Anda di halaman 1dari 13

ASUHAN KEPERAWATAN

IBU HAMIL TRIMESTER I – III

Disusun oleh:
Vivi Ramadhani, S.Kep
2141312121

PRAKTEK PROFESI NERS


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSTAS ANDALAS
2022
Identitas klien Pengkajian
Hari / tanggal :
Selasa, 21 Juni 2022
Identitas Pasien : Ny. S
Keluhan Utama :
Ny. S Mengeluh nyeri
pinggang dan bagian
selangkangan, nyeri terasa
saat Ny. S Melakukan
aktivitas yang berlebih,
skala nyeri yang dirasakan
skala 3. Ny. S juga
mengatakan sering merasa
mual, dan sering berkemih
terutama saat malam hari.
Riwayat Haid
HPHT : 9 Oktober 2021
Siklus : 28 hari (teratur)
Lama : 5-7 hari
Banyaknya: ganti pembalut ± 3-4 x /
hari pada hari 1 dan 2
Sifat Darah: merah pekat
Menarche: 14 thn
HPL : 16 Agustus 2022
UK (usia Kehamilan) : 36 minggu
Riwayat Kehamilan Riwayat Kehamilan Sekarang:
(G=1 P=0 A=0 H=0)
Gangguan yang dialami:
Nyeri pinggang dan bagian selangkangan saat melakukan
aktivitas, sehingga ny. terhambat dalam melakukan aktivitas
sehari hari. Sering terbangun pada malam hari untuk berkemih
Tempat memeriksakan dan berapa kali : pemeriksaan di
bidan, trimester I 2 x, trimester II 2x, trimester III 1x
Pergerakan anak: anak aktif bergerak
Nafsu makan selama hamil: nafsu makan baik, sesekali
merasa mual
Pemenuhan BAB dan BAK:
• BAB:
1) Frekuensi : 1x/hari
2) Warna : kecoklatan, konsistensi semi padat
Riwayat Keluarga (yg berhubungan dengan 3) Keluhan : tidak ada keluhan
kehamilan) • BAK
a.Penyakit dari keluarga yang menular / 1) Frekuensi : tidak terhitung
menurun : Keluarga tidak ada yang memiliki
2) Warna : kuning jernih
penyakit menular / menurun, seperti jantung, down
3) Keluhan : sering BAK malam hari
syndrome, dll.
b.Anak kembar: Tidak ada riwayat keluarga yang
memiliki anak kembar.
Data Objektif
○ Keadaan umum : Baik
○ BB saat ini: 52 kg
○ BB sebelum hamil 42 kg (pertambahan
BB selama hamil 10 kg)
○ TB : 155 cm
○ LILA : 31 cm
○ TTV :
○ TD : 112/91 mmHg
○ N : 104 x/mnt
○ R : 18 x/mnt
○ S : 36.7 ˚C
Pemeriksaan Fisik Obstetri
Muka : Tidak, tidak terdapat chloasma gravidarum
Mata :
• konjungtiva : anemis (tidak pucat)
• sclera : An ikterik
Dada :
• Inspeksi : terdapat pembesaran mamae, papilla menonjol, areola : tidak dikaji
• Palpasi : nyeri tekan tidak ada, kolostrum sudah keluar
Abdomen :
• Bentuk pembesaran : Pembesaran sesuai dengan usia kehamilan
• Strie gravidarum : Terdapat strie gravidarum
• Hiperpigmentasi, linea nigra : Tidak terdapat hiper pigmentasi, tidak DJJ : 146 x/mnt
terdapat linea nigra Frekuensi : kuat
Leopold Pemeriksaan penunjang:
• Leopold I : TFU : 33cm, teraba bulat dan lunak Pemeriksaan darah
• Leopold II : teraba keras (PUKA), teraba bagian ekstermitas HB :11,3 g/dL
dibagian kiri HbsAg : Non Reaktif
• Leopold III : bagian bawah teraba keras dan melenting, belum HIV : Non Reaktif
• masuk PAP
• Leopold IV : -
ANALISA DATA
NO DATA ETIOLOGI PROBLEM

1 DS: Gangguan adaptasi Gangguan rasa


kehamilan nyaman
 Ny. S mengatakan sulit tidur dan sering terbangun pada malam
hari karena ingin BAK
 Ny. S mengatakan sering merasa mual
 Ny. S Mengeluh nyeri pinggang dan bagian selangkangan,
nyeri terasa saat Ny. S Melakukan aktivitas yang berlebih,
skala nyeri yang dirasakan skala 3.
DO:
 Pola eliminasi berubah (sering BAK pada mala hari, dan
frekuensi BAK meningkat)
 Postur tubuh berubah, dimana ny. S mengalami kenaikan
BB = 10 kg
ANALISA DATA
NO DATA ETIOLOGI PROBLEM
2 DS: Menyatakan Rasa Kesiapan
• Ny. S mengatakan percaya bahwa ia mampu Percaya Diri Persalinan
dan bisa melahirkan secara normal Menjalani
DO: Persalinan
• G1 P0 A0 HO
• Ny. S tampak bahagia dan bersemangat
saat membicarakan kehsmilannya

DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Gangguan rasa nyaman b.d Gangguan adaptasi kehamilan
2. Kesiapan persalinan b.d Menyatakan Rasa Percaya Diri Menjalani Persalinan
INTERVENSI KEPERAWATAN
NO DIAGNOSA SLKI SIKI
1 Gangguan rasa Setelah dilakukan intervensi Terapi Relaksasi (I. 09326)
nyaman b.d keperawatan, diharapkan Observasi
Gangguan status kenyamanan 1. Identifikasi penurunan tingkat energi, ketidakmampuan
adaptasi meningkat, ditandai dengan: berkonsentrasi, atau gejala lain yang mengganggu
kehamilan 1. Keluhan tidak nyaman kemampuan kognitif
menurun 2. Identifikasi teknik relaksai yang pernah efektif digunakan
2. Gelisah menurun 3. Periksa ketegangan otot, frekuensi nadi, tekanan darah, dan
3. Keluhan sulit tidur suhu sebelum dan sesudah latihan
menurun Terapeutik
4. Pola eliminasi membaik 4. Gunakan nada suara lembut dengan irama lambat dan
5. Postur tubuh membaik berirama
6. Pola hidup membaik 5. Gunakan relaksasi sebagai strategi penunjang
7. Pola tidur membaik Edukasi
6. Jelaskan tujuan manfaat, batasan, dan jenis relaksasi yang
tersedia (mis. musik, meditasi, napas dalam, relaksasi)
7. Anjurkan rileks dan merasakan sensai relaksasi 
8. Anjurkan sering mengulangi atau melatih teknik yang dipilih
9. Demonstrasikan dan latih teknik relaksasi (mis. napas dalam,
peregangan,)
INTERVENSI KEPERAWATAN
NO DIAGNOSA SLKI SIKI
2 Kesiapan Setelah dilakukan Edukasi Persalinan (I. 12437)
persalinan b.d intervensi keperawatan, Observasi
Menyatakan diharapkan status 1. Identifikasi tingkat pengetahuan
Rasa Percaya antepartum membaik, 2. Identifikasi pemahaman Ibu tentang persalinan
Diri Menjalani ditandai dengan: Edukasi
Persalinan 1. Koping dengan 3. Jelaskan metode persalinan yang ibu inginkan
ketidak nyamanan 4. Jelaskan persiapan dan tempat persalinan
kehamilan meningkat 5. Anjurkan ibu mengikuti kelas ibu hamil pada usia
2. Nausea menurun kehamilan lebih dari 36 minggu
3. Nyeri menurun 6. Anjurkan ibu menggunakan teknik manajemen nyeri
persalinan tiap kala
7. Anjurkan ibu cukup nutrisi
8. Ajarkan teknik relaksasi untuk meredakan
kecemasan dan ketidaknyamanan pecan
9. Ajarkan ibu cara mengenali tanda-tanda persalinan
10. Ajarkan ibu mengenali tanda bahaya persalinan
IMPLEMENTASI DAN EVALUASI
NO HARI/ IMPLEMENTASI EVALUASI
DX TANGGAL
1 Selasa, 1. Mengkaji dengan teknik S:
21 Juni 2022 terapeutik • Ny. S mengatakan nyeri rasa nyeri berkurang
2. Mengkaji keadaan umum
dan keluhan saat ini
dan lebih tenang setelah melakukan relaksasi
3. Mengkaji penyebab ketidak nafas dalam
nyamanan/nyeri • Ny. S mengatakan mampu mengulangi teknik
4. Mengkaji nyeri (PQRST) relaksasi nafas dalam saat nyeri kembali
5. Mengidentifikasi teknik terasa
relaksasi yang pernah O:
digunakan
6. Menjelaskan jenis dan
• Ny. Kooperatif selama diberikan asuhan
tujuan teknik relaksasi keperawatan
(relaksasi nafas dalam, • Ny. S mampu mengikuti arahan dan teknik
terapi music, murotal) relakasai nafas dalam dengan baik dan benar
7. Mendemonstrasikan teknik A: Masalah kepeawatan Gangguan rasa nyaman
relaksasi nafas dalam Sudah teratasi
8. Mengobservasi TTV
P: Intervensi keperawatan dihentikan. Anjurkan
ibu melakukan teknik relaksasi nafas dalam saat
nyeri terasa.
IMPLEMENTASI DAN EVALUASI
NO HARI/ IMPLEMENTASI EVALUASI
DX TANGGAL
2 Selasa, 1. Mengkaji dengan teknik S:
21 Juni 2022 terapeutik • Ny. S mengatakan paham dengan informasi yang
2. Mengkaji keadaan umum telah diberikan
dan keluhan saat ini O:
3. Mengidentifikasi • Ny. S mampu mengulang kembali informasu
pemahaman mengenai mengenai tanda persalinan, tanda bahaya persalinan
persalinan dan teknik relaksasi nafas dalam
4. Menjelaskan ke ibu tanda- A:
tanda persalinan • Masalah keperawatan Kesiapan persalinan sudah
5. Menjelaskan ke ibu tanda teratasi
bahaya persalinan P:
6. Menganjurkan ibu • Intervensi keperawatan dihentikan, memberikan
menggunakan tekhnik anjuran memberikan ASI eksklusif pasca melahirkan
manajemen nyeri
(relaksasi) untuk
mengurangi nyeri.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai