Anda di halaman 1dari 15

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

DENGAN LANSIA PADA Ny. S DENGAN DIAGNOSA


MEDIK RHEMATOID ARTRITISDI DUSUN BIRING ROMANG – DESA PANAIKANG

DI SUSUN OLEH :

Mimi Sri Anggriani, S.Kep


16.04.048

CI LAHAN CI INSTITUSI

( ) ( )

YAYASAN PERAWAT SULAWESI SELATAN


STIKES PANAKKUKANG MAKASSAR
PROGRAM PROFESI NERS
2016/2017
PENGKAJIAN INDIVIDU (LANSIA)

A. IDENTITAS :

1. Nama : Ny S

2. Jenis Kelamin : Perempuan

3. Usia : 65 Tahun

4. Agama : Islam

5. Status Perkawinan : Janda

6. Pendidikan Terakhir : SD

7. Pekerjaan : Tidak Bekerja

8. Alamat Rumah / Keluarga : Dusun Biring Romang - Desa Panaikang –

Kecamatan Pattalasang

B. KELUHAN UTAMA

Klien mengatakan nyeri di area pinggang dan menjalar ke kaki

C. PEMERIKSAAN FISIK :

1. TTV :

 Keadaan Umum : Klien tampak rapi dan bersih

 Kesadaran : Compos Mentis

 Suhu : 36.7 c

 Nadi : 88x/menit

 TD :110/90 mmHg

 P : 22 x / menit
 TB : 150 cm

 BB : 68 Kg

 Pengkajian nyeri

P : ketika beraktivitas

Q: Nyeri dirasakan nyut-nyutan

R : nyeri pada pinggang menjalar ke kaki

S: Nyeri dirasa dengan skala sedang

T: Nyeri di rasa Hilang timbul

2. Kebersihan Perorangan

 Rambut : Rambut beruban, rapi dan bersih

 Mata : Mata tampak bersih

 Hidung : Hidung tampak bersih

 Mulut : Mulut tampak Bersih

 Telinga : Telinga tampak bersih

 Leher : Leher tampak bersih

 Dada : Dada tampak bersih

 Kebersihan lingkungan : Kamar klien tampak tidak rapi

D. PENGKAJIAN FUNGSI TUBUH

1. Fungsi Biologis :

 Pola makan :

Klien makan 2x sehari, klien menghabiskan porsi makan orang dewasa

 Pola Minum :
Klien menghabiskan lebih dari 3 gelas

 Pola Tidur :

Pada siang hari Klien tidak tidur siang ,pada malam hari klien suka terbangun

di pertengahan malam dan tidak tidur Sampai pagi

 Pola Eliminas (BAB / BAK) :

Klien BAB 1x dalam sehari, klien mengatakan tidak ada masalah dalam BAB

terlalu , klien BAK lebih dari 3x sehari.

 ADL :

Aktivitas klien sehari-hari adalah di rumah memasak dan membersihkan

rumah,kadang-kadang klien membantu pekerjaan anaknya dei sawah.

 Reakreasi :

Klien mengatakan jarang melakukan rekreasi

 Tingkat Kemandirian :

- Bathing : Mandiri

- Dressing : Mandiri

- Toileting : Mandiri

- Transfering : Mandiri

- Continence : Mandiri

- Feeding : Mandiri

Kesimpulan : termasuk Indeks Katz A (klien sepenuhnya mandiri)

2. Fungsi Psikososial :

 Skala Depresi (Yesavage) :


Dari hasil pengkajian skala depresi dengan menggunakan SKALA

YESAVEGE didapatkan skor 4 yang berarti klien tidak depresi

 Fungsi Intelektual (Isaac Walkey) :

Dari hasil pengkajian fungsi kesalahan intelektual menggunakan ISAAC

WALKEY dapat disimpulkan bahwa fungsi intelektual klien utuh.

3. Fungsi Sosial :

 Dukungan keluarga :

Klien mengatakan keluarga selalu mendukung dalam hal apapun.

 Hubungan dengan keluarga : Baik

 Hubungan dengan orang lain : Hubungan dengan orang lain baik- baik

saja

4. Fungsi Spiritual / Kultural :

 Pelaksanaan ibadah : Klien mengatakan selalu beribadah / sholat 5

waktu di rumah

 Keyakinan tentang kesehatan : Klien meyakini bahwa dirinya sehat.

5. Fungsi Fisik :

 Fungsi pendengaran :

Klien mengatakan tidak ada masalah dalam pendengarannya , klien nyambung

serta menjawab pertanyaan saat di lakukan pengkajian.

 Fungsi penglihatan :

Klien mengatakan tidak ada masalah dalam Penglihatannya.

 Fungsi Digestif dan Nutrisi :

- Status gizi: baik, nafsu makan baik, dan pola makan teratur
- Keadaan gigi: Kotor dan hitam , gigi sisa sedikit

- Distensi abdomen: Tidak ada

- Konstipasi: Tidak

- Diare : Tidak ada

- Keluhan mual/muntah: tidak ada mual/muntah

- Kemampuan mengunyah: Tidak mampu mengunyah makanan keras

 Fungsi urinaria :

klien mengatakan tidak ada masalah saat BAK ,BAK Lebih dari 3x sehari

 Fungsi Kardiovaskular :

Tidak ada masalah pada kardiovaskuler

 Fungsi Respirasi :

klien mengatakan tidak ada masalah pada pernapasannya

 Fungsi mobilisasi dan keamanan : tingkat mobilisasi bebas,kekuatan otot

lemah.

 Fungsi Integumen :

- Keadaan kulit secara umum: Keriput

- Keadaan rambut: Warna putih dan tebal

- Kuku: keras, pecah- pecah

- Keluhan/gangguan kulit: Tidak ada

 Istirahat dan tidur :

- Kualitas tidur: Tidak baik


- Lama tidur: lama tidur 3-4 jam
 Termoregulasi : Suhu 36,7 O
C

 Fungsi seksual : Menopause


E. INFORMASI PENUNJANG

1. Diagnosa Medis : Rhematoid Arthritis

2. Hasil Pemeriksaan Laboratorium : -

3. Terapi Medikasi :
F. ANALISA DATA

NO ANALISA DATA DIAGNOSA KEPERAWATAN


1. DS :

- Klien mengatakan nyeri punggung menjalar ke kaki Nyeri kronik (00133)

- Klien mengatakan nyeri di rasa sudah dari 1 tahun yang

lalu dan selalu muncul saat aktivitas tinggi

DO :

- Klien tampak meringis

- Pengkajian nyeri

P : ketika beraktivitas

Q: Nyeri dirasakan nyut-nyutan

R : nyeri pada pinggang menjalar ke kaki

S: Nyeri dirasa dengan skala sedang

T: Nyeri di rasa Hilang timbul


G. INTERVENSI KEPERAWATAN

Nursing Outcomes Classification Nursing Interventions Classification


No NANDA: Nursing Diagnosis 2015-2017
(NOC) (NIC)
1. Domain 12 : 1. Keluarga mampu mengenal 1. Keluarga mampu mengenal
Kenyamanan 1803. Pengetahuan tentang proses 5501 Pendidikan Kesehatan.
penyakit. 5602 Mengajarkan proses penyakit.
Kelas 1 :
Kenyamanan fisik 2. Keluarga mampu memutuskan 2. Keluarga mampu memutuskan
1701. Kepercayaan kesehatan : persepsi 5250 Mendukung pengambilan keputusan
Diagnosa : kemampuan untuk melakukan.
00133 Nyeri Kronis 3. Keluarga mampu merawat
3. Keluarga mampu merawat 6040. Terapi Relaksasi
3016. Kepuasan klien : Manajemen 5900. Pengalihan
Nyeri
3011. Kepuasan klien : Kontrol Gejala
4. Keluarga mampu memodifikasi lingkungan
4. Keluarga mampu memodifikasi 6486 Manajemen lingkungan : keamanan
lingkungan
1901. Lingkungan rumah yang nyaman 5. Keluarga mampu memanfaatkan fasilitas
pelayanan kesehatan
5. Keluarga mampu memanfaatkan 7400 Bimbingan sistem kesehatan
fasilitas pelayanan kesehatan
1806. Pengetahuan sumber kesehatan.
1603. Perilaku mencari pelayanan
kesehatan.
H. IMPLEMENTASI

N
DIAGNOSA IMPLEMENTASI EVALUASI
O
1. Domain 12 : Kenyamanan 1. Keluarga mampu mengenal 1. Keluarga mampu mengenal
2.
Kelas 1 : Kenyamanan
Subjektif:
fisik 1. Mengkaji lokasi, karakteristik, kualitas, dan derajat
1. Klien mengatakan nyeri pinggang menjalar
Diagnosa : nyeri serta penyebab nyeri
ke kaki hilang timbul dengan skala nyeri 4
00133 2. Lakukan tehnik nonfarmakologis (relaksasi,
2. Klien memegang daerah pinggang
Nyeri Kronis pada Ny.D distraksi)
Objektif:
1. Klien Nampak memegang derah pinggang
2. Pengkajian Nyeri
P : ketika beraktivitas

Q: Nyeri dirasakan nyut-nyutan

R : nyeri pada pinggang menjalar ke kaki

S: Nyeri dirasa dengan skala sedang

T: Nyeri di rasa Hilang timbul

3. Klien mampu menyebut penyebab nyeri

Analisis:
1. Klien mampu menyebutkan penyebab nyeri

Perencanaan:
 Keluarga mampu memutuskan
2 2. Keluarga memutuskan 3. Keluarga memutuskan

 5250 mendukung pengambilan keputusan Subjektif:


 Menjadi penghubung antara klien dan keluarga  Ny S dan keluarga mengatakan perlu
dengan petugas kesehatan lain (kader) untuk mengontrol Kesehatan Ny S
 Memfasilitasi klien dan keluarga untuk keposyandu setiap bulan
memahami tujuan perawatan  Ny S dan keluarga mengatakan tujuan
 Menginformasikan kepada klien bahwa pengobatan adalah untuk mencegah
sebaiknya mengontrol kesehatan setiap bulan komplikasi
puskesmas dan berobat ke puskesmas  Ny S mengatakan akan rajin ke
posyandu
 Ny S mengatakan akan memeriksakan
ke puskesmas agar mendapatkan
pengobatan sehingga sakit yang
dialaminya cepat sembuh
Objektif:
 Ny S dan keluarga menyebutkan
pentingnya mengotnrol Kesehatan ke
posyandu setiap bulan
Analisis:
1701 kepercayan kesehatan: kontrol yg
dirasakan
Setelah mendukung pengambilan keputusan
selama 20 menit maka:
 170101 persepsi perilaku kesehatan tidak
begitu kompleks ditingkatkan menjadi
sedang
 170102 persepsi bahwa perilaku
kesehatan membutuhkan usaha yang
wajar meningkat menjadi sangat kuat
Perencanaan :
Implementasi dilanjutkan kebagian ke 3
yaitu keluarga mampu merawat
1 Domain I 3. Keluarga mampu merawat 3. Keluarga mampu merawat
Promosi Kesehatan 1460 Relaksasi Nafas Dalam
Kelas 2 Subjektif:
Manajemen Kesehatan  Pendidikan kesehatan tentang stress dan pelatihan
Diagnosa : manajemen stress pada keluarga dengan lansia  Klien mengatakan mengatakan manfaat
00078 dari teknik relaksasi adalah menurunkan
Ketidakefektifan dengan masalah nyeri kronis
pemeliharaan kesehatan rasa nyeri yang dialaminya
 Ny S mengatakan perasaannya menjadi
tenang dan nyaman setelah melakukan
teknik relakasi nafas dalam
 Klien mengatakan akan berusaha
mencobanya setiap hari

Objektif:
 Klien dan keluarga mampu melakukan
teknik relaksasi nafas dalam

Analsisi:
1837 : Pengetahuan
Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama
30 menit maka pengetahuan klien dan keluarga
tentang:
 183720 Strategi untuk menajemen stress
(meningkat dari 1 menjadi 4)
Perencanaan:
 Perlu dilakukan penyegaran setiap 3 bulan
sekali oleh pihak puskesmas
 Melakukan rendam kaki dengan
menggunakan air hangat
4. Keluarga mampu memodifikasi lingkungan 4. Keluarga mampu memodifikasi
lingkungan
Kamis, 3 agustus 2017
 6486 Manajemen lingkungan: Keamanan Subjektif :
 Menganjurkan keluarga untuk menambah  Keluarga mengatakan barang-barang
pencahayaan dalam rumah uatamanya saat yang berhamburan harus di rapikan agar
malam hari klien tidak menyebabkan klien terjatuh
 Menganjurkan keluarga untuk merapikan  Keluarga mengatakan lantai yang licin
barang-barang yang berserakan di lantai dapat menyebakan klien terjatuh.
 Menganjurkan klien untuk menjaga agar
lantai tetap kering dan tidak licin. Objektif :
 Keluarga mulai merapikan barang-
barang yang berhamburan

Analisis :
1910 lingkungan rumah yang aman.
Setelah melakukan Manajemen lingkungan:
Kenyamanan selama 30 menit maka :
 191013 pengatuan perabot untuk
mengurangi resiko meningkat menjadi
cukup adekuat
 191014 pengatuan area klien
meningkat menjadi cukup adekuat.

Perencanaan :
Melakukan implementasi ke-5 yaitu
keluarga mampu memanfaatkan fasilitas
pelayanan kesehatan
5. Keluarga mampu memanfaatkan fasilitas 5. Keluarga mampu memanfaatkan
yankes. fasilitas yankes
Subjektif :
Jum’at, 4 agustus 2017  Klien dan keluarga mengatakan
pengontrolan kesehatan setiap bulan
penting untuk monitor kondisi kesehatan
 7400 Bimbingan Sistem Kesehatan
agar tidak terjadi komplikasi
 Menjelaskan pada klien pentingnya
 Klien dan keluarga mengatakan
menindaklanjuti perawatan kesehatan
puskesmas tempat untuk mengontrol
(mengontrol kesehatan setiap bulan)
kesehatan setiap bulan
 Membantu klien dan keluarga memilih
 Klien dan keluarga mengatakan harus ke
pelayanan kesehatan yang sesuai
puskesmas jika ada keluhan yan
 Meginformasikan kepada klien manfaat
memberat
puskesmas
 Memberikan kartu kontrol kesehatan yang Objektif :
dapat di gunakan klien untuk menontrol  Klien dan keluarga menyebutkan
kesehatan melalui puskesmas manfaat puskesmas.
 Klien dan keluarga menyebutkan
kemana harus pergi jika tekanan darah
meningkat.
 Klien dan keluarga tampak mengangguk
saat diberikan penjelasan.

Analisis :
1806 pengetahuan sumber kesehatan :
Setelah bimbingan sistenm kesehatan
selama 16 menit maka pengetahuan klien
dan keluarga tentang :
 180605 pentingnya menindaklanjuti
perawatan kesehatan meningkat menjadi
banyak
 180605 rencana untuk menindak lanjuti
perawatan meningkat menjadi banyak.

Perencanaan :
 Pertahankan intervensi

Anda mungkin juga menyukai