Anda di halaman 1dari 28

LAPORAN KASUS

DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN PARU


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2020
IDENTITAS PASIEN

Nama : Amaluddin
Umur : 42 tahun
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Pekerjaan : Petani
Agama : Islam
Tanggal Masuk : 3 September 2020
ANAMNESIS
 Keluhan Utama
SESAK NAPAS
 Riwayat Penyakit Sekarang

Pasien mengeluhkan sesak sejak 1 minggu terakhir, memberat 3 hari terakhir. Sesak dialami terus menerus dan tidak dipengaruhi
oleh aktivitas dan cuaca. Batuk ada sejak 2 bulan yang lalu, dahak ada, warna putih, darah tidak ada. Nyeri dada sebelah kiri,
tidak menjalar. Tidak ada demam, riwayat demam ada. Keringat malam tidak ada. sakit kepala tidak ada, nyeri perut tidak ada.
Penurunan berat badan ada, jumlahnya tidak diketahui. dalam 2 bulan terakhir. Nafsu makan menurun. Mual tidak ada, muntah
tidak ada. Buang air besar dan buang air kecil kesan normal. Riwayat kontak dengan pasien TB tidak diketahui. Pasien sedang
dalam pengobatan TB (fase intensif) 4 FDC 3 tablet sejak 5 hari yang lalu.
ANAMNESIS
 Riwayat Penyakit Dahulu  Riwayat Kebiasaan
Riwayat merokok ada, 32 batang/hari selama 20 Tahun
Riwayat penyakit TB Paru tidak ada
Brinkman Index: 32 x 20: 640 (Perokok Berat)
Riwayat dislipidemia tidak ada
Riwayat hipertensi tidak ada
Riwayat DM tidak ada
 Riwayat Penyakit Keluarga
Tidak ada riwayat keluarga dengan
Keluhan yang sama
 
PEMERIKSAAN FISIS
Status Generalis
Sakit sedang / gizi kurang / composmentis
 
Tanda Vital
Tekanan darah : 110/70 mmHg
Nadi : 115 kali/ menit
Pernapasan : 32 kali/menit
Suhu : 36.7o C
Saturasi Oksigen : 95% tanpa modalitas
 
PEMERIKSAAN FISIS
• Pemeriksaan Kepala dan Leher
Mata : Konjungtiva pucat (-), ikterus (-)
Leher : Tampak deviasi trake ke arah dextra, pembesaran kelenjar getah bening tidak ada, JVP R+2 cm H2O
Mulut : Oral thrush (-)

• Pemeriksaan Thoraks
Inspeksi : Asimetris, paru kiri tertinggal
Palpasi : Vocal fremitus paru kiri menurun setinggi ICS V sampai basal
Perkusi : Hipersonor pada paru kiri setinggi ICS V sampai basal
Auskultasi : Ronkhi pada apex paru bilateral, wheezing (-), bunyi napas menurun pada paru kiri setinggi ICS
V sampai basal
PEMERIKSAAN FISIS
JANTUNG • ABDOMEN
Inspeksi : iktus cordis tidak terlihat Inspeksi : datar, mengikuti gerak napas
Palpasi : iktus kordis tidak teraba Auskultasi : peristaltik kesan normal
Perkusi : bunyi redup, batas jantung sulit dinilai Perkusi : timpani
Auskultasi : bunyi jantung SI/SII murni regular, Palpasi : nyeri tekan tidak ada
tidak ada bising Hepar dan lien tidak teraba
EXTREMITAS
Inspeksi : Clubbing finger tidak ada
Palpasi : Edema ekstremitas tidak ada
RADIOLOGI
Foto thorax
16/8/2020
- Localized pneumothorax sinistra
- TB paru lama aktif lesi luas
CTPLANNING
Thorax
• Pemasangan WSD
• Analisis Gas Darah
• Pemeriksaan darah rutin
• Pemeriksaan sputum BTA
• Pemeriksaan TCM
• Pemeriksaan status HIV
TERAPI
• Infus Nacl 0.9% 20 tpm
• Oksigen 4 liter/menit/nasal kanul
• N-acetylcystein 200mg/8 jam/oral
• OAT 4 FDC 3 tab/24 jam/oral
CTASSESSMENT
Thorax
• Pneumotoraks sinistra spontan sekunder ec TB paru
• TB paru klinis kasus baru status HIV tidak diketahui on treatment kate
gori 1 fase intensif hari ke-5
DAFTAR MASALAH
CT Thorax
NO MASALAH SUBJEKTIF, OBJEKTIF RENCANA DIAGNOSTIK RENCANA TERAPI

1 Pneumotoraks S : Pasien mengeluhkan sesak sejak 1 minggu terakhir, Evaluasi foto thorax setelah • Pemasangan WSD
sinistra spontan memberat 3 hari terakhir. Sesak dialami terus menerus. pemasangan WSD • Oksigen 4 liter/
sekunder Batuk ada sejak 2 bulan yang lalu, dahak ada, warna putih, Pemeriksaan AGD menit/nasal kanul
darah tidak ada. Nyeri dada sebelah kiri, tidak menjalar.
Penurunan berat badan dalam 2 bulan terakhir, jumlahnya
tidak diketahui. Pasien sedang dalam pengobatan TB fase
intensif sejak 5 hari yang lalu

O:
Pemeriksaan Fisik : Gizi kurang, Nadi: 115 kali/menit,
Pernapasan 32 kali/menit, Saturasi Oksigen 95% tanpa
modalitas.
Leher: deviasi trakea ke kanan
Thorax : Inspeksi: asimetris, paru kiri tertinggal, Palpasi:
vocal fremitus paru kiri menurun setinggi ICS V sampai
basal, Perkusi: Hipersonor pada paru kiri setinggi ICS V
sampai basal, Auskultasi: Ronkhi pada apex paru bilateral,
bunyi napas menurun pada paru kiri setinggi ICS V sampai
basal
Radiologi:
Foto toraks: Localized pneumothorax sinistra
DAFTAR MASALAH
CT Thorax
NO MASALAH SUBJEKTIF, OBJEKTIF RENCANA DIAGNOSTIK RENCANA TERAPI

1 TB paru klinis kasus S : Pasien mengeluhkan sesak sejak 1 minggu terakhir, Evaluasi pemeriksaan • OAT 4 FDC 3 Tab/24
baru status HIV tidak memberat 3 hari terakhir. Sesak dialami terus menerus. sputum BTA, TCM, dan jam/oral
diketahui on Batuk ada sejak 2 bulan yang lalu, dahak ada, warna putih, status HIV • N-acetylcystein 200mg/8
treatment kategori 1 darah tidak ada. Nyeri dada sebelah kiri, tidak menjalar. jam/oral
fase intensif hari ke-5 Penurunan berat badan dalam 2 bulan terakhir, jumlahnya
tidak diketahui. Pasien sedang dalam pengobatan TB fase
intensif sejak 5 hari yang lalu

O:
Pemeriksaan Fisik : Gizi kurang, Nadi: 115 kali/menit,
Pernapasan 32 kali/menit, Saturasi Oksigen 95% tanpa
modalitas.
Leher: deviasi trakea ke kanan
Thorax : Inspeksi: asimetris, paru kiri tertinggal, Palpasi:
vocal fremitus paru kiri menurun setinggi ICS V sampai
basal, Perkusi: Hipersonor pada paru kiri setinggi ICS V
sampai basal, Auskultasi: Ronkhi pada apex paru bilateral,
bunyi napas menurun pada paru kiri setinggi ICS V sampai
basal
Radiologi:
Foto toraks: TB paru lama aktif lesi luas
DISKUSI

DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN PARU


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2019
CTDEFINISI
Thorax
Pneumothorax didefinisikan sebagai adanya udara dalam rongga pleura

Noppen, M. (2010). Spontaneous pneumothorax: epidemiology, pathophysiology and cause. European Respiratory Review, 19(117), 217–219. doi:10.1183/09059180.00005310
Stewart, R., 2018. ATLS. 10th ed. Chicago: American College of Surgeons.
CTKLASIFIKASI
Thorax
Spontan
• Primer
• Sekunder
• Catamenial

Traumatik
• Iatrogenik
• Non-Iatrogenik

Noppen, M. (2010). Spontaneous pneumothorax: epidemiology, pathophysiology and cause. European Respiratory Review, 19(117), 217–219. doi:10.1183/09059180.00005310 
CTETIOLOGI
Thorax
Pneumothorax Spontan Sekunder
• Penyakit paru obstruktif
• Penyakit paru Interstitial
• Infeksi
• Malignansi
• Penyakit jaringan ikat
• Lain-lain

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
CTPATOGENESIS
Thorax
CTMANIFESTASI
Thorax KLINIS
Gejala:
• Sesak napas
• Nyeri dada
Tanda:
• Takipnea, takikardi
• Pengembangan dada asimetris
• Fremitus taktil menurun
• Perkusi hipersonor
• Bunyi napas menurun/hilang
McKnight CL, Burns B. Pneumothorax. [Updated 2020 Aug 11]. In: StatPearls [Internet]. Treasure Island (FL): StatPearls Publishing; 2020 Jan-. Available from:
https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK441885/ 
CTPEMERIKSAAN
Thorax PENUNJANG
• Analisa gas darah
• Radiologi:
Foto toraks
USG
CT-Scan

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
CTFOTO TORAKS
Thorax
Foto toraks PA tegak:
Ditemukannya gambaran pleural white line, disertai dengan gambaran
hiperlusen avascular pada bagian distal dari pleural white line

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
Herring, W., 2015. Learning Radiology. 3rd ed. Philadelphia, PA: Elsevier.
PENGUKURAN
CT Thorax LUAS PNEUMOTORAKS

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
CTTATALAKSANA
Thorax
• Oksigen high flow
• Aspirasi
• Tube thoracostomy
• Pleurodesis
• Operatif: Pleurectomy, bullectomy
• Terapi kausatif pada pneumotoraks sekunder

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
Choi W. I. (2014). Pneumothorax. Tuberculosis and respiratory diseases, 76(3), 99–104. https://doi.org/10.4046/trd.2014.76.3.99
CTTATALAKSANA
Thorax

Fishman, A., Grippi, M., Elias, J., Fishman, J., Kotloff, R., Pack, A., Senior, R. and Siegel, M., 2015. Fishman's Pulmonary Diseases And Disorders. 5th ed. New York: The McGraw-Hill Education. 
CTTUBE THORACOSTOMY
Thorax
CTTUBE THORACOSTOMY
Thorax
THANKS

Anda mungkin juga menyukai