Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri 114 Jakarta


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Koordinat Kartesius
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan (3 JP x 40 Menit)

1. Kompetensi Inti
• KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya serta
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli,
dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan
anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, dan kawasan regional.
• KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak
mata.
• KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan
ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang teori.

2. Kompetensi dasar
3.2 Menjelaskan kedudukan titik dalam bidang koordinat Kartesius yang
dihubungkan dengan masalah konstekstual.
4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan kedudukan titik dalam bidang
koordinat Kartesius.

3. Indikator Pencapaian Kompetensi


Sikap 1. Mengahayati dan mengamalkan konsep kedudukan titik dalam
bidang koordinat Kartesius yang dihubungkan dengan masalah
konstekstual sesuai dengan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menguasai konsep kedudukan titik dalam bidang koordinat
Kartesius yang dihubungkan dengan masalah konstekstual dengan
menunjukkan perilaku jujur, disiplin santu, percaya diri, peduli dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar bangsa, Negara, kawasan regional.
Pengetahuan 1. Kedudukan titik dalam bidang koordinat Kartesius yang
dihubungkan dengan masalah konstekstual.
Keterampilan 1. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan kedudukan titik
dalam bidang koordinat Kartesius.
4. Indikator Kemampuan
• Menyatakan ulang konsep yang telah dipelajari.
• Mengklasifikasikan objek-objek berdasarkan konsep matematika.
• Menerapkan konsep secara algoritma.
• Memahami refresentasi ekuivale suatu konsep.
• Memberikan contoh atau kontra contoh dari konsep yang dipelajari.
• Menyajikan konsep dalam berbagai representasi.
• Mengaitkan berbagai konsep matematika secara internal atau eksternal.

5. Tujuan Pembelajaran.
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik dapat:
• Siswa mampu mengamalkan dan menghayati ajaran agama yang dianutnya dalam
belajar matematika.
• Siswa mampu menjalankan perilaku perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri,
peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif.
• Siswa mampu menjelaskan dengan kata-kata dan menyatakan masalah sehari-hari
yang berkaitan dengan relasi dan fungsi.
• Siswa mampu menentukan kedudukan suatu titik terhadap sumbu X dan sumbu Y.

6. Materi Pembelajaran
7. Metode Pembelajaran
1. Strategi : Pembelajaran Kooperatif
2. Pendekatan : Spiral
3. Model : Two Stay – Two Stay ( Terdiri dari 6 Tahapan ).
Definisi : Model pembelajaran Two Stay – Two Stray merupakan salah satu
tipe pembelajaran kooperatif yang memberikan kesempatan kepada
kelompok untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman dengan
kelompok lain, di mana ada dua anggota kelompok yang tinggal dan
ada dua anggota kelompok yang bertamu.
Tahapan 1 : Class Presentation
Tahapan 2 : Grouping
Tahapan 3 : Team Work
Tahapan 4 : Two Stay
Tahapan 5 : Two Stray
Tahapan 6 : Report Team
4. Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya Jawab.

8. Media Pembelajaran
Media pembelajaran : Lembar Kegiatan Siswa (LKS)
Alat Peraga : Video Pembelajaran
Alat : Proyektor, Spidol, Papan Tulis
Bahan :-

9. Sumber Belajar
1. Buku Guru Matematika SMP Kelas VIII Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia 2017.
2. Buku Siswa Matematika SMP Kelas VIII Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia 2017

10. Langkah-Langkah Pembelajaran 1 Pertemuan ( 3x 40 menit )


Materi menentukan kedudukan suatu titik terhadap sumbu X dan sumbu Y.
No Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
Kegiatan Awal (10 menit)
Tahapan 1 ( Persiapan Siswa)
Guru memulai pembelajaran dengan Siswa menjawab salam dari guru dan
1
memberi salam dan do’a berdoa
Siswa menanggapi saat guru
2 Guru mengecek kehadiran siswa
memanggil nama siswa
Tahapan 2 (Apresiasi)
Guru memberikan pertanyaan Siswa memperhatikan guru dan
3 mengenai materi sebelumnya yaitu menjawab pertanyaan yang guru
mengenai pola bilangan ajukan
Tahapan 3 (Penyampaian Tujuan Pembelajaran)
Guru menyampaikan tujuan
Siswa mendengarkan dan
4 pembelajaran yang hendak dicapai
memperhatikan guru
dalam kegiatan pembelajaran
Tahapan 4 (Motivasi)
Guru memotivasi siswa untuk Siswa mendengarkan dan
5
mempelajari materi ini dengan baik memperhatikan guru
Kegiatan Inti (105 menit)
Tahapan 1 (Class Presentation)
Guru memerintahkan siswa untuk
Siswa mengamati ilustrasi denah
mengamati ilustrasi denah perumahan
perumahan yang diberikan:
berikut ini:

Guru membimbing siswa untuk


Siswa menganalisis permaslahan yang
menemukan suatu permasalahan yang
7 disajikan mengenai ilustrasi denah
terdapat pada ilustrasi denah
perumahan.
perumahan tersebut.
8 Setelah diberikan permasalahan, guru Siswa mendengarkan dan
menyampaikan materi secara jelas dan
sistematis mengenai koordinat memperhatikan guru.
Kartesius.
Guru mempersilahkan siswa untuk
Siswa menanya kepada guru apabila
9 menanya jika ada penjelasan materi
ada materi yang kurang dimengerti.
yang kurang dimengerti.
Tahapan 2 (Grouping)
Siswa memperhatikan guru dan
Guru membagi siswa kedalam 5
10 berkumpul bersama anggota
kelompok besar yang heterogen.
kelompoknya masing-masing.
Siswa secara berkelompok mengamati
Guru membagikan Lembar Kera Siswa
11 dan menganalisis permasalahan yang
(LKS)
terdapat pada LKS
Tahapan 3 (Teamwork)
Guru meminta siswa untuk Siswa mendiskusikan LKS yang telah
12 mendiskusikan LKS yang telah diberikan oleh guru secara
diberikan secara berkelompok berkelompok
Guru membimbing setiap kelompok Siswa mendengarkan penjelasan guru
13
yang mengalami kesulitan jika mengalami kesulitan
Tahapan 4 (Two Stay)
Guru meninta siswa menentukan siapa Setiap kelompok menentukan siapa
14
yang tetap tinggal didalam kelompok yang tetap tinggal didalam kelompok
Guru meminta 2 anggota siswa untuk
2 anggota siswa tetap tinggal didalam
15 tetap berada di dalam kelompoknya
kelompok
masing-masing
Tahapan 5 (Two Stray)
Guru meminta siswa untuk
Setiap kelompok menentukan siapa
16 mendiskusikan siapa yang akan
yang akan bertamu ke kelompok lain.
bertamu ke kelompok lain
Guru meminta 2 anggota siswa yang
2 anggota siswa yang telah ditentukan
17 telah ditentukan untuk bertamu ke
bertamu ke kelompok lain
kelompok lain
18 Guru meminta siswa untuk Siswa berdiskusi hasil pembahasan
mendiskusikan hasil pembahasan LKS
LKS dengan kelompok yang bertamu
dari kelompok lain
Guru meminta siswa yang bertamu Siswa yang bertamu ke kelompok lain
19 kembali ke kelompoknya masing- kembali ke kelompoknya masing-
masing masing
Guru meminta siswa untuk
Siswa mendengarkan anggota
menyampaikan hasil dari
10 kelompoknya menyampaikan hasil
kunjungannya kepada anggota
kunjungannya dari kelompok lain
kelompok
Tahapan 6 (Report Team)
Guru meminta salah satu kelompok Salah satu kelompok
21 untuk mempresentasikan hasil diskusi mempresentasikan hasil diskusinya
kelomponya didepan kelas
Guru meminta kelompok lain untuk Kelompok lain memberikan
22
memberi tanggapan tanggapannya
Guru memberikan klarifikasi jawaban Siswa mendengarkan dan
23
yang benar memperhatikan penjelasan guru
Kegiatan Akhir (5 Menit)

Tahapan 7 (Penutup Pembelajaran)


Guru meminta siswa mempelajari
materi selanjutnya yaitu kedudukan Siswa mendengarkan dan
24
suatu titik terhadap titik asal dan memperhatikan guru
terhadap titik tertentu.
Guru menutup pembelajaran dengan
25 Siswa berdo’a dan menjawab salam
salam dan do’a

11. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik penilaian Waktu penilaian
SIKAP SPIRITUAL
1 Berdo’a sebelum dan Observasi Kegiatan awal dan
sesudah melakukan kegiatan akhir
sesuatu
2 Memberi salam sesuai Observasi Kegiatan awal dan
agama masing-masing kegiatan akhir
3 Mengucap rasa syukur Observasi Kegiatan awal dan
kegiatan akhir
SIKAP SOSIAL
1 Berpendapat Observasi Kegiatan Inti
2 Tanggung Jawab Observasi Kegiatan Inti
3 Disiplin Observasi Kegiatan Inti
4 Gotongroyong Observasi Kegiatan Inti
PENGETAHUAN
1 Pemahaman Materi
KETERAMPILAN
1 Penguasaan Materi Observasi Kegiatan Inti
Diskusi
2 Kreatifitas Pengerjaan LKS Kegiatan Inti
dan Tes Tertulis
3 Aktifitas Observasi Kegiatan Inti
11.1 Penilaian Sikap
a. Sikap Spiritual
1. Rubrik Penilaian Sikap Spiritual
Kriteria Penilaian Skor
Santun
Tidak pernah menunjukkan 1
Kadang-kadang berdo’a sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 2
Sering berdo’a sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 3
Selalu berdo’a sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 4
Tanggung Jawab
Tidak Pernah memberi salam sesuai agama masing-masing 1
Kadang-kadang memberi salam sesuai agama masing-masing 2
Sering memberi salam sesuai agama masing-masing 3
Selalu memberi salam sesuai agama masing-masing 4
Disiplin
Tidak pernah mengucap rasa syukur 1
Kadang-kadang mengucap rasa syukur 2
Sering mengucap rasa syukur 3
Selalu mengucap rasa syukur 4

SKOR TOTAL
RATA-RATA =
SKOR MAKSIMUM

Keterangan:
Skor Maksimum = 12
Kriterian Skor Rata-rata:
Baik sekali : 13-16
Baik : 9-12
Cukup : 5-8
Kurang : 1-4
2. Lembar penilaian sikap spiritual
Lembar penilaian diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah skor dari 1 sampai 4 pada setiap aspek yang diamati sesuai dengan rubrik
penilaian.

LEMBAR PENGAMATAN NILAI SIKAP SPIRITUAL


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : VIII/...
Hari/Tanggal :
Materi Pokok :
No Nama siswa Sikap Spiritual Total Rata- Nilai
Berdo’a Menguca Bersyukur Skor rata Kualitatif
p Salam
b. Sikap Sosial
1) Rubrik Penilaian Sikap Sosial
Kriteria Penilaian Skor
Berpendapat
Tidak pernah berusaha mengutarakan pendapat dalam proses pembelajaran 1
Kadang-kadang berusaha mengutarakan pendapat dalam proses pembelajaran 2
Sering berusaha mengutarakan pendapat dalam proses pembelajaran 3
Selalu berusaha mengutarakan pendapat dalam proses pembelajaran 4
Tanggung Jawab
Tidak Pernah menunjukkan sikap tanggung jawab dalam proses pembelajaran 1
Kadang-kadang menunjukkan sikap tanggung jawab dalam proses pembelajaran 2
Sering menunjukkan sikap tanggung jawab dalam proses pembelajaran 3
Selalu menunjukkan sikap tanggung jawab dalam proses pembelajaran 4
Disiplin
Tidak pernah menunjukkan sikap disiplin dalam proses pembelajaran 1
Kadang-kadang menunjukkan sikap disiplin dalam proses pembelajaran 2
Sering menunjukkan sikap disiplin dalam proses pembelajaran 3
Selalu menunjukkan sikap disiplin dalam proses pembelajaran 4
Gotong Royong
Tidak pernah menunjukkan sikap gotongroyong dalam proses pembelajaran 1
Kadang-kadang menunjukkan sikap gotongroyong dalam proses pembelajaran 2
Sering menunjukkan sikap gotongroyong dalam proses pembelajaran 3
Selalu menunjukkan sikap gotongroyong dalam proses pembelajaran 4

SKOR TOTAL
RATA-RATA =
SKOR MAKSIMUM
Keterangan:
Skor Maksimum = 12
Kriterian Skor Rata-rata:
Baik sekali : 13-16
Baik : 9-12
Cukup : 5-8
Kurang : 1-4
2) Lembar Penilaian Sikap Sosial
Lembar penilaian diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah skor dari 1 sampai 4 pada setiap aspek yang diamati sesuai dengan rubrik
penilaian.

LEMBAR PENGAMATAN NILAI SIKAP SPIRITUAL


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : VIII/...
Hari/Tanggal :
Materi Pokok :
No Nama siswa Sikap Spiritual Total Rata- Nilai
Berdo’a Menguca Bersyukur Skor rata Kualitatif
p Salam
11.2 Penilaian Pengetahuan (Berdasarkan Kemampuan Matematis dan Rubrik Nilai Tes)

LATIHAN SOAL INDIVIDU

Nama :
Kelas :
No. Absen :

Isilah pertanyaan dibawah ini secara individu dengan tepat dan benar!
Perhatikan gambar dibawah ini dengan teliti:

Bella dan Diva ingin berkunjung kerumah gurunya, Bu Badiah. Namun, mereka belum tahu
alamat rumah gurunya secara pasti. Ibu Badiah hanya memberikan informasi bahwa
rumahnya berjarak 1,78 km dari jalan Dipenogoro dan berjarak 2,13 km dari jalan Sudirman.
Bella dan Diva berangkat bersama dari sekolah, dengan menggunakan sepeda mereka
menempuh jalan yang berbeda. Warna merah adalah rute perjalanan yang dilalui Bella, warna
biru adalah rute perjalanan yang dilalui Diva seperti yang ditunjukkan dalam peta. Ternyata
Bella datang lebih awal di rumah Bu Badiah sedangkan Diva baru datang setelah beberapa
menit kemudian. Apabila kecepatan sepeda mereka dianggap sama. Mengapa Bella datang
lebih awal daripada Diva?
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
No Soal Alternatif Kriteria Sko
Jawaban Penilaian r
Perhatikan gambar dibawah ini! Diketahui = Tidak 0
Jarak rumah dapat
Bu Badiah dari menjawab
jl Diponegoro Jawaban 1
= 1,78 km kurang
Jarak rumah tepat
Bu Badiah dari Jawaban 2
jl Sudirman = benar
2,13 km tetapi
Bella dan Diva ingin berkunjung
Jarak rute tidak
kerumah gurunya, Bu Badiah.
perjalanan mencantu
Namun, mereka belum tahu alamat
Diva = 540 m mkan
rumah gurunya secara pasti. Ibu
+ 850 m + 425 alasan
Badiah hanya memberikan informasi
m + 420 m + Jawaban 3
bahwa rumahnya berjarak 1,78 km
180 m + 430 m benar
dari jalan Dipenogoro dan berjarak
+ 550 m = tetapi
2,13 km dari jalan Sudirman. Bella
3.710 m mencantu
dan Diva berangkat bersama dari
Jarak rute mkan
sekolah, dengan menggunakan
perjalanan alasan
sepeda mereka menempuh jalan yang
Bella = 530 m yang
berbeda. Warna merah adalah rute
+ 610 m + 970 kurang
perjalanan yang dilalui Bella, warna
m + 780 m + tepat
biru adalah rute perjalanan yang
60 m + 650 m Jawaban 4
dilalui Diva seperti yang ditunjukkan
= 3.600 m benar dan
dalam peta. Ternyata Bella datang
Dari mencantu
lebih awal di rumah Bu Badiah
perhitungan di mkan
sedangkan Diva baru datang setelah
atas terbuktu alasan
beberapa menit kemudian. Apabila
bahwa rute dengan
kecepatan sepeda mereka dianggap
perjalanan tepat
sama. Mengapa Bella datang lebih
awal daripada Diva? Bella lebih
kecil dari pada
rute perjalanan
Diva, maka
dari itu Bella
kemungkinan
akan sampai
terlebih dahulu
dirumah Ibu
Badiah apabila
kecepatan
mereka berdua
dianggap
sama.
11.3 Penilaian Keterampilan
a. Rubrik Penilaian Keterampilan
Kriteria Penilaian Skor
Penguasaan Materi Diskusi
Tidak menguasai materi diskusi 1
Menguasai materi hanya sebagian 2
Menguasai materi secara keseluruhan 3
Menguasai materi dan dapat menjelaskan didepan kelas 4
Kreatifitas
Tidak kreatif ketika menjawab soal dan berdiskusi 1
Sedikit kreatif ketika menjawab soal dan berdiskusi 2
Sering kreatif ketika menjawab soal dan berdiskusi 3
Sangat kreatif ketika menjawab soal dan berdiskusi 4
Penyelesaian Masalah
Tidak dapat menyelesaikan masalah dengan baik 1
Dapat menyelesaikan masalah tetapi kurang tepat 2
Dapat menyelesaikan masalah secara tepat tetapi tidak sistematis 3
Dapat menyelesaikan masalah secara tepat dan sistematis 4

SKOR TOTAL
RATA-RATA =
SKOR MAKSIMUM

Keterangan:
Skor Maksimum = 12
Kriterian Skor Rata-rata:
Baik sekali : 13-16
Baik : 9-12
Cukup : 5-8
Kurang : 1-4
b. Lembar Penilaian Keterampilan
Lembar penilaian diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah skor dari 1 sampai 4 pada setiap aspek yang diamati sesuai dengan
rubrik penilaian.

LEMBAR PENGAMATAN NILAI SIKAP SPIRITUAL


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : VIII/...
Hari/Tanggal :
Materi Pokok :
No Nama siswa Sikap Spiritual Total Rata- Nilai
Berdo’a Menguca Bersyukur Skor rata Kualitatif
p Salam

SOAL EVALUASI
Nama :
Kelas :
No. Absen :
Isilah pertanyaan dibawah ini secara individu dengan tepat dan benar!

1. Koordinat kartesius digunakan untuk menentukan objek titik-titik pada suatu bidang dengan
menggunakan dua bilangan yang biasa disebut dengan koordinat X dan koordinat Y dari titik-
titik tersebut. Untuk mendefinisikan koordinat diperlukan dua garis berarah tegak lurus satu
sama lain (sumbu X dan sumbu Y), dan panjang unit yang dibuat tanda-tanda pada kedua
sumbu tersebut. Dari pemahaman di atas, sebutkan ciri-ciri sebuh titik yang berada di sumbu
X dan berada di sumbu Y!

Jawaban SOAL EVALUASI


1. Ciri-ciri titik berada di sumbu X:
 Berjarak 0 satuan dari sumbu x
 Berada disamping kanan/kiri sumbu y
Ciri-ciri titik berada di sumbu Y:
 Berjarak 0 satuan dari sumbu y
 Berada diatas/dibawah sumbu x

Teori Model Pembelajaran


1. Pendekatan Spiral
Hamzah dan Murhasini (2014, hlm.) menyatakan bahwa pendekatan spiral
adalah belajar berlanjut dari yang konkret menuju yang abstrak dan umum. Setiap
konsep dan prinsip hendaknya didefinisikan dan disajikan dengan cara yang cukup
konkret dan cukup terperinci agar konsisten dengan perkembangan intelektual anak
dan kematangan matematikanya. Setelah itu dapat diajarkan perkembangan konsep
selanjutnya dan ini merupakan perkembangan kronologis mental manusia. Seperti
yang dikatakan oleh Supriyadi (2006, hlm. 6) bahwa pendekatan spiral merupakan
suatu kegiatan penyajian materi pelajaran dari bahan yang mudah dan kemudian
semakin sulit dan rumit, atau semakin tinggi konsep maka semakin meluas dan
mendalam. Syafi’ie (1992, hlm.6) juga berpendapat bahwa teknik spiral adalah teknik
penyajian bahan pelajaran dengan cara memperluas dan memperdalam bahan
pelajaran. Bahan pelajaran makin lama makin meluas dan mendalam. Dari
pembahasan diatas dapat disimpulkan bahwa pendekatan spiral merupakan suatu
prosedur pembahasan konsep yang dimulai dengan cara sederhana dari konkret ke
abstrak, dari cara intuitif ke analisis, dari penyelidikan ke penguasaan, dari tahap
paling rendah hingga tahap yang paling tinggi, dalam waktu yang cukup lama dan
dalam selang waktu yang terpisah-pisah
Alit (2014, hlm 16) berpendapat bahwa setiap teknik pembelajaran dapat
dipastikan memiliki kelebihan-kelebihan dan kekurangan-kekurangan dibandingkan
dengan teknik pembelajaran yang lain. Adapun teknik spiral memiliki kelebihan
sebagai berikut:
a. Siswa lebih bisa memahami konsep pembelajaran karena pembelajaran diawali
dengan materi yang mudah menuju ke materi yang lebih rumit.
b. Guru dapat mengembangkan materi pembelajaran dalam jumlah yang hampir tidak
terbatas, yaitu dengan terus memperluas dan meningkatkan kedalaman materi
pembelajaran sehingga siswa dapat memperoleh dan memahami materi pembelajaran
yang seluas-luasnya.
c. Teknik spiral dapat merangsang dan mengembangkan kemampuan berpikir yang
dimiliki siswa.
d. Teknik spiral dapat meningkatkan penguasaan siswa terhadap pengetahuan dan
pengalamannya.
Penelitian Terdahulu

1. Ade Irawan Sumantri, 2014 menghasilkan kesimpulan bahwa dengan menggunakan


pendekatan spiral dalam proses pembelajaran dapat meningkatkan prestasi belajar
siswa terhadap materi pokok yang dipelajari.
2. Irene Priesta Pasca Priawar, 2016 menghasilkan kesimpulan bahwa dengan
menggunakan pendekatan spiral dalam proses pembelajaran kolintang dapat
meningkatkan semangat belajar siswa kelas VIII B yang sangat tinggi, sehingga dapat
mencapai target hasil yang terus meningkat.
Referensi

Alit, Mahisa. 2004. Interaksi Belajar Mengajar. Cirebon: SD Negeri 2 Bungko Lor.
Eka Lestari, Karunia dan Mokhammad Ridwan Yudhanegara. 2015. Penelitian Pendidikan
Matematika. Bandung: PT Refika Aditama
Ali Hamzah dan Muhlisrarini. 2014. Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika.
Jakarta: Raja Grafindo.
LEMBAR KERJA SISWA
Nama Kelompok :
1. .........................
2. ........................
3. ........................
4. ........................
5. .........................

Ayo Kita Amati

1. Perhatikan gambar dibawah ini!

PERLU DIKETAHUI

Titik-titik pada bidang koordinat Kartesius memiliki jarak terhadap sumbu X


dan sumbu Y. Coba sekarang amati posisi titik A, B, C, D, E, F, G, dan H
terhadap sumbu X dan sumbu Y pada gambar diatas.
Dari gambar diatas dapat ditulis posisi titik-titik, sebagai berikut:
Titik A berjarak 3 satuan dari sumbu Y dan berjarak 6 satuan dari sumbu X.
Titik B berjarak 4 satuan dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.
Titik C berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak 3 satuan dari sumbu X.
Titik D berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.
Titik E berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.
Titik F berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.
Titik G berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.
Titik H berjarak .............. dari sumbu Y dan berjarak .............. dari sumbu X.

2. Coba perhatikan gambar Kartesius di bawah ini.

Amati kedudukan titik-titik pada tiap-tiap kuadran koordinat


Kartesius berikut ini. Amati pula jarak tiap-tiap titik terhadap
sumbu X dan terhadap sumbu Y.
Jarak titik sumbu X dan sumbu Y dalam Kuadran
Koordinat
Titik Keterangan
A(2,6) Titik A berjarak 2 satuan dari sumbu Y dan berjaran 6 satuan dari
sumbu X. Titik A berada di kuadran I.
B(...,...) ...
C(-2,3) ...
D(...,...) ...
E(...,...) ...
F(...,...) ...
G(5,-4) ...

Setelah kalian melengkapi tabel tersebut, coba selesaikan masalah berikut ini
a. Bagaimana cara menentukan suatu titik berada pada kuadran koordinat
Kartesius?
Jawaban:

b. Apa yang kalian ketahui tentang titik B(3,0), titik D(0,4), titik E(-5,0), dan titik
H(0,-5)?
Jawaban:
c. Gambarlah koordinat Katesius, kemudian gambarlah titik P(2,1), Q(4,1), R(4,-
1), dan S(2,-1). Jika titik-titik tersebut dihubungkan, bangun apakah yang
terbentuk?

Jawaban:

Anda mungkin juga menyukai