Anda di halaman 1dari 13

Perkembangan

Masyarakat menurut
Marx
“bukan kesadaran manusia yang
menentukan keadaan mereka,
tetapi sebaliknya keadaan sosial
merekalah yang menentukan
kesadaran mereka”
--------Karl Marx--------
Menurut Marx, yang menentukan
perkembangan masyarakat adalah
keadaan masyarakat/keadaan
sosialnya. Lalu apa yang dimaksud
dengan keadaan masyarakat atau
keadaan sosial itu? Apa yang
dimaksud dengan kesadaran?
Keadaan sosial/keadaan
masyarakat yang dimaksud
adalah cara produksi
masyarakat itu/pekerjaan
dominan yang ada di dalam
masyarakat itu.
Kesadaran yang dimaksud adalah
hidup rohani masyarakat,
agamanya, moralitasnya, nilai-nilai
budayanya, pandangan politiknya
(ideologi)
Marx mengatakan,
“penggilingan dengan tangan
menghasilkan masyarakat
feodal, penggilingan dengan
uap menghasilkan masyarakat
kapitalis industrial”
Apa maksudnya?
Itu artinya, seluruh aspek lain dalam kehidupan
masyarakat (nilai, politik, agama, pendidikan,
keluarga) ditentukan/dibentuk oleh cara
produksi/cara bekerja/model ekonomi/cara
pemenuhan kebutuhan yang dianut oleh
masyarakat tersebut. Ini yang disebut sebagai
materialisme historis.
Bagi Marx, perubahan
masyarakat (sejarah
masyarakat) tidak terjadi karena
perubahan kesadaran,
melainkan oleh perubahan
dalam cara produksi
Hunter-gatherer society
Agricultural society
Industrial Society
Bacalah artikel berikut, dan temukan perbedaan
antara pendidikan anak pemburu pengumpul
dan pendidikan modern yang kita jalani
sekarang dalam bentuk PPt..

Anda mungkin juga menyukai