Anda di halaman 1dari 17

METABOLISME ASAM AMINO

PENGERTIAN ASAM AMINO ?


Asam amino adalah salah satu senyawa yang ada di dalam tubuhmakhluk hidup yang
diantaranya hewan dan manusia yang berguna sebagai sumber utama pembentukan
protein dalam tubuh.
Dengan karakteristik sebagai berikut:
1. Merupakan monomer protein
2. Hasil hidrolisis protein oleh asam/basa/enzim
3. Mengandung gugus amino (-NH2) dan karboksil (-COOH)
4. Gugus fungsional karboksilnya dan amina terikat pada satu atom karbon (C) yang sama
(disebut atom C "alfa" atau α)
5. Gugus karboksil memberikan sifat asam dan gugus amina memberikansifat basa.
6. Mengandung minimal 1 (asimetris)
7. Dalam bentuk larutan, asam amino bersifat amfoterik: cenderungmenjadi asam pada
larutan basa dan menjadi basa pada larutan asam.Perilaku ini terjadi karena asam amino
mampu menjadi zwitter-ion
8. Optis aktif pada pH = 7
9. Konfigurasi absolut L-Gliseraldehid
STRUKTUR ASAM AMINO
Struktur Asam AminoStruktur umum asam amino terdiri atas beberapa bagian,
yaitu:

1. Gugusan amino
2. Gugusan karboksil
3. Gugusan sisa amolekul
FUNGSI UMUM ASAM AMINO
Asam amino esensial merupakan jenis asam amino yang tidak dapat dihasilkan oleh
tubuh, sehingga harus diperoleh dari makanan atau minuman.
asam amino tersebut memiliki berbagai macam fungsi di dalam tubuh, yakni:
1. Membentuk dan memperbaiki jaringan tubuh, misalnya jaringan otot, kulit,
kuku, jaringan ikat, saraf, dan rambut
2. Memproduksi energi
3. Menghasilkan antibodi untuk membentuk daya tahan tubuh
4. Mendukung proses tumbuh kembang bayi dan anak-anak
5. Menunjang penyerapan berbagai mineral, seperti zinc dan selenium
6. Mempercepat proses penyembuhan luka
7. Mendukung produksi hemoglobin dan sel darah merah
8. Memproduksi kolagen
9. Mengatur nafsu makan, siklus tidur, dan suasana hati atau mood
JENIS-JENIS ASAM AMINO
Berikut adalah berbagai jenis asam amino esensial dan makanan yang bisa
dikonsumsi untuk memperolehnya:

1. Isoleusin
2. Lisin
3. Leusin
4. Valin
5. Treonin
6. Histidin
7. Metionin
8. Fenilalanin
9. Triptofan
KATABOLISME ASAM AMINO
Apabila terjadi kekurangan sumber energi lain (karbohidrat dan protein), tubuh
akan menggunakan asam amino sebagai sumber energy. Katabolisme asam amino
terbagi menjadi 2 tahap, yaitiu transaminasi dan deaminasi oksidatif.

1. Transaminasi
2. Proses transaminasi adalah proses pemindahan gugus amino dari suatu asam
amino ke senyawa lain
3. Deaminasi oksidatif
4. Deaminasi oksidatif adalah pelepasan gugus amino dari glutamat dalam bentuk
ion ammonium.
METABOLISME ASAM
AMINO
Hati berfungsi mengatur konsentrasi asam amino dalam darah. Selain itu asam amino juga
sebagai sumber utama pembentukan protein. Akan tetapi, asam amino tidak seperti
karbohidrat dan lipid karenatidak dapat disimpan oleh tubuh untuk digunakan jangka
panjang, sehinggaharus disuplai dari makanan secara teratur.
 
Metabolisme asam amino memiliki jalur utama yakni terdiri atas :
1. Produksi asam amino dari pembongkaran protein tubuh, digesti protein disertai
sintetis asam amino dihati.
2. pengambilan nitrogen dari asam amino
3. katabolisme asam amino menjadi energi melaluisiklus asam serta siklus urea sebagai
proses pengolahan hasil sampingan pemecahan asam amino
4. sintesis protein dari asam-asamamino.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai