Anda di halaman 1dari 4

RENCANA HARIAN PERAWAT PELAKSANA

Nama Perawat : Tim 3 Ruangan : NB I Tanggal : 23 Juli 2022


Nama Pasien :
1. Tn. A
2. Ny. B
WAKTU KEGIATAN KET TTD KARU
07.30 Operan shift dari dinas pagi ke dinas siang
s/d Pre Conference, jumlah perawat dinas siang :
 Ka-Ruangan : Zr. Diah Rosdianah
14.00
 Ka-Tim : Zr. Edwina dan Zr. Eka
 Perawat Pelaksana : Zr. Chandya dan Zr. Della

Menerima pembagian tugas dari Ka-Tim


Perawat Pelaksana :
 Zr. Chandya : Tn. A
 Zr. Della : Ny. B

 Tindakan Keperawatan pada Tn. A


Dx Keperawatan :
1. Nyeri Akut
a. Pertahankan
istirahat dengan
posisi semi-fowler
b. Gravitasi
melokalisasi
eksudat inflamasi
dalam abdomen
bawah atau pelvis,
c. Berikan aktivitas
hiburan Focus
perhatian kembali,
d. Berikan analgesik
sesuai indikasi.
e. Berikan kantong
es pada abdomen
2. Resiko Terjadinya Infeksi
a. Pantau tanda tanda vital
b. lakukan pencucian tangan yang baik dan
perawatn luka aseptic. Berika perawatan
paripurna.
c. Lihan insisi dan balutan. Catat karakteristik
drainase luka, adanya eritema.
d. Beriakn informasi yang tepat dan jujur pada
pasien
e. Ambil contoh drainage bila diindikasikan.
f. Berikan antibiotic sesuai indikasi/ Dugaan
adanya infeksi/terjadinya sepsis, abses,
peritonitis
3. Resiko Berkurangnya Volume Cairan
a. Pantau TD dan nadi
b. Lihat membrane
mukosa, kaji turgor
ulit dan pengisian
kapiler
c. Awasi masuk dan
haluaran, catat warna
urine, konsentrasi,
berat jenis
d. Auskultasi bising usus. Cata kelancaran
flatus, gerakan usus.
e. Berikan sejumlah kecil minuman jernih bila
pemasukan oral dimulai dan lanjutkan dengan
diet sesuai toleransi.
f. Pertahankan penghisapan gaster/usus
g. Beriakn cairan IV dan elektrolit
h. Tanda yang membantu mengidentifikasi
fluktuasi volume intravaskuler.
4. Nutrisi kurang dari kebutuhan
a. Mandiri Buat jadwal masukan tiap jam
b. Anjurkan mengukur cairan/makanan dan
minum sedikit demi sedikit atau makan
dengan perlahan.
c. Timbang berat badan tiap hari. buat jadwal
teratur setaelah pulang.
d. Tekankan pentingnya menyadari kenyang
dan menghentikan masukan.
e. Beritahu pasien untuk duduk saat
makan/minum.
f. Tentukan makanan yang membentuk gas.

 Tindakan Keperawatan pada Ny. B


Dx Keperawatan :
1. Ketidakstabilan Gula Darah
a. Observasi kemungkinan penyebab
hiperglikemia
b. Monitor tanda dan gejala hiperglikemia
c. Memberikan asupan cairan oral
d. Melakukan kolaborasi untuk pemberian
insulin
2. Intoleransi Aktivitas
a. Observasi kemampuan berpartisipasi dalam
aktivitas tertentu
b. melibatkan keluarga dalam aktivitas
c. anjurkan tirah baring

Anda mungkin juga menyukai