Anda di halaman 1dari 3

PERBANDINGAN KURIKULUM 2013 DAN KURIKULUM MERDEKA

BELAJAR

KELOMPOK 3 (VIII-A)
NAMA ANGGOTA :1. AZZAHRA SIREGAR (4203151042)
2. MIRANDA NIHDATUL ZAHWA (4203351011)
3. LAILA THURSINA ZAHRA (4203151029)
4. YOGI PARTOGI SIHITE (4203151047)
5. WILLY MALAU (4203151050)
KELAS : PENDIDKAN IPA B 2020
DOSEN PENGAMPU : Dr. ELY DJULIA, M.Pd
MATA KULIAH : PENG.PROGRAM PEMBELAJARAN IPA

Tabel Perbandingan Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka Belajar

Kurikulum 2013 Kurikulum Merdeka Belajar


1. Pada K13 rancangan landasan 1. Pada kerangka dasar, Kurikulum
utamanya yaitu tujuan Sistem merdeka menambahkan
Pendidikan Nasional dan Standar pengembangan profil pelajar
Nasional Pendidikan saja. Pancasila pada peserta didik.
2. K13 menerapkan Jam Pelajaran (JP) 2. Kurikulum merdeka menerapkan
yang diatur perminggu. Jam Pelajaran (JP) diatur pertahun.
3. K13 mengatur alokasi waktu 3. Kurikulum merdeka dapat
pembelajaran secara rutin setiap mengatur alokasi waktu
minggu dalam setiap semester. pembelajaran secara fleksibel
untuk mencapai jam pelajaran (JP)
yang telah ditetapkan.
4. K13 lebih menguatkan pelaksanaan 4. Pada kurikulum merdeka yaitu
penilaian autentik pada setiap mata menguatkan pelaksanaan penilaian
pelajaran. autentik terutama dalam projek
penguatan profil pelajar Pancasila.
5. K13 menerapkan sistem penilaian 5. Pada kurikulum merdeka tidak ada
dibagi menjadi 3, yaitu penilaian pemisahan diantara 3 ranah
sikap, pengetahuan, dan penilaian tersebut.
keterampilan.
6. Pada kurikulum 2013 di SD mata 6. Pada kurikulum merdeka di SD
pelajaran IPA dan IPS terpisah. Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
(IPAS) digabung menjadi satu mata
pelajaran.
7. Pada kurikulum 2013 di SMP, mata 7. Pada kurikulum merdeka di SMP,
pelajaran informatika bersifat mata pelajaran informatika
pilihan. dianggap wajib.
8. Pada Kurikulum 2013 di SMA, 8. Pada kurikulum merdeka di SMA,
peserta didik baru harus memilih pemilihan jurusan dimulai ketika
jurusan sementara baik itu IPA, IPS, peserta didik menginjak kelas 11
dll. dengan konsultasi bersama wali
kelas, atau guru BK, dan orang tua
peserta didik. Di kelas X peserta
didik mempelajari mata pelajaran
umum (belum ada mata pelajaran
pilihan).
9. Menyatukan atau menyamakan 9. Terfokus kebutuhan anak sesuai
karakter dan bakat anak, dengan karakter dan bakat.
sedangkan anak berbeda.
10. Bermain pada format dan 10. Tidak bermain pada
administrasi. format,administrasi tetapi focus
pada substansi.
11. Model pembelajaran tematik. 11. Model pembelajaran tematik,maple
dan integrative.
12. Mengembangkan kompetensi inti 12. Adanya projek profilbelajar
kelas yang dirinci lebih lanjut Pancasila.
dalam kompetensi dasar mata
pelajaran.
13. Pendidikan Penguatan karakter. 13. Focus pada materiyang esensial.
14. Jam pelajaran diatur perminggu. 14. Fleksibel bagi guru dalam
memberikan pengajaran.
15. Mengutamakan kegiatan di kelas. 15. Jam pelajaran diatur pertahun.
16. Penilaian berdasarkan 4 Klyaitu 16. Menerapkan penilaian berdasarkan
sikap spiritual,sikap fase A,B,dan C menggabungkan
sosial,pengetahuan dan mata pelajaran IPA dan IPS menjadi
keterampilan. IPAS pada kelas 3.
17. DLL. 17. DLL.

Anda mungkin juga menyukai