Anda di halaman 1dari 4

UNIVERSITAS ISLAM AS-SYAFI’IYAH

FAKULTAS ILMU KESEHATAN


UJIAN AKHIR SEMESTER METODOLOGI PENELITIAN
HARI/TANGGAL : SABTU, 18 DES 21
JAM 08.00 s/d 18.00 WIB
Kirim hasilnya ke webinar27pai@gmail.com
Soal UAS dikaitkan dengan Nomor Induk Mahasiswa (NIM) masing-masing. N adalah
Jumlah Angka pada NIM masing-masing yang sudah dirubah, dengan ketentuan :
1. Pada NIM Ganjil setiap angka 0 diganti dengan 4
Contoh : NIM 2720110037 diganti menjadi 2724114437, sehingga
N = 2 + 7 + 2 + 4 + 1 + 1 + 4 + 4 + 3 + 7 = 35
2. Pada NIM Genap atau angka akhirnya 0, setiap angka 0 diganti dengan 3
Contoh : NIM 2720110038 menjadi 2723113338, sehingga
N = 2 + 7 + 2 + 3 + 1 + 1 + 3 + 3 + 3 + 8 = 33
1. Jika dalam penelitian skripsi saudara, diperoleh ukuran populasi 8 x N
responden. Tentukan ukuran sampelnya dengan:
a. Rumus Slovin jika margin of error nya 1%
b. Rumus Slovin jika margin of error nya 5%
c. Rumus Slovin jika margin of error nya 10%.

2. Suatu penelitian tentang menarche dilakukan terhadap remaja putri di suatu


karang taruna di daerah Bekasi Selatan, yang nama-namanya tertera dalam
tabel dibawah. Sampel sebanyak 10 orang remaja putri dipilih secara random
dengan teknik Sampling Random Systematis. Tentukan responden sampel yang
terpilih.
Daftar Nama Remaja Putri
No Responden No Responden No. Responden No Responden No Responden
1 ANI 11. KEY 21. UPI 31. ENY 41. OLIVIA
2 BUTET 12. LUNA 22. VINA 32. FATIMAH 42. PUTRI
3 CIKA 13. MIRNA 23. WIWIN 33. GINA 43. QUEEN
4 DEWI 14. NINA 24. XINTIA 34. HUMAIROH 44. ROFINGAH
5 ERNA 15. OPIE 25. YULI 35. IMELDA 45. SUSAN
6. FIKA 16. PUPUT 26. ZIZA 36. JULIET 46. TINI
7. GITA 17. QORI 27. ATI 37. KANAYA 47. UNI
8. HANI 18. RURI 28. BUHAINA 38. LOLA 48. VIVI
9. INDAH 19. SUSIE 29. CICIH 39. MARINI 49. WATI
10. JULIA 20. TINA 30. DENA 40. NANI 50. XAVIA

3. Misalkan terdapat populasi dengan stratum sebagai berikut:

Kelompok Responden Jumlah


Golongan Bawah 8xN
Golongan Menengah 5 x N – 10
Golongan Atas 2xN+4

Berdasarkan tabel di atas (nomor 3) tentukan ukuran sampel masing-masing


golongan responden, jika digunakan Rumus SLOVIN dengan masing-masing nilai d
nya sebagai berikut: a) d = 5% dan b) d = 10%.

4. Seorang peneliti harus melakukan sendiri pengamatan/survey penelitiannya.


Misalkan Saudara diminta untuk melakukan penelitian tentang “Pengetahuan
masyarakat kelurahan Jatiwaringin, Pondok Gede tentang penyakit COVID-19”.
Saudara diminta untuk mendesain dan membuat instrumen penelitian tersebut.
Buat 5 (lima) buah pertanyaan/pernyataan menurut pikiran/logika Saudara
masing-masing.

5. Misalkan terdapat instrumen kepatuhan pasien dengan 8


butir pernyataan dibawah ini. Lakukan Uji Validitas dan
reliabilitasnya:

1|Page
RESP B1 B2 B3 B4 B5 B6 B7 B8
1 4 4 4 1 3 2 3 3
2 4 4 4 1 4 2 1 3
3 4 4 3 1 4 4 4 4
4 4 4 4 4 3 3 4 4
5 4 4 4 3 4 4 4 4
6 4 4 4 4 4 3 4 4
7 4 4 4 4 3 2 4 4
8 3 1 3 1 4 4 3 1
9 4 2 4 1 4 4 3 4
10 4 1 2 2 1 1 3 2
11 4 3 4 2 4 3 1 4
12 4 4 4 1 4 1 3 4
13 4 4 4 3 3 2 4 4
14 2 1 2 1 2 1 3 2
15 4 4 4 1 3 2 3 1
16 4 4 1 4 4 2 4 1
17 4 4 4 3 1 1 4 4
18 4 4 4 1 2 3 3 4
19 4 4 4 1 1 4 3 4
20 4 4 4 3 2 1 3 4

6. Misalkan data penelitian sebagai berikut : Pengaruh Terapi Rendam Kaki


dengan Air Hangat terhadap Kualitas Tidur Lansia :
X1 : Tanpa Terapi Rendam Kaki dengan Air Hangat
X2 : Dengan Terapi Rendam Kaki dengan Air Hangat
Data sebagai berikut:

(X1) (X2)
2N 80
60 68
50 60
45 56
55 68
56 60
60 66
67 77
2N – 1 2N+6
73 70
3N – 10
65
75
2N
70

 Ujilah normalitas kedua data di atas!


 Apakah varians kedua data tersebut homogeny?
 Apakah terdapat pengaruh Terapi Rendam Kaki dengan Air Hangat
terhadap Kualitas Tidur Lansia?

7. Tuliskan Daftar Pustaka (pada ke-4 Pustaka) di bawah ini:

2|Page
3|Page
4|Page

Anda mungkin juga menyukai