Anda di halaman 1dari 2

Nama : Auliya Sekar Rini

Offering : A22

Nim :

1. Pengalaman tingkah laku negative dan ganjaran yang diperoleh


Tingkah Laku Negatif Deskripsi Ganjaran
Membolos ke kantin saat Ketika saya kelas 10 SMA Saya ketahui oleh guru BK
jam Pelajaran sedang saya pernah membolos ke serta saya di panggil untuk
kosong kantin Bersama teman- masuk ke ruang BK mengenai
teman saya saat jam kenapa saya membolos ke
Pelajaran sedang kosong kantin saat yang lain sedang
belajar di kelas
Mencontek saat ujian Ketika saya kelas 12 SMA saya Kemudian guru yang
mencontek ujian kepada mengawasi saat ujian
teman saya dikarenakan saya mengeluarkan saya dari kelas
sebelum ujian saya tidak dikarenakan saya ketahuan
pernah belajar dan mencontek punya teman saya
memperhatikan guru di depan ketika ujian berlangsung
kelas

2. Kaitannya dengan teori dari strategi penurunan tingkah laku

Tingkah Laku Kaitan Ganjaran dengan strategi


penurunan tingkah laku
Membolos ke kantin saat jam Pelajaran Ganjaran saat ketika saya membolos
sedang kosong masuk dalam Teori Kepatuhan, teori ini
menyatakan bahwa manusia cenderung
mengikuti aturan dan norma-norma sosial
yang ada di sekitar mereka. Namun, ketika
seseorang merasakan tekanan dari
kelompok sebaya atau situasi tertentu,
mereka mungkin melanggar norma-norma
ini, termasuk membolos pelajaran.
Mencontek saat ujian Ganjaran saat ketika saya membolos
masuk dalam teori Kesempatan
(Opportunity Theory) Teori ini
menekankan bahwa perilaku mencontek
saat ujian dapat terjadi ketika ada
kesempatan untuk melakukannya tanpa
ketahuan pengawas atau tanpa risiko yang
besar. Faktor seperti tata letak kursi,
pengawasan yang kurang ketat, atau
komitmen pengawas untuk mengawasi
semua siswa dapat menciptakan
kesempatan bagi siswa untuk mencontek .

3. Ganjaran Yang Seharusnya Diperoleh

Tingkah Laku Negatif Ganjaran Yang Seharusnya Diperoleh


Membolos ke kantin saat jam Teknik yang dapat digunakan ialah TEKNIK
Pelajaran sedang kosong SELF MANAGEMENT dari penilaian self
management adalah bahwa perubahan
bisa dihardirkan dengan mengajar orang
dalam menggunakan keterampilan
menangani situasi bermaalah. Pada
program Self Management ini individu
mengambil keputusan tentang hal-hal yang
berhubungan dengan perilaku khusus yang
ingin dikendalikan atau diubah.
Mencontek saat ujian Teknik yang dapat digunakan dalam
tingkah laku tersebut ialah removal of
desirable stimuli pada prosedur response-
cost yakni tindakan mengurangi tingkah
laku dengan cara menghentikan reincforcer
tingkah laku tersebut

4. Teknik yang dapat digunakan dalam mengembangkan tingkah laku baru

Tingkah Laku Strategi mengembangkan tingkah laku baru


Membolos ke kantin saat jam Pelajaran
sedang kosong

Anda mungkin juga menyukai