Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN RESUME KEPERAWATAN MATERNITAS

DIPOLI RAWAT JALAN RSMH

Disusun Oleh :

NAMA :Yolanda Dwi Nita

NIM : 22222079

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

INSTITUSI KESEHATAN DAN TEKNOLOGI MUHAMMADIYAH

PALEMBANG

TAHUN AKADEMIK 2022/2023


RESUME KEPERAWATAN MATERNITAS

DI POLI RAWAT JALAN RSMH

PALEMBANG

1. Identitas Klien
Nama : Ny. S
Umur : 34 tahun
Jenis Kelamin :Perempuan
Agama :Islam
Pekerjaan :Ibu rumah tangga
Status :Menikah
Alamat :Sukabangun 2
2. Diagnosa Medis
Suspek Kista Endometrium
3. Status Pekerjaan
Klien mengatakan dia tidak bekerja dan hanya menjadi ibu rumah
tangga
4. Status Pengebobatan
Klien mengatakan sudah di diagnosa Kista sejak 2 bulan yang lalu dari
Rumah Sakit daerah Muara Enim, kemudian di rujuk ke RSMH
Palembang
5. Riwayat Keluarga
Klien mengatakan bahwa dalam keluarga tidak mempunyai riwayat
penyakit berat
6. Status Psikis
Klien tampak bingung dan cemas karena penyakitnya saat ini, karena
sering merasakan nyeri saat haid pada bagian bawah perut dan klien
mengatakan semoga penyakitnya cepat sembuh.
7. Asuhan Keperawatan
a) Data Subjektif
1) Klien tampak bingung dan cemas karena penyakitnya saat ini,
karena sering merasakan nyeri saat haid pada bagian bawah
perut
b) Data Objektif
TD: 120/80mmHg N : 90x/m
BB : 52 kg RR : 20x/m
Skala nyeri : 3
8. Diagnosa Keperawatan
a) Nyeri akut
b) Ansietas
9. Evaluasi Keperawatan
S : Klien tampak bingung dan cemas karena penyakitnya saat ini,
karena sering merasakan nyeri saat haid pada bagian bawah perut
O : TD: 120/80mmHg N : 90x/m
BB : 52 kg RR : 20x/m

A : - Nyeri akut

- Ansietas

P:

Nyeri Akut

1) Identifikasi lokasi nyeri, karakteristik nyeri, skala nyeri


2) Mengontrol lingkungan yang memperberat rasa nyeri
3) Ajarkan teknik non farmakologis (relaksasi nafas dalam)

Ansietas

1) Identifikasi tanda-tanda ansietas


2) Ciptakan suasana terapeutik untuk menumbuhkan kepercayaam
klien
3) Latih teknik relaksasi (relaksasi nafas dalam, terapi musik, terapi
dzikir)
4) Edukasi klien terhadap penyakit yang dialami
5) Anjurkan keluarga untuk member support ke klien
RESUME KEPERAWATAN MATERNITAS

DI POLI RAWAT JALAN RSMH

PALEMBANG

1. Identitas Klien
Nama : Ny. S
Umur : 53 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pekerjaan : Ibu rumah tangga
Status : Menikah
Alamat : Palembang
2. Diagnosa Medis
Ca. Cerviks II B
3. Status Pekerjaan
Klien mengatakan dia tidak bekerja dan hanya menjadi ibu rumah
tangga
4. Status Pengebobatan
Klien mengatakan belum pernah berobat di tempat kesehatan lainnya.
Klien mengatakan langsung berobat ke RSMH Palembang
5. Riwayat Keluarga
Klien mengatakan bahwa dalam keluarga tidak mempunyai riwayat
penyakit
6. Status Psikis
Klien mengatakan takut karena penyakitnya saat ini dan ingin
penyakitnya segera sembuh
7. Asuhan Keperawatan
c) Data Subjektif
2) Klien mengatakan nyeri di perut bagian bawah
3) Klien mengatakan cemas karena penyakit sekarang dan klien
selalu bertanya akan penyakitnya
d) Data Objektif
TD: 100/70mmHg N : 79x/m
BB : 56,3kg RR : 20x/m
8. Diagnosa Keperawatan
c) Nyeri akut
d) Ansietas
9. Evaluasi Keperawatan
S : klien mengatakan cemas atas penyakitnya dan terkadang merasa
nyeri di perut bagian bawah
O : TD: 100/70mmHg N : 79x/m
BB : 56,3kg RR : 20x/m
A : - Nyeri akut
- Ansietas

P:

Nyeri Akut

1) Identifikasi lokasi nyeri, karakteristik nyeri, skala nyeri


2) Mengontrol lingkungan yang memperberat rasa nyeri
3) Ajarkan teknik non farmakologis (relaksasi nafas dalam)

Ansietas

1) Identifikasi tanda-tanda ansietas


2) Ciptakan suasana terapeutik untuk menumbuhkan kepercayaam
klien
3) Latih teknik relaksasi (relaksasi nafas dalam, terapi musik, terapi
dzikir)
4) Edukasi klien terhadap penyakit yang dialami
5) Anjurkan keluarga untuk member support ke klien
RESUME KEPERAWATAN MATERNITAS

DI POLI RAWAT JALAN RSMH

PALEMBANG

1. Identitas Klien
Nama : An. S
Umur : 14 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pekerjaan : Tidak bekerja
Status : Belum menikah
Alamat : Jl. Panjaitan
2. Diagnosa Medis
Suspek Mioma Uteri
3. Status Pekerjaan
Klien mengatakan dia tidak bekerja
4. Status Pengebobatan
Klien mengatakan belum pernah berobat di tempat kesehatan lainnya.
Klien mengatakan langsung berobat ke RSMH Palembang
5. Riwayat Keluarga
Klien mengatakan bahwa dalam keluarga tidak mempunyai riwayat
penyakit berat
6. Status Psikis
Klien mengatakan takut karena penyakitnya saat ini dan ingin
penyakitnya segera sembuh
7. Asuhan Keperawatan
a) Data Subjektif
Klien mengatakan cemas karena penyakit sekarang dan ingin segera
sembuh
b) Data Objektif
TD: 125/87mmHg N : 140x/m
BB : 48kg RR : 20x/m
8. Diagnosa Keperawatan
a) Ansietas
9. Evaluasi Keperawatan
S : klien mengatakan cemas atas penyakit yang dideritanya
O : TD: 125/70mmHg N : 92x/m
BB : 45 kg RR : 20x/m
A : - Ansietas

P:

1) Identifikasi tanda-tanda ansietas


2) Ciptakan suasana terapeutik untuk menumbuhkan kepercayaam
klien
3) Latih teknik relaksasi (relaksasi nafas dalam, terapi musik, terapi
dzikir)
4) Edukasi klien terhadap penyakit yang dialami
5) Anjurkan keluarga untuk member support ke klien

Anda mungkin juga menyukai