Anda di halaman 1dari 6

“Psikoterapi Islam Dalam Mengatasi Gangguan Stres di saat

Pandemi Covid-19”
Kelompok 3

Ardi Alfino MP 191221153


Inarotun Riswanda N 191221154
Elma Indriana 191221155
Jihan Dewi R 191221156
Covid-19

Covid-19 masih menjadi topik hangat di Indonesia, seiring meningkatnya jumlah pengidap covid-19
menumbuhkan kecemasan masyarakat, hal ini juga menimbulkan tekanan dan ketakutan dalam diri
masyarakat yang memicu adanya gangguan stress.
Menurut (Mujib,2020) psikoterapi islam, merupakan proes pengobatan dan penyembuhan suatu
penyakit, baik mental, spiritual, moral, maupun fisik dengan mengacu pada apa yang di tunjukkan dalam Al-
Qur’an dan hal yang diterangkan Nabi Muhammad SAW melaui sunah beliau.
Metode Penelitian
• Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif,
menganalisis mengenai peran psikoterapi islam dalam mengatasi dan
menghadapi gangguan stress di saat pendemi corona virus disaisis 19.
Metode ini ialah berupaya menguasi bermacam konsep yang ditemui
dalam proses penelitian.
Metode Psikoterapi Islam yang dapat digunakan untuk
mencapai kesehatan mental dalam menghadapi gangguan
stress di masa pandemi

1. Imaniah secara harfiah berarti rasa nyaman. Orang yang beriman jianya merasa
tenang dan sikapnya penuh keyakinan dalam menghadapi semua problem hidup.
2. Islamiah secara etimologi bermakna penyerahan, ketundukan dan keselamatan.
3. Ihsaniah secara Bahasa berarti baik, mengetahui hal-hal baik, melakukan prosedur
yang baik dan melakukannya dengan niat yang baik, hal ini memicu terbentuknya
kepribadian muhsin.
Hal lain yang dapat dilakukan untuk mengatasi stress dimasa pandemic
adalah menjalankan atau melaksanakan ibadah, antara lain :

Psikoterapi dengan shalat


Shalat merupakan penawar rasa gundah ketika menghadapi suatu permasalahan, oleh
krena itu shalat menjadi sarana relaksasi.
Psikoterapi dengan Zikir dan membaca Al-Qur’an
Keutamaan perbanyak zikir di tengah wabah viru corona yaitu dapat merelaksasi
pikiran agar terhinar dari tekanan internal maupun eksternal. Dengan kita membaca Al-
Quran juga bias mengurangi membaca kabar tentang covid yng menyebabkan kecemasan.
Psikoterapi Islam dengan puasa
Ibadah puasa memiliki banyak manfaat bagi kesehatan manusia secara fisik, psikologis dan social.
Psikoterapi islam dengan sholat di waktu malam
Shalat membina seseorang untuk melatih konsentrasi yang integral dan komprehensif, shalat bias
melindungi kesehatan potensi-potensi psikis manusia, shalat memiliki doa yang bias melepaskan
manusia dari penyakit batin.
Psikoterapi islam dengan doa
Berdoa dapat menimbulkan ketentraman, ketentraman yang di timbulkan oleh doa itu
merupakan pertolongan yang besar pada pengobatan.

Anda mungkin juga menyukai