Anda di halaman 1dari 4

ATP disintesis melalui 3 cara:

■ Hidrolisis Creatine Phosphate


■ Glikolisis
■ Fosforilasi Oksidatif
Creatine Phosphate

• Sumber penghasil energi untuk membangun ATP yang cepat adalah


dari molekul berenergi tinggi creatine phosphate.
• Creatine phosphat terdapat dalam sel (sel otot) dalam jumlah lebih
dari cadangan ATP namun tetap hanya sedikit
• Phosphate pada creatine phosphat dapat ditransfer ke ADP dan
membentuk ATP

• Proses ini tidak memerlukan oksigen = ANAEROBIK


GLIKOLISIS

• Proses glikolisis secara ringkas adalah sebagai berikut:

glycolysis
Glucose 2 Pyruvic + 2 ATP
Acid

• Sumber glukosa untuk glikolisis adalah:


> Glukosa dalam darah
> Cadangan glikogen dalam sel (sel otot) yang dipecah menjadi glukosa

• Proses ini tidak memerlukan oksigen = ANAEROBIK


Fosforilasi Oksidatif
• Apabila kadar oksigen cukup maka asam piruvat akan
memasuki mitokondria dan akan memasuki Dekarboksolasi
Osidatif, Siklus Krebs dan Sistem Transpor Elektron. Terjadi
proses oksidasi menghasilkan energi dalam bentuk ATP
sejumlah 36 ATP.

• Walaupun terjadi lebih lambat dari proses glikolisis, tetapi untuk


satu molekul glukosa dihasilkan lebih banyak ATP yaitu 36 ATP.

• Sumber bahan baku untuk reaksi ini tidak hanya dari glukosa
namun bisa berasal dari asam amino dari protein dan asam
lemak serta gliserol dari lemak.

Anda mungkin juga menyukai