Anda di halaman 1dari 17

PERBEDAAN

GANGGUAN PSIKOTIK

DAN
NON PSIKOTIK
Hello!
• Farah Amalia
• Reinike Larasati Fajrin
• Abiyyu Dzaky Rizq
• Rachmat Aryadi
Bimanjaya
• Anggita Pramesti

2
GANGGUAN
PSIKOTIK
Farah
Definisi Psikotik

➜ Menurut Maramis, Gangguan Psikotik adalah


gangguan jiwa yang ditandai dengan ketidak mampuan
individu menilai kenyataan yang terjadi atau
kehilangan rasa kenyataan (sense ofreality) , misalnya
terdapat halusinasi, waham atau perilaku kacau atau
aneh.

4
Gangguan Psikotik
Reinike

5
Gejala Psikotik

6
Gejala Psikotik

7
Perbedaan

8
Biman
Contoh Gangguan Psikotik

9
Biman
Contoh Gangguan Psikotik

10
GANGGUAN NON
PSIKOTIK
Farah
Definisi Gangguan Non Psikotik

➜ Menurut Atkinson, Gangguan non psikotik (Neurotik)


adalah suatu gangguan mental ketika individu tidak
mampu menghadapi kenyataan dan konflik dan
mengalami gejala yang dirasakan mengganggunya.

➜ Menurut Cattel, Neurotik adalah pola tingkah laku


yang ditunjukkan seseorang yang merasa dirinya
mengalami kesulitan emosional

12
Abiyyu
Gejala Non Psikotik/ Neurotik

➜ Tilikan dan daya nilai realitas tidak terganggu


➜ Anxiety  takut, gelisah, rasa tidak aman, khawatir,
tidak mampu
➜ Depressive Fluctuation  mudah tertekan, susah,
suasana hati muram, mudah kecewa
➜ Emosional Sensitivity  sangat perasa, tidak mampu
menyesuaikan secara baik emosi dan sosial,
labil,mudah tersinggung, mekanisme pertahanan diri
➜ Keluhan-keluhan somatik  dada berdebar, nyeri
kepala

13
Abiyyu
AND TABLES TO COMPARE DATA

14
Anggita
Contoh Gangguan Jiwa Non psikotik/neurotik

Gangguan Gangguan Gangguan


ansietas fobik ansietas obsesif
➜ Agorafobia lainnya kompulsif
➜ Fobia sosial ➜ Gangguan
➜ Fobia khas panik
➜ Gangguan
ansietas
menyeluruh
➜ Gangguan
campuran
ansietas dan
depresif
15
Anggita
Contoh Gangguan Jiwa Non psikotik/neurotik

Gangguan Gangguan Gangguan


penyesuaian disosiatif somatoform
➜ Gangguan (konversi) ➜ Gangguan
stress pasca ➜ Amnesia somatises
trauma disosiatif ➜ Gangguan
➜ Reaksi ➜ Gangguan hipokondri
depresif trans dan ➜ Gangguan
singkat kesurupan nyeri
somatofom
menetap

16
Terimakasih

17

Anda mungkin juga menyukai