Anda di halaman 1dari 49

Hemiglosektomi

+ Diseksi leher radikal


Parade Onkologi
Kamis, 14 Agustus 2008
Anatomi Lidah (Linguae)
• Organ muskuler di atas dasar mulut
• Melekat pada:
- mandibula
- os hyoid
- prosesus stiloideus
- faring
• Fs : sbg pengecap, proses mengunyah,
menelan dan berbicara
• Bagian lidah: apeks, korpus & radiks (basis)
lanjutan
• Apeks: ujung lidah berhadapan dg insisivus bawah
• Korpus linguae:
- margo lateralis
- dorsum linguae
- sulkus terminalis, foramen caecum
- papilla linguae: papilla circumvallata,
papilla fungiformis, papilla filiformis,
papilla foliata
lanjutan
• Apeks: ujung lidah berhadapan dg insisivus bawah
• Korpus linguae:
- margo lateralis
- dorsum linguae
- sulkus terminalis, foramen caecum
- papilla linguae: papilla circumvallata,
papilla fungiformis, papilla filiformis,
papilla foliata
lanjutan
• Otot-otot lidah:
- Ekstrinsik: m. genioglosus, m. hioglosus,
m. siloglosus, m. palatoglosus.
- Intrinsik: m. longitudinalis superior, m.
longitudinalis inferior, m. tranversus
linguae, m. verticalis linguae.
• Inervasi otot lidah: N. XII (hipoglosus) kec.
M. palatoglosus dr. pleksus faringeus
lanjutan

Ventral sulcus terminalis:


- Viserosensorik : n. lingualis
- Sekretomotorik (pengecap + kelj. lidah):
n. chorda tympani (cab. N. fasialis)
Dorsal sulcus terminalis: n. glosofaringerus
Dekat epiglotis : cab. N. vagus
lanjutan
• Arterialisasi: A. lingualis
cabang:
- ramus suprahiod
- rami dorsalis linguae
- a. sublingualis
- a. profunda linguae
• Vena:
- v. profunga linguae (v. ranina) +
v. sublingualis → v. komitantes N. XII
bermuara pd v. fasialis, lingualis atau v.
jugularis int.
- v. lingualis & v. dorsalis linguae
lanjutan
• Aliran limfe:
- apeks linguae → lnn submentalis
→ lnn. servikalis profunda
- margo lateralis → lnn. Servikalis profunda
- korpus linguae → lnn. Submandibularis
→ lnn. servikalis profunda
- radiks linguae → lnn. Servikalis profunda
ETIOLOGI

Faktor penyebab:
- merokok
- alkohol
- higiene mulut yg jelek
- iritasi kronis gigi dgn karies, protesis
- defisiensi makanan
- sifilis
- Human Papilloma Virus
-Candida albicans
EPIDEMIOLOGI

• Tumor ganas lidah: 20-50% dr slrh


karsinoma rongga mulut
75% di anterior lidah
25% di posterior lidah
• USA: 6200 penderita/tahun
• Rasio laki-laki:perempuan = 3:1
• 97% tumor ganas lidah mrpkn karsinoma
sel skuamosa
•1-2% : adenokarsinoma dan sarkoma
DIAGNOSIS
• Stadium dini: gejala tidak nyata
• Keluhan: disfagi, odinofagi, disartria,
nyeri yg menjalar ke telinga, trismus,
leukoplakia, eritroplakia, pembesaran
kelenjar leher
• Pemeriksaan fisik: massa dg permukaan
tak rata
•Palpasi bimanual: ukuran & mobilitas
tumor
• Pemeriksaan penunjang
• Radiologis: CT Scan, MRI
• Histopatologi  mrpkn diagnosis pasti
STADIUM
• Sistem TNM menurut American Joint
Committee on Cancer(AJCC) thn 1992:
Tumor primer (T)
Tx: tidak ditemukan tumor primer
T0: tidak tampak tumor
Tis: tumor in situ
T1 : jk diameter 2 cm atau < 2 cm
T2 : jk diameter antara 2-4 cm
T3 : jk diameter > 4 cm
T4 : tumor sudah menyerang jar.
sekitar
Stadium
 Stadium TNM American Joint Committee on
Cancer & International Union Againts Cancer
Dikutip dari Shah JP
lanjutan
Pembesaran kelenjar limfe regional(N)
Nx: jk tdk terdeteksi sel tumor di kelenjar
N0: jk tdk teraba pembesaran kelenjar
N1: jk diameter 3 cm atau < 3 cm pd sisi yg sama
N2:jk diameter antara 3-6 cm pd sisi yg sama atau
< 6 cm tetapi terdapat pd beberapa kel. pd sisi
yg sama, pd kedua sisi atau sisi yg lain
N2 ini dibagi mjd:
N2a:jk diameter 3-6 cm hanya satu pd sisi yg
sama
N2b:jk diameter < 6 cm tdr dr beberapa kel.
dan hanya satu sisi
lanjutan

N2c : jk diameter < 6 cm bisa pd 2 sisi


atau kontralateral
N3 : jk diameter > 6 cm

Metastase jauh (M)


Mx: jk tdk diketahui adanya metastase
M0: tidak ada metastase jauh
M1: terdapat metastase jauh
Dikutip dari Shah JP
lanjutan

Stadium 0 : Tis N0 M0
Stadium I : T1 N0 M0
Stadium II : T2 N0 M0
Stadium III : T3 N0 M0; T1/T2/T3 N1 M0
Stadium IV : T4 N0/N1 atau semua T
N2/N3 M0 atau semua T
semua N M1
TERAPI

• Terapi: pembedahan
radioterapi
kemoterapi
• Pilihan terapi dipengaruhi oleh:tipe tumor,
stadium, penyakit lain penderita, psikologi
penderita, keluarga, pengalaman dokter dan
fasilitas yg tersedia
PILIHAN TERAPI BERDASARKAN STADIUM
TUMOR PRIMER
T1 : pembedahan (eksisi luas) atau radioterapi saja
T2 : infiltrasi minimalradioterapi
infiltrasi dalampembedahan, radioterapi
atau kombinasi pembedahan dan radioterapi
T3 : infiltrasi minimalradioterapi atau
pembedahan saja
infiltrasi dalampembedahan (glosektomi
parsial) dan radioterapi post operasi
T4 : kondisi baikpembedahan(glosektomi total)
laringektomi parsial atau total bila perlu
kondisi jelekradioterapi paliatif
PEMBEDAHAN

Faktor yang mempengaruhi pembedahan:


ukuran tumor
lokasi tumor
ekspansi tumor ke mandibula dan laring
metastase ke leher
tipe rekonstruksi
lanjutan
PEMBEDAHAN UNTUK TUMOR PRIMER
Eksisi luas
Hemiglosektomi
Glosektomi subtotal
Glosektomi total
Pull-through operation
Commando jaw-neck resection
Faringotomi transhioid
Faringotomi lateral
Median labiomandibular glossotomy
Mandibular swing operation
PEMBEDAHAN UNTUK METASTASE TUMOR DI
LEHER
Diseksi leher elektif : bila scr klinis tdk teraba
tumor di leher (N0)
Diseksi leher terapeutik : bila teraba masa tumor
dileher (N+)

RADIOTERAPI
Radiasi eksternal: dosis 60-70 Gy, diberikan dlm
dosis 2 Gy/hari selama 6-7 minggu
Radiasi internal: Implan radium228atau
iridium192
lanjutan
• Radioterapi saja diberikan pd: karsinoma
stadium awal, terapi paliatif pd stadium
lanjut, penderita menolak
pembedahan,fasilitas dan sarana pembedahan
tidak tersedia

• Komplikasi radioterapi: mulut kering,


hilangnya pengecapan, ulserasi, nekrosis
tulang, fistula orokutaneus dan perdarahan
KOMBINASI PEMBEDAHAN DAN
RADIOTERAPI

Terapi kombinasi untuk mengurangi kegagalan


masing-masing metode
Tumor stadium III dan IVhasil baik
Ada 2 cara : terencana
tanpa rencana
Radiasi: pre operatif/post operatif
lanjutan

Keuntungan radiasi preoperatif: tepi tumor mjd


inaktif, sklerosis dan sumbatan aliran limfe
mengurangi penyebaran tumor saat pembedahan
Kerugian radioterapi pre operatif: problem
penyembuhan luka, ruptur vaskuler
Keuntungan radiasi post operatif: morbiditas
operasi dpt dikurangi.Kerugiannya:bila tjd
komplikasipembedahan, radioterapi bisa terlambat
KEMOTERAPI
Digunakan : tumor stadium terminal
menghalangi metastase jauh
terapi paliatif tumor rekuren
mengurangi rasa nyeri
Obat-obat: metotrexat, bleomycin, cisplatin,
carboplatin, isofosfamide, 5-fluorouracil,
vincristine, vinblastine, docetaxel dan
paclitaxel
Laporan Kasus
Identitas
Nama : Tn. R
Jenis kelamin : Laki-laki
Umur : 45 tahun
Alamat : Surabaya
 Anamnesis
Keluhan utama : Sulit digerakkan dan nyeri lidah
Autoanamnesis :
Lidah sulit digerakkan dan nyeri sejak  6 bulan yang
lalu, semakin lama makin berat. Sebelumnya sejak
setahun lalu muncul luka sariawan pada lidah sisi
kanan yang maakin lama makin berat. Nyeri tekan
dibawah dagu, sulit bicara dan terasa mengganjal.
Muncul benjolan di bawah dagu sejak 6 bln lalu. Tak
ada keluhan hidung dan tenggorok. Kebiasaan
merokok dan alkohol disangkal.
lanjutan
- RPD : Hipertensi (-), DM (-)

• Pemeriksaan fisik :
- KU cukup, CM, (-) A/I/C/D, VS : Stabil
- Status lokalis : T/H  dbn
Lidah lateral kiri: benjolan permukaan tidak
rata, nyeri +, ukuran 5x2x2 cm, fixed.
Regio koli kiri : massa padat mobil uk 2x2x1 cm
Lanjutan
• Pemeriksaan Penunjang :
Hasil PA :
- Squamous cell Ca. well diff.

Hasil foto thoraks: Normal tdk tampak


metastase
Hasil laboratorium : db N
CT Scan

• Massa pada oral tongue sisi


anterolateral kanan dengan
ulserasi ukuran terlebar 3,26 cm
• Tidak infiltrasi mass ke cortical
tulang di sekitar dasar mulut,
kulit, orofaring tampak paten
• Pembesaran kelenjar leher
ipsilateral Ø 11 mm.
• Tidak tampak proses metastase,
brain parenkim normal.
Lanjutan

• Assessment :
- Karsinoma Lidah (T4N1M0)

• Planning
Trakheotomi + Hemiglosektomi kiri
(pendekatan mandibulotomi)+ vries coupe
+ diseksi leher radikal kiri + rekonstruksi
defek lidah dengan flap m.
sternokleidomastoideus kiri
Optek

• Pasien tidur terlentang


• Desinfeksi
• Membuka lapangan operasi dgn mouth
spreader
• Eksisi sekitar tumor
Vries coup T.4459/08 tgl
12-08-2008
• Lidah:
– Benang I: bebas sel ganas
– Benang II:masih tampak sel ganas
– Benang III: bebas sel ganas 8 mm
– Benang IV: bebas sel ganas 2 mm

Anda mungkin juga menyukai