Anda di halaman 1dari 28

FETOSKOPI

FETOSKOPI
• Fetoskopi adalah prosedur endoskopi selama kehamilan untuk
memungkinkan akses bedah ke janin , rongga ketuban, tali pusat, dan
plasenta (sisi janin).
• Sayatan kecil (3–4 mm) dibuat di perut , dan endoskopi dimasukkan
melalui dinding perut dan rahim ke dalam rongga ketuban.
• Fetoskopi memungkinkan intervensi medis seperti niopsi (sampel jaringan)
atau laser oklusi pembuluh darah abnormal (seperti chorioangioma) atau
pengobatan spina bifida.
• Fetoskopi biasanya dilakukan pada trimester kedua atau ketiga kehamilan.
• Prosedur ini dapat menempatkan janin pada peningkatan risiko hasil yang
merugikan, termasuk kehilangan janin atau kelahiran prematur, sehingga
risiko dan manfaatnya harus dipertimbangkan dengan cermat untuk
melindungi kesehatan ibu dan janin.
FETOSKOPI
FETOSKOPI
HERNIA DIAFRAGMATIKA

KONGENITAL
FETAL Hipoplasia dan
TERAPI Hipertensi Pulmonal
LOWER URINARY TRACT
OBSTRUCTION
TWIN TO TWIN TRANSFUSION
SYNDROME
Amnioreduksi

Fetoskopi Koagulasi Laser


TWIN REVERSED ARTERIAL
PERFUSSION (TRAP)
Acardiac twin adalah suatu bentuk malformasi kongenital langka pada kembar
monochorion, akibat anastomosis ekstensif pada pembuluh darah plasenta,
menyebabkan terjadinya twin reversed-arterial-perfusion (TRAP) syndrome pada
kembar “resipien” yang mengakibatkan hipoksia pada kutub kepala fetus dan
selanjutnya terjadi abnormalitas pada badan bagian atas.
Keadaan ini fatal bagi kembar resipien dan menyebabkan tingginya mortalitas dan
morbiditas bagi kembar donor.
x
x

umbilical cord ligation

laser therapy of the


placental vessels

laser umbilical cord


occlusion
AMNIOTIC BAND
SYNDROME
 
Moran SL, Jensen M, Bravo C 2007 Amnioti$ Band Syndrome o& the (pper Extremity) *iagnosis
and Management Journal o& the Ameri$an A$ademy o& +rthopaedi$ Surgeons, olume 15 /o 7
KESIMPULAN
 
Beberapa kondisi kelainan prenatal pada
janin tidak dapat menunggu untuk dilakukan
terapi setelah kelahiran, sehingga
mendorong untuk dilakukannya suatu fetal
terapi

 
Fetoskopi adalah sebuah teknik visualisasi
terhadap janin secara transabdominal
menggunakan teleskop fiber optik
KESIMPULAN
 
Beberapa kondisi yang telah dikenal dapat
dilakukan fetal terapi dengan fetoskopi
adalah hernia diafragmatika kongenital,
lower urinary tract obstruction, amniotic
band syndrome, twin to twin transfusion
syndrome, twin reversed arterial perfussion.

 
Dengan fetal terapi (fetoskopi) morbiditas
dan mortalitas janin terbukti dapat
diturunkan
AMNIOSENTESIS

• A. PENGERTIAN
• AMNIOSINTESIS ADALAH METODE UNTUK MENDAPATKAN CAIRAN
AMNION DENGAN MEMASUKKAN TROCAR HALUS DAN KANULA YANG
STERIL KE DALAM CAVITAS AMNII MELEWATI DINDING ABDOMEN DAN
DINDING UTERUS.

• SEL-SEL FETUS DILEPASKAN KEDALAM AMNION DAN DAPAT DIKAJI


UNTUK PENENTUAN JENIS KELAMIN DAN KESEHATAN FETUS.

• LETAK PLASENTA HARUS DIPASTIKAN SEBELUM AMNIOSENTESIS.


B. PELAKSANAAN
• AMNIOSINTESIS DAPAT DILAKUKAN BILA CAIRAN AMNION
SUDAH CUKUP BANYAK DAN KETIKA UTERUS MENJADI ORGAN
ABDOMEN. PADA AWAL TRIMESTER (14-16 MINGGU), DILAKUKAN
UNTUK MENDETEKSI KELAINAN GENETIK DAN METABOLIK
MELALUI PEMERIKSAAN SITOGENETIK.
C. KOMPLIKASI
• KOMPLIKASI KESELURUHAN KURANG DARI 1%, BAIK PADA IBU
MAUPUN PADA JANIN, MELIPUTI HAL-HAL BERIKUT :

• MATERNAL : HEMORAGI, HEMORAGI JANIN-MATERNAL


DENGAN KEMUNGKINAN ISOIMUNISASI RH MATERNAL,
INFEKSI, PERSALINAN, ABRUPSIO PLASENTA, KERUSAKAN
KARENA KURANG HATI-HATI PADA USUS ATAU KANDUNG
KEMIH, EMBOLISME CAIRAN AMNION.

• JANIN : KEMATIAN, HEMORAGI, INFEKSI (AMNIONITIS), CEDERA


LANGSUNG AKIBAT TERTUSUK JARUM, ABORSI ATAU
PERSALINAN PREMATUR, KOBOCORAN CAIRAN AMNION.
D. PERAN BIDAN

• BIDAN PERLU MENGENAL DAN MENGETAHUI CARA


PEMANTAUAN JANIN MELALUI PEMERIKSAAN AMNIOSINTESIS.

• BIDAN PERLU MEMBERI PENJELASAN MENGENAI PEMERIKSAAN


YANG AKAN DILAKUKAN KEPADA KLIEN, SEPERTI INFORMASI
MENGENAI TUJUAN DAN PROSEDUR PELAKSANAAN DARI
PEMERIKSAAN AMNIOSINTESIS, SEHINGGA KLIEN MERASA
TENANG DENGAN ADANYA DUKUNGAN BIDAN.

• SELAIN ITU BIDAN TIDAK HANYA BEKERJA SECARA MANDIRI,


NAMUN BEKERJA DALAM TIM, SEHINGGA BIDAN AKAN
MENEMUI PEMERIKSAAN AMNIOSINTESIS INI DI LAPANGAN.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai