Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN GANGGUAN PEMENUHAN

KEBUTUHAN DASAR KEAMANAN DAN PROTEKSI

A. Pengkajian
1. Biodata
a. Pasien
Nama : Tn. Ngasman
Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur : 55 tahun
Agama : Islam
Suku : Jawa
Pekerjaan : Swasta
Alamat : winong
Diagnosa Medis : Tumor rectum
Nomer Register : 621644
b. Penanggung Jawab
Nama : Ny. E
Umur : 32
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pekerjaan : IRT
Hubungan dengan pasien : Anak
Alamat : winong
2. Keluhan Utama :
Pasien mengeluhkan nyeri dan sering buang air besar
3. Riwayat penyakit sekarang :
Pasien dibawa kerumah sakit pada tanggal 13 oktober 2021. Saat dikaji
pasien mengatakan nyeri dibagian perut kanan. Pasien terpasang
kantong kolostomi dibagian perut sebelah kiri.
4. Data fokus
DS :
- Pasien mengatakan nyeri pada luka bagian operasi
- Pasien mengatakan ingin cepat diganti kantongya saat fesenya
penuh
DO :
- Terdapat luka dibagian perut kanan
- Terdapat katong kolostomi dibagian perut kiri
- Terpasang dc
- Terpasang draine
- TD : 120/80 mmHg
- S : 36℃
- N : 81 x/menit
- RR : 21 x/menit

Terapi :
- Ceftrizoxime 1 gr
- Moxsifloxim 1 vial
- Kalnex 500
- Fartison 1 amp

Pemeriksaan penunjang
Hb : 13,0 g/dl
Leukosit : 9,24 10 /µl3

Trombosit : 327 10 /µl


3

Hematokrit : 38,8 %
Waktu protombin : 12,54 detik
GDS : 106 mg/dl
Ureum : 36 mg/dl
Creatinin : 1,01 ml/s
B. Diagnosa Keperawatan
Resiko Infeksi b.d efek prosedur invasif
C. Perencanaan

No Diagnosa Tujuan dan Intervensi Rasional


Keperawatan Kriteria Hasil
1 Resiko infesi Setelah dilakukan - Monitor - Mengetahui
inetrvensi selama tanda dan kondisi klien
1x8 jam gejala - Agar terhidar
diharapkan : infeksi dari adanya
- Nyeri - Berikan infeksi
berkurang perawatan - Agar
- Kebersihan kulit pada penyembuhan
area badan area edema luka cepat
meningkat - Ajarkan selesai
cara untuk
memeriksa
kondisi luka
operasi

D. Implementasi
No Hari, Diagnosa Implementasi Respon TTD
tanggal, Keperawatan
jam
1 Minggu 17 Resiko infeksi - Memonitor - Pasien tampak
Oktober tanda dan kooperatif
2021 gejala
Pukul infeksi
09.00
Pukul - Memberika - Pasien tampah
09.10 n senang
perawatan
kulit pada
area edema
Pukul - Mengajarka - Pasien dan
09.20 n cara keluarga
untuk tampak paham
memeriksa
kondisi
luka
operasi

E. Evaluasi

No Tanggal, Evaluasi TTD


jam
1 Minggu 17 S : klien mengatakan merasa lebih
Oktober baik
2021 O:
- Luka pasien terlihat bersih
- Tidak ada tanda infeksi
A : Masalah tertasi sebagian
P : Lanjurkan intervensi

Anda mungkin juga menyukai