Anda di halaman 1dari 3

PENANGANAN INSIDEN KESELAMATAN PASIEN

(KTD, KTC, KPC, dan KNC)

No. Dokumen No. Revisi Halaman


076/SPO/DPR/2023 00 1/2

Ditetapkan Oleh:
SPO Tanggal terbit Penanggung Jawab Klinik
04 Agustus 2023 Pratama Dukuh Puri
Rahayu

(dr. Ni Kadek Pramita Dewiyanti, S.Ked)

PENGERTIAN Penanganan insiden keselamatan pasien merupakan sesuatu


mekanisme menangani suatu insiden keselamatan pasien baik insiden
Kejadian Tidak Diharapkan (KTD), Kejadian Tidak Cedera (KTC),
Kejadian Potensial Cedera (KPC) maupun Kejadian Nyaris Cedera
(KNC).
1) Terciptanya budaya keselamatan pasien di Klinik Pratama Permana
TUJUAN 2) Meningkatnya akuntabilitas klinik terhadap pasien
3) Menurunya kejadian KTD, KTC, KPC, DAN KNC di klinik
4) Terlaksanya program pencegahan sehingga tidak
terjadipengulangan insiden.
KEBIJAKAN 1) Peraturan Penanggung Jawab Klinik No 3 Tahun 2023 tentang
Peraturan Internal Klinik Pratama Dukuh Puri Rahayu.
REFERENSI 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 9 Tahun 2014
tentang Klinik.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 11 Tahun 2017
tentang Keselamatan pasien.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 14 Tahun 2021
tentang standar kegiatan usaha dan produk penyelenggaraan
Berusaha Berbasis Risiko Sektor Kesehatan.
PROSEDUR 1. Tim Mutu Klinik menerima laporan adanya insiden KTD, KTC, KPC,
atau KNC.
2. TIM Mutu klinik melakukan identifikasi da pencatatan terhadap laporan
KTD, KPC, atau KNC sesuai dengan yang dilaporkan pada buku
pencatatan insiden keselamatan pasien.
3. Tim Mutu Klinik menganalisa dan mencatat hal-hal sebagai berikut
dalam bulu pencatatan insiden keselmatan pasien;
a. Insiden Keselamatan Pasien
b. Skoring dampak
c. Skoring probalitas
d. Total skor
e. Kriteria
f. Tipe Investigasi
g. Person Investigasi
h. Person In Charge (IPC)
4. Tim Mutu Klinik melaporkan hasil temuan insiden KTD, KTC, KPC,
atau KNC yang terjadi kepada Penanggung Jawab Klink
5. Penanggung Jawab Klinik melakukan koordinasi dengan tim mutu
dan pihak terkait membahas tentang insiden KTD, KTC, KPC, atau
KNC yang terjadi
6. Penanggung Jawab klinik, tim mutu dan pihak terkait membuat
rencana penanganan dan tindak lanjut insiden KTD, KTC, KPC, atau
KNC yang terjadi
7. Penanggung Jawab Klinik, tim mutu, dan pihak terkait melaksanakan
penanganan KTD, KTC, KPC, atau KNC sesuai dengan rencana
8. Tim Mutu Klinik mengevaluasi penanganan terhadap insiden KTD,
KTC, KPC atau KNC yang telah dilakukan
9. Tim Mutu Klinik mencatat hasil evaluasi penanganan KTD, KTC, KPC
atau KNC yang telah dilakukan
10. Tim Mutu Klinik melaporkan hasil evaluasi penanganan KTD, KTC,
KPC atau KNC yang telah dilakukan
DIAGRAM
Tim Mutu Menerima Melakukan identifikasi Menganalisa penyebab
ALUR Laporan adanya KTD, terhadap KTD, KTC, dari KTD, KTC, KPC
KTC, KPC atau KNC. KPC, atau KNC. atau KNC.

Penanggung Jawab Melaporkan hasil temuan Mencatat hasil identifikasi


Klinik menerima KTD, KTC, KPC atau KNC dan Analisa penyebab dari
laporan kepada penanggung Jawab KTD, KTC, KPC atau
klinik. KNC.

Penanggung Jawab
Penanggung Jawab Klinik Implementasi rencana
Klinik melakukan
tim mutu dan unit terkait tidak lanjut penanganan
koordinasi dengan Tim
merencanakan tindak lanjut insiden KTD, KTC, KPC
Mutu dan Unit terkait
insiden. atau KNC

Tim Mutu
melaporkan hasil Tim Mutu mengevaluasi
Tim Mutu mencatat hasil
evaluasi kepada penanganan KTD, KNC
Penanggung Jawab evaluasi
atau KPC.
Klinik

UNIT TERKAIT Semua Unit

Anda mungkin juga menyukai