Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS DWIJENDRA Kode/Nomor :

SPMI-04/F/BPM-UD/07
Jalan Kamboja No. 17 Denpasar, Bali, Indonesia
Telepon : +062 361 233974 Fax : +062 361 233974 Tanggal : 10 Oktober 2016
FORMULIR Revisi :
SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL Halaman :

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


UNIVERSITAS DWIJENDRA
FAKULTAS : KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PROGRAM STUDI : PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH KODE RUMPUN ILMU BOBOT (sks) SEMESTER Tgl.
Penyu
sunan
PERSPEKTIF GLOBAL DAN PROBLEMATIKA PENDAS 3 SKS II (DUA ) 28
PENDIDIKAN PKD3101204 Febru
ari
2018
OTORISASI Dosen Pengembang RPS Koordinator MK KaPRODI
Tanda tangan Tanda tangan Tanda tangan

Putu Ronny Angga


Mahendra, S.Pd.,M.Pd
Capaian CPL-PRODI
Pembelajaran (CP) 1 Menjadi Pendidik guru sekolah dasar yang mampu mengemban misi
Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar sosio-paedagogis, sosio-akademis, dan sosio-kultural secara terintegrasi
dan implementasi perspektif global dari berbagai
ilmu, pengertian perspektif global, terjadinya dan professional dengan memiliki kompetensi kepribadian, sosial,
proses globalisasi, ciri-ciri globalisasi, dampak paedagogis, dan akademis dalam bidang pendidikan guru sekolah dasar.
dan peran globalisasi, dan berbagai isu global.
Perspektif Global sebagai mata kuliah 2 Menguasai landasan-landasan keilmuan, nilai-nilai, dan keterampilan
memberikan sebuah wacana bagi mahasiswa utama dalam bidang pendidikan guru sekolah dasar sehingga mampu,
untuk berpikir secara global dan bertindak secara
lokal tentang berbagai isu yang berkaitan dengan memahami, menjelaskan, mengidentifikasi, mengevaluasi/menganalisis
ekonomi, politik, sosial, budaya, pendidikan, secara kritis dan merumuskan cara penyelesaian masalah yang ada
lingkungan, agama, dan aspek kehidupan dalam cakupan disiplin ilmunya.
lainnya.
3 Menjadi Peneliti pemula dalam bidang pendidikan dasar yang
memungkinkannya terus mengembangkan bidang profesinya sebagai
pendidik guru sekolah dasar secara akademis dan professional.
4 Memiliki kompetensi alternatif yang memungkinkannya mengembangkan
karir alternatif untuk terlibat secara aktif dalam mengelola pendidikan
baik dari segi perencanaan, pengorganisasian, pergerakan, dan
pengawasan di bidang pendidikan.

CP-MK
1 Memahami dan menjelaskan Hakekat dan Konsep dasar Perspektif
Global
2 Mampu memahami dan menjelaskan Keanekaragaman budaya dan
lingkungan hidup.

3 Memahami isu-isu global serta dampak globalisasi dalam bidang ilmu


pengetahuan, teknologi dan pendidikan
4 Memiliki kesadaran dan wawasan global sebagai bekal calon guru
profesional
5 Mampu mengaitkan aspek-aspek perspektif global dalam pendidikan.

Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini membahas tentang implementasi perspektif global dalam berbagai
ilmu baik ilmu pengetahuan, teknologi dan pendidikan.
Materi Pembelajaran/ Pokok Bahasan Adapun materi yang dibahas, yaitu :
1. Hakekat dan Konsep Dasar Perspektif Global,
2. Interaksi global dan adanya proses pengaruh dan mempengaruhi,
3. Isu-isu Global Masa Kini,
4. Kesenjangan antara negara maju dan negara berkembang dan
terbelakang,
5. Organisasi-organisasi kerjasama global,
6. Kesadaran dan Wawasan Global.
7. Dampak-dampak Globalisasi,
8. Globalisasi dalam bidang ilmu, pengetahuan, dan teknologi,
9. Pendidikan nilai dalam globalisasi,
10. Kajian Budaya Lokal Pada Kurikulum Ips Dalam Perspektif Global
11. Metode pendidikan global.
12. Permasalahan pendidikan Indonesia

Pustaka Utama :
1. Astrid S. Susanto Sunario. (1993). Globalisasi dan Komunikasi. Jakarta:
Pustaka Sinar Harapan.
2. Nursid Sumaatmadja. Kuswaya Wihardit. 1999. Perspektif Global. UT
Pendukung :

1. Koentjaraningrat. (2003). Pengantar Antropologi I. Jakarta: Rineka Cipta.


2. Umi Oktyari R. (1998). Perspektif Global. Jakarta: Departemen P&K Dirjen
Dikti
Media Pembelajaran Perangkat lunak : Perangkat Keras :
Power Point Laptop
Video pembelajaran LCD
Team Teaching Dra. Gusti Agung Mas Darwati, M.Si
Matakuliah Syarat

Mg Sub-CP-MK (sbg Indikator Kriteria & Metode Materi Pembelajaran Bobot


Ke- kemampuan akhir Hasil Belajar Bentuk Pembejaran (pustaka) Penilai
yg diharapkan) Mhs dapat Penilaian (estimasi an (%)
waktu)
1 2 3 4 5 6 7
1 Termotivasi untuk 1. Mengenal tujuan 1. Ceramah
menguasai perkuliahan 2. Small
kompetensi akhir 2. Kedudukan mata kuliah Group
yang diharapkan dalam kurikulum Discussion
3. Menyampaikan cakupan 3. Penugasan
materi perkuliahan (2 x 50 menit)
4. Membangun atmosfir
pembelajaran
5. Menyampaikan kontrak
perkuliahan
2 Mahasiswa 1. Mendefinisikan - Rubrik - Contextual 1. Pengertian Perspektif 5%
mampu pengertian perspektif penilaian Instructio global
menjelaskan global makalah - Presentasi 2. Perspektif global dan
hakekat dan 2. Menjelaskan terjadinya - Rubrik - Small Group Ilmu Pengetahuan
konsep dasar globalisasi penilaian Discussion Sosial
Perspektif Global 3. Mengidentifikasi isu-isu presentasi (2 x 50 menit) 3. Ciri-ciri Globalisasi
sebagai cara global - Rubrik 4. Isu-isu global
berpikir terhadap 4. Mengidentifikasi ciri-ciri diskusi
berbagai globalisasi
persoalan dan isu 5. Menjelaskan
dunia permasalahan, manfaat,
internasional. dan tujuan perspektif
global dalam
pembelajaran IPS

3 Membedakan 1. Menyebutkan ilmu-ilmu - Rubrik - Discovery 1. Interaksi global dan 5 %


perspektif global yang terkait dengan Penilaian Learning adanya proses
dari sudut pembelajaran Perspektif Makalah - Presentasi pengaruh dan
pandang ilmu- Global - Rubrik - Small Group mempengaruhi.
ilmu sosial 2. Menerangkan pengertian penilaian Discussion
(ekonomi, politik, perspektif pada tiap ilmu- Presentasi (2 x 50 menit)
geografi, ilmu sosial - Rubrik
sosiologi, sejarah, Diskusi
dan antropologi),
dan ilmu-ilmu
yang terkait
(transportasi,
komunikasi, dan
internasional)
4 Mengidentifikasi 1. Menyebutkan persoalan- - Rubrik - Discovery 1. Kesenjangan antara 5%
berbagai persoalan pokok dalam Penilaian Learning negara maju dan
kesenjangan perdagangan dan Makalah - Presentasi negara berkembang
sosial dan keuangan internasional. - Rubrik - Small Group dan terbelakang.
ekonomi antara 2. Menguraikan dampak penilaian Discussion
negara maju dan sosial akibat perdagangan. Presentasi (2x 50 menit)
negara 3. Menjelaskan peran serta - Rubrik
berkembang. negara maju. Diskusi

5 Mengidentifikasi 1. Menjelaskan konsep - Rubrik - Discovery Organisasi-organisasi 5%


ketergantungan pembentukan organisasi- Penilaian Learning kerjasama global.
negara-negara organisasi regional di Asia. Makalah - Presentasi
dalam percaturan - Rubrik - Small Group
global. penilaian Discussion
Presentasi - (2 x 50
Rubrik menit)
Diskusi
6-7 Menganalisis isu- 1. Menafsirkan pemecahan - Rubrik - Discovery 1. Interaksi global dan 5%
isu global dan masalah yang terkait Penilaian Learning adanya proses
lingkungan hidup dengan isu-isu global Makalah - Presentasi pengaruh dan
dalam kaitannya 2. Mengembangkan - Rubrik - Small Group mempengaruhi.
dengan kemampuan menggunakan penilaian Discussion
Pembelajaran teknologi global seperti Presentasi
IPS SD. internet. - Rubrik
Diskusi
- Penugasa
n
UTS 15 %
9 Menganalisis 1. Menerangkan kesadaran - Rubrik - Contextual Kesadaran dan 5%
semangat sosial sebagai warga Penilaian Instruction Wawasan Global
kebersamaan dan negara terhadap problema Makalah - Presentasi
kesadaran sosial globalisasi. - Rubrik - Small Group
untuk berperilaku 2. Menyimpulkan dan penilaian Discussion
positif terhadap mengevaluasi tentang Presentasi (2 x 50 menit)
problema masalah, fenomena, dan - Rubrik
globalisasi. aktivitas dalam dunia ketajaman
global. analisis
- Rubrik
Diskusi
10 Menganalisis 1. Menguraikan dampak- - Rubrik - Problem Based Dampak-dampak 5%
dampak dampak globalisasi dari Penilaian Learning (PBL) Globalisasi
globalisasi setiap aspek kehidupan. Makalah - Presentasi
terhadap 2. Menafsirkan peran positif - Rubrik - Small Group
berbagai aspek individu terhadap dampak penilaian Discussion
kehidupan. globalisasi. Presentasi - Video masalah
- Rubrik kependudukan
ketajaman (2 x 50 menit)
analisis
- Rubrik
Diskusi
11 Menganalisis 1. Menjabarkan kronologis - Rubrik - Discovery Globalisasi dalam 5%
peran perkembangan ilmu Penilaian Learning bidang ilmu,
perkembangan 2. Menjabarkan kronologis Makalah - Presentasi pengetahuan, dan
ilmu, perkembangan teknologi - Rubrik - Small Group teknologi.
pengetahuan, penilaian Discussion
dan teknologi dari Presentas (2 x 50 menit)
berbagai aspek 3. Menjabarkan - Rubrik
kehidupan. perkembangan ketajaman
komunikasi analisis
- Rubrik
Diskusi
12- Menganalisis 1. Menjelaskan pentingnya - Rubrik - Discovery 1. Pendidikan nilai 10 %
13 peran pendidikan pendidikan nilai dalam Penilaian Learning dalam globalisasi
nilai dalam globalisasi. Makalah - Presentasi 2. Budaya local
globalisasi serta 2. Menyebutkan nilai-nilai - Rubrik - Small Group 3. Unsur-unsur
Memahami Kajian yang mendidik anak penilaian Discussion budaya lokal
Budaya Lokal bangsa terhadap Presentas (2x 50 menit) 4. Nilai-nilai budaya
Pada Kurikulum perkembangan- - Rubrik Diskusi lokal
Ips Dalam perkembangan di era
Perspektif Global globalisasi.
3. Menjelaksan pengertian
budaya lokal
4. Menganalisis Unsur
Budaya Lokal di
Kawasan Inti sebagai
tantangan dalam
Kurikulum IPS
5. Menjelaskan Unsur
Budaya Lokal pada
Kawasan Semi-periphery
sebagai Tantangan
dalam Kurikulum IPS
6. Menjelaskan Nilai-nilai
Budaya Lokal dan di
Kawasan Periphery
sebagai Tantangan
Dalam Kurikulum IPS.

14- Memahami 1. Menjelaskan jenis - Ceramah 1. Permasalaha 10 %


15 permasalahan permasalahan pokok - Diskusi n pokok
pendidikan pendidikan - Penugasan pendidikan
Indonesia beserta 2. Menjelaskan Faktor- - Video 2. Faktor
pemechannya faktor yang permasalahan permasalaha
mempengaruhi pendidikan n pendidikan
berkembangnya masalah (2x 50 menit) 3. Solusi
pendidikan permasalaha
3. Menganalisis solusi dari n pendidikan
permasalahan
pendidikan
16 UAS 35 %
Catatan :

Anda mungkin juga menyukai