Anda di halaman 1dari 4

RS JIWA DAERAH PROVINSI LAMPUNG BE/IRJ/0003/Kep/01

Jalan Raya Gedong Tataan KM. 13 NRM : ..........................................................


Telp. 0721-271170, Fax 0721-271171
E-mail : rsjlampung@gmail.com Nama : ..........................................................

RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN KLIEN GANGGUAN JIWA Tanggal lahir: .........................................................


(Dilengkapi setelah dilakukan asesment oleh perawat) (Mohon diisi atau tempelkan stiker jika ada)
Perencanaan
Dx Keperawatan
(SDKI) Hal 186 Luaran Keperawatan/Kriteria Evaluasi Intervensi Nama &
(SLKI) Hal 157 (SIKI) Hal 459 TTD
Gangguan Citra Tubuh (D.0083) Hal 186 Citra Tubuh (L.09067) Hal 19 Pertemuan I
Definisi : Definisi : Promosi citra tubuh (I.09305) Hal 359
Perubahan persepsi tentang penampilan,struktur Persepsi tentang penampilan, struktur dan fungsi fisik individu. Definisi :
dan fungsi fisik individu Meningkatkan perbaikan perubahanpersepsi
Ekspektasi : Meningkat terhadap fisik pasien.
Penyebab / b.d Tindakan :
 Perubahan struktur/bentuk tubuh(misal : Setelah dilakukan tindakan keperawatan .....x24 jam klien mampu meningkatkan Observasi:
amputasi, trauma, luka bakar,obesitas, jerawat) persepsi tentang penampilan, struktur dan fungsi fisik individu.  Identifikasi harapan citra tubuh
 Perubahan fungsi tubuh (mis ; prosespenyakit, dengan kriteria hasil: berdasarkan tahap-tahap perkembangan
kehamilan, kelumpuhan)  Identifikasi budaya, agama,jenis kelamin,
 Perubahan fungsi kognitif Cukup Cukup dan umurterkait citra tubuh
Kriteria Hasil Menurun Sedang Menigkat
 Ketidaksesuaian budaya, keyakinanatau sistem menurun meningkat  Identifikasi perubahan citratubuh yang
Melihat 1 2 3 4 5 mengakibatkanisolasi sosial
nilai
bagian tubuh
 Transisi perkembangan  Monitor frekuensi pernyataan kritik
Menyentuh 1 2 3 4 5
 Gangguan psikososial bagian tubuh
terhadap dirisendiri
 Efek tindakan/pengobatan (mis;pembedahan, Verbalisasi 1 2 3 4 5  Monitor apakah pasien bisa melihat bagian
kemoterapi, terapiradiasi) kecacatan tubuh yang berubah
bagian tubuh
Tanda dan Gejala Verbalisasi 1 2 3 4 5 Terapeutik:
Mayor : kehilangan  Diskusikan perubahan tubuh dan fungsinya
Subyektif : bagian tubuh  Diskusikan perbedaan penamplan fisik
 Mengungkapkankecacatan/kehilanganbagian Cukup Cukup terhadap harga diri
Meningkat Sedang Menurun
meningkat menurun  Diskusikan perubahan akibat pubertas,
tubuh
Verbalisasi 1 2 3 4 5
Obyektif : kehamilan dan penuaan
perasaan
 Kehilangan bagian tubuh negatif
 Diskusikan kondisi stress yang
 Fungsi/struktur tubuh berubah/hilang tentang mempengaruhi citra tubuh (mis;
perubahan luka,penyakit, pembedahan)
tubuh  Diskusikan cara mengembangkan hrapan
Minor : Verbalisasi 1 2 3 4 5 citra tubuh secara realistis
Subyektif : kekhawatiran  Diskusikan persepsi pasiendan keluarga
 Tidak mau mengungkapkan pada tentang perubahan citra tubuh
kecacatan/kehilangan bagian tubuh penolakan/re
aksi orang lain
 Mengungkapkan perasaan negatiftentang Edukasi:
Verbalisasi 1 2 3 4 5
perubahan tubuh perubahan
 Jelaskan kepada keluarga tentang
 Mengungkapkan kekhawatiran gaya hidup perawatan perubahan citra tubuh
padapenolakan /reaksi orang lain Menyembuny 1 2 3 4 5  Anjurkan mengungkapkan gambaran diri
 Mengungkapkan perubahan gaya hidup ikan bagian terhadap citra tubuh
Obyektif tubuh  Anjurkan menggunakan alat bantu (mis;
 Menyembunyikan/menunjukkanbagian tubuh berlebihan pakaian wig, kosmetik)
secara berlebihan Menunjukan 1 2 3 4 5  Anjurkan mengikuti kelompok pendukung
 Menghindari melihat dan/atau menyentuh bagian tubuh (mis; kelompok sebaya)
berlebihan
bagian tubuh  Latih fungsi tubuh yang dimiliki
Fokus pada 1 2 3 4 5
 Fokus berlebihan pada perubahantubuh  Latih peningkatan penampilan diri (mis;
bagian tubuh
 Respon nonverbal pada perubahandan persepsi Fokus pada 1 2 3 4 5
berdandan)
tubuh penampilan  Latih pengungkapan kemampuan diri
 Fokus pada penampilan dan kekuatanmasa lalu masa lalu kepada orang lain maupun kelompok
 hubungan sosial berubah Fokus pada 1 2 3 4 5
kekuatan Pertemuan II
Kondisi Klinis terkait : masa lalu Modifikasi Perilaku Keterampilan Sosial
 Mastektomi Cukup Cukup
Memburuk Sedang Membaik (I.13484) Hal 234
memburuk membaik
 Amputasi Definisi :
Respon 1 2 3 4 5
 Jerawat Mengubah pengembangan atau peningkatan
nonverbal
 Parut atau luka bakar yang terlihat pada keterampilan sosial interpersonal.
 Obesitas perubahan Tindakan :
 Hiperpigmentasi pada kehamilan tubuh Observasi:
 Gangguan psikiatrik Hubungan 1 2 3 4 5  Identifikasi penyebab kurangnya
 Program terapi neoplasma sosial keterampilan sosial
 Alopecia chemically induced  Identifikasi fokus pelatihan keterampilan
Luaran Tambahan : sosial
1. Berat badan
2. Harga diri Terapeutik:
3. Identitas diri  Motivasi untuk berlatih keterampilan sosial
4. Identitas seksual  Beri umpan balik positif (mis.pujian atau
5. Kesadaran diri penghargaan) terhadap kemampuan
6. Status koping sosialisasi
7. Tingkat agitasi  Libatkan keluarga selama latihan
keterampilan sosial, jika perlu

Edukasi:
 Jelaskan tujuan melatih keterampilan sosial
 Jelaskan respons dan konsekuensi
keterampilan sosial
 Anjurkan mengungkapkan perasaan akibat
masalah yang dialami
 Anjurkan mengevaluasi pencapaian setiap
interaksi
 Edukasi keluarga untuk dukungan
keterampilan sosial
 Latih keterampilan sosial secara bertahap

Pertemuan III
Edukasi Teknik Adaptasi (I.12449) Hal 109
Definisi :
Mengajarkan melakukan proses adaptasi
terhadap perubahan.
Tindakan :
Observasi:
 Identifikasi kesiapan dan kemampuan
menerima informasi
Terapeutik:
 Sediakan materi dan media pendidikan
kesehatan
 Jadwalkan pendidikan kesehatan sesuai
kesepakatan
 Berikan kesempatan untuk bertanya

Edukasi:
 Jelaskan tindakan terapeutik untuk
mengatasi masalah atau gangguan fisik
yang dialami
 Jelaskan kemungkinan efek samping akibat
terapi/pengobatansaat ini (mis.perubahan
bentuk fisik, hilang minat atau hasrat)
 Ajarkan cara mengidentifikasi kesulitan
adaptasi yang dialami
 Anjurkan melakukan teknik proses
reminisens (mis.mendengarkan lagu lama,
mendengarkan peristiwa masa laludan
melihat foto atau benda kenangan)
 Informasikan ketersediaan sumber-sumber
(mis.konseling psikiatrik atau seksual,
terapi okupasi).

Anda mungkin juga menyukai