Anda di halaman 1dari 19

PRINSIP MENEGAKKAN DIAGNOSIS

SECARA HOLISTIK BERDASARKAN


BIO-PSIKO-SOSIO-KULTURAL

IRZA WAHID
SUBDIVISION OF HEMATOLOGY & MEDICAL ONCOLOGY
DEPARTEMENT OF INTERNAL MEDICINE
FACULTY OF MEDICINE ANDALAS UNIVERSITY

KULIAH BLOK 1.6, 5 JUNI 2017


Nama : Dr dr H Irza Wahid SpPD KHOM
Tempat / Tgl Lahir : Padang / 23 Nov 1967
Telp : 075161952 / 08126605439
email : irzawahid_drsppd@yahoo.co.id

Pendidikan : S1 FK Unand 1993


: Sp1  FK Unand 2003
: Sp 2  Kolegium IPD 2007
: S3  FK Unand 2014

Pekerjaan saat ini


: - Ka Divisi HOM Bag. IPD FK Unand / RS M Djamil Pdg
: - KPS Ilmu Peny. Dalam FK Unand / RS M Djamil Pdg
; - Ka Instalasi Rawat Inap Non Bedah RS M Djamil Pdg
: - Ka Unit Onkologi Terpadu RS M Djamil Pdg
: - Ketua POI Cabang Sumbar
PEMERIKSAAN FISIK

ANAMNESIS PEMERIKSAAN PENUNJANG

WORKING/FINAL DIAGNOSIS
DIAGNOSIS (PRIMER DAN SEKUNDER)
DIAGNOSIS BANDING

TERAPI

PROGNOSIS
DIAGNOSIS HOLISTIK

Memahami bahwa pasien merupakan


seorang makhluk yang utuh yang
terdiri dari fisik, psikis dan jiwa
(body, mind and spirit).

Melihat individu sebagai bagian dari


komunitasnya (keluarga, tempat kerja,
budaya, negara)
HOLISTIK  BIOPSIKOSOSIOKULTURAL

PSIKO

BIO
SOSIAL
KULTURAL
ENVIROMENTAL
LIMA ASPEK DALAM DIAGNOSIS HOLISTIK

(1) Aspek Personal: alasan kedatangan, harapan,


kekhawatiran dan persepsi pasien
(2) Aspek Klinis: Masalah medis, diagnosis kerja
berdasarkan anamnesis / PF / Penunjang
(3) Aspek risiko internal : seperti pengaruh
genetik, gaya hidup, kepribadian, usia, gender
(4) Aspek risiko eksternal dan psikososial: berasal
dari lingkungan (keluarga, tempat kerja, tetangga, budaya)
(5) Derajat Fungsional: Kualitas Hidup Pasien . Penilaian
dengan skor 1 – 5, berdasarkan disabiltas dari pasien
Tujuan Diagnostik holistik :
• Hilangnya keluhan

• Penyembuhan penyakit dg Thy yang tepat

• Jangka waktu pengobatan pendek

• Penyelesaian pemicu dalam keluarga

• Perbaikan fungsi sosial

• Terproteksi dari resiko yang ditemukan

• Terwujudnya partisipasi keluarga

• Pembatasan kecacatan lanjut


ANAMNESIS

KELUHAN UTAMA

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

PSIKO/SOSIAL/KULTURAL/ENVIRONMENT
ANAMNESIS SISTEMIK

Kepala (sakit, pusing, pingsan, sinkop)

Mata, telinga, hidung

Rasa dan selera makan dan minum

Saluran nafas dan paru

Jantung

Saluran cerna atas dan bawah

Saluran kemih dan alat kelamin

Anggota gerak

Persendian, otot dan tulang

Kulit (gatal, keringat dsb)


Status psikis, perilaku dan kebiasaan
● Ingatan, memori (pelupa, konsentrasi dsb)
● Keadaan tubuh (segar, letih, mudah lelah, dsb)
● Gangguan/pola tidur (mimpi, dsb)
● Kebiasaan makan dan minum
● Berat badan (berkurang, bertambah dsb)
● Ketagihan (rokok, alkohol, obat-obat terlarang dsb)
● Perasaan/mood (mudah marah, tersinggung, sedih dsb)
● Pikiran (kacau, obsesi dsb)
● Perasaan takut, risau (anxiety, dsb)
● Kompulsi
● Watak, tabiat-sifat (introvert, pemarah, dsb)
Anamnesis Sosio-budaya-Ekonomi dan Spiritual

Sosio-budaya

Pekerjaan

Perkawinan dan keluarga

Hubungan interpersonal

Sosial ekonomi

Seksual

Spiritual (ketaatan beragama)

Hal yang menyenangkan (hobi, hiburan)

Hal yang menyusahkan


PEMERIKSAAN FISIK
VITAL SIGN

KEPALA

LEHER

TORAX  JANTUNG & PARU

ABDOMEN

PUNGGUNG

EXTREMITAS
PEMERIKSAAN PENUNJANG
 PATOLOGI KLINIK
 MIKROBIOLOGI

 PARASITOLOGI

 BIOMEDIK

 PATOLOGI ANATOMI
* PENCITRAAN
ANEMIA

BERAT

MIKROSITIK HIPOKROM

DEFISIENSI BESI

ANCHYLOSTOSOMIASIS
DMT2

TAK TERKONTROL

UNDERWEIGHT

NEUROPATI PERIVER
WD : - CAP
- ANEMIA

DD : - TUBERKULOSISPARU
WD : - GASTRITIS KRONIS
- ANEMIA

DD : - DISPEPSIA FUNGSIONAL
Anoreksia Nervousa

Dispepsia fungsional

Nyeri Psikogenik

Irritable bowel syndrome

Chronic fatigue syndrome


Thank You

Anda mungkin juga menyukai