Anda di halaman 1dari 22

MERANCANG PROSEDUR

KERJA
Manajemen Strategi
PTN 16A
OLEH :

DIANA RETNO ANDRIYANI (16080324003)


SITI PUTI FAUZIAH HILMAN (16080324029)
ROUDHOTUZ ZAHROH (16080324035)
HABIBURRAHMAN (16080324039)
RIRIN ASIH PINDARI (16080324043
Pengertian Prosedur Kerja
• Menurut Pamoedji (2010:39), prosedur
kerja adalah rangkaian dari suatu tata
kerja yang berurut, tahap demi tahap
serta jelas menunjukkan jalan atau arus
(flow) yang harus ditempuh dari mana
pekerjaan berasal, kemana diteruskan
dan kapan atau dimana selesainya,
dalam rangka penyelesaian sesuatu
bidang pekerjaan/tugas.
Prosedur kerja juga merupakan perincian langkah-langkah dari
serangkaian fungsi yang diarahkan untuk mencapai hasil yang
dikehendaki. Dengan kata lain prosedur kerja dapat diartikan sebagai
rincian dinamika mekanisme organisasi
• Terry (dalam Syamsi, 1994:16), memberikan batasan prosedur kerja
sebagai serangkaian tugas-tugas yang berhubungan satu sama lain serta
merupakan urutan kronologis dan cara yang telah digariskan untuk
melaksanakan sesuatu pekerjaan.
Syarat Penyusunan Prosedur Kerja

Identifikasi kebutuhan

Ditulis oleh yang melakukan kegiatan

Ada komitmen terhadap prosedur

Dicatat dan ditanggapi

Jelas, ringkas & dapat dilakukan

Berupa flow-chart yang menggambarkan suatu kegiatan


Ciri-Ciri Prosedur Kerja
Winardi (2007:20), menjelaskan prosedur kerja harus memenuhi ciri-ciri
sebagai berikut :
• Didasarkan atas fakta-fakta yang cukup jumlahnya mengenai situasi
tertentu, bukan atas dugaan atau keinginan.
• Memiliki stabilitas, namun juga harus ada fleksibilitas.
• Harus dapat mengikuti zaman.
Hakikat Prosedur Kerja

Diterapkan pada pekerjaan yang Biasanya dicantumkan batas waktu


dilakukan berulang-ulang.
Karakteristik Prosedur Kerja
Berkaitan erat dengan
keadaan organisasi

Memperhitungkan antara
langkah satu dengan
berikutnya
Stabil disatu pihak
dan fleksibel di pihak lain

Memungkinkan untuk
diadakan perbaikan
Tujuan Prosedur Kerja
• Mencapai efesiensi kerja
• Menemukan patokan langkah pengerjaan yang baku
• Menemukan cara kerja yang hemat
 Pikiran
Tenaga jasmani
Waktu
 Jarak/ruang
Penggunaan alat
Biaya
Manfaat Prosedur Kerja
Manfaat dari adanya prosedur kerja adalah sebagai berikut:
• Prosedur kerja penting artinya sebagai suatu pola kerja yang
menjabarkan tujuan, sasaran, program kerja, fungsi-fungsi, dan
kebijaksanaan perusahaan ke dalam kegiata-kegiatan pelaksanaan yang
nyata;
• Melalui prosedur kerja yang tepat dapat dilakukan standarisasi dan
pengendalian kerja dengan setepat-tepatnya;
• Prosedur kerja bermanfaat baik bagi para pelaksana, maupun bagi
semua pihak yang berkepentingan untuk dijadikan sebagai pedoman
kerja.
Isi Prosedur
Menjawab pertanyaan:
• Apa yang dikerjakan?
• Oleh siapa?
• Kapan dan dimana?
• Apa yang digunakan?
• Bagaimana pengendaliannya?
• Bagaimana pencatatannya?
Proses Pembuatan Prosedur
Menentukan :
• Kebutuhan dan tujuan
• Ruang lingkup
• Penanggungjawab/pemilik
• Personil/unit terkait

Mendiskusikan:
• Sistem dan dokumen yang sudah ada
• Kemungkinan masalah yang timbul
• Aspek-aspek mutu
Membuat definisi :
• Alur sistem/proses
• Format/struktur
• Wewenang yang mengesahkan
• Pendistribusian

Menggambarkan:
• Alur sistem/proses
• Penanggungjawab proses
• Sumber daya yang dibutuhkan
• Kapan harus dilaksanakan
• Pencatatan/formulir yang diperlukan?
Panduan Pembuatan Prosedur Kerja

Penulisan lembar/naskah prosedur kerja berupa tabel dan teks dengan


keterangan/info tentang:

• Kolom judul prosedur, diisi judul prosedur kerja


• Kolom No.Kode, diisi nomor prosedur
• Kolom No. Revisi, diisi Kode Revisi
• Kolom Tgl mulai berlaku, diisi tanggal prosedur kerja mulai diberlakukan
• Kolom Jumlah Halaman, diisi jumlah halaman prosedur kerja
Continue….
• Kolom Penanggungjawab terdiri dari kolom Disiapkan yg diisi nama jabatan &
ttd yg membuat PK kolom diperiksa diisi nama jabatan & ttd yg memeriksa PK
dan kolom

• Disahkan diisi nama jabatan & ttd yg mengesahkan PK

• Tujuan PK,diisi penjelasan tentang tujuan dalam pembuatan PK.

• Aplikasi Klausul, diisi dengan klausul-klausul yang terkait


Definisi, diisi dimana PK tersebut diperlakukan
Continue….
• Penanggung jawab, diisi petugas di unit yang bersangkutan

• Kriteria Pencapaian, diisi penjelasan apa yang ingin dicapai dalam pembuatan
PK tersebut

• Prosedur, diisi urutan kegiatan yang dilakukan dalam pembuatan PK tersebut

• Diagram Alir, diisi diagram dari alur proses kegiatan dalam pembuatan PK
tersebut
Continue….
• Referensi, diisi dengan sumber informasi yang baku sehubungan dengan PK
yang dibuat

• Dokumen Terkait, diisi dengan dokumen-dokumen yang terkait dengan PK


yang dibuat

• Unit Terkait, diisi dengan unit yang terkait dalam pembuatan PK dan
mendapat distribusi dok.PK

• Histori Perubahan, diisi apabila ada hal-hal yang perlu di revisi


Contoh Prosedur Kerja

Anda mungkin juga menyukai