Anda di halaman 1dari 17

MORNING REPORT

Kamis, 9 Juli 2023


Pembimbing :

dr. I Ketut Suryanegara

Sekewael (202284166)
ur Jihan Polpoke (202284167)
g J Pratama (202284168)
ni M Kakisina (202284170)
ssa A Tjandi (202284171)
Elva Rerung (202284172)

Departemen Kedokteran Forensik dan Medikolegal, RSUD dr. Soetomo


Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura
LAPORAN KASUS
1. Forensik Klinik
a) Toksikologi : -
b) Kekerasan Seksual : -
c) Kecelakaan :1

2. Patologi Forensik
a) Pemeriksaan Luar : -
b) Pemeriksaan Dalam: -
Pemeriksaan Luar
RM : RM. 10.10.93.29
Nama : Ny. I
Jenis Kelamin : Perempuan
Umur : 70 Tahun
Warga Negara : Indonesia
Agama : Islam
Kasus : Kecelakaan Lalu Lintas
Kronologi : Orang tersebut diduga telah mengalami luka berat/ringan dalam kecelakaan lalu
lintas di: Jalan BRATANG BINANGUN SURABAYA. Pada tanggal 10 Juli 2023. Sehingga
menderita pada: Kaki kiri patah. Korban tiba di Instalasi Gawat Darurat RSUD Dr. Soetomo
Surabaya jam 14.30 Wib
SPVER : /10/VII/2023/LL
Waktu Pemeriksaan : Senin, 10 Juli 2023, Pukul : 15.10 WIB
Forensik Klinik
a. PB/BB : - cm/ -Kg
b. Warna Kulit : Sawo matang
c. Properti : Pasien menggunakan satu buah selimut berwarna dasar
biru mudah, berbahan katun, bermotif garis-garis vertikal, berwarna abu
tanpa merk berukuran dua ratus sentimeter kali seratus lima puluh
sentintimeter. Satu buah underpad berwarna hijau berbahan mudah
menyerap bermotif kotak-kotak, tanpa merk, berukuran enam puluh
sentimeter kali empat puluh lima sentimeter. Satu buah jaket berwarna hijau,
tanpa motif, tanpa ukuran, tanpa merk. Satu buah kemeja berwarna dasar
abu-abu dengan garis mendatar berwarna putih, berbahan katun, tanpa
ukuran, tanpa merk. Satu buah celana dalam berwarna hijau, tanpa ukurran,
tanpa merk.
Surat
Permintaan
Visum et Repertum
1. Kepala
a. Bentuk: Lonjong, simetris
b. Rambut: Keriting berwarna hitam dengan panjang rata-rata sentimeter.
c. Dahi: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.
d. Mata:
• Kanan: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
• Kiri: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
e. Hidung: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
f. Pipi
• Kanan: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
• Kiri: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
g. Telinga:
• Kanan: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan
• Kiri: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.
h. Bibir: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.
i. Dagu: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.
2. Leher: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.

3. Dada: : Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.

4. Perut: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.

5. Punggung: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.

6. Pinggang: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.

7. Panggul: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.


8. Anggota gerak atas:
• Kanan: Terpasang gelang identitas pasien berwarna merah
mudah, pada punggung tangan terpasang akses pembuluh
darah.
• Kiri: Tidak ditemukan kelainan dan tanda-tanda kekerasan.
9. Anggota gerak bawah:
• Kanan: Pada tungkai bawa sisi depan tiga sentimeter dibawa lutut ditemukan luka lecet
berbentuk tidak berturan, berwarna kemerahan berukuran dua sentimeter kali satu setengah
sentimeter.
• Kiri: Pada lutut ditemukan luka memar majemuk dengan ukuran terkecil dua sentimeter kali
satu sentimeter dan ukuran terbesar lima sentimeter kali empat sentimeter pada area seluas
sebelas sentimeter kali tujuh sentimeter disertai pembengkakan.
Pemeriksaan Penunjang
Foto polos
1. Foto polos leher / cervikal : tidak ditemukan adanya kelainan.
2. Foto polos dada / thorax : tidak ditemukan adanya kelainan.
Pemeriksaan Penunjang
Foto polos
3. Foto polos panggul / pelvis : tidak ditemukan adanya kelainan.
4. Foto polos tungkai atas kiri/ femur sinistra : ditemukan patah tulang tertutup
Pemeriksaan Penunjang
CT-Scan
1. Kepala : ditemukan adanya perdarahan.
Tindakan/Terapi

1. Perawatan luka/debridement
2. Pemberian obat antinyeri.
3. Pemberian obat antibiotik
Kesimpulan
1. Seorang wanita berusia tujuh puluh hingga delapan puluh tahun, warna kulit sawo matang, kesan gizi
berlebih.
2. Pada pemeriksaan ditemukan:
a. Luka lecet pada tungkai kanan
b. Luka memar pada tungkai kiri
c. Pada pemeriksaan foto polos tungkai atas kiri terdapat patah tulang tertutup.
d. Pada pemeriksaan CT-Scan kepala ditemukan perdarahan
Kelainan pada 2a, 2b, 2c dan 2d diakibatkan oleh kekerasan tumpul
3. Luka tersebut di atas mengakibatkan penyakit/halangan dalam menjalankan pekerjaan
jabatan/pencaharian untuk sementara waktu.
Demikianlah Visum et Repertum ini dibuat dengan pengetahuan sebaik-baiknya mengingat sumpah pada
waktu menerima jabatan.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai