Anda di halaman 1dari 13

WEBINAR

“Inner Child: Mengenal dan Berdamai


Dengan Masa Kecil”
Bersama :
Jainal Ilmi, M.Psi, Psikolog,
CT.HRNLP

Presented by :
JAINAL ILMI, M.PSI, PSIKOLOG,CT.HRNLP
Dosen Psikologi, Psikolog & Trainer Self
Development
Certified by:

Work at:

Member of:

*TEMAN BELAJAR KAMU*

@jay_psikolog 0878-2600-7709 Jainal Ilmi, M.Psi, Psikolog


Catatan
Psikologi

Kenapa kita
perlu belajar
tentang Inner
child?
Catatan
Psikologi

APA ITU INNER CHILD?

Bagian diri manusia dari masa kecil yang


terbawa hingga dewasa, bisa jadi
menggambarkan hal-hal tertentu yang
terlupakan di masa kecil seseorang, tidak
selalu negatif, tp juga bisa positif

Reference:
• Whitfield, C. L. (1987). Healing the child within: Discovery and recovery for adult
children of dysfunctional families (Recovery Classics Edition). Health Communications,
Inc
Teori 4 Remaja
(12-19 tahun) 6
Perkembangan Erik 3 Anak usia
Dewasa awal
7
sekolah 5 Dewasa
Erikson Anak usia (6-12 tahun) Konflik yg (20-25tahun)
bermain sering terjadi Tengah
(3-6 tahun) Konflik yg : Konflik yg (26-64 tahun)
2 Identitas sering terjadi
sering terjadi Konflik yg
Anak usia Konflik yg versus :
: sering terjadi
dini sering terjadi Kekacauan Keintiman
1 Kerajinan :
(1-3 tahun) : identitas versus Isolasi
versus Generativitas
Bayi Inisiatif inferioritas 8
(0-1 tahun) Konflik yg versus Kekuatan Kekuatan versus
Stagnasi Lansia
sering terjadi kesalahan dasar: dasar:
Kekuatan (65 tahun ke
Konflik yg : Kesetiaan Cinta
dasar: Kekuatan atas)
sering terjadi Otonomi Kekuatan Kompeten
: versus dasar: dasar:
Kepercayaan Perasaan Tujuan Peduli Konflik yg
sering terjadi :
versus malu
Integritas
Kecurigaan versus Keputus
Kekuatan
asaan
Kekuatan dasar:
dasar: Keinginan
Kekuatan dasar:
Pengharapan Kebijaksanaan
PROSES TERBENTUKNYA LUKA PADA INNER CHILD
= SNOWBALL EFFECT
Akar
masalah

Kejadian yg
sama/ mirip
1

Kejadian yg
sama/ mirip
2

Kejadian Cemas,
yg sama/ psikosomatis/
mirip 3
mudah marah,
mudah akut,
insomnia,
depresi
Catatan
Psikologi

8 PENYEBAB INNER CHILD BISA TERLUKA

1. Kehilangan orang tua di masa kecil


2. Mendapatkan pelecehan seksual yg masih
berbekas
3. Di abaikan anggota keluarga hingga merasa
terisolasi
4. Memiliki penyakit serius yg susah sembuh
5. Mengalami bencana alam yg sgt merugikan
6. Menjadi korban kekerasan scr fisik/ mental
7. Penyalahgunaan zat oleh anggota keluarga
8. Gangguan psikologis parah yg di derita
anggota keluarga
Catatan
Psikologi

8 TANDA INNER CHILD SEDANG TERLUKA

1. Memiliki rasa harga diri yang rendah & mudah minder


2. Suasana hati cenderung tidak stabil dan mudah emosi
3. Sulit membedakan serius dan bercanda
4. Menjadi over kompetitif hingga toxic bagi diri sendiri
5. Sulit membangun hubungan/ percaya dgn org lain
6. Kecanduan pada hal-hal yg buruk
7. Krisis identitas dan mudah bingung dalam
mengambil keputusan
8. Menjadi manipulatif, pasif atau agresif
Catatan
Psikologi

PERTANYAAN PANCINGAN UNTUK


MENGENALI MEMORI SPESIFIK INNER CHILD

1. Mainan favorit sewaktu kecil


2. Kapan bermain dan dengan siapa saja
3. Di mana tempat bermain favorit?
4. Apa yg paling di kenang dari masa
bermain itu?
5. Kapan waktu yg paling
membahagiakan?
Catatan
Psikologi

TIPS #1: AKRAB DAN RANGKUL INNER CHILD

1. Kenali tanda, sebab dan memori spesifik yang berkaitan dengan


inner child kamu yg terluka
2. Cari tempat yg tenang, istirahatkan tubuh dan pikiran
3. Ajak berkomunikasi inner child kamu
4. Katakan bahwa kpd inner child: kamu sudah melakukan yg
terbaik, ikhlaskan apapun yg terjadi dan aku akan selalu ada
untuk kamu

Note:
• Jika di awal-awal sulit melakukan scr manditi, maka kamu boleh
berbicara dgn foto masa kecil kamu
• Boleh di alokasikan setiap hari melakukan hal tersebut, agar inner
child semakin terkenali dan terkendali
Catatan
Psikologi

TIPS #2: MENULIS SURAT KEPADA INNER CHILD

1. Bayangkan kamu adalah orang dewasa yg baik hati, bijak dan


sedang berusaha mengambil perhatian anak kecil
2. Tulis apa yg kamu suka dari dia, alasan menyukainya dan
upaya yg bisa kamu lakukan agar dia merasa aman, nyaman
dan dimengerti
3. Jika selesai di tulis, kamu boleh
membacanya ulang sampai kamu merasa
lebih akrab dgn inner child mu
Catatan
Psikologi

4 TIPS TAMBAHAN

1. Relaksasi pernapasan dengan hitungan


2. Meningkatkan relasi sosial dan spiritual
3. Berlatih mindfullness sehari-hari
4. Rutin berolahraga dan makan sehat
Catatan
Psikologi

Jika luka fisik dapat terlihat berdarah,


inner child yg terluka akan terlihat dari
cara kita bereaksi yg terlalu berlebihan/
salah. Waktu tidak akan menyembuhkan
dgn sendirinya, tapi bagaimana “kamu”
menggunakan waktu tersebut yg akan
membantu menyembuhkan.
Sadari – Terima – Maafkan
-Jainal Ilmi, M.Psi, Psikolog-

Anda mungkin juga menyukai