Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN USAHA

JAJANAN RINGAN RISOL AYAM ZAKIY

TAHUN 2023

NAMA : MUHAMMAD ZAKIY ARIF TAMMAM

KELAS : XII TKJ 2

NO : 18

RISOL AYAM ZAKIY

Jalan Boja - Limbangan Kilometer 1 Boja, Kabupaten Kendal Kode Pos 52381

Telepon 0294-572623 Faksimile 0294-572623 Surat Elektronik

smktelukendal@yahoo.com, smk@smkn3kendal.sch.id
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan rahmat serta hidayahNya
sehingga dapat menyelesaikan tugas Pembelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKK)
ini dengan baik. Adapun judul yang dipilih dalam penelitian adalah “ RISOLES “
LEMBAR PENGESAHAN

Proposal usaha yang berjudul usaha “RISOL AYAM” ini ditunjukkan untuk
memenuhi tugas mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan, telah disetujui pada :

Hari/Tanggal :

Tempat :

Telah disahkan oleh :

Pembimbing

Dianing Ratri Oktaviani, S.Pd.

NIP. 199210012022212013
LEMBAR PENGUJIAN

Proposal usaha yang berjudul usaha “ RAK GANTUNG ” ini ditunjukkan untuk
memenuhi tugas mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan, telah disetujui pada :

Dan telah diuji oleh :


DAFTAR ISI

JUDUL
KATA PENGANTAR
LEMBAR PENGESAHAN
LEMBAR PENGUJIAN
DAFTAR ISI
BAB I
A. Latar Belakang
B. Visi Usaha
C. Misi Usaha
BAB II ASPEK ORGANISASI DAN MANAGEMEN
A. Nama Usaha
B. Jenis Usaha
C. Ruang Lingkup Usaha
D. Analisa SWOT
E. Struktur Organisasi
F. Jadwal Pelaksanaan Usaha
G. Administrasi Usaha (buku buku keuangan, surat niaga, perijinan usaha)
BAB III ASPEK PRODUKSI
A. Bahan - bahan
B. Peralatan dan Sarana Prasarana
C. Biaya Produksi
D. Penetapan Harga Jual
E. Langkah - langkah Produksi
BAB IV ASPEK PEMASARAN
A. Promosi ( alat – alat promosi yang akan digunakan )
B. Saluran distribusi yang digunakan
C. Strategi pengembangan usaha
D. Sasaran pasar/konsumen
BAB V ASPEK PERMODALAN
A. Perincian kebutuhan modal
B. Sumber modal
BAB VI PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
BAB 1

A. Latar Belakang

Usaha makanan merupakan jenis usaha yang berkelanjutan, dimana usaha ini dapat
dinikmati semua orang, hampir semua usaha yang banyak digeluti masyarakat Indonesia
adalah usaha dibidang kuliner. Kini aneka makanan banyak di temukan di setiap tempat dari
tempat yang mewah hinga tempat sederhana. Seperti halnya makanan ringan yang menjadi
favorit para remaja dan para mahasiswa “Risoles” merupakan industry rumahan, dimana
hanya memproduksi dalam jumlah yang tidak terlalu banyak. “Risoles” adalah jenis
gorengan risol yang memiliki ‘improvisasi rasa yang khas’ pada bagian isinya sebagai
penambah selera. Dengan mengembangkan inovasi dan kreasi baru diharapkan mampu
mengatasi persaingan pasar dan dapat dinikmati oleh masyarakat luas.

B. Visi Usaha

Menyalurkan sedikit hobi memasak untuk berusaha makanan jajanan ringan

C. Misi Usaha

1. Membuat risol ayam yang berkualitas dan enak


2. Mmebuat sedikit usaha di bidang makanan jajanan ringan
3. Dapt menciptakan lapangan kerja baru
BAB II

ASPEK ORGANISASI DAN MANAGEMEN

A.Nama Usaha

Risol ayam Zakiy

B. Jenis Usaha

Prosukdi makanan ringan

C. Ruang Lingkup Usaha

Hanya berfokus di masyarakat sekitar

D. Analisa SWOT

 Strong (kekuatan)

Diproduksi dengan menggunakan bahan yang sehat dan higienis, yang baik untuk
tubuh dan memiliki nilai gizi yang seimbang, diproduksi mengunakan alat alat yang lengkap
dan tempat prosuksi yang bersih sehingga membuat produksi menjadi higienis, yang utama
prosuksi tidak mengunakan bahan pengawet apapun menjadikanya baik di konsumsi.

 Weakness (kelemahan)

Dikarenakan tidak memakai bahan pengawet produk menjadi tidak tahan lama,
produk juga mudah untuk ditiru karena pembuatan tidak terlalu susah,

 Oppurtinites (peluang)

Jajanan ringan yang satu ini sangat digemari banyak orang dikarenakan rasanya yang
enak dan murah pastinya,dengan begitu untuk menjualnya tidaklah terlalu sulit.

 Thread (ancaman)

Memiliki harga bahan baku yang tidak setabil menjadi hambatan untuk menentukan
harga, produk mudah di tiru pesaing, selera konsumen yang bervariatif
E. Struktur Organisasi

Manager
Zakiy

Bendahara
Ana

Tim Kreatif Tim Produksi Tim Pemasaran


Zapira kyana Rosi

F. Jadwal Pelaksanaan Usaha

Hari Jam
Senin 09:00-15:00
Selasa 09:00-15:00
Rabu 09:00-15:00
Kamis 09:00-15:00
Jum’at 09:00-15:00
Sabtu 09:00-15:00
Minggu 09:00-15:00
BAB III

ASPEK PRODUKSI

A. Bahan-Bahan

Bahan kulit

o 200 gram tepung terigu


o 2 butir telur ayam
o setengah sdt garam
o minyak goreng secukupnya

Baha isi

o 300 gram daging ayam (haluskan)


o 3 siung bawang merah
o 2 siung bawang putih
o Merica bubuk (secukupnya)
o Garam (secukupnya)
o Masako sapi (secukupnya)
o Gula pasir (secukupnya)

B. Peralatan dan Sarana Prasarana

 Wajan
 Serok
 Tempat (adonan kulit)
 Pengaduk adonan

C. Biaya Produksi

 300 gram daging ayam : Rp.


 200 gram tepung trigu : Rp.
 Masako sapi 1 : Rp.
 Bumbu dapur : Rp.
 Telor 3 butir : Rp.
 Minyak goreng : Rp.
D. Penetapan Harga Jual

Harga jual untuk 1 risol ayam di kisaran Rp.1.000,00

E. Langkah-Langkah Produksi

Kulit:
Aduk semua bahan jadi satu, aduk hingga tercampur rata, saring. Olesi permukaan
teflon dengan minyak, ratakan dengan tissue, dadar satu persatu dengan api kecil sampai
selesai
Isi:

1. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, masukkan semua bahan lain
(kecuali tepung terigu dan susu), bumbui garam, gula dan merica bubuk, aduk rata.
2. Larutkan tepung terigu dengan susu cair, tuang ke dalam bahan yang dimasak tadi,
aduk rata, masak hingga matang dan mengental, angkat.
3. Ambil selembar kulit, beri 1 sdm adonan isi, bungkus bentuk segi panjang atau
segitiga sesuai selera, celupkan ke dalam putih telur, lalu gulingkan ke atas tepung
roti, lakukan sampai habis.
4. Goreng dengan minyak panas dengan api kecil sampai berwarna kekuningan.
Menggoreng dalam jumlah sedikit saja dan harus dibilang-balik supaya kuning
merata. Angkat, sajikan
BAB IV
ASPEK PEMASARAN
A. Promosi ( alat – alat promosi yang akan digunakan )
Untuk promosi lebih ke promosi online dengan whatsapp menggunakan smartpone,
promosi juga bisa di lakukan offline dengan cara mulut kemulut

B. Saluran distribusi yang digunakan


Distribusi langsung antara produsen dengan konsumen secara langsung

C. Strategi pengembangan usaha

D. Sasaran pasar/konsumen
Semua kalangan umur, karena jajanan risol ayam memiliki penikmatnya sendiri di
semua kalangan umur
BAB V

ASPEK PERMODALAN

A. Perincian kebutuhan modal

B. Sumber modal
BAB VI
PENUTUP
A. Kesimpulan

B. Saran

Anda mungkin juga menyukai