Anda di halaman 1dari 7

Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti

Satuan Pendidikan : SMA SWASTA USIA TAMA NAMUTERASI


Kelas : XI (Sebelas)
Kompetensi Inti :
 KI-1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan
kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
1.1 Mengakui peran  Tuhan Pedoman Bagi  Melakukan pemetaan pikiran (mind mapping)  Uraian 21 JP  Buku Pendidikan
Allah dalam Kehidupan Keluarga tentang kehidupan manusia berdasarkan Agama Kristen Siswa
kehidupan keluarga  Pengertian dan sumber belajar yang dimilikinya (buku, artikel Kelas XI,
Fungsi Keluarga majalah/koran, internet, dsb.). Kemendikbud, Tahun
 Peran Allah dalam  Menanyakan apa yang diinginkan remaja 2016
2.1 Mengembangkan
Kehidupan Keluarga sebaya dari orangtua dan keluarga dan apa  Alkitab
perilaku tanggung yang diinginkan orangtua dan keluarga dari
 Allah dan
jawab sebagai wujud Keluargaku remaja.
pengakuan terhadap  Melibatkan Tuhan  Merancang dan melakukan kajian/penelitian
peran Allah dalam dalam kehidupan tentang hal apa yang diinginkan remaja
kehidupan keluarga Keluarga sebaya dari orangtua dan keluarga.
 Menggali dari alkitab tentang apa yang Allah
3.1 Memahami peran  Bertumbuh Sebagai inginkan dari keluarga. (Guru membahas
Keluarga Allah peranan keluarga besar dalam proses
Allah dalam
 Keluarga yang sosialisasi dan pendidikannya
kehidupan keluarga Bertumbuh  Menganalisis hasil penelitian dan
 Bertumbuh sebagai mempresentasikan tentang apa yang
4.1 Bersaksi tentang Keluarga Allah diinginkan remaja sebaya dari orangtua dan
peran Allah dalam keluarga Hasil penelitian dibandingkan
keluarganya dengan apa yang Allah inginkan dari
keluarga.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
 Melakukan simulasi tentang peranan
orangtua dalam pendidikannya.
 Menjelaskan pengertian keluarga dan apa
peran Allah untuk keluarga.
1.2 Menghayati nilai-  Keluarga Sebagai  Mengamati ciri-ciri kehidupan keluarga  Uraian 42 JP  Buku Pendidikan
nilai Kristiani dalam Gereja Mini Kristen. Agama Kristen Siswa
kehidupan keluarga  Pengertian Gereja  Megamati kehidupan keluarga Kristen yang Kelas XI,
dan pernikahan  Pengertian dan menerapkan nilai-nilai Kristiani Kemendikbud, Tahun
Makna Keluarga  Mengaitkan hubungan antara nilai-nilai 2016
Kristen Kristiani dengan pernikahan.  Alkitab
2.2 Mewujudkan nilai-
 Keluarga sebagai  Mengidentifikasi nilai-nilai kristiani dalam
nilai Kristiani dalam Gereja Mini kaitannya dengan pernikahan , khususnya
kehidupan keluarga persiapan pernikahan.
dan pernikahan  Keluarga Kristen  Melakukan percakapan/wawancara dengan
Menjadi Berkat Bagi orang yang sudah menikah dan yang akan
3.2 Menganalisis Lingkungan menikah mengenai makna pernikahan serta
pentingnya nilai-nilai  Keluarga Menurut nilai-nilai yang harus dibangun dalam
Alkitab (Perjanjian pernikahan kristen.
Kristiani dalam
Lama dan Perjanjian  Mengkritisi konteks keluarga masa kini
kehidupan keluarga Baru) terutama hubuagan antara anak dengan orang
dan pernikahan  Keluarga yang Kuat, tua, suami dengan isteri, hubungan antara
Melahirkan Pribadi sesama saudara.
4.2 Membuat karya yang yang Kuat  Mengkaitkan hubungan antara teks Alkitab
berkaitan dengan  Peran dan Tanggung dengan tanggung jawab suami-isteri.
nilai-nilai Kristiani Jawab Anak dalam  Membuat klasifikasi bentuk tantangan yang
Keluarga Kristen dialami oleh suami-isteri dalam membangun
dalam kehidupan
yang Menjadi Berkat kehidupan bersama.
keluarga dan
 Membuat tulisan/ refleksi pendek mengenai
pernikahan  Pernikahan Kristen makna keluarga bagi dirinya.
 Ciri-ciri kehidupan  Membuat kliping mengenai kehidupan
keluarga Kristen perkawinan dan berbagai masalah yang
yang menerapkan timbul kemudian memberikan penilaian
nilai-nilai Kristiani dalam bentuk analisis.
 Hubungan antara
nilai-nilai Kristiani
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
dengan pernikahan.
 Makna pernikahan
serta nilai-nilai yang
harus dibangun
dalam pernikahan
kristen.
 Hubugan antara anak
dengan orang tua,
suami dengan isteri,
hubungan antara
sesama saudara.
 Hubungan antara teks
Alkitab dengan
tanggung jawab
suami-isteri.
 Tantangan yang
dialami oleh suami-
isteri dalam
membangun
kehidupan bersama.

1.3 Menghayati nilai-  Keluargaku dalam Gaya Mengamati Uraian 18 JP  Buku Pendidikan
nilai iman Kristen Hidup Modern Agama Kristen Siswa
dalam menghadapi  Pengertian dan  Mengamati ciri-cirinya kehidupan modern. Kelas XI,
gaya hidup masa kini bentuk gaya hidup  Megamati kehidupan keluarga Kristen dalam Kemendikbud, Tahun
modern menghadapi gaya hidup modern 2016
 Peran keluarga di  Alkitab
2.3 Menjadikan nilai- tengah gaya hidup
nilai Kristiani sebagai modern Menanya
filter dalam  Menanyakan tentang hubungan antara nilai-
menghadapi gaya  Dampak Modernisasi nilai Kristiani dan sikap menghadapi gaya
hidup masa kini Bagi Keluargaku hidup modern. (Bisa dalam definisi tentang
 Pengertian dan gaya hidup modern, contoh penerapan nilai-
Dampak Modernisasi nilai Kristiani dalam menghadapi gaya hidup
3.3 Menganalisis nilai-
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
nilai Kristiani dalam Bagi Keluarga modern, dan dampaknya terhadap kehidupan
menghadapi gaya  Keluarga sebagai keluarga).
hidup masa kini “Bejana Tanah Liat”
ditengah Dampak
Modernisasi Mengumpulkan Informasi
4.3 Mempresentasikan
 Mengidentifikasi ciri-ciri gaya hidup modern
berbagai aktivitas  Berjalan ke Masa Depan di kalangan keluarga masa kini dan
yang Bersama Tuhan merumuskan ciri-ciri gaya hidup modern.
menggambarkan  Arti dan Dasar Cita-  Melakukan percakapan/wawancara dengan
nilai-nilai kristiani Cita remaja Kristen kakek-nenek (atau orang lanjut usia yang bisa
menghadapi gaya  Motivasi sebagai ditemui) dan menanyakan apa kesannya
hidup masa kini salah satu faktor tentang kehidupan modern saat ini, apa
dalam meraih masa bedanya dengan kehidupannya di puluhan
depan tahun yang lalu.
 Mengkritisi dampak positif dan negatif
modernisasi yang mempengaruhi kehidupan
keluarga.
 Mengkritisi gaya hidup modern yang
bertentangan dengan nilai-nilai Kristiani dalam
kelompok-kelompok kecil. Bisa menggunakan
ayat-ayat Alkitab di bawah ini:
- 1 Timotius 4:12
- 1 Timotius 4:8
- Galatia 5 : 18-26
- Roma 12: 2;
- 1 Korintus 15:33
- 1 Timotius 4: 12
- Roma 12 : 1-2
- 1 Korintus 15 : 33

Menalar/Mengasosiasikan
 Menyimpulkan apa saja yang harus dilakukan
sebagai anggota keluarga di tengah gaya hidup
modern agar tetap mencerminkan nilai-nilai
Kristiani.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
 Mengidentifikasi peranan keluarga Kristen di
tengah kehidupan yang dipengaruhi
modernisasi.

Mengomunikasikan
 Menjelaskan peran keluarga Kristen dalam
kaitannya dengan pengaruh modernisasi.
 Menjelaskan pengaruh modernisasi serta
mengaitkannya dengan kehidupannya. Guru
memberikan evaluasi dan penegasan/ komentar
terhadap hasil analisis kritis yang dilakukan
peserta didik dalam melihat dampak
modernisasi. Misalnya, dampak teknologi
mengomunikasikan elektronik dan digital
mengurangi frekuensi pertemuan secara fisik
antar anggota keluarga, dan contoh lainnya.
1.4 Mengakui peran  Keluarga Pusat Utama  Mengamati peran keluarga dan sekolah, dan  Uraian 18 JP  Buku Pendidikan
keluarga dan sekolah Pendidikan pentingnya mengomunikasikan antara Agama Kristen Siswa
sebagai lembaga  Pengertian keluarga dan sekolah sebagai lembaga Kelas XI,
pendidikan utama Pendidikan pendidikan utama. Kemendikbud, Tahun
 Keluarga sebagai  Mengaitkan peran keluarga dan sekolah bagi 2016
dalam kehidupan
pusat utama seorang remaja.  Alkitab
masa kini pendidikan  Membuat observasi sederhana mengenai
faktor penyebab putus sekolah dan apa yang
2.4 Bersikap kritis dalam  Relasi Bermakna dapat dilakukan untuk mengatasinya.
menyikapi peran Antara Keluarga dan  Menggali pesan Alkitab tentang pendidikan
keluarga dan sekolah Sekolahku anak (bisa diambil dari Ulangan 6 dan
sebagai lembaga  Tri Pusat Pendidikan Amsal).
pendidikan utama  Masalah Sosial dalam  Merumuskan hakekat dan peran keluarga dan
Kehidupan Remaja sekolah sebagai lembaga pendidikan utama.
dalam kehidupan
 Mengajak orangtua membuat janji komitmen
masa kini  Keadilan dan partisipasi orangtua dalam proses
Perdamaian dalam pendidikannya.
3.4 Memahami peran Keluarga  Menyampaikan hasil refleksi tentang peran
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
keluarga dan sekolah  Keadilan dan keluarga dan sekolah sebagai lembaga
sebagai lembaga Perdamaian dalam pendidikan dalam kehidupan modern.
pendidikan utama Keluarga
dalam kehidupan  Keluarga ideal
sebagai tempat
masa kini
bersemainya Iman

4.4 Membuat proyek


yang berkaitan
dengan peran
keluarga dan sekolah
sebagai lembaga
pendidikan utama
dalam kehidupan
masa kini

1.5 Mengakui bahwa  Mensyukuri Anugerah  Mengamati dan melakukan studi kasus dari  Uraian 12 JP  Buku Pendidikan
perkembangan Allah Lewat pengalaman dan berbagai sumber belajar Agama Kristen Siswa
kebudayaan, ilmu Perkembangan Iptek lainnya tentang kebudayaan, ilmu Kelas XI,
pengetahuan, seni,  Pengertian Ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai anugerah Kemendikbud, Tahun
Pengetahuan dan Tuhan. 2016
dan teknologi adalah
Teknologi  Mengumpulkan dari berbagai sumber apa  Alkitab
anugerah Allah  Dampak positif dan saja wujud kebudayaan, ilmu pengetahuan
negatif dari dan teknologi yang merugikan kehidupan
2.5 Bersikap kritis dalam perkembangan Iptek manusia.
menyikapi  Sikap dalam  Mendiskusikan kearifan lokal yang dapat
perkembangan menghadapi dianggap sebagai kebudayaan yang mampu
kebudayaan, ilmu perkembangan Iptek menjadi filter kebudayaan, ilmu pengetahuan
 Iptek dalam Alkitab dan teknologi yang telah dirusak oleh dosa..
pengetahuan, seni,
Misalnya, filosofi Jawa “alon-alon asal
dan tekonologi kelakon” yang bermaksud menekankan
dengan mengacu kehati-hatian dapat dipakai mengatasi budaya
pada Alkitab serba instan. Gotong royong yang dapat
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
3.5 Menilai dipakai mengatasi individualisme, dsb.
perkembangan  Membandingkan dengan ayat Alkitab
kebudayaan, ilmu - Matius 5:13-16
pengetahuan, seni, - 1 Korintus 10: 23
- 1 Yohanes 2:15-16
dan tekonologi
- Kejadian 11:1-9
dengan mengacu
 Menyikapi perkembangan kebudayaan, ilmu
pada Alkitab pengetahuan dan teknologi yang mengacu
pada Alkitab.
4.5 Membuat karya yang  Membuat poster, puisi, artikel di majalah
mengkritisi dinding, lirik lagu, dsb. yang isinya membuat
perkembangan masyarakat menyadari bahaya larut dalam
kebudayaan, ilmu kebudayaan populer padahal belum tentu hal
itu sesuai dengan nilai-nilai Kristiani.
pengetahuan, seni,
dan tekonologi
dengan mengacu
pada Alkitab

Anda mungkin juga menyukai