Anda di halaman 1dari 12

MANAJEMEN BENCANA DALAM BIDANG KESEHATAN

&
DASIPENA DALAM BENCANA
Disusun Oleh :
IRDAWATI
ISWATOEN HUSNA
JASWANI H
LOLA RAHMANI
MAWADDAH
MEURAH INTAN
MIA AUDEVI
MIRA MARLISA
MURNI
NASLINDA

 STIKES MEDICA NURUL ISLAM


SARJANA KEBIDANAN
TAHUN 2022
 
LATAR BELAKANG
Indonesia menjadi negara yang paling rawan terhadap
bencana di dunia  berdasar data yang dikeluarkan oleh
badan perserikatan bangsa-bangsa untuk strategi
internasional pengurangan risiko bencana (un-isdr).
Tingginya  posisi indonesia ini dihitung dari jumlah
manusia yang terancam risiko kehilangan nyawa bila
bencana alam terjadi. Indonesia menduduki peringkat
tertinggi untuk ancaman bahaya tsunami, tanah longsor,
gunung berapi. Dan menduduki peringkat tiga untuk
ancaman gempa serta enam untuk banjir
RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan latar belakang tersebut dapat di peroleh berbagai
macam pembahasan atau masalah yang akan di bahas dalam
penulisan makalah ini. Adapun berbagai macam pembahasan
dalam makalah ini dapat di temukan berbagai titik permasalahan
yang membentuk suatu pertanyaan sebagai berikut :
 Apa yang di maksud dengan bencana dan apa saja jenis
bencana?
 Apa saja tahapan terjadinya bencana?
 Apa yang di maksud dengan manajemen bencana?
 Apa saja kegiatan dan tahapan manajemen bencana?
  Apa saja prinsip-prinsip penanggulangan bencana?
 Tindakan apa saja yang dapat di lakukan pada
pertolongan pertama pada korban bencana?
 Apa Yang dimaksud dengan DESIPENA ?
 Siapa saja anggota DESIPENA ?
 Apa aja materi DESIPENA?
 Apa saja urraian tugas DESIPENA ?
 Bagaimana mekanisme dan tatalaksna penggerakan?
 Bagaimana peran perawat dalam pogram DESIPENA ?
PEMBAHASAN

DEFINISI DAN  JENIS BENCANA


Bencana alam adalah bencana yang diakibatkan
oleh peristiwa atau serangkaian peristiwa yang
disebabkan oleh alam antara lain berupa gempa
 bumi, tsunami, gunung meletus, banjir, kekeringan,
angin topan, dan tanah longsor. Bencana non alam
adalah bencana yang diakibatkan oleh peristiwa
atau rangkaian peristiwa nonalam yang antara lain
berupa gagal teknologi, gagal modernisasi,
epidemi. Dan wabah penyakit
Bencana sosial adalah  bencana yang diakibatkan
oleh peristiwa atauserangkaian peristiwa yang
diakibatkan oleh manusia yang meliputi konflik
sosial antar kelompok atau antar komunitas
masyarakat, dan teror.
TAHAPAN BENCANA

1. Tahap pra-disaster
2. Tahap serangan atau terjadinya
bencana (impact phase)
3. Tahap emergensi
4. Tahap rekonstruksi
DEFINISI MANAJEMEN BENCANA

Penanggulangan bencana atau yang sering


didengar dengan manajemen  bencana
(disaster management) adalah serangkaian
upaya yang meliputi  penetapan kebijakan
pembangunan yang berisiko timbulnya
bencana, kegiatan  pencegahan bencana,
tanggap darurat, dan rehabilitasi.
TAHAPAN DAN KEGIATAN DALAM  MANAJEMEN BENCANA

1. Pencegahan (prevention)
2. Mitigasi Bencana (Mitigation)
3. Kesiapsiagaan (Preparedness)
4. Peringatan Dini (Early Warning
5. Tanggap Darurat (response)
6. Bantuan Darurat (relief)
7. Pemulihan (recovery)
8. Rehabilitasi (rehabilitation)
9. Rekonstruksi (reconstruction)
PRINSIP-PRINSIP PENANGGULANGAN BENCANA

 Cepat dan tepat


 Prioritas
 Koordinasi dan keterpaduan
 Berdaya guna dan berhasil guna
 Transparansi dan akuntabilitas
 Kemitraan.
 Pemberdayaan
 Nondiskriminatif
 Nonproletisi.
ASAS-ASAS  DALAM  PENANGGULANGAN  BENCANA
 Kemanusiaan
 Keadilan
 Kesamaan kedudukan dalam hukum dan
pemerintahan
 Keseimbangan, keselarasan, dan keserasian
 Ketertiban dan kepastian hukum
 Kebersamaan.
 Kelestarian lingkungan hidup
 Ilmu pengetahuan dan teknologi
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KORBAN BENCANA

Peran penting bidang kesehatan juga sangat


dibutuhkan dalam  penanggulangan dampak
bencana, terutama dalam penanganan korban
trauma  baik fisik maupun psikis. Keberadaan
tenaga kesehatan tentunya akan sangat membantu
untuk memberi pertolongan pertama sebelum
proses perujukan ke rumah sakit yang memadai

Anda mungkin juga menyukai