Anda di halaman 1dari 35

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

REPUBLIK INDONESIA

RAPAT KOORDINASI

KESIAPAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN DALAM


MENGHADAPI MUDIK LEBARAN TAHUN 2023/1444 H
Jakarta, 6 April 2023
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA
KEGIATAN MUDIK LEBARAN 2022 BERJALAN AMAN, LANCAR
DAN TERKENDALI
Masyarakat dan Presiden RI Mengapresiasi
Terima kasih kepada Angka Kecelakaan Menurun Kepuasan Publik Terhadap Kinerja Pemerintah
dalam Penanganan Mudik Lebaran 2022
seluruh jajaran Dibandingkan Dengan Periode
kementerian, Polri, TNI Mudik 2019, Salah Satu Indikator Sangat Puas
13%
dalam rangka manajemen Kesuksesan Mudik 2022 18%
1% Cukup Puas
arus mudik, secara umum Periode H-4 s.d H+5
alhamdulillah bisa dikelola (28 APRIL – 8 MEI 2022) 7% Kurang Puas

dengan baik sehingga Tidak Puas Sama


tidak ada keluhan yang Angka Kasus Kecelakaan 45% Sekali
Tidak Menjawab
amat sangat Korban Meninggal Dunia 72% 61%

Korban Luka Berat 24%


Presiden Joko Widodo

Ratas Evaluasi Mudik Lebaran Tahun 2022 (24 Mei 2022)
Korban Luka Ringan
Sumber: Operasi Ketupat Kepolisian RI
42%
Kepuasan Publik Terhadap Transportasi Umum
dalam Penyelenggaraan Mudik 2022

Sangat Puas
Saya terus terang surprised dengan ide oneway dan ganjil 9% Cukup Puas
genap. Dan setelah saya buktikan, benar-benar efektif. Publik Puas 2%
Belum pernah saya mudik di tol, bahkan pas puncak arus mudik, terhadap kinerja Kurang Puas
bisa geber gas 80-100 KM/Jam sepanjang lebih dari 300 Km. 76,4% Presiden
84% 1%
4%
Tidak Puas Sama
Joko Widodo Sekali
Tidak Menjawab
Sumber: Survey SMRC, Tahun 2022
Indria (Karyawan Televisi Swasta)

3
SINERGI DAN KOLABORASI ANTAR STAKEHOLDER SERTA DUKUNGAN MEDIA
MENJADI KUNCI KEBERHASILAN PENYELENGGARAAN MUDIK LEBARAN 2022

Sinergi dan Kolaborasi


Antarstakeholder

Wawancara khusus Menhub dengan Menhub melepas tim liputan mudik


Pimred Berita Satu News lebaran 2022 SCTV

Rapat koordinasi simulasi penanganan arus mudik dan balik lebaran 2022 di Korlantas Polri

Dukungan Wawancara live Menhub dengan stasiun TV CNN tentang mudik


lebaran 2022
Sinergi dan kolaborasi antarstakeholder dari tahap persiapan hingga pelaksanaan mudik lebaran 2022 Media Massa
4
FAKTOR YANG BERPOTENSI MEMPENGARUHI
PENINGKATAN MOBILITAS PADA MASA LEBARAN 2023
PPKM di Indondesia Tidak adanya pengetatan
1 sudah dicabut 4 pelaku perjalanan dalam Key Takeaways
negeri dan perjalanan luar
Presiden RI Joko Widodo resmi
negeri
mencabut pemberlakuan
pembatasan kegiatan masyarakat Dengan dicabutnya PPKM, PCR • Potensi perjalanan
(PPKM) di seluruh wilayah menjadi sesuatu yang tidak wajib
Instruksi Mendagri Nomor Indonesia pada tanggal pada pelaku perjalanan dalam Lebaran 2023 naik
50 dan 51 Tahun 2022
30 Desember 2022 negeri dan luar negeri signifikan
dibandingkan Lebaran
Perekonomian yang sudah Adanya libur dan cuti 2022
2 mulai membaik 5 bersama
Cuti bersama lebaran 2023 yang
Menurut Badan Pusat Statistik
semula tanggal 21-26 April 2023 • Diperlukan antisipasi
(BPS) Ekonomi Indonesia tahun
diubah menjadi 19-25 April 2023
2022 tumbuh sebesar 5,31 persen pada setiap moda
transportasi untuk
Budaya “Mudik” mengatasi lonjakan
Tidak adanya larangan
3 pemerintah untuk mudik 6 sebagai tradisi mobilitas masa
Menjelang Ramadhan dan
Mudik dilakukan masyarakat untuk Lebaran 2023
mengunjungi orangtua atau keluarga
mudik Lebaran tahun 2023, yang tinggal di desa kelahiran. Mudik
sejumlah persiapan tengah dijadikan momen silaturahmi dengan
dilakukan pemerintah kerabat di kampung halaman.

3
POTENSI PENINGKATAN MOBILITAS MASYARAKAT YANG
MELAKUKAN PERJALANAN PADA MASA LEBARAN 2023
Prediksi Dibanding
Hasil Survey 2022 Hasil Survey 2023
peningkatan Lebaran 2022
mobilitas
85,5 Juta Orang 123,8 Juta Orang
Lebaran 2023 44,79%
berdasarkan Warga Indonesia melakukan Mudik Warga Indonesia melakukan Mudik
survei yang
dilakukan 14,3 Juta Orang 18,3 Juta Orang
Badan Kebijakan 27,97%
Warga Jabodetabek melakukan Mudik Warga Jabodetabek melakukan Mudik
Transportasi

Segmentasi Per Moda Mobilitas Lebaran Nasional Key Takeaways


1. Berdasarkan survey yang dilakukan Badan
Kebijakan Transportasi Kemenhub terdapat
peningkatan potensi perjalanan mudik pada
perjalanan domestic
2. Potensi pergerakan secara nasional pada Lebaran
2023 sebesar 45,8% dari jumlah penduduk
Indonesia atau sebanyak 123,8 Juta orang
3. Potensi perjalanan Lebaran 2023 lebih tinggi
signifikan, meningkat 44,79% dibandingkan
Lebaran 2022
4. Perlu diantisipasi perjalanan melalui moda darat
karena merupakan 75% dari total seluruh
perjalanan.
Sumber: Hasil Survey Badan Kebijakan Transportasi Kemenhub 4
PREDIKSI PROVINSI TUJUAN DAN ASAL SERTA JALUR UTAMA
MOBILITAS LEBARAN 2023
5 (Lima) Daerah Tujuan terbanyak Pilihan Utama Jalur Utama Mobil Pilihan Utama Jalur Utama Motor
1. Jawa Tengah 26,45% (32,75 juta orang) Tol Trans Jawa 33,53% Jalur Alternatif Lainnya 31,87%
2. Jawa Timur 19,87% (24,60 juta orang)
3. Jawa Barat 16,73% (20,72 juta orang)
Jalan Alternatif Lainnya 11,93% Jalur Lintas Utara Jawa 17,50%
4. Jabodetabek 6,52% (8,07 juta orang) Tol Cipularang 8,22% Jalan Arteri Lainnya 16,31%
5. DIY 4,78% (5,9 juta orang)
Jalur Lintas Tengah Jawa 7,74% Jalur Lintas Tengah Jawa 15,05%
5 (Lima) Daerah Asal terbanyak
Jalan Arteri Lainnya 7,37%
Jalur Lintas Selatan Jawa 7,36%
1. Jawa Timur 17,1% (21,2 juta orang)
2. Jawa Tengah 15,1% (18,7 juta orang) Trans Sumatera Non Tol 7,29%
Jalur Bogor-Puncak-Cianjur 6,57%
3. Jabodetabek 14,8% (18,3 juta orang)
Jalur Lintas Utara Jawa 5,63%
4. Jawa Barat 12,1% (14,9 juta orang) Jalur Ciawi-Sukabumi 3,50%
5. Sumatera Utara 3,6% (4,4 juta orang) Jalur Lintas Selatan Jawa 5,04%
Lainnya 1,85%
5 (Lima) Kota Tujuan terbanyak Tol Jakarta - Merak 3,89%
1. Kab. Bandung 2,24% 3,80%
Jalan Tol Lainnya
2. Kab. Garut 1,84%
3. Kab. Bogor 1,62% Tol Jagorawi 2,98%
4. Kab. Malang 1,60%
Jalur Bogor-Puncak-Cianjur 1,10%
5. Kab. Banyumas 1,56%

Sumber: Hasil Survey BKT Kemenhub 7


TIMELINE RENCANA OPERASI ANGKUTAN LEBARAN 2023
APRIL 2023 MEI 2023

R K J S M S S R K J S M S S R K J S M S S

12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 1 2

H-8 H-7 H-6 H-5 H-4 H HH H+3 H+4 H+5 H+6

HARI RAYA HARI


IDUL FITRI BURUH
RENCANA
POSKO ANGKUTAN LEBARAN
LIBUR DAN CUTI BERSAMA
TAHUN 2023 (1444 H)
IDUL FITRI 1444 H

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama 3 Menteri tentang 1 2


Perubahan Atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Prediksi Puncak Arus Prediksi Puncak Arus
Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri PAN-RB nomor Mudik (H-3, H-2, dan H-1) Balik 1 (H+1 dan H+2) Prediksi Puncak Arus
1066/2022, Nomor 3/2022, Nomor 3/2022 Tentang Hari Dari yang sebelumnya Dari yang sebelumnya Balik 2 (H+7 dan H+8)
Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 yang H-2 dan H-1 H+2 dan H+3
ditetapkan pada tanggal 29 Maret 2023.

• Puncak arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi pada 19-21 April 2023 atau selama
RENCANA POSKO ANGKUTAN LEBARAN
3 hari dari yang sebelumnya hanya 2 hari yaitu 20 dan 21 April 2023.
TAHUN 2023 DIMULAI DARI TANGGAL
14 APRIL S.D. 2 MEI 2023 • Puncak arus balik periode pertama diperkirakan terjadi pada 24-25 April 2023 dan
puncak arus balik periode kedua diperkirakan terjadi pada 30 April-1 Mei 2023

8
KEBIJAKAN PENGATURAN MOBILITAS PADA MASA LEBARAN 2023
Potensi lonjakan penumpang yang tinggi akan mengakibatkan : Antisipasi Peningkatan
Isu Strategis 1 • Kemacetan 2 Covid-19 pada masa
Mobilitas • Penumpukan pada simpul transportasi lebaran 2023
Lebaran 2023 • Isu keselamatan

Kebijakan Pengaturan Mobilitas Masa Lebaran 2023


Umum Darat Udara Laut Kereta Api
• Melakukan koordinasi secara intensif • Melakukan manajemen dan rekayasa lalu • Penambahan • Peningkatan • Monitoring
dengan stakeholder lintas pada simpang, ruas jalan baik jalan kapasitas angkutan kapasitas dan sarana,
• Mempersiapkan posko monitoring tol dan non tol udara dan optimalisasi armada prasarana, dan
optimalisasi slot pada seluruh daerah keselamatan,
angkutan lebaran tahun 2023 pada • Memfasilitasi mudik gratis untuk pemotor
time sesuai dengan terutama ruas Inspeksi
simpul transportasi dan tempat strategis untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas
demand dengan jumlah Bersama,
• Ramp check serta perbaikan sarana dan • Pembatasan angkutan barang bahan penumpang tinggi Rampcheck,
prasarana yang digunakan untuk mudik galian (tanah, pasir, batu), bahan tambang, • Optimalisasi jam (Wilayah Indonesia Penambahan
dan bahan bangunan operasi bandara Tengah : Makassar, Perjalanan, dan
• Implementasi QR code SATUSEHAT
(PeduliLindungi) pada seluruh fasilitas • Bersama Polri, TNI, Pemda dan pihak terkait Balikpapan, Bau-bau) Antisipasi
• Pemberlakuan tarif gangguan
transportasi umum akan melakukan rekayasa lalu lintas
angkutan udara • Updating informasi
apabila diperlukan, khususnya di ruas
• Melakukan sosialisasi secara Intensif sesuai dengan jadwal ketersediaan
kepada petugas dan masyarakat terkait rawan kemacetan, pasar tumpah, ketentuan (kedatangan dan
penambahan Rest Area dan memastikan
kebijakan penyelenggaraan layanan keberangkatan) kapal
pasokan BBM di jalur utama yang
transportasi, aspek keselamatan dan
digunakan
keamanan transportasi serta himbauan /
pengawasan Prokes Kesehatan • Menambah rest area

Kebijakan yang disusun dengan implementasi melalui kolaborasi dengan seluruh stakeholder terkait
9
PENGATURAN LALU LINTAS JALAN DAN PENYEBERANGAN PADA LEBARAN 2023
Pengaturan Penyeberangan Pelabuhan Merak dan Ciwandan Rencana Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik di Ruas Jalan Tol

1. Kendaraan roda 4 dan bus tujuan Sumatera 1. Penerapan One Way;


untuk arus mudik dan balik mulai tanggal 2. Contraflow;
15 April 2023 sampai dengan tanggal 1 Mei
2023 ke Pelabuhan Merak; 3. Penerapan Ganjil-Genap (gage);
2. Kendaraan truk dan sepeda motor tujuan 4. Manajemen Rest Area;
Sumatera untuk arus mudik dan balik mulai 5. Penambahan Petugas Lapangan;
tanggal 15 April 2023 sampai dengan 6. Adanya Mobile Digital Signage, untuk
tanggal 1 Mei 2023 dialihkan ke Pelabuhan pemberitahuan situasi Tol dan rest area
Ciwandan; Contra flow di Jalan Tol secara real time
3. Kendaraan roda 4 dan bus tujuan Jawa
untuk arus mudik dan balik mulai tanggal
15 April 2023 sampai dengan tanggal 1 Mei Pengaturan kendaraan barang (logistik) Masa angkutan lebaran 2023
2023 ke Pelabuhan Bakauheni;
Kendaraan Yang Dikecualikan:
4. Kendaraan sepeda motor tujuan Jawa
untuk arus mudik dan balik mulai tanggal 1. BBM dan BBG
2. Hewan Ternak
15 April 2023 sampai dengan tanggal 1 Mei 3. Pupuk
2023 dialihkan ke Pelabuhan Bakauheni 4. Hantaran Uang
dan Pelabuhan Panjang; dan 5. Bahan pokok
5. Kendaraan truk tujuan Jawa untuk arus 6. Sepeda motor mudik/balik gratis
mudik dan balik mulai tanggal 15 April 2023
sampai dengan tanggal 1 Mei 2023 Kendaraan Yang Dibatasi:
dialihkan ke Pelabuhan Panjang. • mobil barang dengan Jumlah Berat • mobil barang yang digunakan
Yang Diizinkan (JBI) lebih dari 14.000 untuk pengangkutan hasil
Pengaturan Delaying System Pelabuhan Merak dan Ciwandan (empat belas ribu) kilogram, mobil galian (tanah, pasir, batu) dan
Pengaturan penundaan perjalanan (delaying system) menuju Pelabuhan barang dengan 3 (tiga) sumbu atau hasil tambang, serta bahan
Merak dan Pelabuhan Ciwandan dilakukan di Rest Area KM 43, KM 68, lebih, kereta tempelan atau kereta bangunan seperti besi, semen
dan KM 97 (Fungsional) Tol Tangerang – Merak. gandengan; dan dan kayu.
1
KESIAPAN SARANA DAN PRASARANA PER MODA
MENJELANG MUDIK LEBARAN 2023
Sarana Prasarana

Bus 57.693 Unit Bus 111 Terminal


Darat

8 Lintas, 38 Movable Bridge,


ASDP 209 Unit Kapal
2 Ponton, & 11 Plengsengan

51 Bandar Udara Domestik


Udara

Pesawat 412 Unit Pesawat 16 Bandar Udara


Internasional

26 Kapal Penumpang,
Laut

Kapal 111 Kapal Perintis dan 260 Pelabuhan


773 Kapal Swasta

KRL Jabodetabek 1.081 KA/Hari KRL Jabodetabek 82 Stasiun


KRL Jogja – Solo 30 KA/Hari KRL Jogja – Solo 13 Stasiun
Kereta Api

Perkotaan LRT Sumsel 94 KA/Hari LRT Sumsel 134 Stasiun


LRT Jakarta 200 KA/Hari LRT Jakarta 6 Stasiun
MRT Jakart 285 KA/Hari MRT Jakarta 13 Stasiun

Antar Kota 605 KA/Hari 145 Stasiun

Sumber: Paparan Rencana Operasi Dirjen Perhubungan per Moda


11
LANGKAH-LANGKAH PERSIAPAN PENYELENGGARAAN ANGKUTAN
LEBARAN 2023
1 2 3 4

Perencanaan kebijakan Meningkatkan koordinasi dan Perlu ditingkatkan sosialisasi dan Operator sarana dan
pengaturan transportasi selama sinergitas seluruh stakeholder edukasi kepada jajaran internal prasarana Transportasi di
periode Angkutan Lebaran 2023, dimulai dari perencanaan, dan masyarakat tentang semua moda memastikan
dibutuhkan komunikasi publik pelaksanaan hingga tahapan kebijakan penyelenggaraan kesiapan dan kelaik
yg baik dan logis agar evaluasi operasi sesuai dengan transportasi pada masa Angkutan operasian armada dan
masyarakat dapat memahami jadwal yang telah ditentukan serta Lebaran 2023, aspek keamanan prasarananya dan turut
dan menerima maksud dari semua pihak dapat berhati-hati dan keselamatan transportasi bertanggung jawab
kebijakan yg telah diambil oleh dalam membuat pernyataan, serta aspek kepatuhan terhadap melakukan pengawasan
Pemerintah sehingga dapat jangan sampai terkesan protokol kesehatan terhadap pelaksanaan
terlaksana dengan baik kontradiktif dan egosentris Protokol Kesehatan.

Senantiasa mengantisipasi Mengantisipasi potensi


dan melakukan mitigasi pergerakan dalam wilayah Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/ Pemerintah terus melakukan
potensi permasalahan dan aglomerasi, mobilitas lokal dan Kota agar mempersiapkan posko himbauan dan mengajak
kerawanan yang akan terjadi potensi pergerakan ke lokasi- bersama diwilayah masing masing seluruh lapisan masyarakat
dan mengambil langkah lokasi wisata serta pemudik yg dengan berkoordinasi dengan Polri untuk tidak terlena dengan
sesuai SOP dan peraturan menggunakan sepeda motor utk memudahkan koordinasi dan kasus COVID-19 di Indonesia
perundangan yg berlaku dan kendaraan pribadi pengendalian operasional di lapangan yang kian menurun.

5 6 7 8
12
DUKUNGAN STAKEHOLDER DALAM RANGKA ANTISIPASI SELAMA
MASA ANGKUTAN LEBARAN TAHUN 2023
TNI DAN POLRI Kemendagri dan Pemda
• Melaksanakan pengamanan pada masa Angkutan • Mensinergikan kebijakan antara Pemerintah
Lebaran Tahun 2023 (1444 H) guna mengurangi Pusat dan Pemerintah Daerah dalam rangka
terjadinya kejahatan jalanan berupa pencurian mengantisipasi lonjakan lalu lintas kendaraan;
maupun premanisme khususnya kepada para • Melakukan koordinasi dengan instansi terkait
pengguna jalan di pusat keramaian, lokasi wisata Dalam rangka peningkatan dalam merencanakan pengaturan lalu lintas;
dan simpul - simpul transportasi (Stasiun, Terminal,
Bandar Udara, dan Pelabuhan) untuk menciptakan pelayanan, kelancaran arus • Menempatkan personil pada pos
suasana kondusif dan nyaman; lalu lintas, keselamatan pengamanan, pos pelayanan dan simpul -
simpul transportasi; dan
• Menempatkan personil pada pos pengamanan, pos pengguna jalan serta
pelayanan, posko terpadu dan simpul transportasi; • Melaksanakan posko monitoring selama masa
dan
Kolaborasi Pentahelix
persiapan antisipasi lonjakan Angkutan Lebaran; serta
• Memastikan kelancaran pada tempat – tempat telah menjadilalu
pergerakan opsi untuk
lintas maka • Melakukan koordinasi dengan perusahaan
ibadah, lokasi wisata dan simpul - simpul diperlukan dukungan angkutan umum yang berada di daerah.
transportasi. mempercepat dan
seluruh stakeholder
memaksimalkan target
untuk mengantisipasi
Kemen PUPR capaian Kementerian Kemenkes dan BNN
permasalahan yang mungkin
Perhubungan
akan terjadi pada • Menyiapkan posko kesehatan dan sistem
• Menyiapkan jalur Angkutan Lebaran Tahun 2023 penanggulangan gawat darurat di pusat
(1444 H) baik tol operasional maupun tol pelaksanaan penyelenggaraan keramaian, lokasi wisata, tempat istirahat,
fungsional serta jalur non tol sesuai standar masa Angkutan Lebaran maupun simpul transportasi;
pelayanan dan keselamatan secara maksimal; dan Tahun 2023 • Melakukan tes zat yang bersifat adiktif terhadap
• Melakukan manajemen operasional tol berupa awak angkutan umum yang akan membawa
manajemen rest area, akses, gardu, pelayanan pemudik; dan
transaksi, pelayanan lalu lintas termasuk • Melakukan koordinasi terhadap
penghentian pekerjaan pembangunan dan pembiayaan/klaim Badan Penyelenggara
perbaikan selama masa Angkutan Lebaran. Jaminan Sosial (BPJS) bagi pengguna jalan yang
sakit dan berada pada daerah tujuan pemudik.

13
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
REPUBLIK INDONESIA

TERIMA KASIH

@Kemenhub151
14
LAMPIRAN
KOORDINASI STAKEHOLDER

Polri Kemendagri
& Pemda

TNI Satgas
COVID-19

Kementerian
Perhubungan juga
KEMENKES
berkoordinasi & BASARNAS

bersinergi dengan
berbagai Kementerian KNKT
BMKG
dan Lembaga dalam
penyelenggaraan Kementerian
Perhubungan
angkutan Lebaran BNN PUPR
2023

BUMN &
KEMKOMINFO Mitra Kerja

ESDM
BNPB

16
PENGATURAN LALU LINTAS JALAN PADA MASA LEBARAN 2023
HARI RAYA Puncak Puncak
IDUL FITRI Arus Balik 1 Arus Balik 2
Puncak
Arus Mudik

PEMBATASAN PEMBATASAN PEMBATASAN


CUTI BERSAMA ANGKUTAN BARANG ANGKUTAN BARANG ANGKUTAN BARANG
ARUS MUDIK: ARUS BALIK 1: ARUS BALIK 2:
17 APRIL 2023 (16.00 WIB) 24 APRIL 2023 (00.00 WIB) 29 APRIL 2023 (00.00 WIB)
s.d 21 APRIL 2023 (24.00 WIB) s.d 26 APRIL 2023 (08.00 WIB) s.d 2 MEI 2023 (08.00 WIB)
19, 20, 21, 24, DAN 25 CONTRA FLOW + GAGE CONTRA FLOW + GAGE
ARUS MUDIK (KM 47 - KM 72):
CONTRA FLOW + GAGE
APRIL 2023 ARUS BALIK 1 (KM 72 - KM 47): ARUS BALIK 2 (KM 72 - KM 47):
1. 18 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB)
1. 24 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB) 1. 29 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB)
2. 19 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) 2. 30 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB)
2. 25 APRIL 2023 (08.00 WIB) - 26 APRIL
3. 20 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) 2023 (08.00 WIB) 3. 1 MEI 2023 (08.00 WIB) - 2 MEI 2023
*PENUTUPAN JALAN,
PEMBERSIHAN JALUR DAN 4. 21 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) (08.00 WIB)
REST AREA SEBELUM ONE WAY ONE WAY ONE WAY
PENERAPAN DAN ARUS MUDIK (KM 72 - KM 414): ARUS BALIK 1 (KM 414 - KM 72): ARUS BALIK 2 (KM 414 - KM 72):
NORMALISASI SETELAH 1. 18 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB) 1. 24 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB) 1. 29 APRIL 2023 (14.00 WIB - 24.00 WIB)
PENERAPAN DILAKUKAN 2. 19 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) 2. 25 APRIL 2023 (08.00 WIB) - 26 APRIL 2. 30 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB)
MASING-MASING PALING 3. 20 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) 2023 (08.00 WIB) 3. 1 MEI 2023 (08.00 WIB) - 2 MEI 2023
LAMA 2 JAM 4. 21 APRIL 2023 (08.00 WIB - 24.00 WIB) (08.00 WIB)
17
RENCANA REKAYASA LALU LINTAS ARUS MUDIK
UNTUK MENGATASI LOKASI KEPADATAN (RUAS JALAN TOL)
Jakarta - Cikampek Cikampek - Palimanan Kanci - Kalikangkung Catatan Rekayasa lalu lintas:
KM 47 s.d KM 66 KM 72 s.d KM 188 KM 214 s.d KM 414 1. Pengaturan waktu operasional Angkutan Barang >3 sumbu
(Asumsi : penurunan Non Gol 1 sebesar 91%) dan Ganjil Genap
Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang + kendaraan pribadi (Asumsi : penurunan Gol 1 sebesar 10%)
Gage + CF 3 Lajur Gage + Oneway Gage + One Way 2. Pengoperasian tambahan 1 lajur 2 arah Ruas Jakarta
Cikampek (KM 50+400 sd KM 66+700A) Sepanjang 16,3 km →
Tanpa Dengan Tanpa Dengan Tanpa Dengan Sehingga tidak diperlukan One way namun bisa
Parameter Parameter Parameter diimplementasikan Contraflow 3 lajur (sehingga arus dari arah
Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin
berlawanan tetap dapat melintas di Jakata-Cikampek)
Vol Lalin/hr 138 rb 125 rb Vol Lalin/hr 99 rb 89 rb Vol Lalin/hr 64 rb 58 rb
3. Asumsi Puncak Arus Mudik di Tanggal 20 April 2023 (H-2 Lebaran)
Jml Lajur 4,5 7 Jml Lajur 2,5 5 Jml Lajur 2,5 5 dengan prediksi 139 ribu kend di KM 66 Japek atau naik 2,5%
V/C Ratio 1,19 0,62 V/C Ratio 1,49 0,65 V/C Ratio 0,95 0,41 dari Puncak arus mudik Th 2022 (135 ribu) atau Naik 143% dari
Normal 2022 (57 ribu)
Kecepatan 19 41 Kecepatan 25 58 Kecepatan 34 80

Ruas/Akses Fungsional
KM KM
Ruas Solo-Jogja, segmen
KM KM KM KM KM
Jabotabek 47 66 72 188 214 414 420
Trans Jawa Kartasura-Klaten (±6 km), keluar
GT Colomadu, masuk fungsional
Tol Solo-Jogja, keluar Jl Sawit
masuk ke Jl Nasional Solo - Yogja
Bandung
Jakarta - Cikampek Palimanan – Kanci Kalikangkung - Banyumanik
KM 66 s.d 72 KM 188 s.d KM 214 KM 414 s.d KM 420
Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang +
Gage + CF 2 Lajur Gage + One Way Gage + One Way*
Tanpa Dengan Tanpa Dengan Tanpa Dengan * dimungkinkan
Ruas/Akses Fungsional Parameter
Rek lalin Rek. Lalin
Parameter
Rek lalin Rek. Lalin
Parameter
Rek lalin Rek. Lalin One Way Lokal
Akses KM 99 A Cipularang s.d. Bawen
Vol Lalin/hr 107 rb 96 rb Vol Lalin/hr 110 rb 99 rb Vol Lalin/hr 57 rb 52 rb
(khusus Gol 1 non Bus non Truk)
Jml Lajur 3,5 5 Jml Lajur 2,5 5 Jml Lajur 2,5 2,5
Akses KM 149 A Padaleunyi V/C Ratio 1,2 0,67 V/C Ratio 1,64 0,71 V/C Ratio 0,84 0,8
(khusus Gol 1 non Bus non Truk) Kecepatan 21 41 Kecepatan 27 63 Kecepatan 34 41

Sumber: PT Jasa Marga (Persero) 18


RENCANA REKAYASA LALU LINTAS ARUS BALIK
UNTUK MENGATASI LOKASI KEPADATAN (RUAS JALAN TOL)
Catatan Rekayasa lalu lintas:
Jakarta - Cikampek Cikampek - Palimanan Kanci - Kalikangkung
1. Pengaturan waktu operasional Angkutan Barang >3 sumbu
KM 47 s.d KM 66 KM 72 s.d KM 188 KM 214 s.d KM 414 (Asumsi : penurunan Non Gol 1 sebesar 91%) dan Ganjil Genap
Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang + kendaraan pribadi (Asumsi : penurunan Gol 1 sebesar 10%)
Pengaturan Angkutan Barang +
Gage + CF 3 Lajur Gage + Oneway Gage + One Way
2. Pengoperasian tambahan 1 lajur 2 arah Ruas Jakarta
Tanpa Dengan Tanpa Dengan Tanpa Dengan Cikampek (KM 61+500 sd KM 49+700B) sepanjang 11,8 km
Parameter Parameter Parameter
Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin sehingga tidak diperlukan rekayasa lalu lintas satu arah
Vol Lalin/hr 178 rb 160 rb (one way) serta ruas fungsional Japek 2 Selatan juga
Vol Lalin/hr 118 rb 106 rb Vol Lalin/hr 72 rb 58 rb ditambahkan
Jml Lajur 4,5 7 3. Asumsi Puncak Arus Balik di Tanggal 25 April 2023 (H+2
Jml Lajur 2,5 5 Jml Lajur 2,5 5
V/C Ratio 1,55 0,80 V/C Ratio 1,78 0,75 Lebaran) dengan prediksi 178 ribu kend di KM 66 Japek atau
V/C Ratio 1,05 0,41
Kecepatan 15 42 Kecepatan 28 63
naik 5% dari Puncak arus mudik Th 2022 (170 ribu)
Kecepatan 26 77 atau naik 237% dari Normal 2022 (53 ribu)

KM KM KM KM KM KM KM
Jabotabek 72 188 214 414 420
Trans Jawa
47 66

Jakarta - Cikampek Palimanan – Kanci Kalikangkung - Banyumanik


Bandung
KM 66 s.d 72 KM 188 s.d KM 214 KM 414 s.d KM 420
Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang + Pengaturan Angkutan Barang +
Ruas/Akses Fungsional Gage + CF 2 Lajur Gage + One Way Gage + One Way*
Ruas Jakarta-Cikampek II Selatan Tanpa Dengan Tanpa Dengan Tanpa Dengan
Parameter Parameter Parameter
• Sadang - Kutanegara (±8,5 km), keluar Jl Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin Rek lalin Rek. Lalin
Industri masuk Kembali GT Karawang Barat Vol Lalin/hr 125 rb 112 rb Vol Lalin/hr 109 rb 98 rb Vol Lalin/hr 62 rb 56 rb
(20 km) dan Jml Lajur 3,5 5 Jml Lajur 2,5 5 Jml Lajur 2,5 5
• Sadang – Taman Mekar (27,5 km), keluar Jl V/C Ratio 1,43 0,79 V/C Ratio 1,65 0,70 V/C Ratio 0,92 0,39
Pangkalan, masuk Kembali GT Karawang Barat Kecepatan 41 58
Kecepatan 17 40 Kecepatan 29 46
(16 km)

Sumber: PT Jasa Marga (Persero) 19


RUAS JALAN YANG DIATUR PEMBATASAN
ANGKUTAN BARANG
JAMBI - SUMATERA BARAT: DKI JAKARTA –BANTEN: JAWA TENGAH:
SUMATERA UTARA: 10
1 R U AS J A L A N NON TOL 2 R U AS J A L A N NON TOL 5 R U AS J A L A N TOL R U AS J A L A N TOL
a . P e j a g a n - P e ma l a n g - B a t a n g - Semarang;
a . M e d a n - Berastagi; dan a . J a mb i - Sarolangun - Padang; a. J a k a r t a - T a n g e r a n g - Merak
b . K ra p y a k - J a t i n g a l e h (Semarang);
b . P e m a t a n g Siantar - Parapat b . J amb i - Tebo - Padang; c . J a t i n g a l e h - S r o n d ol (Semarang);
S i m a l u n g u n - Porsea. c . J a m b i - S e n g a t i - P a d a n g ; dan R U AS J A L A N NON TOL
d . J a t i n g a l e h - Muktiharjo – (Semarang);
d . P a d a n g – B u k i t Tinggi. a. J a k a r t a – T a n g e r a n g – S e r a n g – C i l e g o n – Merak
e . S e m a r a n g - Solo – Ngawi;
b . M e r a k – C i l e g o n – L i n g k a r S e l a ta n C i l e g o n –
f . S e m a r a n g – D e m a k ; dan
Anyer - Labuhan.
g . J o g j a – Solo (Fungsional).
JAMBI - SUMATERA SELATAN –
3 LAMPUNG: DKI JAKARTA:
R U AS J A L A N NON TOL
a. Solo - K l a t e n - Yogyakarta;
R U AS J A L A N NON TOL 6 R U AS J A L A N TOL b . B re b e s - T e g a l - P e m a l a n g - P e k a l o n g a n - B a t a n g
a. J a m b i – P a l e m b a n g - L a mp u n g . a. Prof. Dr. Ir. S e d y a t m o ; dan - Kendal – S e ma ra n g - Demak;
b . J a k a rt a O u t e r R i n g R o a d (JORR); c . B a w e n - M a g e l a n g - Y o g y a k a r ta ; dan
C. D a l a m K o t a Jakarta. d . T e g a l - P u r w o k er to

LAMPUNG - SUMATERA SELATAN:


4 DKI JAKARTA - JAWA BARAT: YOGYAKARTA:
R U AS J A L A N TOL
a. B a k a u h e n i - P a l e mb a n g . 7 R U AS J A L A N NON TOL 11 R U AS J A L A N NON TOL
a. Jakarta - B o g or - Ciawi – Cigombong; a . J o g j a - Wates;
b. C i g o m b o n g – C i b a d a k (Fungsional); b . J o g j a - S l e m a n - Magelang;
c. B e k a s i – C a w a n g – K a m p u n g Melayu; c . J o g j a - Wonosari;
d. Jakarta – Cikampek. d . J a l u r J a l a n L i n t a s S e l a t a n ( J a l a n Daendeles).

R U AS J A L A N NON TOL
a. J a k a r t a - B e k a s i - C i k a m p e k - P a m a n u k a n JAWA TENGAH - JAWA TIMUR:
- Cirebon 12 R U AS J A L A N TOL
a. Solo - Ngawi.

JAWA BARAT:
8 R U AS J A L A N TOL
JAWA TIMUR:
a . C i k a m p e k - P u r w a k a r t a - P a d a l a r a n g - Cileunyi;
b . C i k a m p e k – P a l i m a n a n – K a n c i - Pejagan; 13 R U AS J A L A N TOL
c . J a k a r t a – C i k a m p e k II S e l a ta n (Fungsional); a . N g a w i – K e r t o s o n o – Mojokerto – S u r a b a y a – G e m p o l –
d. Cileunyi – Cimalaka; P a s u r u a n – Probolinggo;
e . C i ma l a k a – D a w u a n (Fungsional) b . S u r a b a y a – Gresik; dan
c,. P a n d a a n – Malang.
R U AS J A L A N NON TOL
a. B a n d u n g - N a g r e g - T a s i k m a l a y a - C i a m i s R U AS J A L A N NON TOL
- Banjar; a . P a n d a a n - Malang;
b. B a n d u n g - S u m e d a n g - Majalengka; dan b. Probolinggo - Lumajang;
c. B o g o r - C i a w i – S u k a b u m i - Cianjur. c . M a d i u n – C a r u b a n - J o m b a n g ; dan
d . B a n y u w a ngi - Jember.

JAWA BARAT - JAWA TENGAH: BALI:


9 R U AS J A L A N TOL 14 R U AS J A L A N NON TOL
a. K a n c i - P e j a g a n a. D e n p a s a r - Gilimanuk

R U AS J A L A N NON TOL
a. C i r e b o n - B r e b e s
20
RENCANA OPERASI PELABUHAN MERAK, PELABUHAN CIWANDAN
DAN PELABUHAN PANJANG
PREDIKSI ANGLEB 2023 (H-7 S.D H-1)
Total kendaraan sebanyak 184.317 unit dengan produksi
demand puncak sebesar 42.034. ➢ Pengalihan kendaraan akan dilakukan secara by system
melalui aplikasi Ferizy sehingga penjualan tiket khusus
Kendaraan Roda 2 dan Truk akan dialihkan melalui Roda 2 dan Truk hanya ada pilihan melalui lintas
81,561, Pelabuhan ciwandan yang dilayani melalui lintas Ciwandan- Ciwandan-Bakauheni dan Ciwandan-Panjang;
102,756, 44% Bakauheni dan Ciwandan-Panjang mulai H-7 s.d H+7
56%
➢ Untuk reservasi penjualan tiket online belum periode H-7
Kendaraan Roda 4 dan Bus akan dilayani melalui lintas s.d H+7 untuk kendaraan logistik dan Roda 2 akan
Roda 2 + Truk Merak – Bakauheni dengan perkiraan demand puncak dilakukan setelah seluruh fasilitas sarana dan prasarana
Roda 4 + Bus sebesar 23.803. Pelabuhan Ciwandan telah lengkap.

Pelabuhan Penyeberangan Merak


Kapal operasi lintas Merak - Kapal siap operasi (terjadwal/hari): Dermaga Operasi (Movebale Bridge):
Bakauheni: 1. Jumlah Kapal : 45 unit kapal; 1. Jumlah Dermaga : 7 unit;
1. Jumlah Kapal : 65 unit kapal; 2. Kapal Reguler : 40 unit kapal; 2. Dermaga Reguler : 6 unit;
2. Kapal Reguler : 59 unit kapal; 3. Kapal eksekutif: 5 unit kapal; 3. Dermaga Eksekutif : 1 unit.
3. Kapal eksekutif: 6 unit kapal. 4. Kapal ke Ciwandan: 12 unit kapal;
5. Kapal standby: 8 unit kapal.

Pelabuhan Ciwandan
Rencana kapal operasi sebagai Lintas yang akan dilayani: Pengoperasian Kapal dan Lintas:
berikut: 1. Ciwandan – Bakauheni (arus 1. Ciwandan – Bakauheni : 12 unit
1. Dari lintas Merak – Bakauheni : mudik); dari lintas Merak – Bakauheni.
12 unit kapal; 2. Ciwandan – Panjang 2. Ciwandan – Panjang : 3 unit kapal
2. Milik PT. Pelni : 1 unit kapal; (arus mudik & balik). milik PT. Pelni dan PT. ALP;
3. Milik PT. ALP : 2 unit kapal. 3. Alokasi Dermaga : 5 dermaga (02,
03, 05A 06 dan 07);
4. Rencana Trip/hari : 24 trip
21
PREDIKSI DEMAND ARUS MUDIK DI PELABUHAN MERAK
DAN CIWANDAN
Realisasi 2022 Prediksi 2023
Penumpang Roda 2 Roda 4 Bus Truk R4 Campur Total Kend Penumpang Roda 2 Roda 4 Bus Truk R4 Campur Total Kend
Periode Periode
(1) (2) (3) (4) (5) (6=3+4+5) (7=2+6) (1) (2) (3) (4) (5) (6=3+4+5) (7=2+6)
H-10 29,888 609 3,598 293 3,428 7,319 7,928 H-10 33,380 680 4,018 327 3,599 7,945 8,625
H-9 41,517 1,632 5,030 346 3,980 9,356 10,988 H-9 46,368 1,823 5,618 386 4,179 10,183 12,006
H-8 46,278 1,697 5,440 439 3,077 8,956 10,653 H-8 51,686 1,895 6,076 490 3,231 9,797 11,692
H-7 43,126 1,409 5,481 383 2,564 8,428 9,837 H-7 48,165 1,574 6,121 428 2,692 9,241 10,815
H-6 54,826 2,787 7,080 388 2,921 10,389 13,176 H-6 61,233 3,113 7,907 433 3,067 11,408 14,520
H-5 94,561 5,499 12,876 521 2,678 16,075 21,574 H-5 105,611 6,142 14,381 582 2,812 17,774 23,916
H-4 129,866 13,748 15,895 621 1,670 18,186 31,934 H-4 145,041 15,354 17,752 694 1,754 20,199 35,554
H-3 155,812 18,540 17,452 767 933 19,152 37,692 H-3 174,019 16,313 19,491 857 980 21,328 37,640
H-2 165,037 14,606 20,446 867 764 22,077 36,683 H-2 184,322 20,706 22,835 968 802 24,606 45,312
H-1 68,282 5,202 8,895 333 422 9,650 14,852 H-1 76,261 5,810 9,934 372 443 10,749 16,559
H 64,870 3,916 9,946 130 151 10,227 14,143 H 72,450 4,374 11,108 145 159 11,412 15,786
HH 48,069 3,175 6,482 161 182 6,825 10,000 HH 53,686 3,546 7,239 180 191 7,610 11,156
Total 942,132 72,820 118,621 5,249 22,770 146,640 219,460 Total 1,052,222 81,329 132,482 5,862 23,909 162,253 243,582

Penjelasan: Perhitungan VC Ratio di Merak dan Ciwandan


➢ Prediksi Puncak Arus Mudik Total kendaraan Kapal Target Kapasitas
sebanyak 45.312 unit (terdiri dari R2, R4, Bus dan No Pelabuhan Kapasitas Total Prediksi Puncak V/C Ratio
Operasi Trip per trip
Truk); (1) (2) (3) (4) (5) (6=4*5) (7) (8=7/6)
➢ Demand yang akan menuju Pelabuhan 1 Merak (Roda 4 dan Bus) 45 139 249 34.656 Roda 4 & Bus: 23.803 0,69
Penyeberangan Merak yaitu Roda 4 dan Bus; 2 Ciwandan, dengan rincian : 15 30
➢ Sedangkan Demand yang akan menuju Pelabuhan a. khusus Roda 2 12 22 1.500 33.000 Roda 2: 20.706
0,63
Ciwandan yaitu Roda 2 dan Truk; b. khusus Truk 3 8 155 1.240 Truk: 802
➢ V/C Ratio di Pelabuhan Penyeberangan Merak dan 3 Gabungan (Merak + Ciwandan) 60 169 249 68.896 Total: 45.312 0,66
Ciwandan saat ini sebesar 0,66.
22
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN LAUT 2023 (1)
Jumlah Armada Kapal Rute Padat Kapal Perintis Angkutan Lebaran 2023
ARMADA YANG KAPASITAS
UNIT
DIGUNAKAN ANGKUT
PT. PELNI 26 32.447

ARMADA PERINTIS 111 68.726

ARMADA SWASTA 773 65.004

TOTAL 910 166.177

Armada Kapal Penumpang PT. PELNI

26 Kapal Penumpang
71 Pelabuhan Singgah Proyeksi Rute Terpadat

42 Kapal Perintis yang Dioperasikan PT. Pelni


273 Pelabuhan Singgah

Ramp Check Kapal Penumpang & Perintis:


• Pemeriksaan lambung kapal.
• Memastikan fasilitas penumpang di atas kapal dalam kondisi baik.
• Memastikan alat-alat navigasi di atas kapal berfungsi.
• Melaksanakan pemeriksaan permesinan secara menyeluruh.
• Memastikan alat-alat keselamatan siap digunakan saat keadaan darurat.

23
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN LAUT 2023 (2)
Dukungan Angkutan Laut Ruas Ciwandan - Panjang

24
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN LAUT 2023 (3)
Standar Pelayanan Penumpang Angkutan Laut

PM 119 TAHUN 2015 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Perhubungan Nomor
37 TAHUN 2015 Tentang Standar Pelayanan Penumpang Angkutan Laut

PELAYANAN KESELAMATAN DI PELAYANAN KENYAMANAN DI TERMINAL PELAYANAN KEMUDAHAN DI TERMINAL


TERMINAL DAN DI ATAS KAPAL MELIPUTI : MELIPUTI :
MELIPUTI : • Ruang tunggu; • Informasi layanan;
• Gate/koridor boarding; • Informasi waktu kedatangan dan
• Alat pemadam kebakaran; • Garbarata; keberangkatan kapal;
• Petunjuk jalur evakuasi; • Toilet; • Informasi gangguan perjalanan kapal;
• Jaket keselamatan (life jacket) • Tempat ibadah; • Informasi angkutan lanjutan;
sesuai dengan kapasitas • Lampu penerangan; • Fasilitas layanan penumpang;
penumpangl dan • Fasilitas kebersihan; • Fasilitas kemudahan naik/turun
• Sekoci sesuai dengan kapasitas • Fasilitas pengatur suhu; penumpang;
penumpang; • Ruang pelayanan kesehatan; danarea • Tempat parkir;
• Perlengkapan P3K . merokok. • Pelayanan bagasi penumpang

PELAYANAN KEHANDALAN DI PELAYANAN KEAMANAN DI TERMINAL PELAYANAN KESETARAAN DI TERMINAL


TERMINAL DAN DI ATAS KAPAL DAN DI ATAS KAPAL MELIPUTI : MELIPUTI :
MELIPUTI : • Tersedia CCTV; • Fasilitas penyandang difable;
• Keterlambatan maksimal 10% dari • Petugas keamanan berseragam dan • Ruang ibu menyusui
total waktu perjalanan yang mudah terlihat;
dijadwalkan. • Stiker berupa no telp atau SMS
pengaduan yang mudah terlihat.

25
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN UDARA 2023 (1)
KEBIJAKAN & STRATEGI DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA DALAM ANGKUTAN LEBARAN 2023

“STRATEGI ANTISIPASI 1 Menjaga Dan Meningkatkan Pemenuhan Aspek Safety & Security Penerbangan Serta Protokol Kesehatan
MASA ANGKUTAN
LEBARAN 2023 2 Peningkatan Kapasitas Angkutan Udara (Supply Side)
DIREKTORAT JENDERAL a.Tambahan seat/kapasitas melalui tambahan penerbangan (extra flight) ataupun (change bigger aircraft).
PERHUBUNGAN UDARA” b. Penambahan kesiapan jumlah armada.
c. Penambahan Jam Operasi Bandara (extend/advance).
d. Peningkatan Utilisasi Pesawat (Jam Utilisasi Pesawat).
e. Meniadakan Pekerjaan di Sisi Udara.

3 Menjaga pertumbuhan demand, dengan memastikan pengenaan tarif angkutan udara sesuai dengan
regulasi (penerapan tarif yang terjangkau).

4 Peningkatan Pelayanan Penumpang, dilakukan Langkah: peningkatan pengawasan oleh seluruh direktorat
teknis terkait kepada maskapai dan ground handling (aspek pre-in-post flight).

5 Antisipasi Kondisi Kahar atau Darurat lainnya: kesiapan SOP/Sarpras/SDM/Alat lintas K/L serta antisipasi
cuaca extrem (musim penghujan) / Edaran Keselamatan oleh Direktorat Teknis terkait.

6 Komunikasi efektif dan massif kepada pengguna jasa transportasi udara oleh seluruh stakeholder tentang
dinamika operasional dan hal-hal penting selama Lebaran berlangsung serta respon cepat terhadap semua
keluhan.

26
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN UDARA 2023 (2)
Kesiapan Operasional Posko PT Angkasa Pura I dan II

Kesiapan Operasional Posko PT


Angkasa Pura I

27
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN KA 2023 (1)
Summary Perjalanan KA

TOTAL
2022
Rata Harian : 1.156 KA/Hari
Total PT KAI : 33.785 KA

2023
Rata Harian : 1.684 KA/Hari
Rencana Operasi LRT Jakarta, MRT Jakarta dan LRT Sumsel
Total PT KAI : 37.048 KA

9%

28
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN KA 2023 (2)
Skenario Operasi

Guna mengantisipasi lonjakan penumpang pada masa Angkutan Lebaran


Tahun 2023 (1444 H), maka ditetapkan skenario operasi sebagai berikut:

01 02 03 04 05
Dinasan Sarana Stamformasi Pola Rangkaian Pengaturan Pengaturan Perjalanan
Dinasan Awak KA
Memenuhi dinasan Memaksimalkan Menambah Pengoperasian Angkutan
lokomotif dan stamformasi pada KA perjalanan KA Optimalisasi dinasan Kereta Api pada masa
– KA dengan dengan awak KA guna Angkutan Lebaran
rangkaian KA Reguler
Tahun 2023 Mengikuti
dan KA Tambahan okupansi tinggi serta memanfaatkan pola pemenuhan KA
Ketentuan dalam Surat
sesuai buku dukungan penambahan kereta rangkaian untuk 4 KA Angkutan Edaran Menteri
sarana Angkutan wisata dan memanfatkan Lebaran Tahun 2023 Perhubungan Republik
Lebaran Tahun 2023 rangkaian idle Indonesia Nomor :
SE.84 Tahun 2022

29
RENCANA OPERASI PENYELENGGARAAN ANGKUTAN KA 2023 (3)

POSKO PENGAWASAN TERPADU PENAMBAHAN PERJALANAN

Melaksanakan PoskoPengawasan dalamrangka Dalam mengantisipasi lonjakan penumpang, DJKA


melakukan pengawasan penyelenggaraan STRATEGI berkoordinasi dengan operator guna penambahan
transportasi serta perjalanan orang perjalanan KAdengan mengoptimalkansarana Siap
dalamnegeri dengan transportasi kereta api OPTIMASI Operasi yang tersedia

INSPEKSI BERSAMA ANTISIPASI GANGGUAN SARANA &


PRASARANA
Telah dilakukan inspeksi keselamatan bersama Penempatan lokomotif posko, kereta pembangkit,
PT. KAI dan KNKT dengan menggunakan Kereta crane serta penempatan AMUS pada lokasi yang
Api Inspeksi ditentukan

PENINGKATAN PENGAWASAN
PELAKSANAAN RAMPCHECK
GANGGUAN OPERASIONAL PERKA
Telah dilakukan Rampcheck Sarana dan Penempatan personel DJKA di Pusdalopka &
Rampcheck Standar Pelayanan Minimum Stasiun/Lapangan guna peningkatan perolehan
(SPM)di 9 Daopdan4 Divre informasi kejadian gangguan & kecelakaan KA

30
MUDIK GRATIS KEMENHUB PADA MASA LEBARAN 2023
Program Rute Kapasitas Total
Key Takeaways
Ditjen • Jawa (26 Kota)
• Sumatera (2 Kota) 24.072 Penumpang
Perhubungan
(Pendaftaran mulai 13 Maret 2023 – 14 April 2023 900 Sepeda Motor • Terdapat 3 program
Darat melalui Aplikasi MitraDarat) mudik gratis yang
disediakan oleh
• Lintas Utara (Cilegon - Jakarta – Cirebon – Ditjen Perhubungan
Tegal – Pekalongan – Semarang) Darat, Ditjen
• Lintas Tengah (Jakarta – Cirebon –
Purwokerto – Kroya – Gombong – Kutoarjo – Perkeretaapian, dan
Ditjen 46.720 Penumpang
Lempuyangan) 10.440 Sepeda Ditjen Perhubungan
Perkeretaapian • Lintas Selatan (Kiaracondong – Tasikmalaya –
Sidareja - Kroya - Gombong – Kutoarjo – Motor Laut
Lempuyangan - Purwosari)
(Pendaftaran: https://mudikgratis.dephub.go.id mulai
1 Maret 2023 – 3 Mei 2023) • Total Kapasitas
mudik gratis yang
• Arus Mudik (Jakarta - Semarang) disediakan adalah
Ditjen 80.792 penumpang
• Arus Balik (Semarang - Jakarta) 10.000 Penumpang
Perhubungan 5.000 Sepeda Motor dan 16.340 sepeda
Laut (Pendaftaran: https://mudikgratis.dephub.go.id mulai
23 Maret 2023 – 7 April 2023) motor

80.792 Penumpang
TOTAL : 3 PROGRAM 16.340 Sepeda
Motor

31
RENCANA MUDIK GRATIS SEKTOR TRANSPORTASI DARAT (1)

MUDIK BALIK
585 24.072
459 Bus 126 Bus
unit bus * pnp 18.496 pnp 5.514 pnp 28 Kota
Tujuan
JAWA &
MUDIK BALIK
30 900 SUMATRA
motor 15 Truk 15 Truk
unit truk 450 motor 450 motor

Keterangan

Pelaksanaan pengangkutan 1. Jakarta : Terminal Kampung Rambutan


menggunakan bus AKAP dan & Terminal Pulo Gebang
Kapasitas 1 Truk =
Pariwisata, pemberangkatan 2. Bogor : Terminal Baranangsiang
penumpang akan 3. Depok : Terminal Jatijajar 30 unit motor
dilaksanakan di terminal : 4. Tangerang : Terminal Poris Plawad
32
RENCANA MUDIK GRATIS SEKTOR TRANSPORTASI DARAT (2)

RENCANA KOTA TUJUAN MUDIK GRATIS

Kota Tujuan Arus Mudik Kota Asal Arus Balik

SUMATERA JAWA TENGAH Penumpang


1. Palembang 1. Tegal 15. Kebumen 1. Cirebon - Jakarta
2. Lampung 2. Pekalongan 16. Magelang 2. Madiun - Jakarta
3. Semarang 17. Wonosari 3. Purwokerto - Jakarta
JAWA BARAT
4. Demak 18. Yogyakarta
3. Garut 5. Jepara Penumpang + Sepeda Motor
4. Tasikmalaya 6. Pati
5. Cirebon 7. Blora 1. Semarang - Jakarta
8. Boyolali 2. Solo - Jakarta
JAWA TIMUR 9. Solo 3. Surabaya - Jakarta
10. Klaten 4. Wonogiri - Jakarta
24. Madiun
11. Wonogiri 5. Yogyakarta - Jakarta
25. Surabaya
12. Purwokerto
26. Tuban
13. Cilacap
27. Malang
14. Wonosobo
28. Tulungagung

33
RENCANA MUDIK GRATIS SEKTOR TRANSPORTASI LAUT

Periode Arus Mudik

15 April 2023 :
Tanjung Priok – Tanjung Emas
17 April 2023 :
Tanjung Priok – Tanjung Emas

Periode Arus Balik

25 April 2023 :
Tanjung Emas – Tanjung Priok
28 April 2023 :
Tanjung Emas – Tanjung Priok

Kuota penumpang @2.500 orang Sehingga total kuota mudik adalah 5.000 orang dan
KUOTA 2.500 motor, sedangkan balik 5.000 orang dan 2.500
Sepeda motor @1.250 motor motor;

34
RENCANA MUDIK GRATIS SEKTOR PERKERETAAPIAN

Lintas Selatan
Kiaracondong – Purwosari

LINTAS PELAYANAN
ANGKUTAN MOTIS
KA 2023

KAPASITAS ANGKUT
MOTOR DAN
PENUMPANG

35

Anda mungkin juga menyukai