Anda di halaman 1dari 1

7. Bagaimana persamaan dan perbedaan filsafat, ilmu dan agama?

Persamaan antara filsafat, ilmu dan agama adalah ketiganya sama-sama mencari kebenaran

Filsafat Ilmu Agama


Persamaan Mencari hakikat Melakukan Memberikan jawaban
sesuatu baik tentang penyelidikan untuk atas segala persoalan
alam, manusia membuktikan atau asasi tentang alam,
maupun tentang mencari kebenaran manusia dan Tuhan.
Tuhan melalui metode ilmiah

Perbedaan antara filsafat, ilmu dan agama berdasarkan beberapa aspek yaitu sumber kebenaran,
cara memperoleh kebenaran dan sifat kebenaran.

Filsafat Ilmu Agama


Sumber kebenaran Akal budi atau rasio Akal budi atau rasio Wahyu dari Tuhan
manusia manusia
Cara memperoleh Menggunakan akal Melalui penyelidikan Melalui wahyu atau
kebenaran budi atau rasio yang (riset), pengalaman kitab suci yang berupa
dilakukan secara (empiris), dan firman Tuhan
menyeluruh, percobaan
mendalam, dan (eksperimen)
universal
Sifat kebenaran Kebenaran spekulatif Kebenaran positif Kebenaran absolut
(mutlak)

Anda mungkin juga menyukai