah:


E. Kurang : apabila memperoleh skor skor ≤1,00

F. Cukup : apabila memperoleh skor 1,00<skor ≤ 2,00

G. Baik : apabila memperoleh skor 2,00<skor ≤ 3,00

H. Sangat baik : apabila memperoleh skor 3,00 <skor ≤ 4,00


2) PENILAIAN PENGETAHUAN (KOGNITIF)

Kisi-Kisi Soal Matematika

Jenjang Pendidikan : SD/MI

Kelas : IV

Jumlah Soal :5

Kompetensi Ranah No Bentuk Bobot


No Materi Indiktor
Dasar Kognitif Soal Soal Soal

1. 3.2 3.2.1 Siswa 2


Menganalisis disajikan soal
terkait dengan cerita yang
konsep Pola berkitan dengan
bilangan dan kehidupan
pola sehari-hari C5 1
bergambar tentang
menafsirkan
jumlah kursi
Pola paling depan
Bilangan
dan Pola 3.2.2 Siswa 2
Bergambar. disajikan soal
cerita yang
berkitan dengan
kehidupan
Essay
sehari-hari C5 2
tentang
menafsirkan
buku pada
tingkatan ke
lima

3.2.3 Siswa 2
disajikan soal
cerita yang
berkitan dengan
kehidupan C5 3
sehari-hari
tentang
menafsirkan
tinggi tiang
pertama dari
barisan tiang
lampu

3.2.4 Siswa 2
disajikan soal
cerita yang
berkitan dengan
kehidupan
C5 4,5
sehari-hari
tentang
menafsirkan
kejadian sehai-
hari

SOAL EVALUASI
Nama Siswa :...........................................

No. Absen :...........................................

Kelas :...........................................

Langkah Pengerjaan :

1. Berdoalah terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal.


2. Tuliskan nama, absen dan kelas pada kolom yang tersedia.
3. Kerjakan soal dari yang menurut kalian paling mudah.
4. Kerjakan soal secara teliti dan jika ada soal yang belum dipahami dapat ditanyakan
pada guru.
5. Tidak ada yang ribut dalam mengerjakan soal.
6. Teliti jawaban anda sebelum dikumpulkan.

Jawablah Soal Dibawah Ini Dengan Benar!

1. Pada ruang pertunjukan di SMP Jaya Kusuma terdapat 4 barisan kursi yang disusun
berpola. Pada baris keempat terdapat 60 kursi, baris ketiga terdapat 52, baris kedua
terdapat 44 kursi. Jadi berapakah jumlah kursi pada baris paling depan?

2. Dika adalah seorang penjual buku. Dika menyusun buku-bukunya dengan pola
tertentu di atas rak buku. Rak buku itu terdiri dari 5 tingkatan. Tingkat pertama diisi
86 buku, tingkat kedua diisi 74 buku, dan tingkat ketiga diisi 62 buku. Jadi berapakah
buku yang berada di tingkat kelima?

3. Di taman Alam Indah terdapat sepuluh tiang lampu yang disusun berbaris dengan rapi.
Tiang-tiang lampu tersebut memiliki tinggi yang berbeda-beda namun mempunyai
pola tertentu. Tiang ketiga tingginya adalah 185 cm, tiang keempat adalah 200 cm,
dan tiang kelima adalah 215 cm. Maka berapakah tinggi tiang pertama dari barisan
tiang lampu tersebut?

4. Ada 5 barisan siswa yang mengikuti senam di halaman sekolah. Barisan siswa tersebut
memiliki pola terentu. Dimana barisan pertama diisi oleh 22 siswa, pada baris kedua
disi oleh 20 siswa, pada baris ketiga diisi 18 siswa, dan seterusnya. Jadi berapakah
jumlah siswa yang mengikuti kegitan senam di halaman sekolah?

5. Ruang pertemuan sekolah dibuat melingkar. Disana terdapat 5 baris meja yang
disusun melingkar juga dengan pola tertentu. Baris lingkaran pertama terdapat 12
meja, baris lingkaran kedua terdapat 15 meja, baris keempat terdapat 21 meja. Jadi
berapakah jumlah meja pada ruang pertemuan tersebut !

Lembar Jawaban
1. Diketahui :

 Terdapat 4 baris kursi


 Baris keempat = 60 kursi
 Baris ketiga = 52 kursi
 Baris kedua = 44 kursi
 Jenis Pola = Pengurangan
 Selisih perbedaan = Baris keempat – baris ketiga = 60 kursi – 52 kursi =
8 kursi Jadi jumlah kursi pada baris pertama
= Baris kedua – 8
= 44 kursi – 8 kursi
= 36 kursi

2. Diketahui :

 Terdapat 5 tingkatan rak buku


 Tingkatan pertama = 86 buku
 Tingkatan kedua = 74 buku
 Tingkatan ketiga = 62 buku
 Jenis Pola = Pengurangan
 Selisih perbedaan = Tingkatan pertama – tingkatan kedua
= 86 buku – 74 buku
= 12 buku
 Tingkatan keempat = Timgkatan ketiga – 12 buku
= 62 buku – 12 buku
= 50 buku Jadi jumlah buku pada tingkatan kelima
= Tingkatan keempat – 12 buku = 50 buku – 12 buku = 38 buku

3. Diketahui :

 Terdapat 10 tiang lampu


 Tinggi tiang ketiga = 185 cm
 Tinggi tiang keempat = 200 cm
 Tinggi tiang kelima = 215 cm
 Jenis Pola = Penjumlahan
 Selisih perbedaan = Tinggi tiang kedua – tinggi tiang pertama
= 200 cm – 185 cm
= 15 cm
Penyelesaian soal:
 Ditanya : Berapa tinggi tiang pertama ?
 Sehingga jenis pola bilangannya menjadi Pola Pengurangan, karena yang
ditanya pola bilangan sebelumnya.
 Tinggi tiang kedua = Tinggi tiang ketiga – 15 cm = 185 cm – 15 cm =
170 cm
 Tinggi Tiang pertama = Tinggi tiang kedua – 15 cm = 170 cm – 15 cm =
155 cm Jadi, tinggi tiang pertama = Tinggi tiang kedua – 15 cm = 170
cm – 15 cm = 155 cm
4. Diketahui :

 Terdapat 5 baris siswa


 Baris pertama = 22 siswa
 Baris kedua = 20 siswa
 Baris ketiga = 18 siswa
 Jenis Pola = Pengurangan
 Selisih perbedaan = Baris pertama – baris kedua = 22 siswa – 20 siswa =
2 siswa
 Baris keempat = Baris ketiga – 2 siswa = 18 siswa – 2 siswa = 16 siswa
 Baris kelima = Baris keempat – 2 siswa = 16 siswa – 2 siswa = 14 siswa
 Jumlah siswa yang mengikuti senam
= Jumlah siswa baris pertama + baris kedua + baris ketiga + baris
keempat + baris kelima
= 22 siswa + 20 siswa + 18 siswa + 16 siswa + 14 siswa
= 90 siswa

Jadi jumlah siswa yang mengikuti kegiatan senam dihalaman adalah


adalah 90 siswa

5. Diketahui :

 Terdapat 5 baris meja


 Baris pertama = 12 meja
 Baris kedua = 15 meja
 Baris empat = 21 meja
 Jenis Pola = Penjumlahan
 Selisih perbedaan = Baris kedua – baris pertama = 15 meja – 12 meja = 3
meja
 Baris ketiga = Baris kedua + 3 meja = 15 meja + 3 meja = 18 meja
 Batis kelima = baris keempat + 3 meja = 21 meja + 3 meja = 24 meja
 Jumlah meja pada ruang pertemuan tersebut
= Jumlah meja baris pertama + baris kedua + baris ketiga + baris
keempat + baris kelima
= 12 meja + 15 meja + 18 meja + 21 meja + 24 meja
= 90 meja

Jadi jumlah meja yang ada diruang pertemuan adalah 90 meja.

Rubrik Penilaian

Nomor Soal Bobot Soal

1-5 2
Jumlah Skor maksimal 10

Jika benar dapat skor 2


Jika salah dapat skor 0

Penentuan Nilai
Skor yang diperoleh
Nilai = x 100
Skor maksimal

3) PENILAIAN KETERAMPILAN (PSIKOMOTORIK)


Penilaian keterampilan dalam pembelajaran ini menggunakan teknik penilaian LKPD
dengan bentuk penilaian rubrik yang LKPD dikumpulkan pada saat jam pelajaran.
Adapun LKPD untuk menilai siswa secara keterampilan (psikomotorik) dalam
pembelajaran ini, yaitu:
a. Diskusikanlah LKPD secara berkelompok terkait Pola Bilangan dan Pola
Bergambar !

RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN (PSIKOMOTORIK)

a. Terampil Dalam Berkomunikasi

Kriteria
Indikator ST T CT KT
Bersikap tenang dan responsif terhadap audiens.
Mempresentasikan hasil diskusi dengan bahasa yang
baik
Intonasi keras dan jelas
Menerima pendapat dari teman yang lain

Keterangan :
ST = Sangat Terampil,
T = Terampil,
CT = Cukup Terampil,
KT = Kurang Terampil
Nilai 4 = jika 4 indikator telihat
Nilai 3 = jika 3 indikator terlihat
Nilai 2 = jika 2 indikator terlihat
Nilai 1 = jika 1 indikator terlihat

Lembar Penilaian Keterampilan Berkomunikasi

Kriteria
No Nama Predikat
ST (4) T (3) CT (2) KT (1)
1
2
3
dst
b. Terampil Dalam Menyelesaikan LKPD

Rubrik Penilaian Keterampilan

Aspek yang dinilai Indikator Penilaian Nilai

Memecahkan suatu masalah Terdapat lebih dari 5 kekeliruan dalam memecahkan suatu 1
yang berkaitan dengan pola penyelesaian soal pola bilangan dan pola bergambar.
bilangan dan pola
bergambar Terdapat 4-5 kekeliruan dalam memecahkan suatu 2
penyelesaian soal pola bilangan dan pola bergambar.

Terdapat 2-3 kekeliruan dalam memecahkan suatu 3


penyelesaian soal pola bilangan dan pola bergambar.

Terdapat 1 kekeliruan dalam memecahkan suatu penyelesaian 4


soal pola bilangan dan pola bergambar.

Keterangan :
ST = Sangat Terampil,
T = Terampil,
CT = Cukup Terampil,
KT = Kurang Terampil
Nilai 4 = jika 4 indikator telihat
Nilai 3 = jika 3 indikator terlihat
Nilai 2 = jika 2 indikator terlihat
Nilai 1 = jika 1 indikator terlihat
Lembar Penilaian Keterampilan Dalam Menyelesaikan LKPD
Kriteria
No Nama Predikat
ST (4) T (3) CT (2) KT (1)
1
2
3
dst.

KETERANGAN:
1) Petunjuk dalam mengakumulasi skor yang diperoleh siswa:
Skor maksimal setiap indikator, yaitu 3.

Skor maksimal dari 1 KD yaitu3 × 4=12.

Sehingga, perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

skor yang diperoleh


Skor akhir= ×100 %
skor maksimal

Sesuai skala ketentuan peserta didik memperoleh nilai adalah:

Kurang baik : apabila memperoleh skor skor ≤ 33,33


Cukup : apabila memperoleh skor 33,33<skor ≤ 66,67
Baik : apabila memperoleh skor 66,67<skor ≤ 100,00

Anda mungkin juga menyukai