Anda di halaman 1dari 10

KOMPLEMENTER

PEMANFAATAN PENGOLAHAN
DAUN SIRIH
UNTUK MENGURANGI ALNE VULGARIS
OLEH:
KELOMPOK 1
Klasifikasi

Divisi : Spermatophyta
Subdivisi : Angiospermae
Classis : Dicotyledoneae
Ordo : Piperales
Familia : Piperaceae
Spesies : Piper betle L.
Morfologi
• tanaman yang tumbuh menjalar, tinggi 5 -15 cm. Helaian
daun berbentuk bundar telur atau bundar telur lonjong.
• Pada bagian pangkal berbentuk jantung atau agak bunda
r,
• Perbungaan berupa bulir, sendiri-sendiri di ujung cabang
dan berhadapan dengan daun.
• Bulir bunga jantan, panjang gagang 1,5 - 3 cm, benang sa
ri sangat pendek.
• Bulir bunga betina, panjang gagang 2,5 6 cm, kepala pu
tik 3-5
Kandungan
• saponin, flavonoid, polifenol, dan minyak atsiri.
• mempunyai bau yang khas karena mengandung minyak ats
iri 14,2%
• kandungan minyak atsiri betle phenol dan beberapa deriva
tnyadiantaranya euganol allypyrocatechine 26,8- 42,5%, ci
neol 2,4-4,8%, mehyl euganol 4,2- 15,8%, caryophyllen 3-9,
8%, hidroksi kavikol, kavikol 7,2-16,7%, kabivetol 2,7-6,2%,
estragol, ilypryrokatekol 9,6%, karvakol 2,2- 5,6%, alkaloid,
flavonoid, triterpenoid atau steroid, saponin, terpen, fenilp
ropan, terpinen, diastase 0,8-1,8%, dan tannin 1-1,3%

Manfaat
Daun sirih dimanfaatkan sebagai antisariawan, antibatu
k, astrigent, dan antiseptic.
• Senyawa saponin dapat bekerja sebagai antimikroba.
Aktivitas farmakologi saponin yang telah dilaporkan an
tara lain sebagai antiinflamasi, antibiotik, antifungi, an
tivirus, hepatoprotektor serta antiulcer.
• Fenol alam yang terkandung dalam minyak astari mem
iliki daya antiseptik 5 kali lebih kuat dibandingkan feno
l biasa. Mekanisme fenol sebagai agen antibakteri ber
peran sebagai toksin dalam protoplasma, merusak dan
menembus dinding serta mengendapkan protein sel b
akteri.
Manfaat
Tanin diketahui mempunyai aktifitas antiinflama
si, astringen, antidiare, diuretik dan antiseptik
Senyawa flavonoid diduga memiliki mekanisme
kerja mendenaturasi protein sel bakteri dan me
rusak membran sel tanpa dapat diperbaiki lagi.
ALAT & BAHAN
• Alat
Kompor yang siap digunak
an
Panci/periuk
Mangkuk
• Bahan
4 - 5 Lembar daun sirih
Air bersih 250 ml/ ± 1 gela
s
Kapas wajah secukupnya
Sabun wajah
Cara Olah Dau
n Sirih
Bersihkan wajah terlebih dahulu de
ngan air, jika perlu gunakan sabun k
husus wajah yang bertekstur lembu
t hal ini juga untuk menghilangkan
minyak dan kotoran dari wajah kita.
Nyalakan kompor.
Muatlah panci/periuk yang berisi 25
0 ml/ ± 1 gelas air. Ambil 4 5 lembar
daun sirih, kemudia rebuslah hingga
mendidih. Cek apabila daun sudah l
ayu dan airnya berwarna kecoklatan
berarti rebusan air sudah dapat dig
unakan.
Tuanglah air rebusan tersebut pada
mangkuk yang telah tersedia.
Prev.
Tunggu air rebusan sampa
i tidak terlalu panas/hanga
t kuku.
Setelah itu ambil kapas wa
jah lalu celupkan keair reb
usan daun sirih tadi. Dan d
igunakan untuk mengomp
res wajah hingga kapas ter
sebut menjadi dingin.
Setelah kapas mulai dingin
, gunakan kapas kering ber
sih untuk membersihkan d
an mengeringkan wajah.

Anda mungkin juga menyukai