Anda di halaman 1dari 12

KASUS

Pasien Ny.S berumur 33 tahun, berasal dari Lombok Barat, masuk pada tanggal 01 Juni

2015 dengan diagnose medik kanker serviks stadium 2b Pasien mengatakan saat melakukan

hubungan seksual keluar darah, pasien juga mengeluh keputihan berwarna kekuningan dan baunya

tidak sedap. Kemudian pasien periksa ke RSUD Kota Mataram dan didiagnose kanker serviks 1b,

lalu pasien di rujuk ke RSUP Dr. Sardjito untuk melakukan pengobatan lebih lanjut. pada tanggal

14 November 2014 di RS Risa Sentra Medika dilakukan pemeriksaan patologi anatomi

mikroskopis jaringan. Pada Bulan Januari 2015 pasien dirujuk ke RSUP Dr. Sardjito dengan

diagnosis kanker serviks 1b. Pasien datang ke poli onkologi Obsgyn RSUP Dr. Sardjito untuk

melanjutkan pemeriksaan. Pasien didiagnosa kanker serviks IIA. Kemudian pasien dilakukan

pengobatan kemoterapi seri ke 1, kemoterapi yang pertama tepatnya dilakukan pada tanggal 07

Januari 2015, yang ke dua tanggal 17 Februari 2015 yang ke tiga tanggal 19 Maret 2015 dan yang

ke empat tanggal 24 April 2015.

Pengkajian dilakukan pada tanggal 04 Juni 2015 setelah 3 hari masuk ke rumah sakit pada

tanggal 01 Juni 2015, pasien mengeluh mual jika makan, pasien mengatakan tidak menghabiskan

makanan hanya dihabiskan ½ porsi dan jika mual pasien langsung berhenti makan. Pasien

mengeluh pusing dan lemas. Pasien mengatakan keluhan yang dirasakan selama 4 hari setelah

masuk. Terpasang infus NaCl 0,9% 20 tpm sejak tanggal 04/06/2015. Tanda-tanda vital TD :

100/70 mmHg, suhu: 36,5°C, nadi: 88x/mnt, RR: 20x/mnt. Konjungtiva pasien anemis, Hb 8, 9

g/dl.
Pengkajian Gangguan Sistem Reproduksi (GSR)

Nama mahasiswa : Kelompok 2 Tanggal pengkajian : 04 Juni 2015

NIM : Keperawatan A Ruangan/RS : R. Melati/RSUD Mataram

I. Data umum klien


No. Reg : 0983307

Inisial : Ny. S

Alamat : Lombok Barat

Tgl masuk RS : 01 Juni 2015

Tgl pengkajian : 04 Juni 2015

Tindakan medis : Kemoterapi

II. Masalah utama


Keluhan utama : saat melakukan hubungan seksual keluar darah, mengeluh keputian berwarna
kekuningan bau tidak sedap.

Riwayat keluhan utama

mulai timbulnya : saat melakukan hubungan seksual

sifat keluhan : berat

lokasi keluhan : di daerah vagina

faktor pencetus : penekanan pada dinding serviks

keluhan lain : mengeluh mual, pusing, lemas dan porsi makan menurun.

pengaruh keluhan terhadap aktivitas/fungsi tubuh : kekurangan energi karena nutrisi kurang dan
tidak bisa beraktivitas yang beat karea lemas dan pusing.

usaha klien untuk mengatasinya : melakukan pemeriksaan dan mengikuti anjuran dokter
melaksanakan kemoterapi.

III. Pengkajian Fisik


Seksualitas

Subyektif :

Usia menarche: 15 tahun

Siklus haid 26 hari

Durasi haid 7 hari

Polimenorea Olig enorea


Dismenorea om

Menometroragie Amenorea

Rabas pervagina : warna : Merah segar

Jumlah : 100 cc

Berapa lama : -

Metode kontrasepsi terakhir : -

Status obstetri : G : 1 P : 1 A :0

Riwayat persalinan :

Term penuh : 40 minggu 2 hari Prematur : tidak

Multiple : tidak

Riwayat persalinan terakhir :

Tahun : 2014 tempat : RSUD Mataram

Lama gestasi : 40 minggu lama persalinan : 20 jam

Jenis persalinan : spontan

Berat badan bayi : 2800 gram

Komplikasi maternal/bayi : Tidak ada


Obyektif :

PAP smear terakhir (tgl dan hasil) : -

Tes serologi (tgl dan hasil) : -

Makanan dan Cairan

Subyektif :

Masukan oral 4 jam terakhir : air putih dan bubur

Hilang nafsu makan Masalah mengunyah


Mual /muntah

Pola makan :
nasi,lauk, sayur

Frekuensi : 1 ½ x/hari

Konsumsi cairan : 2 liter/hari

Obyektif :

BB : 49 kg

TB : 172 cm

Turgor kulit : elastis

Membran mukosa mulut : lembap

Kebutuhan cairan : 2,7 liter air putih per hari

Pemeriksaan Hb, Ht (Tgl dan hasil) : Hb 8, 9 g/dl.

Eliminasi

Subyektif :

Frekuensi Defekasi : 1x/hari

Penggunaan Laksatif : tidak


Waktu Defekasi terakhir : kemarin

Frekuensi berkemih : 3-4 kali/hari

Karakter urine : berwarna kuning, berbau khas urin

Nyeri/rasa terbakar/kesulitan berkemih : iya

Riwayat penyakit ginjal : tidak ada

Penyakit kandung kemih : tidak ada

Penggunaan Diuretik : tidak

Obyektif :

Pemasangan kateter : tidak

Bising usus : tidak ada

Karakter urine : berwarna kuning pucat, berbau khas urin

Konsistensi feces : lunak

Warna Feces : cokelat

Haemoroid : tidak

Palpasi Kandung kemih (teraba/tidak teraba) : teraba

Aktivitas/istirahat

Subyektif :

Pekerjaan : ibu rumah tangga

Hobby : menjahit dan bercocok tanam

Tidur malam (jam) : 22.00

Tidur siang (jam) : 14.00


Obyektif :

Status neurologis : baik, tapi lemah

GCS : E4V5M6

Pengkajian Neuromuskuler

Muscle Stretch refleks (Bisep/trisep/brachioradialis/patela/axiles) : reflkeks +3

Rentang pergerakan sendi (ROM) : masih lemah

Derajat kekuatan otot : 2

Kuku (warna) : pink pucat

Tekstur : baik

Membran Mukosa : merah muda keputihan, mukosa lembab.

Konjungtiva : anemis

Sklera : Interik

Hygiene

Subyektif :

Kebersihan rambut (frekuensi) : tidak ada ketombe, bersih tidak kotor

Kebersihan badan : baik

Kebersihan gigi/mulut : baik

Kebersihan kuku tangan dan kaki : baik

Objektif :
Cara berpakaian : baik

Kondisi kulit kepala : baik, tidak ada lecet, kulit kepala bersih

Sirkulasi

Subyektif

Riwayat penyakit jantung : tidak ada

Riwayat demam reumatik : tidak ada

Obyektif :

Tekanan darah : 100/70

Nadi : 88 x/menit

Distensi vena jugularis (ada/tidak ada) : tidak ada

Bunyi jantung : vesikuler

Frekuensi : 20x /menit

Irama (teratur/tidak teratur) : teratur

Kualitas (kuat/lemah/Rub/Murmur) : lemah

Ektremitas :

Suhu (hangat/akral dingin) : hangat

CRT : tidak menggunakan

Varises (ada/tidak ada) : tidak ada

Nyeri/ketidaknyamanan

Subyektif :

Lokasi : nyeri pada perut


Intensitas (skala 0-10): 6

Frekuensi : hilang-timbul

Durasi : 1-2menit

Faktor pencetus : penekanan pada dinding serviks

Cara mengatasi : relaksasi

Faktor yang berhubungan : tidak ada

Objektif :

Wajah meringis

Melindungi area yang sakit

Fokus menyempit

Pernafasan

Subyektif : -

Dispnoe Batuk/sputum Riwayat Bronkhitis

Asma Tuberkulosis Emfisema

Pneumonia berulang Perokok : tidak

Penggunaan alat bantu pernafasan (O2) : -

Obyektif :

Frekuensi : 20x/menit

Irama : Eupnoe Tachipnoe Bradipnoe

Apnoe Hiperventilasi Cheynestokes

Kusmaul Biots
Bunyi nafas Bronchovesikuler Vesikuler Bronchial
:

Karakteristik sputum : -

Hasil rontgen : -

Interaksi sosial

Subyektif

Satus pernikahan : sudah menikah

Lama pernikahan : 9 tahun

Tinggal serumah dengan : suami dan seorang anak perempuan

Obyektif

Komunikasi verbal/nonverbal dengan orang terdekat : komunikasi baik

Integritas ego

Subyektif

Perencanaan kehamilan : -

Perasaan klien/keluarga tentang penyakit : .suami dan ananknya merasa khawatir

Status hubungan : Baik

Masalah keuangan : tidak ada

Cara mengatasi stres : melakukan hal-hal yang disukai, seperti bercocok tanam atau jalan-jalan

Obyektif

Status emosional (cemas,apatis, dll) : cemas

Respon fisiologis yang teramati : kondisi umum lemah

Agama : Islam
Muncul perasaan (tidak berdaya, putus asa, tidak mampu) : tidak berdaya

Neurosensori

Subyektif

Pusing (ada/tidak ada): ada

Kesemutan/kebas/kelembaban (lokasi) : tidak ada

Keamanan

Subyektif :

Alergi/sensitivitas : tidak ada

Penyakit masa kanak-kanak : tidak ada

Riwayat imunisasi : pernah imunisasi 2x

Infeksi virus terakhir : tidak ada

Binatang peliharaan dirumah : tidak ada

Masalah obstetrik sebelumnya : tidak ada

Jarak waktu kehamilan terakhir : 8 bulan

Riwayat kecelakaan : tidak ada

Fraktur dislokasi : tidak ada

Pembesaran kelenjar : tidak ada

Obyektif

Integritas kulit : baik

Cara berjalan : baik (normal)

Penyuluhan/pembelajaran
Subyektif

Bahasa dominan : bahasa daerah setempat

Pendidikan terakhir : SMA

Pekerjaan suami : Wiraswasta

Faktor penyakit dari keluarga : tidak ada

Sumber pendidikan tentang penyakit : internet

Pertimbangan rencana pulang

Tanggal informasi diambil : 28 Juni 2015

Pertimbangan rencana pulang : -

Tanggal perkiraan pulang : 30 Juni 2015

Ketersediaan sumber kesehatan terdekat : Puskesmas daerah

Pemeriksaan diagnostik :

Hb 8, 9 g/dl

Terapi dan pengobatan :

- Terpasang infus NaCl

0,9% 20 tpm

-Terapi farmaseutikal

(kemoterapi)

- pemberian obat anti

mual

Anda mungkin juga menyukai