Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

USAHA MANDIRI
“ My Caffe “
TINGKAT XII JASA BOGA
TAHUN PEMBELAJARAN 2018-2019

OLEH :
Kelompok 12
1. Ardi Yoga Purnama
2. Fharas Ermantio
3. Gusti Mahardian
1. Deskripsi Usaha
1.1. Nama Usaha : My Caffe
1.2. Jenis Usaha : Kedai
1.3. Alamat Usaha :

2. Gagasan Usaha
2.1. Latar Belakang
Usaha ini berawal dari seorang motivator yang sangat memotivasi saya untuk berani
mengambil keputusan serta resiko jika ingin memajukan hidup. Kami berinisiatif untuk
membangun sebuah My Cafe yang dilengkapi dengan hotspot agar dapat membangun minat
dalam minum kopi sambil mendapat informasi terkini dengan suasana yang lebih santai,
nyaman, dan elegan sambil menikmati hidangan makanan dan minuman yang kami sediakan.
Sebagaimana yang telah kita ketahui, bahwa sangat banyak sekali masyarakat, seperti orang
kantoran, pelajar, mahasiswa, dll yang mempunyai minat dalam minum kopi dan mengakses
dunia internet. Kondisi ini membuat bisnis warung kafe memiliki prospek bagus asal dikelola
bagus. Dengan adanya My Cafe ini, kami harapkan dapat memberikan wadah atau tempat
buat pelajar, mahasiswa dan dari semua kalangan masyarakat untuk bersantai sekedar minum
kopi atau mengakses internet. Dan dari informasi-informasi yang saya peroleh dan menurut
pandangan saya usaha ini akan mencapai kesuksesan dan maju. Dalam mendirikan usaha ini
saya membutuhkan tenaga kerja karyawan yang berpenampilan menarik dan memiliki sopan
santun untuk membantu memaksimalkan pelayanan kami nantinya. Dalam menjalankan
usaha ini sangat membutuhkan kemantapan dan keuletan dalam menjalankannya. Kami juga
akan bersungguh-sungguh dalam mengelola warkop ini sebaik mungkin. Melihat begitu
besarnya biaya usaha yang dibutuhkan, kami tidak akan main-main dalam usaha ini.
2.2. Tujuan
Menjadikan tempat usaha kami ini sebagai lapangan pekerjaan bagi
penduduk yang belum memiliki pekerjaan dan sedang mencari tempat kerja.
Menjadikan cafe yang mampu berkompetisi secara sehat
dan mempunyai daya saing yang tinggi.
Memberikan layanan yang berorientasi pada kepuasan
konsumen.
Menyajikan makanan dan minuman yang berkualitas dengan harga terjangkau.
Memberikan pelayanan yang berkelas dan elegan.
2.3. Strategi promosi
 Untuk hari pertama free 1 gelas minuman , untuk satu kelompok ( 1 pasangan )
 Melalui penyampaian informasi ke teman-teman.
 Membuat selebaran brosur.
 Iklan melalui radio.

2.4. Target pasar utama


1. Pelajar,
2. Mahasiswa,
3. Masyarakat umum.

2.5. Pemilihan Produk


 Onion Ring
 Potato Wedges
 Ocean Blue Mocktail
 Hot Cappucino

3. Sumber Dana
Modal untuk mendirikan My Cafe diperlukan dana kira-kira Rp.11.705.000,00 untuk

keperluan membeli peralatan-peralatan yang diperlukan seperti :

1. Modal untuk peralatan tetap

 Meja panjang 3 buah + tikar/karpet 1 meja @475.000 x 3 tikar/karpet/busa.

 4 set meja + kursi duduk = Rp.300.000, 250.000, -1 set ( 4 kursi 1 meja ) = 4 x

1.300.000,-

 Alat dapur + makan

 Kompor

 1 set PC + Router + Wifi (@server) = Rp.900.000, 300.000, 500.000,- = Rp.1.700.000,-

 Sewa tempat 2 Th ( 1 tahun @1.500.000,- ) = Rp.3.000.000,-

 Jumlah Total = Rp.11.325.000,-


4. Pemasaran

4.1. Spesifikasi Produk

1. Onion Ring

2. Potato Wedges

3. Ocean Blue Mocktail

4. Hot Cappucino

4.2. Sasaran Pasar & Pesaing Usaha

Sasaran :

PERKIRAAN
WILAYAH
NO KARAKTERISTIK WILAYAH VOLUME
PENJUALAN
PENJUALAN

1 Warga sekitar ● Ada peminat 10-15 porsi/hari

tempat tinggal

2 Saudara dan kerabat ● Mudah dalam 5-10 porsi/hari

mempromosikan

Pesaing

NO NAMA PESAING KEUNGGULAN KELEMAHAN

1 Kedai lain Harga lebih murah Jarang ada yang

menjual produk

yang sama
5.4 Perhitungan Harga Jual

5.4.1 Resep

PUBLIC VOCATIONAL SCHOOL 3 MALANG Code

HOTEL AND RESTAURANT DEPARTMENT

RECIPE

Dish : Onion Ring

Yield : 1 porsi

Portion :

Size

Descripti :

on

NO INGREDIENDT QUANTITY PROCEDURE

1. Bombay 125 gr Kupas dan cuci bawang bombay, lalu

2. Bawang Putih Bubuk 20 gr potong ring keringkan lumuri dengan

Paprika Bubuk 20 gr tepung terigu kering.

Merica 10 gr Buat adonan basah lalu masukkan

Garam 10 gr bombay yang sudah dilumuri dengan

Air 75 ml tepung kering lalu goreng hingga

Tepung Terigu 125 gr coklat keemasan.

3. Minyak 500 ml Kemudian hidangkan diatas piring


Biaya Bahan (Food Cost)

HARGA JUMLAH
NO NAMA BAHAN JUMLAH
SATUAN HARGA

1 Bawang Bombay 125 gr Rp 30.000 Rp 3.750

2 Bawang putih bubuk 20 gr RP 100.000 Rp. 1.000

3 Paprika bubuk 20 gr Rp 100.000 Rp 1.000

4 Merica 10 gr Rp. 60.000 Rp. 600

6 Garam 10 gr Rp. 2.000 Rp. 200

8 Tepung terigu 100 gr RP 11.000 Rp 1.100

9 Minyak 500 ml Rp. 12.000 Rp 6.000

Total Rp. 13.650

Selling Price 65% : 100/65 x 13.650 = Rp 21.000

Labour Cost 10% : 10/100 x 13.650 = Rp. 1.365

Over Head Cost 15% : 15/100 x 13.650 = Rp. 2.047

Net Profit 10% : 10/100 x 13.650 = Rp. 1.365

PUBLIC VOCATIONAL SCHOOL 3 MALANG Code


HOTEL AND RESTAURANT DEPARTMENT

RECIPE

Dish : Potato Wedges

Yield : 1 porsi

Portion :

Size

Descripti :

on

NO INGREDIENDT QUANTITY PROCEDURE

1. Kentang 125 gr Kupas dan cuci kentang, lalu potong

2. Bawang Putih Bubuk 20 gr wedges keringkan lumuri dengan

Paprika Bubuk 20 gr tepung terigu kering dan seasoning

Merica 10 gr lalu goreng hingga coklat keemasan.

Garam 10 gr Kemudian hidangkan diatas piring

Air 75 ml

Tepung Terigu 125 gr

3. Minyak 500 ml

Biaya Bahan (Food Cost)


HARGA JUMLAH
NO NAMA BAHAN JUMLAH
SATUAN HARGA

1 Kentang 125 gr Rp 16.000 Rp 2.000

2 Bawang putih bubuk 20 gr RP 100.000 Rp. 1.000

3 Paprika bubuk 20 gr Rp 100.000 Rp 1.000

4 Merica 10 gr Rp. 60.000 Rp. 600

6 Garam 10 gr Rp. 2.000 Rp. 200

8 Tepung terigu 100 gr RP 11.000 Rp 1.100

9 Minyak 500 ml Rp. 12.000 Rp 6.000

Total Rp. 11.900

Selling Price 65% : 100/65 x 11.900 = Rp 7.735

Labour Cost 10% : 10/100 x 11.900 = Rp. 1.190

Over Head Cost 15% : 15/100 x 11.900 = Rp 1.785

Net Profit 10% : 10/100 x 11.900 = Rp. 1.190

PUBLIC VOCATIONAL SCHOOL 3 MALANG Code


HOTEL AND RESTAURANT DEPARTMENT

RECIPE

Dish : Ocean Blue

Mocktail

Yield : 1 porsi

Portion :

Size

Descripti :

on

NO INGREDIENDT QUANTITY PROCEDURE

1. Softdrink 250 ml Masukkan es batu pada gelas lalu

2. Strawberry Syrup 30 ml tambahkan strawberry syrup dan nata

3. Strawberry 15 gr de coco lalu top up dengan soft drink

Ice Cube 100 gr lalu garnish dengan strawberry.

Nata De Coco 50 gr

Biaya Bahan (Food Cost)

HARGA JUMLAH
NO NAMA BAHAN JUMLAH
SATUAN HARGA

1 Softdrink 250 ml Rp 16.000 Rp 2.700

2 Strawberry syrup 30 ml Rp 18.000 Rp 1.080

3 Ice cube 100 gr Rp 1.000 Rp 100

4 Nata de coco 50 gr Rp 17.500 Rp 875

6 Strawberry 15 gr Rp 15.000 Rp 900

Total Rp. 5.655


Selling Price 65% : 100/65 x 5.655 = Rp 3.675

Labour Cost 10% : 10/100 x 5.655 = Rp. 565

Over Head Cost 15% : 15/100 x 5.655 = Rp. 848

Net Profit 10% : 10/100 x 5.655 = Rp. 565

PUBLIC VOCATIONAL SCHOOL 3 MALANG Code

HOTEL AND RESTAURANT DEPARTMENT

RECIPE

Dish : Hot Cappucino

Yield : 1 porsi

Portion :

Size

Descripti :

on

NO INGREDIENDT QUANTITY PROCEDURE

1. Kopi Arabica 75 gr

2. Susu 150 ml

Biaya Bahan (Food Cost)


HARGA JUMLAH
NO NAMA BAHAN JUMLAH
SATUAN HARGA

1 Kopi Arabica 75 gr Rp 50.000 Rp 3.750

2 Susu 150 ml Rp 25.000 Rp 3.750

Total Rp. 7.000

Selling Price 65% : 100/65 x 7.000= Rp 4.550

Labour Cost 10% : 10/100 x 7.000 = Rp. 700

Over Head Cost 15% : 15/100 x 7.000 = Rp. 1.050

Net Profit 10% : 10/100 x 7.000 = Rp. 700

Anda mungkin juga menyukai